Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KUESIONER (ORANGTUA)

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PERAWAT TERHADAP COPING STYLE DAN ANTICIPATORY GRIEF
ORANGTUA DENGAN ANAK KANKER DI RSU KABUPATEN TANGERANG
A. DATA DEMORAFI
Petunjuk: isilah kuesioner di bawah ii:
Nama (Inisial) :.
Jenis Kelamin :.
Pendidikan terakhir :..
Pekerjaan :..
B. KUESIONER COPING STYLE ORANGTUA PASIEN ANAK DENGAN KANKER
Pilihlah jawaban berikut denga tanda centrang (v)
NO PERNYATAAN Ya Tidak
1 Saya bingung pada saat anak saya terdiagnosa kanker
2 Saya menyalahkan diri saya dan orang lain atas penyakit kanker yang diderita
anak saya
3 Saya selalu bercerita pada teman dan keluarga tentang masalah yang saya
hadapi
4 Saya selalu mengontrol emosi saya apabila sedang menghadapi banyak
masalah
5 Saya memiliki kewaspadaan yang tinggi setiap ada masalah yang datang
6 Saya memiliki cara pandang yang positif terhadap masalah yang saya hadapi
7 Saya selalu terbuka menerima bantuan dari orang lain
8 Saya menolak apabila ada oang lain maupun saudara yang ingin tahu
permasalahan yang saya hadapi
9 Saya akan menyelesaikan masalah yang saya hadapi dengan baik dan efektif
10 Saya akan berdoa meminta pertolongan pada Tuhan jika masalah yang saya
hadapi terlalu sulit dan berat
11 Saya akan marah pada teman atau saudara yang mencoba mencampuri
masalah yang saya hadapi
12 Saya akan menyalurkan rasa kesal saya pada saat menghadapi masalah
dengan kegiatan sesuai hobi
13 Saya akan berlama-lama tidur agar terhindar dari masalah yang saya hadapi
14 Saya merasa masalah yang sekarang saya hadapi tidak mampu saya selesaikan
dengan baik
15 Saya merasa Tuhan tidak adil memberikan masalah saya lebih berat drpd
orang lain
16 Saya akan lebih banyak menghabiskan waktu di tempat kerja daripada
bersama keluarga apabila masalah yang saya hadapi sangat berat
17 Saya percaya ujian dan cobaan ini dapat saya lalui dengan baik
18 Saya percaya pengobatan kanker yang sekarang dijalani oleh anak saya
adalah pilihan terbaik
19 Saya memikirkan pengobatan alternative untuk mengatasi penyakit kanker
anak saya
20 Saya mencari dan bergambung dengan perkumpulan orangtua yang memiliki
penyakit yang sama dengan anak saya
C. KUESIONER ANTICIPATORY GRIEF ORANGTUA PADA PASIEN ANAK DENGAN KANKER
Pilihlah jawaban berikut denga tanda centrang (v)
SS : Sangat Setuju
S : Setuju
TS :Tidak Setuju
STS : Sangat Tidak Setuju

NO PERNYATAAN SS S TS STS
1 Saya berandai-andai tentang kehidupan anak saya sebelum
terdiagnosis kanker
2 Saya semakin merasa dekat dengan anak saya yang menderita
kanker
3 Saya lebih mudah tersinggung sejak anak saya terdiagnosis kanker
4 Saya terbebani dengan anak saya dan penyakit kanker yang
dideritanya
5 Saya sangat merindukan keadaan anak saya yang dulu
6 Saya merasa sendiri sejak anak saya terdiagnosa kanker
7 Saya tetap tabah, sabar dan ikhlas dengan keadaan kehidupan saya
saat ini
8 Saya menyalahkan diri sendiri atas penyakit anak saya
9 Saya merasa sulit untuk berkonsentrasi saat bekerja sejak anak
saya terdiagnosa kanker
10 Saya berkeyakinan dapat menerima dan mengatasi semua masalah
anak saya dan penyakitnya
11 Saya merasa jauh dari saudar-saudara saya sejak anak saya terdiagnosa
kanker
12 Saya memerlukan orang lain yang dapat mendengar keluhan
mengenai penyakit anak saya
13 Saya merasa Tuhan tidak adil sejak anak saya terdiagnosa kanker
14 Saya sulit tidur sejak anak saya terdiagnosa kanker
15 Saya menghindar bertemu dengan saudara dan keluarga saya sejak
anak saya terdiagnosa kanker
16 Saya sudah menyesuaikan diri dengan keadaan anak saya dan
penyakitnya
17 Saya marah saat memikirkan anak saya menderita kanker
18 Saya merasa bisa menjadi orangtua yang baik dalam merawat anak saya
dengan kanker
19 Saya merasa dapat menerima kenyataan anak saya dengan penyakit
kanker
20 Saya sekarang dapat berperan sebagai orangtua sama seperti dulu
waktu anak saya belum terdiagnosa kanker

Anda mungkin juga menyukai