Anda di halaman 1dari 66

PENGANTAR TEKNOLOGI

INDUSTRI PERTANIAN

Kuliah Ke- Empat

Oleh :
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
Laboratorium Alat dan Mesin Pertanian
Fakultas Teknologi Industri Pertanian
Universitas Pasdjadjaran
ALAT DAN MESIN
PRA PANEN
ALAT DAN MESIN PRA PANEN

Alsin Pengolahan Tanah Pertama


Alsin Pengolahan Tanah Kedua
Alsin Penanam
Alsin Pemupuk
Alsin Pengendali Gulma
Alsin Irigasi / Drainase
Alsin Penyemprot dan Pendebu
Alsin Pemanen
ALAT DAN MESIN
PENGOLAHAN TANAH
PERTAMA
Tujuan Pengolahan Tanah
Memperbaiki struktur tanah
Memperbaiki aerasi tanah
Mencampurkan pupuk, sisa tanaman
Pemberantasan gulma
Memaksimumkan pertumbuhan dan hasil
tanaman
Jenis Pengolahan Tanah
Pengolahan Tanah Pertama (Primary
Tillage)
Pengolahan Tanah Kedua (Secondary
Tillage)
PENGOLAHAN TANAH
PERTAMA
Tanah dipotong dan dibalik.
Tanah menjadi bongkahan besar
Gulma terkubur
Sub soil naik ke permukaan
MESIN DAN PERALATAN
PENGOLAHAN TANAH
PERTAMA

Bajak singkal (moldboard plow)


Bajak piring (disc plow)
Chisel (chisel plow)
Bajak Putar (rotary plow)
BAJAK SINGKAL
(MOLDBOARD PLOW)

Pembalikan tanah sangat baik


Tidak cocok untuk tanah berbatu dan
berakar
Biasa digunakan pada lahan yang sudah
lama diolah
Harga relatif murah
MOLDBOARD
BAJAK PIRING
(DISK PLOW)
Pembajakan tanah sangat baik
Cocok untuk tanah berbatu dan berakar
Cocok untuk lahan yang baru dibuka
Harganya relatif murah
DISC PLOW
CHISEL PLOW
Untuk mengatasinya :
Digunakan chisel atau subsoiler
Tanah hanya dirobek, tidak dibalik
CHISEL PLOW
Bajak Putar (Rotary Plow)
ALAT DAN MESIN
PENGOLAHAN TANAH KEDUA
PENGOLAHAN TANAH KEDUA
Menggemburkan tanah pada bagian permukaan
untuk mempersiapkan penanaman.
Sesuai dengan namanya secondary, biasa juga
tidak dilakukan
MESIN DAN PERALATAN
PENGOLAHAN TANAH KEDUA
Garu piring (Disc Harrow)
Garu paku atau garu sisir (Spike Tooth
Harrow)
Garu gigi lentur (Spring Tooth Harrow)
Garu Putar (Rotary Harrow)
Pulverizer
GARU PIRING
(DISC HARROW)

Cocok untuk lahan berbatu dan


berseresah
Relatif mahal
DISC HARROW
Garu Putar
Efektif dalam penghancuran tanah
Mahal
GARU PUTAR
Garu Gigi Paku atau Sisir
Murah
Penggemburan kurang baik
GARU SISIR
GARU GIGI LENGKUNG
ROLLER
ALAT DAN MESIN
PENANAM
ALAT DAN MESIN
PENANAM
KLASIFIKASI
PERALATAN TANAM

Mesin tanam larikan (Row crop


planter)
Mesin tanam tabur (Broadcast)
Grain Drill
ALAT DAN MESIN
PEMUPUK
MESIN PEMUPUK
Tujuan pemupukan
Jumlah pupuk dengan dosis tertentu
Pada lokasi tertentu:
Pada permukaan tanah
Pada kedalaman tertentu
Pada daun
Bentuk pupuk:
Butiran : Urea, TSP
Bulk : pupuk kandang
Cair : pupuk kandang
Waktu pemupukan
Sebelum pengolahan tanah
Pada waktu pengolahan tanah
Setelah pengolahan tanah
Pada waktu penanaman
Setelah penanaman
Pada waktu penyiangan
Mesin Pemupuk Butiran
Mirip dengan seeder
Mekanisme:
Menyimpan pupuk
Mengatur pengeluaran
Membuka alur
Menempatkan pupuk pada alur
Menutup alur
MESIN PENYEBAR PUPUK
KANDANG
(MANURE SPREADER)
MESIN PENYEBAR PUPUK
KANDANG
Mesin Penyebar pupuk merupakan suatu
mesin untuk mengangkat pupuk kandang
dari kebun ke lapangan, mencacahnya
dan menyebarkannya dengan merata di
atas lahan.
ALAT DAN MESIN
PENGENDALI GULMA
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
38 TMIP FTIP UNPAD
GULMA
Tidak diketahui
Kompetisi unsur hara
Mengganggu produksi
Menurunkan hasil
Pendapatan petani menurun
Harus dikendalikan populasinya
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
39 TMIP FTIP UNPAD
Metode Pengendalian
1. Mekanis
2. Kimiawi
3. Pembakaran
4. Elektrik
5. Mulsa
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
40 TMIP FTIP UNPAD
ALAT DAN MESIN
PENYEMPROT
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 41
Spraying:
Penyemprotan
partikel cair
Droplet
Sprayer
Dusting:
Penyemprotan
partikel padat
Duster

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 42
SPRAYER
Merupakan peralatan / mesin yang dapat
memecah suatu cairan atau larutan
tersuspensi menjadi tetesan (droplets)
dalam ukuran tertentu dan disebarkan
secara hidrolis, hidro-pneumatis, gravitasi-
sentrifugal, air blast.

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 43
MACAM SPRAYER
1. Tipe Gendong (Hand Sprayer)
2. Tipe Dorong (Power Sprayer)
3. Tipe Boom (Power Sprayer)

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 44
Tipe Gendong

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 45
Tipe Dorong

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 46
Tipe
Boom Sprayer

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 47
Fungsi sprayer
Penyemprotan
insektisida
Penyemprotan
fungisida
Penyemprotan
pupuk
Penyemprotan
hormon
Penyemprotan
perangsang tumbuh

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 48
APLIKASI
PENYEMPROTAN

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 49
ALAT DAN MESIN
PEMANEN
PEMANENAN
Semua kegiatan pengambilan produk dari
tempat produksi, pengumpulan dan kegiatan
lain sampai ketempat proses lebih lanjut.

Pekerjaan :
Penebasan/pemetikan
Penumpukan
Pengikatan
Perontokan/pemipilan

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 51
PERALATAN
PEMANEN PADI

KETAM / ANI-ANI :
Pemotongan tangkai dibawah malai
Indonesia, Malaysia, Filipina, Thailand
Malai dipegang diantara 2 jari dan mendorong
bilah logam memotong tangkai malai
Potongan kira-kira 20 cm dibawah malai
Kapasitas 15 kg padi / jam atau 304
jam/orang/ha.
Kehilangan panen 1 %, dan tak tertuai 0,6
%

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 52
ANI-ANI

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 53
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 54
SABIT

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 55
SABIT :
Digunakan pada varietas padi berbatang pendek.
Tangkai dipotong 10-15 cm diatas tanah,
dikumpul, diangkut.
Kebutuhan tenaga 112,9 jam/orang/ha.
Kehilangan
0,5 % rontok
0,2 % tak terpanen

SABIT BERGERIGI :
Kapasitas 92,9 jam/orang/ha
Kehilangan :
0,5 % rontok
0,2 % tak terpanen

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 56
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 57
MESIN
PEMANEN PADI
Proses :
Pemotongan Batang
Membawa ke tempat perontokan
Perontokkan
Membersih Gabah

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 58
Manual:
Pada setiap proses

Semi Mekanis:
Pada proses tertentu
Perontokkan, thresher

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 59
Mekanis
Reaper
Binder
Thresher
Winnower
Combine harvester

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 60
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 61
Reaper
Memotong
Menumpuk pada alur
Binder
Memotong
Mengikat
Meletakan pada alur
Thresher
Merontokan gabah dari malai
Winnower
Memisahkan gabah dari biji hampa,
gulma,`serpihan jerami
Combine
Menggabungkan semuanya
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 62
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 63
Ir. Totok Herwanto, M.Eng.
TMIP FTIP UNPAD 64
RICE COMBINE
HARVESTER

Ir. Totok Herwanto, M.Eng.


TMIP FTIP UNPAD 65
Selesai
Terima Kasih
Matur Nuwun

Anda mungkin juga menyukai