Anda di halaman 1dari 5

SEJARAH PDAM TIRTA SAKTI SUNGAI PENUH

Pelayanan air minum di Kabupaten Kerinci pada awalnya dilaksanakan oleh Proyek Penyediaan
Air Bersih Jambi (PPSAB) Propinsi Jambi yang pada tahun anggaran 1976/1977 dilaksanakan
pembangunan Sarana Penyediaan Air Bersih yang berloksi di Kota Sungai Penuh Kabupaten Kerinci.

Pada Tahun 1981 dengan Surat Keputusan Menteri Nomor : 104/KPTS/CK/1981 pada tanggal 10
Nopember 1981 dibentuklah Badan Pengelolaan Air Minum (BPAM), kemudian pada Tahun 1981/1982
mulai beroperasinya Instalasi Pengolahan Air di DesaRawang tepatnya pada bulan September 1982
dengan Kapasitas 20 l/det.

Terbentuknya BPAM ini adalah untuk mempersiapkan wadah organisasi yang dapat mengelola
pelayanan air minum kepada masyarakat secara mandiri, sesuai dengan Surat Keputusan Bersama
Menteri Pekerjaan Umum Nomor : 28/KPTS/1984 dan Menteri Dalam Negeri Nomor : 5 Tahun 1984
yang isinya meliputi pedoman-pedoman organisasi, sistem akuntansi, teknik operasi dan pemeliharaan,
teknik perawatan, struktur dan perhitungan biaya untuk menentukan tarif air minum dan pelayanan air
bersih kepada masyarakat.

Pada saat kondisi keuangan BPAM telah mencapai Break Event Point (BEP) yaitu pada Tahun
1990/1991, dengan kemampuan keuangan memungkinkan BPAM dialih statusnya menjadi PDAM
(Perusahaan Daerah Air Minum), maka pada Tahun 1990 berdasarkan Peraturan Daerah Tingkat II
Kabupaten Kerinci Nomor : 10 Tahun 1990 dibentuklah Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Sakti
Kabupaten Kerinci yang dikukuhkan atau disahkan oleh Gubernur KDH Tingkat I Jambi berdasarkan
Peraturan Daerah Nomor : 485 Tahun 1990. Yang secara Neraca Pembukuan Perusahaan Daerah Air
Minum Tirta Sakti kabupaten Kerinci dimulai beroperasi pada tanggal 5 Oktober 1991.

Tujuan utama pendirian Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Kerinci ini untuk
mewujudkan serta meningkatkan pelayanan umum, berupa jasa kepada masyarakat dengan jalan
memenuhi dan mengusahakan kebutuhan air minum yang bersih dan sehat bagi kesejahteraan masyarakat.
Disamping tujuan diatas juga berguna untuk melaksanakan pembangunan daerah khususnya dan
pembangunan Nasional pada umumnya.

Pada tanggal 5 Oktober 1991 sampai dengan sekarang Perusahaan Dearah Air Minum Tirta Sakti
Kabupaten Kerinci dengan bantuan Pemerintah Pusat, Pemerintah Propinsi dan Pemerintah Kabupaten
secara berkesinambungan melalui Direktorat Air Bersih yaitu Direktorat Jenderal Cipta Karya
Departemen Pekerjaan Umum melaksanakan pengembangan dan pembangunan sarana air bersih di
Kecamatan-Kecamatan dan Pedesaan.

EXISTING INTLASASI
Untuk melayani masyarakat dan pelanggan pada khususnya PDAM tirta sakti kabupaten kerinci
didukung dengan adanya instalasi pengolahan air sebanyak 29 unit dengan kapasitas 421 L/det. Yang
berada di 8 lokasi dengan sistem perpompaan dan gravitasi sebagai berikut:

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
1. SUNGAI PENUH
Sungai Btg Meraro IPA Baja Rawang 20 Pompa 1982 Non Aktif
Sungai Ampuh IPA Beton Sei.Jernih 5 Gravitasi 1995
Sungai Ampuh IPA Beton P.Raya 20 Gravitasi 1991
Sungai Ampuh IPA Beton P.Raya 35 Gravitasi 1993
Sungai batabg marao IPA baja kumun 30 Pompa 2011
110

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
2. SEMURUP
Sungai Pendung SSF Beton Pendung 5 Gravitasi 1986 Non Aktif
Sungai Pendung IPA Beton Pendug 10 Gravitasi 1992
Sungai Pendung IPA Baja Pendung 10 Gravitasi 1996 Non Aktif
Sungai Pendung IPA Beton Pendung 80 Gravitasi 1997
Sungai Pendung Broncup Sei.Medang 2,5 Gravitasi 1994 Non Aktif
107,5

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
3. HIANG
Danau Kerinci IPA Beton Kt.Petai 20 Pompa 1997
Danau Kerinci IPA Baja S.Agung 20 Pompa 2001
Sungai Btg. Sangir IPA Beton Hiang 2,5 Gravitasi 1994 Non Aktif
Sungai Ambai IPA Beton Ambai 10 Gravitasi 2001
S Btg Sangkir IPA Baja T kampung 10 Pompa 2011
62,5

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
4. SIULAK
Sungai Sikabu SSF S.Deras Mudik 5 Gravitasi 1996
Sungai Sikabu IPA Siulak Deras 5 Gravitasi 2012
Sungai Mukai Tinggi SSF Mukai tinggi 5 Gravitasi 1992 Non Aktif
Sungai Mukai Tinggi IPA Beton M. Tinggi 5 Gravitasi 1997
Sungai Mukai Tinggi IPA Baja Mukai Tinggi 40 Gravitasi 1998
60

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
5. PULAU TENGAH/JUJUN
Ma. Telago Broncup Telago 10 Gravitasi 1992
S. Gunung Lumut IPA Beton jujun 2,5 Gravitasi 1994
12,5
NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI
INSTALASI (l/det) OPERASI
6. KAYU ARO
Ma. Sungai Tanduk Broncap S.Tanduk 16 Pompa 1996
Ma. Sungai Lintang Broncap S.Lintang 10 Gravitasi 1998
Ma. Pelompek Broncap Pelompek 10 Pompa 2001
36

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
7. LEMPUR
Danau Lingkat IPA BetonLempur 10 Gravitasi 1997
Ma. Tlg. Kemuning Broncap Tlg.Kemuning 10 Pompa 2001
20

NO LOKASI JENIS KAP. SISTIM TAHUN KONDISI


INSTALASI (l/det) OPERASI
8. TAMIAI
Sungai Sako IPA Beton Tamiai 2,5 Gravitasi 1996
Sungai Btg. Merangin IPA Baja P.Sangkar 10 Pompa 2001
12,5

STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN

Dewan pengawas, direksi PDAM tirta sakti

Dewan pengawas:

Ketua : H. CANDRA PURNAMA,SH. MH

Sekretaris :SAHRUDDIN ALI, s.pd

Anggota :JARIZAL HATMI, SE

Dewan direksi:

Direktur utama :agussalim, S.AP

Direktur teknik :Azwar Anas,S.sos

Direktur umum &adsm :Apridal,SE


DIREKTUR UTAMA

DIREKTUR UMUM & ADM DIREKTUR TEKNIK

SPI

LITBANG BIDANG
BAGIAN UMUM
TRANSMISI/ DISTRIB

BAGIAN KEUANGAN BIDANG PRODUKSI

BIDANG
BAGIAN HUKUM, PERENCANAAN
HUMAS,HUB.LANGG

CAB. SUNGAI PENUH CAB. HIANG UNIT USAHA


AMDKOEGAR

CAB. SEMURUP CAB. KAYU ARO

CAB. SIULAK
CAB. LEMPUR

CAB. P. TENGAH/JUJUN CAB. TAMIAI


VISI :

Kepuasan pelanggan

Kesejahteraan karyawan

Kontribusi terhadap daerah

Misi :

Mengembangkan usaha penyediaan air bersih dan usaha terkait lainnya.

Kuantitas pemberdayaan SDM, teknologi proses bisnis yang efektif dan efisien.

Anda mungkin juga menyukai