Anda di halaman 1dari 30

“Mutiara Ramadhan” disisi Allah.

Mereka itulah orang-orang yang


memperoleh kemenangan.
I. Kunci Hidup Sukses II. Ciri-ciri orang beriman : (Al-Anfal : 2-3)
→In-namal mukminunal ladzi idza dzukiroilahu
1.Syukur : Qs. Ibrahim : 7. wajilat qulubuhum waidza tuliyat alaihim ayatuhu
Lain syakartum la azidannakum walain kafartum zadathum imanaw wa’ala robbihim yatawalikalun
inna adzabi lasyadid. Artinya: Jika kamu besyukur (2).→Alladzina yunfiqunash sholata wamimma
maka akan kutambah nikmat-Ku. Jika kamu kufur rozaqnahum yunfiqun. (3).
maka ingatlah azab-Ku amat pedih. Artinya →Sesungguhnya orang-orang yang
beriman adalah mereka yang apabila disebut nama
2. Bangun Malam : Qs. Al-Isra : 79 Allah gemetar hatinya dan apabila dibacakan ayat-
→ Waminal laili fatahajjad bihi nafilatailaka ‘asa ayat-Nya kepada mereka bertambah lewat
aiyab‘atsaka robbuka maqomam mahmuda. imannya dan hanya kepada Tuhan mereka
→ Juga diwaktu malam, shalatlah tahajjud sebagai bertawakkal (2) →Yaitu orang-orang yang
(ibadah) tambahan bagimu. Semoga tuhanmu melaksanakan Shalat dan menafkahkan sebagian
mengangkat kau pada kedudukan yang terpuji. rezeki yang kami berikan (3).
3. Sedekah : 1. Al-Baqarah: 274 III. Pesan jibril kepada Muhammad SAW
→ Alladzina yunfiquna amwalahum billaili 1. ‘Isyma syi’ta fainnaka mayyitun
wannahar sirrow wa’ala niyatan falahum ajruhum 2. Ahbib ma syi’ta fainnaka mufarriquhu
‘inda robbihim wala khoufun ‘alaihim walahum 3. I’mal ma syi’ta fainnaka mujziyyun bihi
yahzanun. Artinya: → Orang-orang yang Artinya:
menafkahkan hartanya dimalam dan disiang hari 1.Hiduplah berapa lama saja yang kau inginkan
secara tersembunyi dan terang-terangan maka tapi ingatlah suatu saat kau pasti mati.
mereka akan mendapat pahala di sisi Tuhannya. 2. Cintailah apa saja yang kau inginkan tapi
Tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan ingatlah suatu saat kau pasti berpisah dengannya.
tidak pula mereka bersedih hati. 2. H.R. Muslim 3. Perbuatlah apa saja yang kau inginkan tapi
→ Dan Allah senantiasa memberi pertolongan ingatlah semua pasti mendapat balasannya.
kepada hamba-Nya selama ia menolong
saudaranya. IV. Mencari Ilmu
Qola rosulullah SAW: Kun ‘aliman. Au
4. Silaturrahmi: H.R. Bukhori dan Muslim muta’alliman. Au mustami’an. Au muhibban.
→Man ahabba aiyabsutho lahu fi’ rizqi hi wayun Wala takun khomisan fatahlaka (HR. Baihaqi)
sya-alahu fi atsarihi falyashil rohimahu. Artinya : Rasulullah Saw bersabda : Jadilah kamu
Artinya:→Barang siapa yang senang untuk orang pandai, pelajar, pendengar atau pecinta. Dan
dilapangkan rizkinya dan dipanjangkan rizkinya janganlah kamu menjadi orang kelima. Sebab
dan dipanjangkan umurnya, maka hendaklah kamu akan binasa.
bersilaturahmi.
Kata Bijak
5. Ikhlas dan Sabar : 1. Al-Lail : 18-21 "Ada dua mata yang tidak akan tersentuh api
→ Alladzi yukti malahu yatazakka. Wa neraka: mata yang menangis karena takut kepada
maliahadin ‘indahu min ni’matin tujza. Allah, dan mata yang berjaga (saat berjihad) di
illabtigro’a wajhi robbihil a’la walasaufa yardo. jalan Allah."
Artinya:→Orang-orang yang menafkahkan (HR. Tirmidzi, ia berkata "hadits ini hasan")
hartanya dijalan Allah untuk membersihkannya,
padahal tidak ada seorangpun, memberikan suatu
hikmat kepadanya yang harus dibalasnya, tetapi
V. Indahnya Bertaubat
(dia memberikan itu semata-mata) karena mencari
keridhaan Tuhan-Nya yang
1. Kullu bani a dama khottho-u-na. Wa khoirul
maha tinggi. Dan kelak dia benar-benar mendapat
khottho-i-nat tawwabun. ( Al-hadist).
kepuasan.
Artinya : setiap anak Adam itu bersalah dan
→2. Saidina ala bin Abu Thalib berpesan : Sabar
sebaik-baik orang yang bersalah adalah mereka
dalam menghadapi segala masalah seperti kepala
dibadan, jika kepala itu terlepas dari badannya, yang bertaubat.
maka rusaklah badan tersebut. Demikian pula jika 2. Lau akhthoa ahadukum hatta yamla-u ma
sabar lepas dari suatu urusan maka rusaklah bainas sama-i wal ardhi tsumma ta ballahi alaihi.
urusan itu. (Al-hadist).
6. beriman, berhijrah, & berjihad di jalan Artinya: Seandainya diantara kalian mempunyai
Allah. kesalahan sampai memenuhi antara langit dan
Qs. Attaubah : 20. “ orang-orang yang beriman, bumi. Kemudian dia bertaubat maka Allah akan
berhijrah serta berjihad dijalan Allah dengan harta menerima taubatnya (Al-Hadist)
& jiwa mereka adalah lebih tinggi derajatnya
VI. Memanfaatkan Waktu shalat. ketenangan akan membuat kita focus
dengan bacaan dan juga gerakan dalam shalat.
Igrtanim Khomsan qobla Khomsin: sihhataka
qobla saqomika (1). Farogroka qobla Syugrlika 4. Tadabbur ayat-ayat dan dzikir-dzikir yang
(2). Tsababaka qobla Haromika (3). Grinaka qobla
dibaca dalam shalat.
faqrika (4). Hayataka qobla mautika (5).
( HR. Baihaqi) Pahami ayat dan bacan-bacaan yang kita baca.
Artinya : Pergunakanlah lima kesempatan
5. Tartil dan memperbagus suara dalam membaca
sebelum datangnya lima kesempitan.
1. Waktu sehatmu sebelum datang sakitmu AlQuran.
2. Waktu lapangmu sebelum datang sempitmu
Tartil & bagus dalam membaca bacaan shalat
3. Waktu mudamu sebelum datang hari tuamu
4. Waktu kayamu sebelum datang kefakiranmu membuat kita menjadi tenang.
5. Waktu hidupmu sebelum datag jadi matimu
6. Arahkan pandangan hanya ditempat sujud, dan
VII. Penyebab kerasnya hati & solusinya tidak memalingkan kelainnya.
7. Hindari segala hal yang bisa menyibukkan saat
Khotamallahu ‘ala qulubihim wa ‘ala sam’ihim
wa’ala abshorihim grisya watu walahum adzabun sedang shalat.
adzim. (Al baqoroh: 7).
Misal; matikan alat elektronik yang bisa
Artinya: Allah telah mengunci hati dan
pendengaran mereka (orang kafir), penglihatan menggangu kekhusukan kita.
mereka telah tertutup dan mereka akan mendapat
azab yang berat.
Kata Bijak:
A. Sebab kerasnya hati:
1. cinta dunia lupa akhirat Sesungguhnya Allah Azza wa Jalla berfirman:
2. lalai "Aku (senantiasa) bersama hamba-Ku, selama ia
3. berteman dengan orang yang buruk berdzikir kepada-Ku dan lisannya bergerak
4. melupakan maut, kubur & kedahsyatannya. menyebut nama-Ku."
B. Solusi: (HR. Ibnu Majah, "shahih")
1. ma’rifat (mengenal) Allah
2. mengingat maut & akhirat
3. ziarah kubur
4. bergaul dengan orang shalih IX. 30 FADHILAH SHOLAT TARAWIH
5. membaca alquran
6. introspeksi & melihat kekurangan diri. 1. Barang Siapa yang melaksanakan shalat
Tarawih pada malam pertama (1 Ramadhan),
Allah Swt . akan mengampuni dosanya seperti
VIII. Khusu’ dalam shalat & Kiat shalat bayi baru dilahirkan ibunya.
2. Barang siapa yang melaksanakan sholat tarawih
khusu’
pada malam ke 2, allah swt Akan mengampuni
dosanya dan dosa kedua orang tuanya.
Sesungguhnya beruntunglah orang-orang yang
3. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawih
beriman, (yaitu) orang-orang yang khusyu’ dalam pada malam ke 3, Malaikat akan memanggil dari
sembahyangnya. (QS. Al Mu’minuun 23 : 1-2). bawah Arsy dan Allah akan mengampuni dosa-
dosanya terdahulu.
Kiat khusu’ dalam shalat:
1. Menghadirkan Hati. 4. Barang siapa yang melaksanakan sholat tarawih
pada malam ke 4, maka pahalanya seperti pahala
Kita berhadapan langsung dengan Sang Maha orang yang membaca kitab taurat,kitab jabur,kitab
Kuasa, berdialog tanpa batas apapun. Maka dalam injil, dan Kitab Alqur’an
keadaan seperti itu yakinlah bahwa Allah sedang 5. Barang siapa yang melaksanakan shalat
melihat, memperhatikan dan mengawasi gerak- Tarawih pada malam ke 5, Allah akan
memberikan pahala seperti orang yang sholat
gerik sholat kita. dimasjidil haram dan masjidil aqso
2. Anggap saat itu adalah sholat yang terakhir.
6. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawih
Anggaplah bahwa sholat tersebut sholat yang pada malam ke 6, allah akan memberikan pahala
seperti orang yang thowaf di baitul ma’mur dan
terakhir kali kita lakukan, karena bisa jadi usai
Allah akan mengampuni dosanya.
shalat Allah mencabut nyawa kita.
7. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawih
3. Tuma’ninah dan tidak tergesa-gesa dalam pada malam ke 7, allah akan memberikan
pertolongan seperti pertolongan allah kepada nabi memberikan pahala kepadanya seperti pahala para
musa A.S dari fir’aun dan Hamman. sahabat.

8. Barang siapa yang melaksanakan shalat 21. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 8, allah akan tarawaih pada malam ke 21, Allah akan
memberikan pahala seperti pahala yang telah membangun Rumah untuknya disurga yang
Allah berikan kepada nabi Ibrahim As terbuat dari cahaya.

9. Barang siapa yang melaksanakan shalat 22. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 9, Allah akan tarawaih pada malam ke 22, ia akan datang pada
memberikan pahala seperti pahala ibadahnya Nabi hari kiamat dan diselamatkan dari berbagai
Muhammad SAW kesusahan.

10. Barang siapa yang melaksanakan shalat 23. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 10, Allah akan tarawaih pada malam ke 23, Allah akan
memberikan rizki kebaikan dunia akhirat. membangun sebuah kota disurga untuknya.

11. Barang siapa yang melaksanakan shalat 24. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 11, maka ketika ia keluar tarawaih pada malam ke 24, Allah akan
dari dunia seperti baru dilahirkan dari perut mengabulkan dari 24 Doanya.
ibunya.
25. Barang siapa yang melaksanakan shalat
12. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawaih pada malam ke 25, Allah akan
tarawaih pada malam ke 12, maka ia datang pada mengangkat baginya dari siksa kubur.
hari kiamat dan wajahnya seperti bulan purnama
26. Barang siapa yang melaksanakan shalat
13. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawaih pada malam ke 26, Allahk akan
tarawaih pada malam ke 13, maka ia akan datang mengangkat pahalanya selama 40 tahun.
27. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 27, ia akan berjalan di
pada hari kiamat diselamatkan dari setiap jembatan shirothol mustaqim bagai kilat yang
kejelekan menyambar.

14. Barang siapa yang melaksanakan shalat 28. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 14, malaikat akan datang tarawaih pada malam ke 28, Allah akan
dan mereka bersaksi bahwa dia shalat tarawih. mengangkatnya 1000 (Seribu) derajat didalam
Maka allah tidak akan menghisabnya pada hari surga.
kiamat.
29. Barang siapa yang melaksanakan shalat
15. Barang siapa yang melaksanakan shalat tarawaih pada malam ke 29, Allah akan
tarawaih pada malam ke 15, malaikat rohmat , mengabulkan 1000 (Seribu) Hajatnya.
Arsy, dan kursy akan membaca shalawat
kepadanya. 30. Barang siapa yang melaksanakan shalat
tarawaih pada malam ke 30, Allah berfirman,
16. Barang siapa yang melaksanakan shalat “Wahai Hambaku, makanlah dari buah buahan
tarawaih pada malam ke 16, Allah akan surga dan mandilah disungai salsabil dan
menulisnya bebas dari neraka dan masuk ke dalam minumlah dari telaga kautsar” kemudian Allah
surga . Berfirman: “ aku tuhanmu dan engkau hambaku.

17. Barang siapa yang melaksanakan shalat Dikutip dari Kitab Durothun Nasihin
tarawaih pada malam ke 17. Allah akan Karangan Ustman Bin Hasan Bin Ahmad Sukr al-
memberikan pahala kepadanya seperti pahala para khaubawae.
nabi. X. KEAJAIBAN MEMBACA DOA
18. Barang siapa yang melaksanakan shalat firman Allah SWT Qs. Al- Mu ’ min ( 40 ) ayat 60
tarawaih pada malam ke 18, Malaikat akan yang berbunyi:
memanggilnya: “Wahai Hamba Allah, “ dan Rabb kalian berfirman, berdo’alah kalian
sesungguhnya Allah Ridho pada engkau. kepada Ku, niscaya aku akan mengabulkan do’a
kalian. Sesungguhnya orang-orang yang
19. Barang siapa yang melaksanakan shalat menyombongkan diri dari beribadah kepada Ku,
tarawaih pada malam ke 19, Allah akan mereka akan masuk neraka Jahannam dalam
mengangkat derajatnya dalam surga firdaus. keadaan hina “
20. Barang siapa yang melaksanakan shalat 1. Doa adalah sebagai pelindung dan senjata
tarawaih pada malam ke 20, Allah akan kepada setiap orang mukmin dari godaan dan
hasutan syaitan serta dari kejahatan manusia. 2) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi di akhir
setiap shalat fardhu, dia akan berada dalam
2. Dengan berdoa akan meningkatkan lagi lindungan Allah SWT hingga shalat yang lain.
ketaqwaan dan kekuatan iman seseorang mukmin.
3) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi di akhir
3. Allah amat mengasihi dan menyukai akan tiap sembahyang, dia akan masuk syurga dan
hamba-hambaNya yang selalu berdoa dan barang siapa membacanya ketika hendak tidur,
meminta sesuatu kepada-Nya. Allah SWT akan memelihara rumahnya dan
rumah-rumah disekitarnya.
4. Dengan berdoa akan mententeramkan jiwa kita,
menjadi penawar dan penenang kepada hati yang 4) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi di akhir
bersedih. Firman Allah, 'Ketahuilah, dengan tiap-tiap shalat fardhu, Allah SWT
mengingati Allah, hati akan menjadi tenang'. menganugerahkan dia setiap hati orang yang
(surah Ar-Ra'du ayat 28). bersyukur, setiap perbuatan orang yang benar,
pahala nabi2, serta Allah melimpahkan rahmat
5. Berdoa adalah obat penyembuh bagi segala padanya.
jenis penyakit yang ada pada diri manusia sama 5) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi sebelum
ada penyakit zahiriah mahupun penyakit batiniah. keluar rumahnya, maka Allah SWT mengutuskan
70,000 Malaikat kepadanya - mereka semua
6. Doa merupakan tali penghubung di antara anak memohon keampunan dan mendoakan baginya.
dengan kedua ibu bapa yang telah meninggal
dunia maka doa dari anak-anaknya yang soleh 6) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi di akhir
amatlah dinantikan untuk mendoakan sembahyang, Allah SWT akan mengendalikan
kesejahteraan mereka di dalam kubur. Bersabda pengambilan rohnya dan dia adalah seperti orang
Rasulullah, 'Apabila anak Adam meninggal dunia, yang berperang bersama Nabi Allah sehingga mati
maka putuslah semua amalannya melainkan 3 syahid.
perkara iaitu, sedekah jariah, ilmu yang manfaat
dan anak yang soleh yang (setiasa) 7) Barang siapa yang membaca ayat Al-Kursi
mendoakannya'. (H.R.Bukhari dan Muslim) ketika dalam kesempitan niscaya Allah SWT
berkenan memberi pertolongan kepadanya.
7. Dengan berdoa Allah akan membukakan pintu
XII. NAJIS & CARA MEMBERSIHKANNYA
rahmat-Nya kepada manusia. Bersabda
Rasulullah, 'Doa itu adalah anak kunci kepada Najis adalah sesuatu yang dianggap kotor oleh
pintu rahmat'. (H.R.Ad-Dailami) orang yang memiliki sifat / tingkah laku yang baik
dan selalu menjaga diri darinya.
8. Doa adalah penghubung dan pengikat tali
persaudaraan dan kasih sayang di antara sesama Perbedaan Najis dan Hadast
mukmin. Bersabda Rasulullah, 'Doa seseorang Najis kadang kita temukan pada badan, pakaian
mukmin terhadap saudaranya (mukmin) secara
dan tempat. Sedangkan hadats terkhusus kita
diam-diam, pasti diperkenankan oleh Allah.
(H.R.Muslim) temukan pada badan. Najisbentuknya konkrit,
sedangkan hadats itu abstrak dan menunjukkan
Allah SWT telah memberikan jaminan akan keadaan seseorang. Ketika seseorang selesai
memenuhi setiap do’a hambanya, tentu saja berhubungan badan dengan istri (baca: jima’), ia
dengan memperhatikan dan memenuhi segala dalam keadaan hadats besar. Ketika ia kentut, ia
ketentuan atau persyaratan, antara lain : dalam keadaan hadats kecil. Sedangkan apabila
1. Tidak terburu- buru. pakaiannya terkena air kencing, maka ia berarti
terkena najis. Hadats kecil dihilangkan dengan
2. Hati yakin bahwa do’anya akan diijabah. berwudhu dan hadats besar dengan mandi.
3. Dilakukan dengan rendah hati, dengan suara Sedangkan najis, asalkan najis tersebut hilang,
lemah lembut, dengan perasaan takut tidak akan maka sudah membuat benda tersebut suci.
dikabul, dan dengan keinginan kuat untuk dikabul.
Macam – macam Najis & cara menghilangkanya
4. Disertai dengan usaha dan amal soleh
1. Najis Mukhoffafah (ringan)
5. Yakin akan dikabulkan Yang termasuk dalam najis ringan adalah air
kencing anak laki-laki yang belum berumur dua
6. Disertai permohonan untuk dikabulkannya do’a
tahun dan belum makan atau minum sesuatu
XI. KEUTAMAAN AYAT KURSI selain ASI. Cara menghilangkan najis ringan
adalah dengan memercikkan air pada benda yang
1) Barang siapa membaca ayat Al-Kursi bila
berbaring di tempat tidurnya, Allah SWT terkena najis tersebut. Rasul SAW bersabda:
mewakilkan dua orang Malaikat memeliharanya "Dibasuh dari kencing anak perempuan dan
hingga subuh. dipercikkan air dari air kencing anak laki-laki."
(HR. Abu Daud dan An-Nasai).
2. Najis Mutawassithoh (sedang) Rasulullah SAW bersabda :
Yang termasuk kelompok najis ini adalah : "Sucinya tempat dan peralatan salah seorang
kaamu, apabila dijilat anjing hendaklah dicuci
a. Bangkai: binatang yang mati karena tidak tujuh kali, salah satunya dengan debu (tanah)."
disembelih atau disembelih tidak menurut aturan (HR. Muslim dari Abu Hurairah).
syariat Islam, termasuk bagian tubuh dari hewan
yang dipotong ketika masih hidup. XIII. THAHARAH (BERSUCI)
Diharamkan atas kamu bangkai"(QS. Al-Maidah: Thaharoh artinya bersuci. Menurut syara’
3). thaharah diartikan suci dari hadas dan najis.
Bangkai yang tidak termasuk najis adalah ikan Suci dari hadas yaitu dengan cara melaksanakan
dan belalang, keduanya halal untuk dimakan. wudhu, mandi dan tayamum. Dan suci dari najis
yaitu menghilangkan najis yang ada di badan,
b.Darah tempat dan pakaian.
Semua macam darah termasuk najis, kecuali
darah yang sedikit. seperti darah nyamuk yang
menempel pada badan atau pakaian maka hal itu Bersuci dapat dilakukan dengan dua alat:
dapat dimaafkan. 1. Air mutlak.
"Diharamkan bagimu (memakan) bangkai, darah,
daging babi." (QS. Al-Maidah : 3). Air mutlak adalah air yang memang dari asalnya
bersih/suci, tidak bercampur dengan sesuatu
c.Nanah apapun yang bisa merubah keasliannya balk benda
Nanah pada hakikatnya adalah darah yang tidak yang najis ataupun yang suci. Seperti air hujan, air
sehat dan sudah membusuk. Baik nanah ini kental sumur, air mata air, air wadi (lembah), air sungai,
ataupun cair hukumnya adalah najis. air salju/es yang mencair, air laut yang asin.
Berdasarkan firman Allah:
d.Muntah
“dan Kami turunkan dari langit air yang amat
e.Kotoran manusia dan binatang bersih, “ (Al-Furqan: 48)
Kotoran manusia dan binatang, baik yang keluar Air Suci untuk Thaharoh
dari dubur atau qubul hukumnya najis, kecuali air
mani. Walaupun air mani tidak najis tetapi Apabila ditinjau dari segi hukumnya maka air
hendaknya dibersihkan. dibagi dalam empat bagian:

f. Arak (khamar) 1. Air suci dan mensucikan. Yang dimaksud


Semua benda yang memabukkan termasuk benda dengan air suci dan mensucikan ialah air yang
najis, berdasarkan firman Allah : masih murni dan dapat digunakan untuk bersuci
"Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya dengan tidak makruh atau disebut juga air mutlak
yang artinya air yang sewajarnya. Contoh dari air
(meminum) khamar, berjudi, (berkorban untuk)
ini adalah air yang di sebutkan di atas yaitu ada
berhala, mengundi nasib adalah perbuatan keji
tujuh.
termasuk perbuatan setan." (QS. Al-Maidah : 90).
2. Air suci dan dapat mensucikan, tetapi makruh
Najis mutawashithoh terbagi dua, yaitu : untuk digunakan bersuci. Apa itu air suci
mensucikan tapi makruh? Ya inilah air
(1) Najis 'Ainiyah, yaitu najis mutawashitoh yang musyammas yaitu air yang dipanaskan dengan
masih kelihatan wujudnya, warnanya dan baunya. matahari ditempat logam yang bukan emas.
Cara membersihkannya dengan menghilangkan Namun jika wadah atau tempat yang digunakan
najis tersebut dan membasuhnya dengan air terbuat dari logam mulia yaitu emas maka air
sampai hilang warna, bau dan rasanya. tetap menjadi suci dan mensucikan dan tidak
makruh digunakan bersuci.
(2) Najis Hukmiyah, yaitu najis yang diyakini 3. Air suci tapi tidak dapat mensucikan. Yaitu air
adanya tetapi sudah tidak kelihatan wujudnya, musta’mal, air yang telah digunakan untuk bersuci
warnanya dan baunya. Contohnya adalah air menghilangkan hadas atau menghilangkan najis
kencing yang sudah mengering. Cara walaupun air tersebut tidak berubah rupa, rasa dan
membersihkannya cukup dengan baunya.
menggenangi/menyirami air mutlaq pada tempat 4. Air mutanajis yaitu air yang telah terkena najis
yang terkena najis hukmiyah tersebut. atau kena najis, air dalam kondisi yang kurang
dari dua kullah, maka status dari air ini tidak suci
3. Najis Mughallazhoh (berat) dan tidak dapat mensucikan. Namun ada
Yang termasuk najis ini adalah air liur dan ketentuan lain, jika air melebihi dua kullah dan air
kotoran anjing dan babi. Cara menghilangkan tidak berubah sifatnya maka air berubah status
najis mughollazoh adalah dengan menyuci najis menjadi sah digunakan untuk bersuci.
tersebut sebanyak tujuh kali dengan air dan salah
satunya dengan memakan debu yang suci. 2. Debu yang suci.
Debu yang suci yaitu bagian tanah yang suci Allah menyempitkan liang kuburnya sehingga
berupa debu atau kerikil atau bath atau tanah bersilang tulang rusuknya
berair/lembab dan asin. Berdasarkan sabda Nabi
Tubuhnya dipanggang di atas bara api siang dan
“Dan dijadikan untukku bumi itu adalah suci dan malam
sebagai masjid tempat shalat.” (HR. Muslim)
Dalam kuburnya terdapat ular yang bernama
Debu menjadi alat untuk bersuci dalam keadaan Suja'ul Aqro' yang akan menerkamnya karena
tidak ditemukan air atau tidak mampu menyia-nyiakan shalat. Ular itu akan
menggunakannya, seperti karena sakit dan menyiksanya, yang lamanya sesuai dengan waktu
lainnya. Berdasarkan finnan Allah: shalat
“Kemudian kamu tidak mendapat air, maka Siksa yang menimpanya ketika bertemu Tuhan
bertayamumlah kamu dengan tanah yang baik
(suci).”(An-Nisa’:43) Ketika langit terbuka, malaikat datang kepadanya
dengan membawa rantai. Panjang rantai tsb. tujuh
XIV. KEMULIAN SHALAT 5 WAKTU hasta. Rantai itu digantungkan ke lehernya,
kemudian dimasukkan ke dalam mulutnya dan
Rasulullah Saw. bersabda, keluar dari duburnya. Lalu malaikat
mengumumkan :
”Barangsiapa menjaga shalat, niscaya dimuliakan
oleh Allah dengan 5 kemuliaan: 'Ini adalah balasan orang yang menyepelekan
perintah Allah'.
1. Allah menghilangkan kesempitan hidupnya
Allah tidak memandang kepadanya dengan
2. Allah hilangkan siksa kubur darinya pandangan kasih sayangNya
3. Allah akan memberikan buku catatan amalnya Allah tidak mensucikannya dan baginya siksa
dengan tangan kanannya pedih.
4. Dia akan melewati jembatan bagaikan kilat Menjadi hitam pada hari kimat wajah orang yang
5. Akan masuk syurga tanpa hisab meninggalkan shalat, dan sesungguhnya dalam
neraka Jahannam terdapat jurang yang disebut
Dan barangsiapa yang menyepelekan shalat, "Lam-lam".
niscaya Allah akan mengazabnya dengan lima
belas siksaan. Di dalamnya terdapat banyak ular,

Enam siksa di dunia, setiap ular itu sebesar leher unta,

Tiga siksaan ketika mati, panjangnya sepanjang perjalanan sebulan.

Tiga siksaan ketika masuk liang kubur dan Ular itu menyengat sampai mendidih bisanya
dalam tubuh orang itu selam tujuh puluh tahun
Tiga siksaan ketika bertemu dengan Tuhannya kemudian membusuk dagingnya.
(akhirat).
Dosa Meninggalkan Shalat Fardhu :
Adapun siksa di dunia adalah :
Shalat Subuh : satu kali meninggalkan akan
Dicabut keberkahan umurnya dimasukkan ke dalam neraka selama 30 tahun
yang sama dengan 60.000 tahun di dunia.
Dihapus tanda orang saleh dari wajahnya
Shalat Zuhur : satu kalo meninggalkan dosanya
Setiap amal yang dikerjakan, tidak diberi pahala
sama dengan membunuh 1.000 orang umat islam.
oleh Allah
Shalat Ashar : satu kali meninggalkan dosanya
Tidak diterima do'anya
sama dengan menutup/meruntuhkan ka’bah.
Tidak termasuk bagian dari do'anya orang-orang
Shalat Magrib : satu kali meninggalkan dosanya
saleh
sama dengan berzina dengan orangtua.
Keluar ruhnya (mati) tanpa membawa iman
Shalat Isya : satu kali meninggalkan tidak akan di
Adapun siksa ketika akan mati : ridhoi Allah SWT tinggal di bumi atau di bawah
langit serta makan dan minum dari nikmatnya.
Mati dalam keadaan hina
XV. INDAHNYA SHALAT BERJAMAAH
Mati dalam keadaan lapar
1. Dicatatnya langkah-langkah kaki menuju
Mati dalam keadaan haus, yang seandainya masjid.
diberikan semua air laut tidak akan
menghilangkan rasa hausnya Dan Kami menuliskan apa yang telah mereka
kerjakan dan bekas-bekas yang mereka
Adapun siksa kubur : tinggalkan.”(QS. Yasin:12)
2. Para Malaikat yang mulia saling berebut untuk 9. Allah menyiapkan persinggahan di Surga bagi
mencatatnya siapa yang pergi menuju masjid atau pulang
(darinya).
3. Berjalan menuju shalat berjama’ah termasuk
salah satu sebab mendapatkan jaminan berupa 10. Subuh dan 119 pahala
kehidupan yang baik dan kematian yang baik pula
Seseorang yang melaksanakan shalat subuh
4. Berjalan menuju shalar berjama’ah termasuk berjamaah, maka orang itu akan mendapatkan
salah satu sebab dihapuskannya kesalahan- pahala 119 kali dibanding shalat sendiri. (Muslim:
kesalahan dan ditinggikannya derajat 1049).
Maukah aku tunjukkan kepada kalian tentang 11. Isya dan 59 pahala
perkara yang akan menghapuskan kesalahan-
kesalahan dan juga mengangkat beberapa Seseorang yang melaksanakan shalat isya
derajat?” Para sahabat menjawab,”Tentu, wahai berjamaah, maka dia bakal dapat pahala 59 kali
Rasulullah?”Beliau bersabda,”Menyempurnakan lipat. (Muslim: 1038)
wudhu’ pada saat yang tidak disukai, banyak 12. Dzuhur, Ashar, Magrib dan 27 pahala
melangkah ke masjid-masjid, dan menunggu
shalat setelah melaksanakan shalat. Maka, itulah Kalau shalat dzuhur jamaah, ashar jamaah, dan
ar-tibath (berjuang di jalan Allah).” (HR. magrib jamaah, masing masing dilipatgandakan
Muslim). 27 kali kalau kita laksanakan secara jamaah
(Muslim:1038)
5. Pahala orang yang keluar dalam keadaan suci
(telah berwudhu) untuk melaksanakan shalat 1. Mendapatkan pahala seperti haji dan
berjama’ah seperti pahala orang yang umrah.
melaksanakan haji dan umrah
Berdasarkan hadits riwayat Anas Bin
Barangsiapa yang keluar dari rumahnya menuju Malik.Rasullullah Saw bersabda :Siapa yang
masjid dalam keadaan bersuci (telah berwudhu’) melaksanakan shalat shubuh berjamaah kemudian
untuk melaksanakan shalat fardhu (berjama’ah), ia duduk berdzikir hingga terbit matahari,
maka pahalanya seperti pahala orang yang kemudian ia melaksnakan sholat dua rakaat.Maka
melaksanakan haji dan ihram.” (Hadits ini ia mendaptkan pahala seperti haji dan umrah
dihasankan oleh Syaikh al Albani) Kemudian Rasulullah Saw mengatakan,
6. Orang yang keluar (menuju masjid) untuk Sempurna, sempurna, sempurna
melaksanakan shalat berjama’ah berada dalam (HR.At.Tirmidzi).
jaminan Allah Ta’ala.
XVI. KEUTAMAAN SHALAT TAHAJJUD
“Ada tiga golongan yang semuanya dijamin oleh
Sahabat Abdullah bin Salam mengatakan, bahwa
Allah Ta’ala, yaitu orang yang keluar untuk
Nabi Muhammad saw bersabda:
berperang di jalan Allah, maka ia dijamin oleh
“Hai sekalian manusia, sebarluaskanlah salam dan
Allah hingga Dia mewafatkannya lalu
berikanlah makanan serta sholat malamlah
memasukkannya ke dalam Surga atau
diwaktu manusia sedang tidur, supaya kamu
mengembalikannya dengan membawa pahala dan
masuk Surga dengan selamat.” (HR Tirmidzi)
ghanimah, kemudian orang yang pergi ke masjid,
Bersabda Nabi Muhammad saw:
maka ia dijamin oleh Allah hingga Dia
“Seutama-utama shalat sesudah shalat fardhu ialah
mewafatkannya lalau memasukkannya ke dalam
shalat sunnat di waktu malam.” (HR Muslim)
Surga atau mengembalikannya dengan membawa
pahala, dan orang yang masuk rumahnya dengan Selain itu, Allah sendiri juga berfirman:
mengucapkan salam, maka ia dijamin oleh Allah.” Pada malam hari, hendaklah engkau shalat
(HR. Abu Dawud, di shahihkan oleh syaikh al Tahajud sebagai tambahan bagi engkau. Mudah-
Albani mudahan Tuhan mengangkat engkau ketempat
yang terpuji. (QS Al-Isra’: 79)
7. Orang yang keluar untuk melaksanakan shalat
Dari Jabir r.a., ia barkata, “Aku mendengar
berjama’ah berada dalam shalat hingga kembali
Rasulullah saw. Bersabda: Sesungguhnya pada
ke rumah
malam hari itu benar-benar ada saat yang seorang
8. Kabar gembira bagi orang-orang yang berjalan muslim dapat menepatinya untuk memohon
di kegelapan (untuk melaksanakan shalat kepada Allah suatu kebaikan dunia dan akhirat,
berjama’ah) dengan memperoleh cahaya yang pasti Allah akan memberikannya
sempurna pada hari Kiamat (mengabulkannya); dan itu setiap malam.” (HR
Muslim dan Ahmad)
Hendaklah orang-orang yang berjalan di “Lazimkan dirimu untuk shalat malam karena hal
kegelapan menuju masjid bergembira dengan itu tradisi orang-orang saleh sebelummu,
(mendapatkan) cahaya yang sempurna pada hari mendekatkan diri kepada Allah, menghapus dosa,
Kiamat.” (HR.Ibnu Majah, syaikh al Albani menolak penyakit, dan pencegah dari dosa.” (HR
menilainya shahih Ahmad)
Kiat Mudah Shalat Malam/Qiyamullail • “Barangsiapa yang masih berdiam diri di
Agar kita diberi kemudahan bangun malam untuk masjid atau tempat shalatnya setelah shalat
melakukan shalat malam, cobalah tips-tips berikut shubuh karena melakukan i’tikaf, berzikir, dan
ini: melakukan dua rakaat shalat dhuha disertai tidak
Aturlah aktivitas di siang hari agar malamnya berkata sesuatu kecuali kebaikan, maka dosa-
Anda tidak kelelahan. Sehingga tidak membuat dosanya akan diampuni meskipun banyaknya
Anda tidur terlalu lelap. melebihi buih di lautan.” (HR Abu Daud)
Makan malam jangan kekenyangan, berdoa untuk
bisa bangun malam, dan jangan lupa pasang alarm Manfaat dan Makna Shalat Dhuha
sebelum tidur. Adapun diantara keutamaan atau manfaat shalat
Hindari maksiat, sebab menurut pengalaman dhuha ini adalah apa yang diriwayatkan oleh
Sufyan Ats-Tsauri, “Aku sulit sekali melakukan Muslim, Abu Daud dan Ahmad dari Abu Dzar
qiyamullail selama 5 bulan disebabkan satu dosa bahwa Rasulullah saw bersabda,”Hendaklah
yang aku lakukan.” masing-masing kamu bersedekah untuk setiap
Ketahuilah fadhilah (keutamaan) dan ruas tulang badanmu pada setiap pagi. Sebab
keistimewaan qiyamulail. Dengan begitu kita setiap kali bacaan tasbih adalah sedekah, setiap
termotivasi untuk melaksanakannya. tahmid adalah sedekah, setiap takbir adalah
Tumbuhkan perasaan sangat ingin bermunajat sedekah, setiap tahlil adalah sedekah, setiap takbir
dengan Allah yang Maha Pengasih lagi Maha adalah sedekah, menyuruh orang lain agar
Penyayang. melakukan amal kebaikan adalah sedekah,
Baik juga jika janjian dengan beberapa teman , melarang orang lain agar tidak melakukan
istri dan anak-anak untuk tahajud bersama sekali keburukan adalah sedekah. Dan sebagai ganti dari
atau dua malam dalam sepekan. semua itu maka cukuplah mengerjakan dua rakaat
Berdoalah kepada Allah swt. untuk dipermudah shalat dhuha.”
dalam beribadah kepadaNya. Juga apa yang diriwayatkan oleh Ahmad dan Abu
Kata Bijak Daud dari Buraidah bahwa Rasulullah saw
bersabda,”Dalam tubuh manusia itu ada 360 ruas
Dari Abu Dzarr r.a. berkata, "Rasullulah tulang. Ia harus dikeluarkan sedekahnya untuk
SAW berkata kepadaku, "Janganlah sekali- tiap ruas tulang tersebut.” Para sahabat
kali engkau meremehkan suatu perbuatan baik bertanya,”Siapakah yang mampu melaksanakan
walaupun hanya menyambut saudaramu seperti itu, wahai Rasulullah saw?” Beliau saw
dengan muka yang manis" (HR. Muslim) menjawab,”Dahak yang ada di masjid, lalu
pendam ke tanah dan membuang sesuatu
gangguan dari tengah jalan, maka itu berarti
sebuah sedekah. Akan tetapi jika tidak mampu
XVII. KEAJAIBAN SHALAT DHUHA melakukan itu semua, cukuplah engkau
Shalat Dhuha adalah shalat sunah yang dilakukan mengerjakan dua rakaat shalat dhuha.”
setelah terbit matahari sampai menjelang masuk Didalam riwayat lain oleh Bukhori dan Muslim
waktu zhuhur. Afdhalnya dilakukan pada pagi hari dari Abu Hurairoh berkata,”Nabi saw kekasihku
disaat matahari sedang naik ( kira-kira jam 9.00 ). telah memberikan tiga wasiat kepadaku, yaitu
Shalat Dhuha lebih dikenal dengan shalat sunah berpuasa tiga hari dalam setiap bulan,
untuk memohon rizki dari Allah, berdasarkan mengerjakan dua rakaat dhuha dan mengerjakan
hadits Nabi : ” Allah berfirman : “Wahai anak shalat witir terlebih dahulu sebelum tidur.”
Adam, jangan sekali-kali engkau malas
mengerjakan empat rakaat pada waktu permulaan XVIII. MENGINGAT MATI
siang ( Shalat Dhuha ) niscaya pasti akan Aku
1. Rincaian Waktu
cukupkan kebutuhanmu pada akhir harinya “
(HR.Hakim dan Thabrani). 1hari=24jam
Hadits Rasulullah SAW terkait Shalat Dhuha
Satu TAHUN ?
•Barang siapa shalat Dhuha 12 rakaat, Allah akan
membuatkan untuknya istana disurga” (H.R. 12 Bulan
Tirmiji dan Abu Majah)
52 Minggu
•“Siapapun yang melaksanakan shalat dhuha
365 Hari
dengan langgeng, akan diampuni dosanya oleh
Allah, sekalipun dosa itu sebanyak buih di 8760 Jam
lautan.” (H.R Tirmidzi)
525600 Menit
•“Rasulullah bersabda di dalam Hadits Qudsi,
Allah SWT berfirman, “Wahai anak Adam, 31536000 Detik
jangan sekali-kali engkau malas mengerjakan
empat rakaat shalat dhuha, karena dengan shalat
tersebut, Aku cukupkan kebutuhanmu pada sore
harinya.” (HR Hakim & Thabrani)
II. Distribusi normal manusia meninggal dunia Tapi, pernakah kita berpikir dan merenugi diri kita
(tahun) sejauh mana kita telah benar-benar ikhlas dalam
menjalankan perintah Allah tersebut. Kita
Chart terkadang bangga dengan amalan yang selalu kita
lakukan. Kita lebih senang dipuji oleh manusia
daripada Allah SWT.
2. Sholat
Rata-rata manusia meninggal dunia antara usia 60 Oh mungkin saat sholat yang 5 waktu itu
thn-70thn (mayoritas) dianggap cukup………..! Karena kita pikir; sholat
begitu besar pahalanya, sholat amalan yang
Pukul rata manusia meninggal 65 th dihisab paling pertama, sholat jalan untuk
“Baligh: Start untuk seseorang di perhitungkan membuka pintu syurga………
amal baik atau buruknya selama hidup di dunia” Berapa sholat kita dalam 50 tahun??????
Laki-laki Baligh 15 tahun 1x sholat = 10 menit …..5x sholat 1 jam
Wanita Baligh 12 tahun Dalam waktu 50 tahun waktu yang terpakai
Usia Yang tersisa untuk kita beribadah kepada- sholat=18250 hari x I jam =18250 jam= 2 tahun
Nya IV. KESIMPULAN :
MATI-BALIGH= sisa USIA….65-15= 50 tahun waktu yang kita manfaatkan dalam 50 tahun di
50 TAHUN DIGUNAKAN UNTUK APA? dunia cuma 2 tahun untuk sholat…………

12 jam siang hari 2 tahun dari 50 tahun kesempatan kita….itupun


belum tentu sholat kita bermakna berpahala dan di
12 jam malam hari terima..
24 jam satu hari satu malam Dan sekiranya sholat kita selama 2 tahun
berpahala rasa-rasanya tidak sebanding dengan
Gambaran kotornya: perbuatan dosa-dosa kita selama 50 tahun; dalam
Mari kita tela’ah bersama………! ucap kata kita yang selalu dusta, baik yang terasa
maupun yang di sengaja, dalam ucap kata kita
A. Waktu kita tidur 8 jam/hari yang selalu cerca terhadap orangtua, dalam harta
kaya kita yang selalu kikir terhadap orang faqir,
Dalam 50 tahun waktu yang habis dipakai tidur
dalam setiap laku langkah kita yang selalu
18250 hari x 8 jam= 146000 jam=16 tahun7
bergelimang dosa………………………
bulan……( di bulatkan jadi 17 tahun)
Logika dari logikanya:
Logikanya: Alangkah sayangnya waktu 17 tahun
habis di gunakan untuk tidur, padahal kita akan Bukan satu yang tidak mungkin kita umat di akhir
tertidur dari dunia untuk selamanya. jaman akan berhamburan di neraka untuk
mendapatkan balasan
B. Waktu aktivitas kita di siang hari 12 jam
kelalaian……………………
(bekerja, belajar, kuliah, dan lain-lain)
Terlalu banyak waktu yang terbuang percuma
Dalam 50 tahun waktu yang habis dipakai
selama manusia hidup di dunia dan semuanya itu
aktivitas:18250 hari x12 jam=219000 jam=25
akan menjadi bencana…………………….
tahun
Solusi:
C. Waktu aktivitas santai atau rilexsasi 4 jam
Tiada kata terlambat walaupun waktu bergulir
Dalam 50 tahun waktu yang dipakai rileksasi
cepat, isilah dengan sesuatu apa yang
18250 hari x 4 jam= 73000 jam = 8 tahun
bermanfaat!!!!!!!
Realisasi rileksasi: biasanya nonton tv sambil
Ingat Akhirat, Ingat Mati.
minum kopi, ada pula yang belajar mati-
matian/bikin contekan habis-habisan buat ujian, XIX. KALA MUSIBAH MENIMPA
atau mungkin dihabiskan termenung di buai
khayalan…… Allah subhanahu wata'ala berfirman, artinya,” Dan
sungguh akan Kami berikan cobaan kepadamu
17 tahun + 25 tahun + 8 tahun = 50 tahun dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan
harta, jiwa dan buah-buahan. Dan berikanlah
III. Kapan Ibadahnya?
berita gembira kepada orang-orang yang sabar,
1. Puasa, Sedekah, Haji (yaitu) orang-orang yang apabila ditimpa
musibah, mereka mengucapkan, "Innaa lillahi wa
Mungkin kita berpikir bahwa dengan ketiga amal innaa ilaihi raaji'uun". Mereka itulah yang
tersebut bisa menyelamatkan kita dari siksa Allah. mendapatkan keberkatan yang sempurna dan
rahmat dari Rabbnya, dan mereka itulah orang- ISLAM
orang yang mendapat petunjuk." (QS. al-
Baqarah:155-157). kata islam merupakan pernyataan kata nama yang
berasal dari bahasa arab aslama, yaitu bermaksud
INGAT!!! “untuk menerima, menyerah, atau tunduk”
Dengan demikian islam berarti penerimaan dari
1. Kita Milik Allah dan Kembali Kepada-Nya dan penundukan kepada tuhan, dan penganutnya
harus menunjukkan ini dengan menyembah-Nya,
Jika seorang hamba benar-benar menyadari bahwa menuruti perintah-Nya dan menghindari
dirinya adalah milik Allah subhanahu wata’ala politheisme.
dan akan kembali kepada-Nya maka dia akan
terhibur tatkala tertimpa musibah. Rukun (pilar-pilar) islam
2.Lihat Nikmat yang Tersisa Nabi bersabda, islam adalah hendaknya engkau
bersaksi bahwa tidak ada tuhan selain Allah dan
Termasuk salah satu terapi dalam menghadapi sesungguhnya Muhammad adalah Rasul-Nya,
musibah adalah dengan cara melihat seberapa engkau mendirikan solat, mengeluarkan zakat,
musibah dan seberapa besar nikmat yang telah berpuasa ramadhan, dan menunaikan ziarah haji
diterima. ke baitullah jika engkau mampu menempuh
perjalanannya.
3. Musibah Menimpa Semua Orang
ICHSAN
Merupakan obat yang sangat bermanfaat di kala
musibah sedang menimpa adalah dengan Rasulullah bersabda” Hendaknya engkau
menyadari bahwa musibah itu pasti dialami oleh menyembah Allah seakan-akan melihat-Nya.atau
semua orang. jika engkau tidak melihat-Nya, maka Alla-lah
yang melihat engkau.
4. Keluh Kesah Melipatgandakan Penderitaan
Ihsan berasal dari kata hasana yuhsinu, yang
Di antara obat untuk menghadapi musibah adalah artinya adalah berbuat baik, sedangkan bentuk
dengan menyadari bahwa keluh kesah tidak akan masdarnya adalah ihsanan, yang artinya kebaikan.
dapat menghilangkan musibah. Bahkan hanya Allah Swt. berfirman dalam Al-qur’an” Jika kamu
akan menambah serta melipatgandakan sakit dan berbuat baik, (berarti) kamu berbuat baik bagi
penderitaan. dirimu sendiri . . .”(Al-isra’:7).

5. Musibah Terbesar Adalah Hilangnya Kesabaran XXI. KEAJAIBAN OTAK

Termasuk Obat ketika tertimpa musibah adalah Otak Anda mengendalikan semua fungsi tubuh
dengan mengetahui bahwa hilangnya kesabaran Anda. Otak merupakan pusat dari keseluruhan
dan sikap berserah diri adalah lebih besar dan tubuh Anda. Jika otak Anda sehat, maka akan
lebih berbahaya daripada musibah itu sendiri. mendorong kesehatan tubuh serta menunjang
kesehatan mental Anda. Sebaliknya, apabila otak
XX. IMAN, ISLAM & ICHSAN Anda terganggu, maka kesehatan tubuh dan
mental Anda bisa ikut terganggu.
IMAN
Otak Kiri, Kanan, & Tengah
Secara bahasa iman berarti membenarka (tashdiq),
sementara menurut istilah ialah “membenarkan Otak kiri berfungsi dalam hal-hal yang
dengan hati, mengucapkan dengan lisan, dan berhubungan dengan logika, rasio, kemampuan
mengamalkan dengan perbuatannya”. Sedang menulis dan membaca, serta merupakan pusat
menurut istilah yang sesungguhnya ialah matematika. Beberapa pakar menyebutkan bahwa
kepercayaan yang meresap kedalam hati, dengan otak kiri merupakan pusat Intelligence Quotient
penuh keyakinan, tidak bercampur dengan syak (IQ).
dan ragu, serta memberi pengaruh terhadap
pandangan hidup, tingkah laku dan perbuatan Sementara itu otak kanan berfungsi dalam
sehari-hari. perkembangan Emotional Quotient (EQ).
Misalnya sosialisasi, komunikasi, interaksi dengan
Rukun (pilar-pilar) iman: manusia lain serta pengendalian emosi. Pada otak
“Diriwayatkan dari umar bin khatab, “Suatu hari kanan ini pula terletak kemampuan intuitif,
seorang laki-laki yang mengenakan pakaian serba kemampuan merasakan, memadukan, dan ekspresi
putih, rambutnya hitam pekat, dan tidak tubuh, seperti menyanyi, menari, melukis dan
seorangpun diantara kami yang mengenalnya segala jenis kegiatan kreatif lainnya.
berkata “Wahai Muhammad, ajarilah aku tentang
iman.” Kemudian Muhammad bersabda, iman Otak tengah berfungsi sebagai super controller
adalah hendaknya engkau beriman kepada Allah, yang dapat mengatur keseimbangan kinerja otak
malaikat-malaikat-Nya, kitb-kitab-Nya, rasul- kanan dan kiri. Otak berpengaruh pada
rasul-Nya, hari kiamat, dan beriman pula kepada kemampuan mental dan karakter seseorang
ketentuan (qadar) baik ataupun buruk menjadi lebih tenang Karena otak tengah akan
menyetabilkan emosi, membantu dan menjaga Jahannam dalam keadaan hina dina.” (QS.
produksi hormon tubuh, agar daya tahan tubuh Ghafir: 60)
menjadi lebih baik sehingga tidak mudah sakit,
serta perasaan selalu santai dan senang. Orang- Golongan kedua: “Golongan orang yang
orang yang otak tengahnya aktif secara alami beribadah kepada Allah, namun juga beribadah
biasanya disebut orang-orang yang mempunyai kepada selain Allah, mereka adalah para pelaku
kemampuan lebih. Misalnya, tunanetra (buta) kesyirikan (musyrik).”
yang bisa “meltihat”(kedaan luar) yang
dimungkinkan otak tengahnya aktif secara alami.
Firman Allah:
XXII. Empat Golongan Manusia Penghuni
َ ‫َّللا َوالَ تُش ِْرك ُْوا بِ ِه‬
‫ش ْيئ ًا‬ َ َّ ‫َوا ْعبُد ُْوا‬
Dunia “Beribadahlah kalian kepada Allah semata dan
janganlah menyekutukannya dengan sesuatu
apapun.” (QS. an-Nisa’: 36)
Pertama, seorang hamba diberi Allah Swt harta
kekayaan dan ilmu pengetahuan, lalu bertakwa
Allah berfirman:
kepada Robbnya, menyantuni sanak-keluarganya,
dan melakukan apa yang diwajibkan Allah
atasnya, maka dia berkedudukan paling mulia. ُ‫علَ ْي ِه ا ْل َجنَّةَ َو َمأ ْ َواه‬ َّ ‫اَّلل فَقَ ْد َح َّر َم‬
َ ُ‫َّللا‬ ِ َّ ِ‫إِنَّهُ َم ْن يُش ِْر ْك ب‬
ُ َّ‫الن‬
‫ار‬
Kedua, seorang yang diberi Allah ilmu
pengetahuan saja, tidak diberi harta, tetapi dia “Sesunguhnya barang siapa yang berbuat
tetap berniat untuk bersungguh-sungguh. kesyirikan kepada Allah, maka sungguh Allah
Sebenarnya jika memperoleh harta dia juga akan akan mengharamkan atasnya surga, dan tempat
berbuat seperti yang dilakukan rekannya tinggalnya adalah di neraka.” (QS. al-Ma’idah:
(kelompok yang pertama). Maka pahala mereka 72)
berdua ini adalah (kelompok pertama dan kedua)
sama — berkedudukan paling mulia. Golongan ketiga: “Yaitu golongan orang yang
beribadah kepada Allah semata, namun dengan
Ketiga, seorang hamba diberi Allah harta tata cara yang tidak sesuai dengan syariat
kekayaan, tetapi tidak diberi ilmu pengetahuan. Rasulullah, maka dialah pelaku hal baru dalam
Dia membelanjakan hartanya dengan agama (mubtadi’).”
berhamburan (foya-foya) tanpa ilmu
(kebijaksanaan). Ia juga tidak bertakwa kepada Rasulullah bersabda SAW:
Allah, tidak menyantuni keluarga dekatnya, dan “Barang siapa yang mengamalkan suatu amalan
tidak mempedulikan hak Allah. Maka dia tidak sesuai dengan perintah kami maka amalan
berkedudukan paling jahat dan keji. tersebut tertolak.” (HR. al-Bukhari dan
Muslim)
Keempat, seorang hamba yang tidak memperoleh
rezeki harta maupun ilmu pengetahuan dari Allah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam
lalu dia berkata, “Seandainya aku memiliki harta bersabda:
kekayaan, maka aku akan melakukan seperti “Sesungguhnya Allah menutup taubat bagi setiap
layaknya orang-orang yang menghamburkan pelaku amalan yang tidak dicontohkan oleh
uang, serampangan, dan membabi-buta (kelompok beliau.” (Hadis shahih. ash-Shahihah no. 1620)
yang ketiga),” maka timbangan keduanya sama —
berkedudukan paling jahat dan keji.
Golongan yang keempat adalah: “Golongan orang
XXIII. Empat Golongan Manusia Dalam yang beribadah kepada Allah semata dengan tata
Beribadah Kepada Allah cara yang sesuai dengan Syariat-Nya, merekalah
kaum mukmin yang mengesakan Allah
Golongan Pertama: “Golongan orang yang enggan (muwahhid).”
beribadah kepada Allah, mereka adalah golongan Firman Allah:
yang sombong (mustakbir).” “Barang siapa yang berharap berjumpa dengan
Rabb-nya, hendaklah ia beramal saleh dan tidak
Allah telah menjelaskannya di dalam al-Qur`an. berbuat kesyirikan terhadap Rabb-nya.” (QS. al-
Yaitu firman-Nya: Kahfi: 110)

‫سيَ ْد ُخلُ ْونَ َج َهنَّ َم‬ ْ َ‫إِنَّ الَّ ِذ ْينَ ي‬


َ ‫ست َ ْكبِ ُر ْونَ ع َْن ِعبَا َدتِ ْي‬ Kata Bijak:
َ‫َاخ ِر ْين‬
ِ ‫د‬ "Beruntunglah orang yang mendapatkan di
dalam catatan amalnya istighfar yang
“Sesungguhnya orang-orang yang sombong dari
beribadah kepada-Ku, mereka akan masuk neraka
banyak."
(HR. Ibnu Majah, shahih menurut Al-Albani)
XXIV. KEUTAMAAN SEDEKAH Beliau juga menasehatkan kepada para pedagang:
“Wahai sekalian pedagang,sesungguhnya setan
1. Amalan yang Utama dan dosa menghadiri jual beli kalian, maka
sertailah jual beli kalian dengan sedekah.”
Rasulullah SAW telah bersabda:
“Tangan yang di atas lebih baik daripada tangan 5. Menjadikan Harta Berkah dan Terus
yang di bawah. Tangan diatas adalah yang Berkembang
memberi dan tangan di bawah adalah yang
menerima”(HR. Muslim) Allah SWT berfirman:
“Katakanlah,’Sesungguhnya Rabb-ku
Umar Bin Khathtab pernah berkata: melapangkan rejeki bagi siapa yg dikehendaki
“Sesungguhnya amalan-amalan itu saling diantara hamba-hambaNya dan menyempitkan
membanggakan diri satu sama lain, maka bagi (siapa yg dikehendaki-Nya).
sedekahpun berkata (kepada amalan- amalan Dan apa yg kamu infakkan, maka Allah akan
lainnya),’Akulah yang paling utama diantara menggantinya dan Dialah pemberi rejeki sebaik-
kalian’ baiknya.(QS.Saba’:39)

2. Melindungi Dari Bencana Rasulullah SAW bersabda:


“Sesungguhnya Allah akan mengembangkan
Rasulullah SAW pernah bersabda seperti dibawah sedekah kurma atau sepotong makanan dari
ini: seorang diantara kalian, sebagaimana seseorang
“Obatilah orang sakit diantara kalian dengan diantara kalian memelihara anak kuda atau anak
sedekah” untanya, sehingga sedekah tersebut menjadi besar
seperti bukit Uhud”
Imam Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah mengatakan:
“Sesungguhnya sedekah bisa memberikan 6. Melapangkan Jalan ke Surga dan
pengaruh yg menakjubkan utk menolak berbagai Menyumbat Jalan ke Neraka
macam bencana sekalipun pelakunya orang yang
fajir (pendosa), zhalim atau bahkan orang kafir, “Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari
karena Allah SWT akan menghilangkan berbagai Rabbmu dan kepada surga yg luasnya seluas
macam bencana dengan perantara sedekah langit dan bumi yg di sediakan utk orang-orang yg
tersebut…” bertakwa. (Yaitu) orang-orang yg menginfakkan
(hartanya), baik diwaktu lapang maupun sempit,
3. Berlipat Ganda Pahalanya dan orang-orang yg menahan amarahnya dam
memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai
Allah SWT telah berfirman: orang yg berbuat kebajikan.”(QS. Ali Imron:133-
“Perumpamaan (infak yg dikeluarkan oleh) orang- 134)
orang yg menginfakan hartanya di jalan Allah
adalah serupa dg sebutir benih yg menumbuhkan Rasulullah SAW bersabda:
tujuh bulir, pada tiap-tiapbulir seratus biji. Allah “Buatlah penghalang antara dirimu dan api neraka
melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yg Dia walau hanya dg separuh butir kurma.”
kehendaki, dan Allah Maha Luas (karunia-Nya)
lagi Maha Mengetahui(QS.Al-Baqarah:261) 7. Menjadi Bukti Keimanan

Rasulullah SAW juga bersabda: Di dalam sebuah Hadits Rasulullah bersabda:


“Barangsiapa bersedekah senilai satu biji kurma “Sedekah adalah menjadi burhan(bukti).”
yg berasal dari mata pencaharian yg baik—dan (HR.Muslim)
Allah tidak akan menerima kecuali yg baik— Maksudnya, sedekah adalah bukti keimanan
maka sesungguhnya Allah akan menerimanya dg pelakunya.Sesungguhnya orang munafik menolak
tangan kanan-Nya, kemudian dipelihara untuk keberadaan sedekah karena tidak meyakininya.
pemiliknya, sebagaimana seseorang diantara Barangsiapa yg mau bersedekah, maka hal itu
kalian memelihara anak kuda, sehingga sedekah menunjukkan kebenaraan imannya.
itu menjadi (besar) seperti gunung”
Rasul SAW juga bersabda:
4. Dapat Menghapus Dosa dan Kesalahan “Sifat iman dan kikir tidak akan berkumpul dalam
hati seseorang selama-lamanya.”
Rasul SAW bersabda:
“Bersedekahlah kalian, meski hanya dg sebiji 8. Membawa Keberuntungan dan Merupakan
kurma. Sebab, sedekah dapat memenuhi Pintu Gerbang Semua Kebaikan
kebutuhan orang yang kelaparan, dan
memadamkan kesalahan, sebagaimana air Allah SWT berfirman :
memadamkan api” “Dan barang siapa yg dipelihara dari kekikiran
dirinya, mereka itulah orang-orang yg beruntung.”
(QS. Al Hasyr:9)
Dalam ayat lain, Allah juga menegaskan: mengurangi resiko penyakit pembuluh darah,
“Kamu sekali-kali tidak sampai kepada kebajikan jantung dan otak seperti jantung koroner, stroke
(yang sempurna), sebelum kamu menginfakkan dan lainnya.
sebahagian harta yg kamu cintai, dan apa saja yg
kamu infakkan, maka sesungguhnya Allah 3. Pola Pikir yang Lebih Tajam & Kreatif
mengetahuinya.”( QS.Ali Imran:92)
Puasa membuat pikiran menjadi lebih tenang dan
9. Akan Mendapat Naungan di Padang juga melambat, uniknya menurut penelitian
Mahsyar ternyata pikiran yang melambat ini membuatnya
justru bekerja lebih tajam. Selain itu ditinjau dari
Sedekah akan menolong pelakunya dari segi insting, masalah rasa lapar adalah masalah
kesengsaraan dalam perjalanan menuju alam kelanjutan hidup sehingga wajar jika rasa lapar
akhirat, Rasulullah SAW bersabda: memaksa kita untuk berpikiran lebih tajam dan
“Setiap orang akan berada dibawah naungan kreatif.
sedekahnya, hingga diputuskannya perkara-
perkara diantara manusia” 4. Performa Seksual Meningkat Pesat
Didalam hadits lain Beliau juga bersabda: Sebuah penelitian yang membahas tentang
“Naungan seorang mukmin di hari kiamat adalah hubungan puasa dengan kadar hormon kejantanan
sedekahnya”(Shahih Ibnu Khuzaimah 4/95) (testoteron), perangsang kantung (FSH) dan
lemotin (LH) membuktikan, bahwa puasa
10. Pahalanya Akan Mengalir Terus Walaupun memang benar menurunkan nafsu seksual dan
Telah Mati menurunkan hormon testoteron. Namun ini
bersifat sementara, Bahkan setelah beberapa hari
Rasul SAW bersabda: siklus puasa dijalankan justru produksi hormon
“Pahala amalan dan kebaikan yg bakal testosteron dan performa seksual justru meningkat
menghampiri seorang mukmin sepeninggalnya— pesat.
Beliau menyebutkan diantaranya--,(yakni)musyaf
yg ia tinggalkan,masjid yg ia bangun,rumah untuk
5. Mengurangi Kegemukan
orang yg dalam perjalanan yg ia bangun, sungai
yg ia alirkan, atau sedekah yg ia keluarkan dari
hartanya dikala sehat dan hidupnya, maka ia akan secara ilmiah berpuasa juga berdampak pada
bakal menghampirinya sepeninggalnya.” penurunan berat badan. Dengan berpuasa usus-
usus dalam tubuh akan lebih bersih dari sisa-sisa
endapan makanan, Endapan makanan inilah yang
bila kelebihan akan menjadi lemak diperut. Selain
XXV. Manfaat Puasa Bagi Kesehatan
itu berpuasa juga memperbaiki sistem pencernaan
kita, sehingga sirkulasi makanan dan buang air
1. Baik Bagi Kesehatan Jantung & Pembuluh menjadi lebih lancar.
Darah
6. Pencegah & Penyembuh Penyakit Mental
Sakit jantung tidak dipungkiri lagi merupakan
salah satu penyakit yang paling ditakuti oleh
Otak kita didalamnya memiliki fungsi pembersih
kebanyakan orang didunia, apalagi di Indonesia
dan penyehat otak dengan bantuan sel yang
dengan jumlah perokok terus makin meningkat
disebut dengan “neuroglial cells”. Saat berpuasa,
tiap tahunnya penyakit jantung adalah ancaman
sel-sel neuron yang mati atau sakit,
nyata. Untungnya, berpuasa memiliki dampak akan “dimakan” oleh sel-sel neuroglial ini, dimana
yang sangat baik bagi jantung, ketika berpuasa,
hal ini akan berdampak pula pada mental
tubuh kita ternyata melakukan peningkatan HDL seseorang. bahkan, seorang ilmuwan di bidang
dan penurunan LDL yang menurut penelitian
kejiwaan yang bernama Dr. Ehret menyatakan
“chronobiological” ternyata hal tersebut
bahwa: “Beberapa hari berpuasa akan
merupakan hal yang sehat bagi jantung dan memberikan dampak pada kesehatan fisik dan
pembuluh darah.
lebih lanjut untuk mendapatkan kesehatan
mental, seseorang harus menjalani puasa lebih
2. Psikologi Yang Tenang Cegah Penyakit dari 21 hari.
Kronis
7. Kekebalan Tubuh Yang Meningkat
Selain menahan lapar dan haus, puasa juga
mengharuskan kita menahan amarah. Hal ini
Bukannya lemas sehingga menjadi gampang sakit,
membuat keadaan psikologis seseorang menjadi ternyata puasa justru meningkatkan kekebalan
lebih tenang dan secara ilmiah akan menurunkan
tubuh. Hal ini didukung oleh penelitian yang
kadar adrenalin dalam tubuh. Minimnya adrenalin
bahkan sudah umum, yaitu mengenai: Ketika
akan memberikan efek baik pada tubuh seperti:
seorang berpuasa maka akan terjadi peningkatan
mencegah pembentukan kolesterol dan kontraksi
Limfosit sampai dengan 10 kali lipat dalam
empedu yang lebih baik dimana hal ini dapat tubuhnya, hal ini memberikan pengaruh yang
besar terhadap sistem imunitas tubuh, sehingga juga akan membakar racun-racun berbahaya yang
puasa justru menghindarkan kita dari berbagai mungkin terkandung di dalam lemak.
virus dari lingkungan luar/makanan yang tidak Pembersihan tubuh ini akan membuat Anda
baik. menjadi sehat, dan menjadi batu loncatan yang
tepat untuk menjalani gaya hidup sehat secara
8. Sehat Bagi Ginjal konsisten.

Ginjal merupakan penyaring zat berbahaya XXVI. KEAJAIBAN BULAN RAMADHAN


apapun yang kita makan dan minum dan berpuasa Selama Ramadhan, Allah memerintahkan seluruh
membuat ginjal semakin sehat, mengapa? Karena
fungsi ginjal akan maksimal bila kekuatan penghuni surga berhias. Rasulullah Saw.
osmosis urin mencapai 1000 sampai 12.000 ml bersabda:”…Adapun yang keempat,
osmosis/kg air, dan satu-satunya cara adalah
dengan mengurangi asupan air yaitu ketika sesungguhnya Allah ‘Azza wa Jalla
berpuasa. memerintahkan surga-Nya, Ia berfirman:

9. Pencegah Diabetes & kelebihan Nutrisi “Bersiap-siaplah, dan hiasilah dirimu untuk para
Lainnya hamba-Ku, sehingga mereka bisa segera

Obesitas, hiperkolesterol, diabetes dan beristirahat dari kelelahan (hidup di) dunia
penyakit yang diakibatkan kelebihan nutrisi menuju negeri-Ku dan kemulyaan-Ku…” [HR.
lainnya adalah akibat dari tubuh mengalami
kelebihan kadar gula darah dan kolesterol. Dengan Baihaqi]. Itulah sisi menarik keajaiban bulan
berpuasa konsumsi gula dan makanan berlemak Ramadhan yang tak banyak orang tahu.
dapat lebih terkontrol dan dikurangi yang 1. Ramadhan jalan menuju ketaqwaan
akan berdampak baik bagi kembalinya
keseimbangan kadar gula dan kolesterol Allah berfirman: “Wahai orang-orang yang
tersebut. beriman, diwajibkan atas kalian puasa
sebagaimana diwajibkan atas kaum sebelum
10. Penawar Sakit Sendi/Encok
kalian, agar kalian bertaqwa”. (Al Baqarah: 183).
Berpuasa dengan teratur akan meningkatkan sel Ayat di atas menerangkan bahwa puasa adalah
penetral alami dalam tubuh kita yang akan
membuat sakit encok lambat laun menuju sebab yang bisa mengantarkan pelakunya menuju
kesembuhan. Sebuah penelitian menemukan ketaqwaan, karena puasa mampu meredam
adanya korelasi antara meningkatnya kemampuan
sel penetral (pembasmi bakteri) dengan syahwat. Ini sesuai dengan salah satu penafsiran
membaiknya radang sendi — penyebab encok. yang disebutkan Imam Al Qurthubi, yang
11. Kurma berpatokan kepada hadits riwayat Imam Ahmad
yang menyebutkan bahwa puasa adalah perisai.
Selain memenuhi anjuran agama, memakan tiga
butir kurma pada saat berbuka puasa juga bagus 2. Ramadhan bulan mujahadah
bagi kesehatan. Sebutir kurma mengandung 31 Para ulama’ salaf adalah suri tauladan bagi umat,
gram karbohidrat - jadi inilah salah satu makanan
yang paling baik dalam memberi Anda energi. mujahadah mereka dalam mengisi bulan
Ramadhan amat perlu dicontoh. Seperti Imam
Kurma juga memberikan banyak serat yang
dibutuhkan tubuh, yang akan membantu Asyafi’i, dalam bulan Ramadhan beliau
pencernaan selama Ramadan. Dengan tambahan menghatamkan Al-Quran dua kali dalam
kandungan kalium, magnesium dan vitamin B,
jelas kurma adalah salah satu buah paling sehat semalam, dan ini dikerjakan di dalam shalat,
dan cocok untuk Ramadan. sehingga dalam bulan Ramadhan beliau
menghatamkan Al-Quran enam puluh kali dalam
12. Mengeluarkan racun
Tidak hanya bersih-bersih secara spiritual, sebulan. Imam Abu Hanifah juga menghatamkan
Ramadan juga memiliki peran yang luar biasa
dalam bersih-bersih racun di tubuh kita. Dengan Al-Quran dua kali dalam sehari selama
tidak makan atau minum setiap harinya, tubuh kita Ramadhan.
akan mendapatkan kesempatan yang jarang terjadi
untuk membersihkan sistem pencernaan selama
bulan Ramadan.
Ketika tubuh kita mulai mengambil cadangan
lemak untuk menghasilkan energi, proses itu juga
3. Puasa Ramadhan menumbuhkan sifat ada pula yang menyatakan bahwa derajat hadits
amanah ini sampai dengan tingkat hasan (lihat, Fiqh Al
Wahbah Zuhaili dalam bukunya Al Fiqh Al Islami Islami wa Adilatuh, hal 1619).
berpendapat bahwa puasa mengajarkan rasa Tapi makna matan hadist bisa tetap diterima,
amanat dan muraqabah di hadapan Allah Ta’ala, karena puasa memang menyehatkan. Al Harits bin
baik dengan amalan yang nampak maupun yang Kaldah, tabib Arab yang pernah mengabdi kepada
tersembunyi. Maka tidak ada yang mengawasi Rasulullah Saw. juga pernah
seseorang yang berpuasa agar menghindari hal-hal menyatakan:”Lambung adalah tempat tinggal
yang dilarang dalam berpuasa kecuali Allah penyakit dan sedikit makanan adalah obatnya”.
Ta’ala 8. Lailatul Qadar adalah hadiah dari Allah
4. Puasa Ramadhan melatih kedisiplinan untuk umat ini
Puasa juga melatih kedisplinan, Wahbah Zuhaili Diriwayatkan oleh Imam Malik dalam Al
menjelaskan bahwa seorang yang berpuasa harus Muwatha’, dia telah mendengar dari seorang ahlul
makan dan minum dalam waktu yang terbatas. ilmi tsiqah yang telah mengatakan:
Bahkan dalam berbuka puasapun harus “Sesungguhnya telah diperlihatkan usia-usia umat
disegerakan. sebelumnya kepada Rasulullah Saw., atau apa
5. Puasa Ramadhan menumbuhkan rasa yang telah Allah kehendaki dari hal itu, dan
solidaritas sesama muslim sepertinya usia umat beliau tidak mampu
Wahbah Zuhali juga menjelaskan bahwa puasa menyamai amalan yang telah dicapai oleh umat-
Ramadhan menumbuhkan rasa solidaritas di umat sebelumnya, maka Allah memberi beliau
antara sesama muslim. Pada bulan ini semua umat Lailatul Qadar yang lebih baik daripada seribu
Islam, dari timur hingga barat diwajibkan untuk bulan.” (HR. Malik).
menjalankan puasa. Mereka berpuasa dan berbuka
dalam waktu yang sama, dikarenakan mereka 9. Ramadhan bulan ampunan
memiliki Rabb yang satu. Bulan Ramadhan adalah bulan ampunan,
Seorang yang merasa lapar dan dahaga akhirnya Rasulullah Saw. bersabda: “Dan siapa yang
juga bisa ikut merasakan kesengsaraan saudara- berpuasa Ramadhan dengan didasari keimanan
saudaranya yang kekurangan atau tertimpa dan pengharapan ridha Allah, diampunkan
bencana. Sehingga tumbuh perasaan kasih sayang untuknya dosa yang telah lalu.” (HR. Bukhari)
terhadap umat Islam yang lain.
6. Puasa Ramadhan melatih kesabaran 10. Siapa yang dilihat Allah, maka ia terbebas
Bulan Ramadhan adalah bulan puasa di mana dari adzab-Nya
pada siang hari kita diperintahkan meninggalkan Dari Jabir bin Abdullah ra. Rasulullah Saw.
makanan yang asalnya halal, terlebih lagi yang bersabda: ”Pada bulan Ramadhan umatku
haram. Begitu pula di saat ada seseorang dianugerahi lima perkara yang tidak diberikan
mengganggu kita. Rasulullah Saw. bersabda: kepada nabi-nabi sebelumku. Yang pertama,
“Bila seseorang menghina atau mencacinya, sesungguhnya jika Allah melihat mereka di awal
hendaknya ia berkata ‘Sesungguhnya aku sedang malam dari bulan Ramadhan, dan barang siapa
puasa.” (HR. Bukhari) yang telah dilihat Allah maka Ia tidak akan
7. Puasa Ramadhan menyehatkan mengadzabnya selamanya…” (HR. Baihaqi).
Rasulullah bersabda: ”Berpuasalah, maka kamu
akan sehat” (HR. Ibnu Sunni), ada yang
menyatakan bahwa hadits ini dhoif, akan tetapi
11. Bau mulut orang berpuasa lebih harum bermakna majaz yang mengisyaratkan besarnya
dari misk di hadapan Allah pahala dan ampunan di bulan itu, sehingga syaitan
Rasulullah Saw. bersabda:”…Yang kedua, seperti terbelenggu.
sesungguhnya bau mulut mereka ketika sore hari 16. Pahala syuhada bagi yang melakukan
lebih harum di hadapan Allah daripada bau kewajiban dan menghidupkan Ramadhan
misk…” (HR. Baihaqi). Datanglah seorang laki-laki kepada Nabi Saw.
12. Di Bulan Ramadhan para malaikat Dan mengatakan: ”Wahai Rasulullah, tahukah
meminta ampunan untuk umat ini anda jika saya telah bersaksi bahwa tidak ada ilah
Rasulullah Saw. bersabda:”…Adapun yang selain Allah dan sesungguhnya anda adalah utusan
ketiga, sesungguhnya para malaikat meminta Allah, aku juga telah melakukan shalat lima
ampunan untuk mereka siang dan malam…” (HR. waktu, juga telah menunaikan zakat, serta aku
Baihaqi). telah berpuasa Ramadhan dan menghidupkannya,
13. Di bulan Ramadhan sorga berbenah diri maka termasuk golongan siapakah saya?
Rasulullah Saw. bersabda:”…Adapun yang Rasulullah Saw. Bersabda: “Termasuk dari orang-
keempat, sesungguhnya Allah ‘Azza wa Jalla orang yang sidiq dan syuhada’”. (HR. Ibnu
memerintahkan surga-Nya, Ia berfirman: Hibban dalam Shahihnya)
“Bersiap-siaplah, dan hiasilah dirimu untuk para 17. Pahala amalan bulan Ramadhan berlipat
hamba-Ku, sehingga mereka bisa segera ganda
beristirahat dari kelelahan (hidup di) dunia Dari Salman ra., bahwasannya Rasulullah Saw.
menuju negeri-Ku dan kemulyaan-Ku…” (HR. berkhutbah di hari terakhir bulan Sya’ban: ”Wahai
Baihaqi). manusia, telah datang kepada kalian bulan agung
14. Di malam akhir Ramadhan Allah yang penuh berkah. Bulan yang terdapat di
mengampuni umat ini dalamnya sebuah malam yang lebih baik dari
Rasulullah Saw. bersabda: ”…Adapun yang seribu bulan, bulan yang Allah jadikan puasa di
kelima, sesungguhnya jika tiba malam terakhir dalamnya sebagai kewajiban, dan qiyamul lail
Ramadhan Allah memberi ampun kepada mereka sebagai hal yang disunnahkan, barang siapa
semua. Lalu bertanyalah seorang lelaki dari mendekatkan diri di dalamnya dengan perbuat
sebuah kaum: ”Apakah itu lailatul qadar? Ia kebajikan, maka ia seperti mengerjakan kewajiban
bersabda:” Bukan, apakah kau tidak mengetahui selainnya, dan barang siapa mengerjakan
perihal orang-orang yang bekerja, jika mereka kewajiban di dalamnya, maka ia seperti
selesai melakukan pekerjaan maka imbalannya mengerjakan tujuh puluh kewajiban selainnya…”
akan dipenuhi. (HR. Baihaqi) (HR. Ibnu Huzaimah dalam Shahihnya)
15. Pintu sorga dibuka, pintu neraka ditutup,
syaitan dibelenggu 18. Seluruh hari dalam Ramadhan memiliki
Rasulullah Saw. Bersabda: “Jika Ramadhan tiba keutamaan
dibukalah pintu sorga dan ditutuplah pintu neraka Rasulullah Saw. bersabda: “…Dia adalah bulan
serta syaitan-syaitan dibelenggu. (HR. Bukhari). yang permulaannya adalah rahmat,
Dalam Syarah Shahih Muslim, Qadhi Iyadh pertengahannya adalah ampunan, serta
menjelaskan bahwa makna hadits di atas bisa paripurnanya adalah pembebasan dari neraka…”
bermakna haqiqi, yaitu pintu sorga dibuka, pintu (HR. Ibnu Huzaimah dalam Shahihnya)
neraka ditutup serta syaitan dibelenggu secara 19. Keutamaan memberi minum orang yang
haqiqi, sebagai tanda datangnya Ramadhan berpuasa
sekaligus pemulyaan terhadapnya. Tapi bisa juga
Allah akan memberi minum kelak di akhirat Ibnu Katsir mengatakan bahwa Allah Ta’ala
Rasulullah Saw. bersabda: “Dan barang siapa menyanjung bulan Ramadhan atas bulan-bulan
memberi minuman orang yang berpuasa maka yang lain, yaitu dengan memilihnya sebagai bulan
Allah akan memberinya dari telaga minuman yang dimana Al-Quran diturunkan di dalamnya.
tidak menghauskan hingga ia masuk ke dalam 26. Kitab-kitab suci diturunkan pada bulan
sorga”. (HR. Ibnu Huzaimah dalam Shahihnya). Ramadhan
20. Sebaik-baik sedekah adalah sedekah di Rasulullah Saw. bersabda:”Shuhuf Ibrahim turun
bulan Ramadhan pada awal malam pertama bulan Ramadhan, dan
Rasulullah bersabda: “Sebaik-baik sedekah yaitu Taurat turun pada hari ke enam bulan Ramadhan
sedekah di bulan Ramadhan.” (HR.Tirmidzi). dan Injil pada hari ke tiga belas dari
21. Doa mustajab di bulan Ramadhan Ramadhan…” (HR. Ahmad).
Diriwatkan dari Abu Umamah Ra, bahwa 27. Rasulullah mendapat wahyu pertama di
Rasulullah Saw. bersabda:”…Dan untuk setiap bulan Ramadhan
muslim di setiap hari dan petang (dalam bulan Ketika Rasululah Saw. mendekati umur 40 tahun
Ramadhan) doa yang mustajab (HR. Bazar). beliau selalu berpikir dan merenung serta
Rasulullah juga bersabda:”Tiga yang tidak berkeinginan kuat untuk mengasingkan diri
tertolak doanya, orang yang berpuasa hingga (uzlah), akhirnya dengan mempersiapkan bekal
berbuka, imam adil, dan doa orang yang makanan dan minuman beliau menuju gua Hira
terdhalimi”. (HR. Tirmidzi) yang terdapat pada gunung Rahmah sebagai
22. Pahala umrah Ramadhan sama dengan haji tempat beruzlah, yang berjarak dua mil dari kota
Rasulullah Saw. bersabda kepada seorang wanita Mekah. Uzlah ini dilakukan tiga tahun sebelum
Anshar:”Jika datang Ramadhan maka lakukanlah masa kerasulan. Tatkala datang Ramadhan pada
umrah, karena susungguhnya umrah dalam bulan tahun ketiga dari masa uzlah, turun kepada beliau
itu setaraf dengan haji.” (HR. An Nasa’i). Malaikat Jibril mewahyukan surat Al Alaq yang
23. Pahala i’tikaf di bulan Ramadhan sama merupakan surat pertama yang diturunkan kepada
dengan pahala 2 haji dan umrah Rasulullah Saw.
24. Dalam Ramadhan terdapat malam yang 28. Perang Badar terjadi pada bulan
istimewa (Lailatul Qadar) Ramadhan
Allah berfirman:”Lailatul Qadar lebih baik Perang Badar adalah pemisah antara yang haq dan
daripada seribu bulan”. (Al Qadr: 3). yang batil, dan kaum muslimin sebagai simbol
Tentang ayat ini, Wahbah Zuhaili menjelaskan tauhid dan kemulyaan, meraih kemenangan atas
bahwa menghidupkan Ramadhan dan melakukan kaum musyrikin sebagai simbol kekifiran dan
amalan di dalamnya lebih baik daripada kebodohan.
menjalankan amalan dalam seribu bulan tanpa Peperangan terjadi pada hari Jum’at, 27
Ramadhan. Ramadhan, tahun kedua setelah hijrah. Allah
25. Al-Quran diturunkan pada bulan Ta’ala berfirman: “Dan benar-benar Allah telah
Ramadhan menolong kalian di Badar sedangkan kalian dalam
Allah Ta’ala berfirman: “Bulan Ramadhan yang keadaan terhina, maka takutlah kalian kepada
diturunkan di dalamnya Al-Quran, sebagai Allah, semoga kalian bersyukur”. (Ali Imran:
petunjuk bagi manusia dan penjelasan atas 123).
petunjuk itu, serta pemisah antara haq dan batil”. Ibnu Abbas mengatakan:”Saat itu hari Jum’at, 27
(Al Baqarah: 185) Ramadhan, dan saat itu juga terbunuh Fir’aun
umat, Abu Jahal, musuh terbesar umat Islam.
29. Mekah dikuasai pada bulan Ramadhan yang dikatakan penghidup kepada jasad, dan mati
pada jasad ialah apabila Roh keluar apabila
Fathul Mekah adalah peristiwa besar, Allah Ta’ala
sampai ajal nya.
berfirman: “Sesungguhnya Kami telah
Jasad kasar kita ini terdiri dari 2 yaitu:
memberikan kepadamu kemenangan yang nyata”.
1. Dihidupkan
(Al Fath:1). Apakah maksud dihidupkan dan bahagian mana?
Yang dihidupkan ialah Jasad kasar kita ini, ia nya
Sebagian mufasirin berpendapat bahwa yang
di hidupkan oleh ""Roh"" yang berada di dalam
dimaksud kemenangan di sini adalah peristiwa Jasad. "Roh" memasukki jasad semasa kita 100
hari dalam rahim ibu kita. "Aku tiupkan sebagian
Fathul Mekah, walau ada sebagian ulama’ yang
dari roh ku" kata firman Allah. Sejak itu lah kita
menafsirkannya sebagai perjanjian Hudaibiya dan hidup di dalam rahim ibu kita dan kemudian di
lahirkan kedunia dan terus menjalankan
penaklukan negeri Rum.
kehidupan dari bayi hingga lah akhir hayat.
Peristiwa itu terjadi pada hari, tanggal 20 atau 21
2. Menghidupkan
Ramadhan, tahun ke delapan hijriyah. Saat itulah
Yang menghidupkan ialah roh, yang datangnya
semua berhala yang berada di sekitar Ka’bah (diciptakan) dari Allah, yang memasuki jasad dan
terus hidup, tugas roh ialah menghidupkan jasad
dihancurkan.
tetapi sayang nya jasad tidak langsung terfikir
30. Islam menyebar di Yaman pada bulan bahawa roh lah yang hidup sebenar benar hidup
dan menghidupkan jasad yang bila mana roh
Ramadhan
meninggalkan nya maka matilah dia di panggil
Tahun ke sepuluh hijriyah pada bulan Ramadhan orang dan di tanam atau di bakar.
Rasulullah Saw. menunjuk Ali bin Abi Thalib
XXVIII. Mencintai Rasulullah & Faedahnya
guna menjadi pemimpin sejumlah pasukan untuk
Bagaimana hendak mencintai Rasulullah s.a.w.?
pergi ke penduduk Yaman dengan membawa surat
Mencintai Rasulullah dapat dicapai melalui jalan-
yang berisi ajakan untuk memeluk Islam.
jalan berikut:
1. Mengenali Rasulullah
XXVII. MENGENAL "DIRI"
Kita perlu benar-benar mengenali Rasulullah
BARANG SIAPA MENGENAL "DIRI" melalui sirah dan sunnah Baginda. Tidak cukup
NESCAYA KENALLAH IA AKAN hanya mengetahui dengan akal, tetapi perlu
TUHANNYA
mengenali Baginda dengan hati, lalu dipraktikkan
(hadis: Man arofa nafsahu faqod arofa robbahu), segala sunnahnya dalam realiti kehidupan.
hal ini sejalan dengan petunjuk QS Adz- Dzariyat
21: dan pada dirimu sendiri, apakah tiada kamu 2. memuliakan dan mematuhi ajaran
perhatikan”. Rasulullah

Ketahuilah tanpa yang hidup itu jasad tidak ada Pepatah Arab menyatakan : "Seseorang akan
artinya. Tetapi benda mati ini lah yang dijaga menjadi hamba kepada perkara yang dicintainya."
dan diutamakan orang di dunia ini. Sedangkan
semua tahu bila mati kelak, jasad akan busuk Seorang yang mencintai Rasulullah akan menjadi
dan di tanam atau di bakar. Ini menunjukkan hamba kepada Allah dengan mengikut sunnah
mati ialah bila hidup yang menghidupkan jasad
tadi meninggalakan jasad. Rasulullah. Kepatuhan seseorang terhadap ajaran
Rasulullah adalah bukti yang paling kuat
Kisah Roh memasuki jasad Adam
menunjukkan kebenaran cintanya. Tanpa
Setelah jasad Adam terbaring maka Tuhan telah mematuhi ajarannya, dakwaan cinta itu adalah
memerintahkan Roh memasukki ke jasad Adam,
tetapi sebelum itu Roh telah bertanya " palsu.
dimanakah harus aku masukki, ya ALLAH " dan 3. Mencintai keluarga, kaum kerabat dan
ALLAH pun menjawab " masuklah mana mana
yang kamu senangi " Maka masuk lah Roh sahabat Rasulullah
melalui hidung dan dengan itu maka bernafaslah Sudah lumrah apabila kita mencintai seseorang,
kita melalui hidung.
Ini menunjukkan bahawa sesudah Roh memasukki kita akan turut mencintai semua orang yang
badan, maka barulah bermulanya kehidupan dicintainya dan segala sesuatu yang membawa
kepada jasad dan terbukti di sini bahawa Roh lah
kepada kecintaannya. Dalam konteks ini, kiamat?” Dia menjawab,”Cinta Allah dan Rasul-
Rasulullah s.a.w. telah mengajar kita supaya Nya.” Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam
berkata,”Engkau akan bersama orang yang engkau
berdoa dengan doa ini: "Ya Allah, berikan cinta-
cintai.”
Mu kepadaku, jadikan orang yang mencintai-Mu Anas –radhiyallahu ‘anhu- berkata: Tidaklah
mencintaiku dan jadikan aku mencintai segala kami sangat bergembira setelah nikmat Islam
kecuali setelah mendengar sabda beliau
sesuatu yang membawa kepada kecintaan-Mu."
shallallahu ‘alaihi wa sallam, ”Engkau akan
5. Mencintai ulama yang gigih berdakwah bersama orang yang engkau cintai.”
Ulama ialah pewaris nabi. Merekalah golongan 4. Mencintai Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam
akan memperoleh kesempurnaan iman
yang paling teguh berpegang dengan sunnah dan
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam
gigih berdakwah meyebarkan Islam sejak dahulu bersabda,
sehingga kini. ‫ََل يُؤْ ِم ُن أ َ َحدُ ُك ْم َحتهى أ َ ُكونَ أ َ َحبه ِإ َل ْي ِه ِم ْن َولَ ِد ِه‬
Faedah Mencintai Rasulullah Saw:
َ‫اس أَ ْج َمعِين‬ ِ ‫َو َوا ِل ِد ِه َوالنه‬
“Seseorang tidaklah beriman (dengan sempurna,
1. Barang siapa yang mengikuti beliau shallallahu peny) hingga aku lebih dicintainya dari anak dan
’alaihi wa sallam (ittiba’), maka Allah akan orang tuanya serta manusia seluruhnya.
mencintai dan mengampuni dosa-dosanya.
Sebagaimana Allah Ta’ala berfirman: 5. Mencintai Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam

ُ‫َّللا‬ ‫قُ ْل ِإ ْن ُك ْنت ُ ْم ت ُ ِحبُّونَ ه‬


‫َّللاَ فَات ه ِبعُو ِني ي ُْح ِب ْب ُك ُم ه‬ merupakan bagian dari dzikrullah yang akan
membuahkan hilangnya kesedihan, perbaikan
ٌٌ‫حيم‬ِ ‫ور َر‬ ‫َو َي ْغ ِف ْر لَ ُك ْم ذُنُو َب ُك ْم َو ه‬
ٌ ُ‫َّللاُ َغف‬ keadaan, dan ampunan dosa.
”Katakanlah: “Jika kamu (benar-benar) Allah Ta’ala berfirman,
mencintai Allah, ikutilah aku, niscaya Allah ‫ت َوآ َ َمنُوا بِ َما‬ ِ ‫صا ِل َحا‬ ‫َوالهذِينَ آ َ َمنُوا َو َع ِملُوا ال ه‬
mengasihi dan mengampuni dosa-dosamu.” Allah
Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.” (QS. ‫علَى ُم َح هم ٍد َو ُه َو ْال َح ُّق ِم ْن َر ِب ِه ْم َكفه َر‬ َ ‫نُ ِز َل‬
Ali Imran: 31) ٌْ ‫هم‬ ْ َ ‫س ِيئَاتِ ِه ْم َوأ‬
ُ َ‫صلَ َح َبال‬ َ ‫ع ْن ُه ْم‬
َ
2. Mencintai Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam “Dan orang-orang mukmin dan beramal soleh
merupakan sebab mendapatkan manisnya serta beriman kepada apa yang diturunkan
iman kepada Muhammad dan itulah yang haq dari
Telah diriwayatkan dari Imam Bukhari dan Tuhan mereka, Allah menghapuskan kesalahan-
Muslim dari Anas –radhiyallahu ’anhu- , Nabi kesalahan mereka dan memperbaiki keadaan
shallallahu ’alaihi wa sallam bersabda: mereka.” (Muhammad: 2)
َ‫ان أ َ ْن َي ُكون‬ ِ ْ َ ‫ث َم ْن ُك هن فِي ِه َو َجدَ َح ََل َوة‬
ِ ‫اْلي َم‬ ٌ ‫ث َ ََل‬
‫سولُهُ أ َ َحبه ِإلَ ْي ِه ِم هما ِس َوا ُه َما َوأ َ ْن ي ُِحبه‬
XXIX. KEUTAMAAN DAN FAEDAH
‫ه‬
ُ ‫َّللاُ َو َر‬ MEMBACA AL-QUR'AN
‫ْال َم ْر َء ََل ي ُِحبُّهُ ِإ هَل ِ هّلِلِ َوأَ ْن َي ْك َرهَ أ َ ْن َيعُودَ فِي‬ 1. Memperoleh kesempurnaan pahala
ٌِ ‫ف ِفي النهار‬ َ َ‫ْال ُك ْف ِر َك َما َي ْك َرهُ أ َ ْن يُ ْقذ‬ Allah Subhanahuwa Ta'ala berfirman yang
artinya:
“Tiga perkara yang membuat seseorang akan
mendapatkan manisnya iman yaitu : Allah dan "Sesungguhnya orang-orang yang selalu membaca
Rasul-Nya lebih dicintainya dari selain keduanya, kitab Allah dan mendirikan shalat dan
menafkahkan sebahagian dari rezki yang Kami
dia mencintai saudaranya, tidaklah dia
anugerahkan kepada mereka dengan diam-diam
mencintainya kecuali karena Allah, dan dia benci dan terang-terangan, mereka itu mengharapkan
kembali pada kekufuran sebagaimana dia benci perniagaan yang tidak akan merugi agar Allah
dilemparkan dalam api.” menyempurnakan kepada mereka pahala mereka
3. Mencintai Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam dan menambah kepada mereka dari karuniaNya.
akan menjadikan seseorang bersama beliau di Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha
akhirat Mensyukuri. (QS. Fathir : 29-30)
Diriwayatkan dari Imam Muslim, Anas bin Malik 2. Syafa'at bagi pembaca Al Qur'an
–radhiyallahu ‘anhu- berkata: “Datang seorang Dari Abu Umamah, ia berkata: "Saya mendengar
laki-laki pada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa Rasulullah Radhiyallahu 'anhu bersabda :
sallam kemudian bertanya: “Kapan hari kiamat "Bacalah Al Qur'an karena sesungguhnya Al
datang?” Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam qur'an itu akan datang di hari kiamat untuk
bertanya:”Apa yang engkau persiapkan untuk hari
mmeberi syafa'at bagi yang membacanya" (HR. 7. Membaca Al Qur'an adalah perhiasan Ahlul
Muslim) Iman
Dari Abu Musa Al Asy'ari Radhiyallahu 'anhu
Dan dari Abdullah bin Amru berkata, Rasulullah Radhiyallahu 'anhu bersabda :
bin Ash Radhiyallahu 'anhu bahwa Rasulullah
Shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Perumpamaan orang mukmin yang membaca Al
Qur'an itu bagaikan jeruk limau; harum baunya
"Puasa dan Al Qur'an akan memberi syafa'at dan enak rasanya dan perumpamaan orang mu'min
kepada hamba kelak di hari kiamat, puasa berkata: yang tidak membaca Al Qur'an itu bagaikan buah
"Ya Rabbku saya telah mencegahnya dari kurma; tidak ada baunya namun enak rasanya.
memakan makanan dan menyalurkan syahwatnya Dan perumpamaan orang munafik yang membaca
di siang hari, maka izinkanlah aku memberi Al Qur'an itu bagaikan buah raihanah; harum
syafa'at kepadanya. baunya tapi pahit rasanya dan orang munafik yang
3. Pahala yang berlipat ganda bagi orang yang tidak membaca Al Qur'an itu bagaikan buah
membaca Al Qur'an hanzhalah; tidak ada baunya dan pahit rasanya"
Dari Ibnu Mas'ud Radhiyallahu 'anhu, Rasulullah (HR. Bukhari dan Muslim)
Radhiyallahu 'anhu bersabda: 8. Membaca Al Qur'an tidak sebanding dengan
"Barangsiapa yang membaca satu huruf dari kitab Harta benda dunia.
Allah (Al Qur'an) maka baginya satu kebaikan dan Dari Abu Hurairah Radhiyallahu 'anhu berkata,
satu kebaikan itu dilipatgandakan dengan sepuluh Rasulullah Radhiyallahu 'anhu bersabda:
(pahala). Aku tidak mengatakan "Alif Laam Mim "Apakah salah seorang diantara kalian senang bila
adalah satu huruf akan tetapi Alif satu huruf, Lam pulang kepada keluarganya dengan mendapatkan
satu huruf dan Mim satu huruf" (HHR. Tirmidzi) tiga ekor unta khalifat yang gemuk-gemuk ?"
4. Mengangkat derajat di Syurga Kamipun berkata : "Ya" Beliau bersabda : "Maka
Dari Abdullah bin Amru bin Ash Radhiyallahu tiga ayat yang dibaca oleh seseorang diantara
'anhu dari Nabi Radhiyallahu 'anhu bersabda: kalian dalam shalatnya itu lebih baik dari tiga ekor
unta khalifat yang gemuk-gemuk" (HR. Muslim)
"Dikatakan kepada Ahli Al Qur'an: "Bacalah dan
keraskanlah dan bacalah (dengan tartil) 9. Keutamaan orang yang mahir membaca Al
sebagaimana engkau membacanya di dunia, Qur'an
sesungguhnya kedudukanmu adalah pada akhir "Orang yang mahir Al Qur'an bersama para
ayat yang kau baca" (HHR. Tirmidzi) malaikat yang mulia dan baik-baik dan orang yang
5. Belajar dan mengajarkan Al Qur'an adalah membaca Al Qur'an dan terbata-bata membacanya
amalan yang terbaik dengan mengalami kesulitan melakukan hal itu
Dari Utsman bin Affan Radhiyallahu 'anhu dari maka baginya dua pahala" (HR. Muslim)
Nabi Radhiyallahu 'anhu bersabda : XXX. Tingkatan Nafsu
"Sebaik-baik orang diantara kalian adalah yang Allah menjadikan hewan mempunyai nafsu tanpa
mempelajari Al Qur'an dan mengajarkannya" akal. Allah menjadikan para malaikat mempunyai
(HR. Bukhari) akal tanpa nafsu. Dan Allah jadikan manusia
Al Hafizh Ibnu Hajar berkata: memiliki akal dan nafsu. Maka jadilah manusia itu
"Tidak diragukan lagi bahwa orang yang sebaik-baik ciptaan Allah SWT.
menggabungkan dalam dirinya dua perkara yaitu 1. Nasfu Amarah
mempelajari Al Qur'an dan mengajarkannya, dia
menyempurnakan dirinya dan orang lain, berati - adalah nafsu yang berbangga apabila membuat
dia telah mengumpulkan dua manfa'at yaitu sesuatu kemungkaran. - mereka adalah golongan
manfa'at yang pendek (kecil) dan manfa'at yang ahli neraka.
banyak, oleh karena inilah dia lebih utama" (Lihat
Fathul Bari 4:76) 2. Nafsu Lawamah

6. Empat Keutamaan bagi kaum yang - adalah nafsu yang menyedari apabila melakukan
bekumpul untuk membaca Al Qur'an kemungkaran. - golonagn ini baramal tetapi masih
Dari Abu Hurairah Radhiyallahu 'anhu ia berkata ada riak, hasad dengki dan sebagainya. - mereka
Rasulullah Radhiyallahu 'anhu bersabda: adalah golongan ahli neraka.

"Tidaklah suatu kaum berkumpul di suatu rumah 3. Nafsu Mulhamah


dari rumah Allah (masjid) mereka membaca - adalah nafsu yang telah dapat membuang sifat
kitabullah dan saling belajar diantara mereka, mazmumah. Orang bernafsu Mulhamah sewaktu
kecuali Allah menurunkan ketenangan kepada buat dosa, sedang dia buat dosa, dia sudah terasa
mereka, mereka diliputi rahmat, dinaungi malaikat betapa kejinya perlakuan maksiat yang sedang dia
dan Allah menye butnyebut mereka pada lakukan. Andainya orang bernafsu Lawwamah
(malaikat) yang didekatNya" (HR. Muslim) setelah melakukan dosa, dia mengkritik diri dia.
Orang yang bernafsu Mulhamah bukan setakat
kritik diri dia, malahan dia mencari kaedah untuk
tidak melakukan dosa dan menghindarkan dari rusak dan kotornya bumi, karena pertumpahan
jalan-jalan yang mengundang dosa . Namun orang darah dan ulah manusia itu sendiri yang tidak
di tingkatan Mulhamah ini, masih belum sunyi merawat bumi dan seisinya sesuai dengan
dari melakukan dosa. mereka adalah golongan ahli ketentuan Allah.
neraka.
Keempat, tidak adil. Berlaku adil adalah tindakan
4. Nafsu Mutmainah yang terkadang kurang mudah diterapkan dalam
- adalah nafsu yang lemah lembut.- mereka kehidupan sehari-hari. Kaum Madyan yang tidak
mendapat ketenangan dan hilang gelisah di jiwa. berlaku adil, akhirnya diazab oleh Allah, seperti
dalam firman-Nya, “Dan Syu'aib berkata, ‘Hai
- mereka adalah wali kecil. - golongan ini adalah kaumku, cukupkanlah takaran dan timbangan
dijamin syurga. dengan adil, dan janganlah kamu merugikan
manusia terhadap hak-hak mereka dan janganlah
5. Nafsu Raudiah
kamu membuat kejahatan di muka bumi dengan
- adalah nafsu yang berusaha untuk melatih diri membuat kerusakan.” (QS. Hud: 85).
untuk makrifat dengan Allah Taala. - mereka
bergaul dengan orang ramai tetapi hatinya kepada XXXII. KIAT MEMBINA RUMAH TANGGA
Allah Taala semata-mata. - mereka adalah wali
besar.
6. Nafsu Kamaliah
Teks Khutbah:
- adalah nafsu yang sempurna, nafsu para-para
nabi dan rasul ‫ص َام‬ َ َ‫َي أَ َم َرنَا َبا ْ َال ْعت‬
ْ ‫اَ ْل َح ْم ُد َ هّلِلَ الهذ‬
7. Nafsu Mardiah ُ‫ش َه ُد أ َ ْن الَ إَلَهَ إَاله هللا‬ ْ َ‫ أ‬،َ‫َب َح ْب َل هللا‬
- adalah nafsu yang paling kemuncak. Nafsu yang ‫ش َه ُد أَ هن ُم َح همدًا‬ ْ َ‫َو ْح َد ُه الَ ش ََر ْيكَ لَهُ َوأ‬
‫ اَلله ُه هم‬.‫س ْولُهُ الَ نَ َب هي بَ ْع َد ُه‬
paling di redhai Allah Taala.
XXXI. KARAKTER MANUSIA MENURUT
ُ ‫ع ْب ُد ُه َو َر‬َ
ALQURAN ‫ص ْح َب َه‬ َ ‫علَى آ َل َه َو‬ َ ‫علَى ُم َح هم ٍد َو‬ َ ‫ص َل‬ َ
‫ أَ هما بَ ْعدُ؛ فَيَا َعبَا َد‬.ُ‫َو َم ْن تَ َب َع ُهدَاه‬
Beberapa karakter buruk manusia yang disebut
dalam Alquran adalah: Pertama, mengeluh dan

ُ‫ فَقَا َل هللا‬،َ‫ أ ُ ْو َص ْي ُك ْم َبتَ ْق َوى هللا‬،َ‫هللا‬


kikir. "Sesungguhnya manusia diciptakan bersifat
keluh kesah lagi kikir." (QS. Al-Ma’arij: 19).
Disadari maupun tidak, mengeluh adalah sifat
dasar manusia yang timbul saat ia tertimpa َ ‫ يَاأَيُّها َ اله َذ ْي َن َءا َمنُوا اتهقُوا‬:‫تَ َعالَى‬
‫هللا‬
masalah atau dalam kesempitan. ‫ق تُقَاتَ َه َوالَ تَ ُم ْوت ُ هن إَاله َوأَنت ُ ْم‬ ‫َح ه‬
Sedangkan kikir yang dalam bahasa Arab disebut .‫س َل ُم ْو َن‬ْ ‫ُّم‬
bakhil, secara detail Allah uraikan dalam QS. Al-
Israa’: 100. “... Dan adalah manusia itu sangat
kikir.” 2. Khutbah Nikah Pendek berdasar hadits
Ibnu Masud riwayat Abu Dawud
Oleh sebab itu, Rasulullah SAW menganjurkan
agar kita selalu berdoa, “Allahumma inni
a’udzubika minal bukhli (Ya Allah, aku ‫ ونعوذُ ب ِه‬،ُ‫ونستغفره‬ ُ ُ‫الحمدُ هلل نَستعينُه‬
berlindung kepada-Mu dari sifat kikir).”
‫ من يه ِد هللا فَل ُمض هل‬،‫رور أنفُ ِسنَا‬ ِ ‫ش‬ ُ ‫من‬
Kedua, lemah. Dalam Alquran, Allah
mendeskripsikan dua kelemahan manusia, yaitu
‫ وأشهد ُ ان‬،ُ‫دي له‬ َ ‫ ومن يُضلل فَل ها‬،ُ‫له‬
lemah secara fisik dan lemah (dalam melawan) ‫َل إله إَل هللا وأشهد ُ أن محمدًا عبدُه‬
hawa nafsu buruk. “Allah, Dialah yang
menciptakan kamu dari keadaan lemah...” (QS. ‫ورسوله‬
Ar-Rum: 54). ‫اس اتهقُواْ َربه ُك ُم الهذِي َخلَقَ ُكم ِمن‬ ُ ‫يَا أَيُّ َها النه‬
“Allah hendak memberikan keringanan ‫ث‬‫احدَةٍ َو َخلَقَ ِم ْن َها زَ ْو َج َها َو َب ه‬ِ ‫نه ْف ٍس َو‬
‫ساء َواتهقُواْ هللاَ الهذِي‬
kepadamu, dan manusia dijadikan bersifat lemah.”
(QS. An-Nisaa’: 28). Menurut Syekh Nawawi Al- َ ِ‫يرا َون‬ ً ‫ِم ْن ُه َما ِر َجاَلً َك ِث‬
Bantany, tafsir “lemah” dalam Surah An-Nisaa’
itu adalah lemah dalam melawan hawa nafsu.
‫ام إِ هن هللاَ َكانَ َعلَ ْي ُك ْم‬ َ ‫ساءلُونَ بِ ِه َواأل َ ْر َح‬ َ َ‫ت‬
‫َرقِيبًا‬
Ketiga, zalim dan bodoh. “... sesungguhnya
manusia itu amat zalim dan amat bodoh.” (QS. ‫يَا أَيُّ َها الهذِينَ ءا َمنُواْ اتهقُواْ هللاَ َح هق تُقَاتِ ِه‬
Al-Ahzab: 72). Kezaliman dan kebodohan
manusia dalam ayat di atas disebabkan karena
‫ص ِل ْح لَ ُك ْم‬ ْ ُ‫ ي‬. َ‫َوَلَ ت َ ُموت ُ هن ِإَله َوأَنتُم ُّم ْس ِل ُمون‬
َ‫أ َ ْع َمالَ ُك ْم َويَ ْغ ِف ْر لَ ُك ْم ذُنُوبَ ُك ْم َو َمن يُ ِط ْع هللا‬ “Nawwiru buyutakum bishsholati watilawatil
quran.” Artinya; Hiasilah rumah tanggamu dengan
‫سولَهُ فَقَ ْد فَازَ فَ ْو ًزا َع ِظي ًم‬ ُ ‫َو َر‬ shalat & membaca alquran.
Dalam Hadist lain: “Shalat 2 rakaat yang
Landasan: diamalkan orang yang sudah berkeluarga lebih
baik, daripada 70 rakaat yang diamalkan oleh
jejaka (atau perawan).” (HR. Ibnu Ady dalam
A. Alquran Surat Arrum : 21
kitab Al Kamil dari Abu Hurairah).
“Wamin ayatihi an kholaqolakum min anfusikum 5. Jadikan perbedaan sebagai pembentuk kasih
azwajal litaskunu ilaiha waja’ala bainakum sayang.
mawaddataw warohmah. Inna fi dzalika la a yatil Sebuah kata bijak:
liqoumiy yatafakkarun.” Wahai Suami: istrimu bukanlah sekaya Siti
Khadijah & Bukanlah sesabar Aisyah. Istrimu
"Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah adalah perempuan biasa yang penuh dengan
Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari kekurangan. Terimalah dia & bimbinglah
hidupnya.
jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan Wahai Istri: Suamimu tidaklah setampan nabi
merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya di Yusuf, tidaklah sesabar nabi Ayyub & tidaklah
sesempurna nabi Muhammad Saw. Suamimu
antaramu rasa kasih dan sayang." (Q.S.Ar Ruum: adalah laki-laki biasa yang penuh kekurangan.
21) Terimalah dia & hormatilah dia.
6. Jadikan Sabar, kerja keras & doa sebagai
B. Hadist Nabi Muhammad SAW: landasan hidupmu.
“Annikahu sunnati famal lam yattabi’ falaisa Rasulullah saw bersabda, ”Siapa saja pada malam
hari bersusah payah dalam mencari rejeki yang
minni.” halal, malam itu ia diampuni”. (HR. Ibnu Asakir
“Nikah itu sunnahku. Barangsiapa membenci dari Anas) Atau dalam hadits lain, ”Siapa saja
pada sore hari bersusah payah dalam bekerja,
sunnahku, ia tidak termasuk ummatku maka sore itu ia diampuni”. (HR. Thabrani dan
1. Bersyukur Kepada ALLAH: lbnu Abbas). Saat Rasulullah mencium tangan
seorang sahabat yang melepuh karena bekerja,
Firman Allah Surat Ibrahim: 7 Rasulullah berkata, "Inilah tangan yang tak akan
“Lain syakartum la azidannakum walain kafartum disentuh oleh api neraka."
inna adzabi lasyadid.” Artinya: Jika kamu Bahkan, bekerja keras mencari nafkah ini
besyukur maka akan kutambah nikmat-Ku. Jika termasuk bagian dari jihad. ”Barangsiapa yang
kamu kufur maka ingatlah azab-Ku amat pedih. bekerja keras mencari nafkah untuk keluarganya,
2. Berterima kasih kepada orang tua & tetangga maka sama dengan pejuang dijaIan Allah ‘Azza
Firman Allah Surat Luqman: 14 Wa Jalla”. (HR. Ahmad)
“Wawashshoinal insana biwalidaihi hamalathu
ummuhu wahnan ‘ala wahniw wafisholuhu fi XXXIII. TINGKATAN PUASA
‘amaini anisykurli waliwalidaika ilayyal mashir.”
Artinya: Dan kami perintahkan kepada manusia
agar berbuat baik kepada kedua orang tuanya. Ketahuilah sesungguhnya shaum (puasa) itu ada
Ibunya telah mengandungnya dalam keadaan tiga tingkatan; puasa umum, puasa khusus, dan
lemah yang bertanbah tambah & menyapihnya puasa sangat khusus.” (Imam Abu Hamid al-
dalam usia 2 tahun. Bersyukurlah kepada-Ku dan Ghazali, Ihya’ Ulum ad-Dien, 1/234)
kepada kedua orang tuamu. Hanya kepada Aku
kembalimu. Pertama, Puasa umum
“Man aroda ayyuhib bahullahu fa’alaihi bishidqi

ِ ‫ط ِن َو ْالفَ ْر‬
ْ ‫ف ْال َب‬ ِ ‫ص ْو ُم ْالعُ ُم‬
haditsi wa adail amanati wa an layu’dziya jarohu”
Artinya: Barangsiapa yang ingin dicintai oleh ‫ج‬ ُّ ‫ َف ُه َو َك‬:‫وم‬ َ ‫أ ََ َّما‬
Allah ia wajib berkata benar, menunaikan amanat, َّ ‫اء ال‬
ِ‫ش ْه َوة‬ ِ ‫ض‬َ َ‫ع ْن ق‬
َ
dan tidak menyakiti tetangganya.
3. Jadikan hidup berumah tangga sebagai sarana “Puasa umum adalah menahan perut dan
ibadah & menambah ilmu. kemaluan dari menunaikan syahwat.”
Firman Allah SWT:
“ Wama Kholaqtul jinna wal insa illa liya’budun.” Maksudnya, puasa umum atau puasa orang-orang
Artinaya: dan tidak aku jadikan jin dan manusia awam adalah “sekedar” mengerjakan puasa
melainkan untuk beribadah kepada-Ku’ menurut tata cara yang diatur dalam hukum fiqih.
4. Jadikan shalat berjamaah & membaca Alquran Seseorang makan sahur dan berniat untuk puasa
sebagai aktivitas Keluarga. pada hari itu, lalu menahan diri dari makan,
Hadist nabi: minum dan melakukan hubungan badan dengan
suami atau istrinya sejak dari terbitnya fajar
sampai tenggelamnya matahari. Jika hal itu telah 1. Menjaga pandangan mata
dikerjakan, maka secara hukum fiqih ia telah
mengerjakan kewajiban shaum Ramadhan. Yaitu menundukkan pandangan mata dari hal-hal
Puasanya telah sah secara lahiriah menurut yang diharamkan Allah dan rasul-Nya, menahan
tinjauan ilmu fikih. pandangan mata dari terlalu bebas memandang
hal-hal yang dicela dan dibenci, bahkan menahan
Kedua, puasa khusus pandangan mata dari hal-hal yang menyibukkan
hati dan melalaikan dari dzikir kepada Allah
ُ ‫ص ْو ُم ْال ُخ‬ ‫َوأ َ َّما‬ Ta’ala.
ِ‫س ْمع‬ َّ ‫ال‬ ُّ ‫وص فَ ُه َو َك‬
‫ف‬ ِ ‫ص‬ َ
‫سائِ ِر‬ َ ‫َو‬ ِّ ِ ‫ان َو ْاليَ ِد َو‬
‫الر ْج ِل‬ ِ ‫س‬ َ َ‫َو ْالب‬
َ ِّ‫ص ِر َوال ِل‬ ‫ظوا‬ ُ ‫ار ِه ْم َويَ ْح َف‬ ِ ‫ص‬َ ‫قُ ْل ِل ْل ُمؤْ ِمنِينَ َيغُضُّوا ِم ْن أ َ ْب‬
‫ع ِن ْاْلث َ ِام‬ َ ِ‫ْال َج َو ِارح‬ ‫ير ِب َما‬ َ َّ ‫فُ ُرو َج ُه ْم َذ ِل َك أ َ ْز َكى لَ ُه ْم ِإ َّن‬
ٌ ‫َّللا َخ ِب‬
“Puasa khusus adalah menahan pendengaran, ‫ضضْنَ ِم ْن‬ ُ ‫ت َي ْغ‬ ِ ‫) َوقُ ْل ِل ْل ُمؤْ ِمنَا‬30( َ‫صنَعُون‬ ْ َ‫ي‬
penglihatan, lisan, tangan, kaki dan seluruh ْ
‫ار ِه َّن َو َي ْحفَظنَ فُ ُرو َج ُه َّن‬
ِ ‫ص‬َ ‫أ َ ْب‬
anggota badan dari perbuatan-perbuatan dosa.”
“Katakanlah kepada orang-orang mukmin laki-
Tingkatan ini lebih tinggi dari tingkatan puasa laki agar hendaknya mereka menundukkan
umum atau puasa orang-orang awam. Selain pandangan mata mereka dan menjaga kemaluan
menahan diri dari makan, minum dan melakukan mereka. Hal yang demikian itu lebih suci bagi
hubungan seksual, tingkatan ini menuntut orang mereka. Sesungguhnya Allah Maha Mengerti apa
yang berpuasa untuk menahan seluruh anggota yang mereka kerjakan. Dan katakanlah kepada
badannya dari dosa-dosa, baik berupa ucapan orang-orang mukmin wanita agar hendaknya
maupun perbuatan. Tingkatan ini menuntut mereka menundukkan pandangan mata mereka
seorang muslim untuk senantiasa berhati-hati dan dan menjaga kemaluan mereka…” (QS. An-
waspada. Nur [24]: 30-31)

Tingkatan puasa ini adalah tingkatan orang-orang 2. Menjaga lisan


shalih.
Yaitu menjaga lisan dari ucapan yang sia-sia,
ucapan yang jorok, perkataan dusta, ghibah
(menggunjing), namimah (adu domba), sumpah
Ketiga, puasa sangat khusus palsu, ucapan yang kasar, adu mulut dan debat
kusir. Ia hendaknya menyibukkan lisan dengan
َ َ‫ ف‬:‫وص‬
‫ص ْو ُم‬ ِ ‫ص‬ ُ ‫وص ْال ُخ‬ ِ ‫ص‬ ُ ‫ص ْو ُم ُخ‬ َ ‫َوأ َ هما‬ senantiasa membaca Al-Qur’an, berdzikir,
mengucapkan perkataan yang baik dan lebih baik
ِ ‫ع ِن ْال ِه َم ِم الدهنِيه ِة َو ْاأل َ ْف َك‬
ُ‫ار الدُّ ْن َي ِويه ِة َو َكفُّه‬ ِ ‫ْالقَ ْل‬
َ ‫ب‬ diam dari hal-hal yang tidak bermanfaat.
.‫ع هز َو َج هل ِب ْال ُك ِليه ِة‬ ِ ‫ع هما ِس َوى ه‬
َ ‫َّللا‬ َ
ٌ‫ َو ِإ ِن ْام ُرؤ‬،‫ث َوالَ َي ْج َه ْل‬ ْ ُ‫الص َيا ُم ُجنَّةٌ َفالَ َي ْرف‬
ِّ ِ
“Puasa sangat khusus adalah berpuasanya hati dari ‫صائِ ٌم َم َّرتَي ِْن‬ ُ ْ َ
َ ‫ ِإنِِّي‬:‫قَاتَلَهُ أ ْو شَات َ َمهُ فَليَق ْل‬
keinginan-keinginan yang rendah dan pikiran-
pikiran duniawi serta menahan hati dari segala
tujuan selain Allah secara totalitas.” Puasa adalah perisai (dari perbuatan dosa dan
siksa api neraka, edt). Maka jika salah seorang di
antara kalian sedang berpuasa, janganlah ia
Tingkatan ini adalah tingkatan yang paling tinggi,
mengucapkan perkataan yang keji dan jangan pula
sehingga paling berat dan paling sulit dicapai.
melakukan tindakan yang bodoh. Jika ada
Selain menahan diri dari makan, minum dan
seseorang yang mencaci maki dirinya atau
hubungan seksual, serta menahan seluruh anggota
mengajaknya berkelahi, hendaklah ia menjawab:
badan dari perbuatan maksiat, tingkatan ini
‘Aku sedang berpuasa, aku sedang berpuasa’.”
menuntut hati dan pikiran orang yang berpuasa
(HR. Bukhari no. 1894 dan Muslim no. 1151)
untuk selalu fokus, memikirkan hal-hal yang
mulia, mengharapkan hal-hal yang mulia dan
memurnikan semua tujuan untuk Allah semata. 3. Menjaga pendengaran

Inilah puasa para nabi, shiddiqin dan muqarrabin. Yaitu menjaga telinga dari mendengarkan hal-hal
(Imam Abu Hamid al-Ghazali, Ihya’ Ulum ad- yang diharamkan, sebab hal-hal yang haram
Dien, 1/234) diucapkan juga haram untuk didengarkan. Allah
Ta’ala telah menyamakan antara mendengarkan
perkataan yang haram dengan memakan harta
Agar puasa kita tidak sekedar menahan diri dari
yang haram, dalam firman-Nya:
makan, minum, hubungan seksual dan pembatal-
pembatal puasa yang bersifat lahiriah lainnya,
imam Al-Ghazali menguraikan bahwa kita harus ‫ت‬
ِ ‫س ْح‬ ِ ‫س َّماعُونَ ِل ْل َك ِذ‬
ُّ ‫ب أ َ َّكالُونَ ِلل‬ َ
menjaga anggota badan kita dari dosa-dosa.
“Mereka sangat banyak mendengarkan perkataan XXXIV. Perjalan Panjang Seorang Manusia
dusta dan sangat banyak memakan harta haram.”
(QS. Al-Maidah [5]: 42)
Dalam Al-quran dan hadist telah di jelaskan
bahwa perjalanan hidup manusia akan melalui
4. Menjaga tangan, kaki dan anggota badan
beberapa alam; Yaitu:.
lainnya dari hal-hal yang diharamkan
1. Alam Ruh (Arwah)
Tangan hendaknya dijaga dari menyentuh dan
memegang hal-hal yang diharamkan Allah Ta’ala,
atau dari melakukan tindakan yang diharamkan Perjalanan pertama yang akan di rasakan oleh
Allah Ta’ala seperti memukul, mencuri, dan manusia ialah Alam Ruh. Alam ruh (arwah)
merampas hak orang lain tanpa hak. Kaki adalah alam sebelum ruh manusia di tiup kedalam
hendaknya dijaga dari melangkah menuju kandungan seorang ibu. Kejadian ini dikisahkan
kemaksiatan, atau melakukan kezaliman kepada dalam QS.Al-A’raf ayat 173:
orang lain tanpa hak. Seluruh anggota badan
lainnya dijaga dari melakukan kemaksiatan dan “Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu
hal-hal yang tidak bermanfaat. mengeluarkan keturunan anak-anak Adam
dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian
5. Menjaga diri untuk tidak memenuhi terhadap jiwa mereka (seraya berfirman):
perutnya dengan makanan saat berbuka “Bukankah Aku ini Tuhanmu?” Mereka
puasa. menjawab: “Betul (Engkau Tuhan kami), kami
menjadi saksi”. (Kami lakukan yang demikian itu)
Tujuan dari puasa adalah melemahkan hawa agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan:
nafsu. Jika sejak terbit fajar sampai terbenam “Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-
matahari hawa nafsu dilemahkan dengan orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)”
mengosongkan perut, maka menyantap banyak
makanan saat berbuka puasa hanya akan Dan dalam ayat lain yaitu;
membangkitkan hawa nafsu yang terkekang di
siang hari. Puasa hanya berfungsi sebagai Artinya; "Maka hadapkan-lah wajahmu dengan
pemindah hawa nafsu dari siang hari ke malam lurus kepada agama Allah; (tetaplah atas) fitrah
hari. Apalagi bila ditambah dengan Allah yang telah menciptakan manusia menurut
mengumpulkan berbagai makanan dan minuman fitrah itu. Tidak ada perubahan pada fitrah Allah.
yang lezat. Hikmah-hikmah puasa, misalnya (Itulah) agama yang lurus; tetapi kebanyakan
solidaritas terhadap kaum miskin, tidak akan manusia tidak mengetahui," (QS: Ar-Ruum Ayat:
teraih dengan cara seperti itu. 30)

6. Setelah berbuka puasa hendaknya hatinya Dengan adanya ayat di atas maka seluruh manusia
diliputi perasaan harap-harap cemas, berharap yang lahir ke dunia sudah mempunyai tanda, yaitu
puasanya diterima Allah Ta’ala dan takut jika tanda fitrah, beriman kepada Allah dan agama
puasanya tidak diterima Allah Ta’ala. Ia yang lurus. Sebagaimana Rasulullah saw bersabda
berada di antara perasaan harap dan cemas, dalam hadist;
sebab ia tidak mengetahui apakah puasanya
diterima Allah atau ditolak-Nya. ُ ‫ قَا َل َر‬:ُ‫ع ْن أَبِي ُه َري َْرة َ؛ أَنَّهُ َكانَ يَقُ ْول‬
: ‫س ْو ُل‬ َ
Semoga kita tidak termasuk dalam golongan yang ‫هللاِ صلى هللا عليه وسلم‬
disabdakan oleh Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa
salam: ُ ‫ فَأ َ َب َواه‬,‫ط َر ِة‬ ْ ‫علَى ْال ِف‬ َ ‫َما ِم ْن َم ْولُ ْو ٍد ِإالَّ ي ُْولَ ُد‬
‫سانِ ِه‬
َ ‫ص َرانِ ِه َويُ َم ِ ِّج‬ ِّ ِ َ‫يُ َه ِّ ِو َدانِ ِه َويُن‬
ُ ‫ام ِه ْال ُجو‬
‫ع‬ ِ ‫ص َي‬ِ ‫ظهُ ِم ْن‬ ُّ ‫صا ِئ ٍم َح‬ َ َّ‫” ُرب‬
‫س َه ُر‬
َّ ‫ام ِه ال‬ ُّ ‫ َو ُربَّ قَائِ ٍم َح‬،‫ش‬
ِ َ‫ظهُ ِم ْن قِي‬ ُ ‫ط‬ َ ‫َو ْال َع‬ Artinya: "Hadis riwayat Abu Hurairah
Radhiyallahu’anhu, ia berkata: Rasulullah
“Betapa banyak orang berpuasa namun balasan Shallallahu alaihi wassalam bersabda: Setiap
dari puasanya hanyalah lapar dan dahaga semata. anak itu dilahirkan dalam keadaan fitrah. Kedua
Dan betapa banyak orang melakukan shalat orang tuanya lah yang membuatnya menjadi
malam (tarawih dan witir) namun balasannya dari seorang Yahudi, seorang Nasrani maupun
shalatnya hanyalah begadang menahan kantuk seorang Majusi.
semata.” (HR. Ahmad no. 8856, Abu Ya’la no.
6551, Ad-Darimi no. 2720, Ibnu Hibban no. 2- Alam Rahim
3481 dan Al-Hakim no. 1571. Syaikh Syu’aib
al-Arnauth berkata: Sanadnya kuat) Perjalan yang kedua ialah Alam Rahim
(kandungan). Rahim artinya kasih sayang. Alam
rahim adalah suatu alam di mana manusia
dibentuk atas dasar kasih sayang Allah kepada
hamba-hamba Nya. Waktu berada di alam rahim  Tahap keenam : Nafkhur-ruh yaitu tingkat
ini, sejak itulah terjalin kasih sayang yang disebut peniupan roh.
"Silaturahmi. Ketika manusia berada di alam
rahim, jasad manusia di ciptakan dalam beberapa Kemudian Allah menetapkan qadar kepada
tahap; manusia di dalam rahim, qadar yang di tetapkan
oleh Allah ada empat: umur, rezeki, bahagia, dan
sengsara. Hal ini telah di jelaskan dalam sebuah
hadist, yaitu:
Tahap pertama : nutfah yaitu dimulai
setelah pembuahan atau minggu pertama. Itu Artinya: “ Dari Ibnu Mas’ud RA, ia berkata :
dimulai setelah terjadinya pencampuran air mani Telah bersabda kepada kami Rasulullah SAW –
dengan telur. Allah berfirman dalam Al-quran, Beliau adalah orang yang jujur dan terpercaya;
yaitu: “Sesungguhnya seorang diantara kamu (setiap
kamu) benar-benar diproses kejadiannya dalam
‫ط َف ٍة أ َ ْمشَاجٍ نَ ْبت َ ِلي ِه‬ ْ ُ‫سانَ ِم ْن ن‬ ِ ْ ‫إِنَّا َخلَ ْقنَا‬
َ ‫اْل ْن‬
perut ibunya selama 40 hari berwujud air mani;
kemudian berproses lagi selama 40 hari menjadi
‫يرا‬ً ‫ص‬ َ ُ‫فَ َج َع ْلنَاه‬
ِ ‫س ِميعًا َب‬ segumpal darah; lantas berproses lagi selama 40
hari menjadi segumpal daging; kemudian
Artinya: "Sesungguhnya Kami telah menciptakan malaikat dikirim kepadanya untuk meniupkan roh
manusia dari setetes mani yang bercampur yang kedalamnya; lantas (sang janin) itu ditetapkan
Kami hendak mengujinya (dengan perintah dan dalam 4 ketentuan : 1. Ditentukan (kadar)
larangan), karena itu Kami jadikan dia rizkinya, 2. Ditentukan batas umurnya, 3.
mendengar dan melihat." (QS: Al-Insaan Ayat: 2) Ditentukan amal perbuatannya, 4. Ditentukan
apakah ia tergolomg orang celaka ataukah orang
 Tahap kedua: 'alaqah (segumpal darah yang beruntung“ (HR Ahmad).
yang melekat pada dinding rahim). Tahap
pembentukan alaqah itu pada akhir pekan 3. Alam dunia
pertama / hari ketujuh. Pada hari ketujuh
telor yang sudah dibuahi itu akan Sejak lahir kedunia mulailah manusia memasuki
tertanam di dinding rahim (qarar makin). tahap ketiga dari perjalanan hidupnya. Manusia
 Tahap ketiga: mudghah (segumpal daging hidup didunia dengan umur yang beragam mulai
yang berwarna merah ke hitam-hitaman). dari yang hidup hanya beberapa saat hingga yang
pembentukan mudghah terjadi pada hidup puluhan tahun bahkan ada yang lebih dari
minggu keempat 100 tahun. Kehidupan dunia adalah kehidupan
 Tahap keempat: Izam dan Lahm, pada yang pertama bagi manusia. Allah menjadikan dua
tahap ini adalah minggu ke lima, keenam, kali kehidupan dan dua kali kematian bagi
dan ketujuh. Yaitu pembentukan tulang- manusia sebagaimana disebutkan dalam QS
tulang, kemudian pembentukan otot-otot Ghofir ayat 11
yang akan membungkus tulang-tulang
itu. “ Mereka menjawab ya Tuhan kami, Engkau telah
 Tahap kelima: Nasy'ah Khalqan akhar, mematikan kami dua kali dan telah menghidupkan
pada tahap ini yaitu pada minggu kami dua kali (pula), lalu kami mengakui dosa-
kedelapan, pembentukan menjadi janin, dosa kami. Maka adakah jalan bagi kami untuk
pada bulan ketiga janin telah terbentuk keluar ( dari neraka?)
dengan sempurna.
4. Alam Kubur (barzakh)
Dalam tahap kedua sampai kelima telah di
jelaskan oleh Allah dalam firmannya; yaitu: Jika kematian datang menghampiri seseorang
maka putuslah hubungannya dengan kehidupan
ً‫ضغَة‬ْ ‫علَقَةً فَ َخلَ ْقنَا ْالعَلَقَةَ ُم‬ َ َ‫طفَة‬ ْ ُّ‫ث ُ َّم َخلَ ْقنَا الن‬ dunia. Hanya amal baik dan buruklah yang abadi
menemani sampai kealam kubur. Amal baik
‫ام‬
َ ‫ظ‬ ْ ‫س ْون‬
َ ‫َاال ِع‬ َ ‫ظا ًما َف َك‬ َ ‫ضغَةَ ِع‬ ْ ‫لَ ْح ًما ثُمفَ َخلَ ْقنَا ْال ُم‬ seperti shalat, zakat, sedekah dan zikir semua itu
َ‫س ُن ْالخَا ِلقِين‬ َ َ‫أ َ ْنشَأْنَاهُ خ َْلقًا آخ ََر ۚ فَتَب‬
َ ‫ار َك َّللاُ أ َ ْح‬ akan membawa kebahagian dan ketentraman
dialam kubur.
Artinya: "Kemudian air mani itu Kami jadikan
segumpal darah, lalu segumpal darah itu Kami 5. Hari Kiamat (kebangkitan)
jadikan segumpal daging, dan segumpal daging
itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang Peristiwa kiamat dimulai dengan tiupan
belulang itu Kami bungkus dengan daging. sangkakala dari malaikat Isrofil yang diikuti
Kemudian Kami jadikan dia makhluk yang dengan hancurnya seluruh kehidupan di muka
(berbentuk) lain. Maka Maha sucilah Allah, bumi. Kemudian pada tiupan sangkakala untuk
Pencipta Yang Paling Baik" (QS: Al-Mu'minuun yang kedua kalinya semua mahluk sejak bumi
Ayat: 14) terbentang sampai kiamat dibangkitkan dan
dikumpulkan di padang mahsyar . Firman Allah 2. Berkumur Ketika Wudhu
dalam QS Az-Zumar ayat 68:
Berkumur dapat menjaga mulut dan
“Dan ditiuplah sangkakala, maka matilah siapa tenggorokan agar terhindar dari radang dan dapat
yang di langit dan di bumi kecuali siapa yang menjaga gusi dari luka. Berkumur juga dapat
dikehendaki Allah. Kemudian ditiup sangkakala menjaga dan membersihkan sia-sisa makanan
itu sekali lagi, maka tiba-tiba mereka berdiri yang terrdapat di sela-sela gigi setelah makan.
menunggu (putusannya masing-masing).” Manfaat berkumur lainnya yang juga penting
sekali adalah menguatkan sebagian oto-otot wajah
6. Hari Penghisaban (perhitungan amal) dan menjaga kesegarannya. Berkumur merupakan
latihan penting yang diakui oleh para pakar dalam
Pada hari berhisab setiap orang diadili, ditimbang bidang olahraga, karena jika dilakukan dengan
amal baik dan buruknya tidak ada satu menggerakkan otot-otot wajah dengan baik dapat
perbuatanpun yang luput dari pemeriksaan. Orang menjadikan jiwa seseorang tenang. Demikian
yang baik timbangan amalnya akan menerima menurut Ahmad Salim Baduweilan dalam buku
raport dari sebelah kanan. Dia akan kembali At-Tadawi bi Ash-Shalah.
kepada teman dan saudaranya dengan penuh
kegembiraan. Sedangkan orang yang buruk Berkumur ketika wudhu ditambah dengan
timbangan amalnya akan menerima kitab raport menyikat gigi tentu dapat menghilangkan bau
dari belakang, dia mengeluh dan kembali kepada mulut yang tidak sedap dan mulut menjadi segar
teman serta saudaranya dengan berkeluh kesah. meskipun secara tidak tuntas. Karena sebenarnya
tidak ada mulut yang tidak bau disebabkan mulut
7. Hari Pembalasan kita tidak pernah bebas dari jasad renik
(microorganisme). Selain itu membersihkan gigi
Setelah menerima raport setiap orang dan gusi secara teratur dapat membantu mencegah
diperintahkan menempuh perjalanan menuju pneumonia atau radang paru pada orang-orang
tempat abadi yang telah disiapkan untuk mereka. lanjut usia serta pencegahan dini dari penyakit
Orang yang telah menerima raport dari sebelah periodentitis.
kanan dengan mudah dapat melalui lembah neraka
yang ganas, dia tidak merasakan panasnya api Berkumur dapat membersihkan
neraka sedikitpun. Dia sampai di surga abadi tenggorokan dari bakteri dan mikroba sebelum ia
dengan penuh kegembiraan disambut oleh menyebar dan menimbulkan penyakit, serta
penduduk surga dengan pesta meriah, hidup kekal mencegah 30% dari potensi terkena penyakit pilek
selamanya disana. Namun orang-orang yang dan demam. Di satu sisi, berkumur merupakan
menerima raport dari belakang, terpuruk dilembah tindakan perlindungan yang berperan membantu
nerakadan tidak pernah bisa keluar dari situ untuk memperbaiki kesehatan secara umum dan dapat
selamanya sebagaimana yang difirmankan Allah menekan pengeluaran ekonomi (Ahmad bin
dalam QS Maryam ayat 68- 72. Salim,2005).

XXXV. Wudhu dan Kesehatan 3. Membasuh Hidung

Wudhu yang dilaksanakan baik rukun-rukun Melakukan istinsyaaq (memasukkan dan


beserta sunnah-sunnahnya, yaitu mulai dari mengeluarkan air ke dan dari hidung di saat
berkumur hingga membasuh kedua kaki, apabila berwudhu) dapat menyebabkan lubang hidung
dikerjakan dengan baik dan benar dapat menjadi bersih dan terbebas dari radang dan
memberikan manfaat yang cukup penting bagi bakteri serta menghindarkan seseorang terkena
kesehatan tubuh manusia. penyakit sinusitis (peradangan rongga-rongga
udara di sekitar hidung).
1. Berniat dan membasuh kedua telapak tangan
4. Membasuh Wajah
Berniat merupakan rukun wudhu yang
pertama. Manfaat niat di sini adalah memantapkan Membasuh wajah setidaknya tiga kali
hati agar semua rukun beserta sunnah-sunnah setiap berwudhu dapat menghilangkan debu dan
wudhu dapat dikerjakan secara maksimal dan bakteri yang menempel, karena menjamin
manfaat dari berwudhu dapat kita rasakan secara kebersihan kedua mata dan menjaga
keseluruhan. Ujung kedua telapak tangan adalah keselamatannya serta menghindari penyakit
anggota tubuh yang jauh dari pusat peredaran trahum dan radang mata. Membasuh wajah juga
darah yakni jantung. Oleh karena itu, membasuh dapat membuat kulit bersih dan bugar serta
semua ujung-ujung anggota tubuh yang mengembalikan jaringan-jaringan kulit wajah
disebutkan tadi saat berwudhu dan memijatnya yang merupakan cerminan seseorang, sehingga
dengan baik akan memperkuat peredaran darah wajah seorang muslim tampak selalu ceria dan
sehingga dapat menambah aktivitas dan berbinar.
kebugaran tubuh.
Mencegah munculnya jerawat juga telapak kaki dan betis adalah anggota tubuh yang
merrupakan manfaat dari membasuh wajah ketika paling jauh dari pusat peredaran darah yakni
berwudhu. Jerawat terkadang muncul secara tiba- jantung. Oleh karena itu, membasuh semua ujung-
tiba dan tidak dapat dihindari, terutama bagi ujung anggota tubuh yang disebutkan tadi saat
mereka yang berjenis kulit wajah kering dan berwudhu dan memijatnya dengan baik akan
berminyak. Sehingga begitu terkena panas terik memperkuat peredaran darah sehingga dapat
seperrti berjemur di pantai, jerawat pun langsung menambah aktivitas dan kebugaran tubuh.
muncul. Oleh karena itu dengan membasuhkan air
ke wajah setiap wudhu akan membuat kulit muka Membasuh kaki akan membuat kaki terasa
tidak terlalu kering dan kulit yang berminyak pun nyaman dan segar, melemaskan otot-otot kaki
hilang dan bersih dari kotoran yang menempel yang tegang dan menghilangkan bau kaki yang
pada kulit wajah. tidak sedap serta menjadikan kuku bebas dari
jamur.
5. Membasuh Tangan
XXXVI. Manfaat Gerakan Sholat Bagi
Meskipun sederhana, mencuci tangan Anatomi Tubuh
hingga siku ketika berwudhu sangat berguna bagi
kesehatan diri yaitu menghilangkan kotoran pada Oleh : dr. Lia Yusmarini
tangan dapat memperlambat penyebaran demam,
mengurangi kemungkinan tubuh terkena penyakit Berdiri lurus
diare, serta penyakit infeksi lain.
Berdiri lurus adalah pelurusan tulang belakang,
Manfaat lain dari membasuh tangan dan menjadi awal dari sebuah latihan pernapasan,
hingga siku ketika berwudhu adalah untuk pencernaan dan tulang.
menghilangkan keringat dari permukaan kulit dan
membersihkan kulit dari lemak yang dipartisi oleh Takbiratul Ikhram
kelenjar kulit yang biasanya merupakan tempat
yang ideal untuk berkembang biaknya bakteri. Postur: berdiri tegak, mengangkat kedua tangan
sejajar telinga, lalu melipatnya di bagian depan
6. Mengusap Sebagian Kepala perut atau dada bagian bawah.

Manfaat mengusap sebagian kepala pada Manfaat: gerakan ini melancarkan aliran darah,
saat berwudhu adalah mampu mengurangi tekanan getah bening dan kekukatan otot lengan. Posisi
darah tinggi atau hipertensi dan pusing kepala. jantung di bawah otak memungkinkan darah
Sebab air dingin yang dibasuhkan ke wajah mengalir lancar ke seluruh tubuh. Saat
ataupun diusapkan ke kepala akan memiliki mengangkat kedua tangan, otot bahu meregang
pengaruh yang baik untuk aktivitas dan kebugaran sehingga aliran darah kaya oksigen menjadi
seseorang, dan dapat menghilangkan penyakit lancar. Kemudian kedua tangan didekapkan di
kepala serta kelelahan otak (Ahmad bin Salim depan perut atau dada bagian bawah, sikap ini
Beduweilan, 2005).Ketika menyapu kepala, menghindarkan dari berbagai gangguan
rambut menjadi lebih bersih dan terasa segar. persendian, khususnya pada tubuh bagian atas.
Selain itu rambut menjadi rapi dan enak
dipandang. Kata Bijak:

7. Mengusap Dua Telinga Takutlah kamu akan perbuatan dosa di saat


sendirian, di saat inilah saksimu adalah juga
Mengusap dua telinga ketika berwudhu hakimmu. (Khalifah 'Ali)
dapat menghilangkan lapisan yang timbul akibat
bertumpuknya debu atau kotoran yang mungkin Rukuk
menutup telinga yang akan merusak telinga
bagian dalam. Apabila kotoran tersebut dibiarkan
Postur: rukuk yang sempurna ditandai tulang
maka akan menyebabkan lemahnya pendengaran belakang yang lurus sehingga bila diletakkan
dan terganggunya keseimbangan tubuh, karena
segelas air di atas punggung tersebut tak akan
pusat keseimbangan tubuh terdapat di telinga
tumpah. Posisi kepala lurus dengan tulang
bagian dalam (Ahmad bin Salim Beduweilan,
belakang.
2005).
Manfaat: postur ini menjaga kesempurnaan posisi
8. Membasuh Kaki
dan fungsi tulang belakang sebagai penyangga
tubuh dan pusat syaraf. Posisi jantung sejajar
Peredaran darah pada ujung kedua telapak dengan otak, maka aliran darah maksimal pada
tangan serta ujung kedua telapak kaki dan betis tubuh bagian tengah. Tangan yang bertumpu di
lebih lemah dibanding peredaran darah pada lutut berfungsi relaksasi bagi otot bahu hingga ke
anggota tubuh lainnya, karena ujung kedua bawah. Selain itu, rukuk adalah latihan kemih
telapak tangan dan lengan serta ujung kedua untuk mencegah gangguan prostat.
I’tidal Duduk diantara Dua Sujud

Postur: bangun dari rukuk, tubuh kembali tegak Postur: duduk ada dua macam yaitu iftirosy dan
setelah mengangkat kedua tangan setinggi telinga. tawwaruk, perbedaannya terletak pada posisi
telapak kaki.
Manfaat: Gerak berdiri bungkuk berdiri sujud
merupakan latihan pencernaan yang baik. Organ Manfaat: pada posisi duduk, yang terpenting
pencernaan di dalam perut mengalami pemijatan adalah turut berkontraksinya otot-otot daerah
dan pelonggaran secara bergantian. Efeknya, perineum. Bagi wanita, inilah daerah paling
pencernaan menjadi lebih lancar. terlindung karena terdapat tiga lubang yaitu liang
persenggamaan, dubur untuk melepas kotoran dan
Sujud saluran kemih.

Postur: menungging dengan meletakkan kedua Saat duduk tawwaruk, tumit kaki kiri harus
tangan, lutut, ujung kaki dan dahi pada lantai. menekan daerah perineum. Punggung kaki harus
diletakkan di atas telapak kaki kiri dan tumit kaki
Manfaat: aliran getah bening dipompa ke bagian kanan harus menekan pangkal paha kanan. Pada
leher dan ketiak. Posisi jantung di atas otak posisi ini tumit kaki kiri akan memijit dan
menyebabkan darah kaya oksigen bisa mengalir menekan daerah perineum. Tekanan lembut inilah
maksimal ke otak. Aliran ini berpengaruh pada yang memperbaiki organ reproduksi di daerah
daya pikir seseorang. Karena itu, lakukan sujud perineum.
dengan tuma’ninah, jangan tergesa-gesa agar
darah mencukupi kapasitasnya di otak. Postur ini Saat iftirosy, kita bertumpu pada pangkal paha.
juga menghindarkan gangguan wasir. Khusus bagi Posisi ini menghindarkan nyeri pangkal paha yang
wanita, baik rukuk maupun sujud memiliki sering menyebabkan penderitanya tak mampu
manfaat luar biasa bagi kesuburan dan kesehataan berjalan. Duduk tawwaruk sangat baik bagi pria
organ kewanitaan. sebab tumit menekan aliran kandung kemih,
kelenjar prostat dan saluran vas deferens. Jika
Dengan melakukan gerakan sujud secara rutin, dilakukan dengan benar, postur ini mencegah
pembuluh darah di otak terlatih untuk menerima impotensi. Variasi posisi telapak kaki pada kedua
banyak pasokan darah. Pada saat sujud, posisi duduk ini menyebabkan seluruh otot tungkai turut
jantung berada di atas kepala yang memungkinkan meregang dan kemudian relaks kembali. Gerakan
darah mengalir maksimal ke otak. Artinya, otak harmonis inilah yang menjaga kelenturan dan
mendapatkan pasokan darah kaya oksigen yang kekuatan organ-organ gerak kita.
memacu kerja sel-selnya. Dengan kata lain, sujud
yang tuma'ninah dan kontinyu dapat memacu Salam
kecerdasan.
Postur: memutar kepala ke kanan dan ke kiri
Sujud adalah latihan kekuatan untuk otot tertentu, secara maksimal
termasuk otot dada. Pada saat sujud, beban tubuh
bagian atas ditumpukan pada lengan hingga Manfaat: gerakan terakhir ini mempunyai
telapak tangan. Saat inilah terjadi kontraksi pada pengaruh besar pada kekencangan kulit wajah.
otot dada sehingga payudara menjadi lebih indah Gerakan ini tak ubahnya relaksasi wajah dan
bentuknya dan juga memperbaiki fungsi kelenjar leher. Yang tak kalah pentingnya, gerakan ini
air susu di dalamnya. menghindarkan dari serangan migrain dan sakit
kepala lainnya. Gerakan salam bermanfaat sebagai
Masih dalam pose sujud, manfaat lain bisa relaksasi otot sekitar leher dan kepala untuk
dinikmati kaum hawa. Saat pinggul dan pinggang menyempurnakan aliran darah di kepala. Gerakan
terangkat melampaui kepala dan dada, otot-otot ini mencegah sakit kepala dan menjaga
perut berkontraksi penuh. Kondisi ini melatih kekencangan kulit wajah.
organ di sekitar perut untuk mengejan lebih dalam
dan lama. Ini menguntungkan wanita karena Pada dasarnya gerakan dalam shalat mirip dengan
dalam persalinan dibutuhkan pernafasan yang baik yoga atau peregangan. Intinya untuk melenturkan
dan kemampuan mengejan yang mencukupi. Bila tubuh dan melancarkan peredaran darah.
otot perut telah berkembang menjadi lebih besar Keunggulan shalat dibandingkan gerakan lainnya
dan kuat, maka secara alami ia justru lebih elastis. adalah shalat menggerakkan anggota tubuh lebih
Kebiasaan sujud menyebabkan tubuh dapat banyak termasuk jari kaki dan tangan.
mengembalikan serta mempertahankan organ-
organ perut pada tempatnya kembali. Selain itu, seluruh gerakan shalat bertujuan
meremajakan tubuh. Jika tubuh lentur, kerusakan
sel dan kulit sedikit terjadi. Apalagi jika dilakukan
secara rutin, maka sel-sel yang rusak dapat segera
tergantikan. Regenerasi pun berlangsung lancar.
Wallahu a’lam.
XXXVII. Keistimewaan Malam Lailatul Qadar penuntut ilmu karena malaikat sangat
mengagungkan mereka. (Lihat Tafsir Al Qur’an
1- Lailatul Qadar adalah waktu diturunkannya Al ‘Azhim, 14: 407)
Al Qur’an
Malaikat Jibril disebut “Ar Ruuh” dan
Ibnu ‘Abbas dan selainnya mengatakan, “Allah dispesialkan dalam ayat karena menunjukkan
menurunkan Al Qur’an secara utuh sekaligus dari kemuliaan (keutamaan) malaikat tersebut.
Lauhul Mahfuzh ke Baitul ‘Izzah yang ada di
langit dunia. Kemudian Allah menurunkan Al 5- Lailatul Qadar disifati dengan ‘salaam’
Qur’an kepada Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa
sallam- tersebut secara terpisah sesuai dengan Yang dimaksud ‘salaam’ dalam ayat,
kejadian-kejadian yang terjadi selama 23 tahun.”
(Tafsir Al Qur’an Al ‘Azhim, 14: 403).
‫طلَعِ ْالفَ ْجر‬
ْ ‫ي َحتَّى َم‬
َ ‫س َال ٌم ِه‬
َ
2- Lailatul Qadar lebih baik dari 1000 bulan
“Malam itu (penuh) kesejahteraan sampai terbit
fajar” (QS. Al Qadr: 5) yaitu malam tersebut
Allah Ta’ala berfirman,
penuh keselamatan di mana setan tidak dapat
berbuat apa-apa di malam tersebut baik berbuat
‫ش ْه ٍر‬ ِ ‫لَ ْيلَةُ ْالقَد ِْر َخي ٌْر ِم ْن أ َ ْل‬
َ ‫ف‬ jelek atau mengganggu yang lain. Demikianlah
kata Mujahid (Lihat Tafsir Al Qur’an Al ‘Azhim,
“Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu 14: 407). Juga dapat berarti bahwa malam
bulan.” (QS. Al Qadar: 3). An Nakho’i tersebut, banyak yang selamat dari hukuman dan
mengatakan, “Amalan di lailatul qadar lebih baik siksa karena mereka melakukan ketaatan pada
dari amalan di 1000 bulan.” Mujahid, Qotadah Allah (pada malam tersebut).
dan ulama lainnya berpendapat bahwa yang
dimaksud dengan lebih baik dari seribu bulan
adalah shalat dan amalan pada lailatul qadar lebih
baik dari shalat dan puasa di 1000 bulan yang 6- Lailatul Qadar adalah malam dicatatnya
tidak terdapat lailatul qadar. (Zaadul Masiir, 9: takdir tahunan
191).
Allah Ta’ala berfirman,
3- Lailatul Qadar adalah malam yang penuh
keberkahan.
‫فِي َها يُ ْف َر ُق ُك ُّل أ َ ْم ٍر َح ِك ٍيم‬
Allah Ta’ala berfirman,
“Pada malam itu dijelaskan segala urusan yang
penuh hikmah” (QS. Ad Dukhan: 4). Ibnu Katsir
َ ‫ِإنَّا أ َ ْنزَ ْلنَاهُ ِفي لَ ْيلَ ٍة ُم َب‬
َ‫ار َك ٍة ِإنَّا ُكنَّا ُم ْنذ ِِرين‬ dalam kitab tafsirnya (12: 334-335) menerangkan
bahwa pada Lailatul Qadar akan dirinci di Lauhul
“Sesungguhnya Kami menurunkannya pada Mahfuzh mengenai penulisan takdir dalam
suatu malam yang diberkahi dan setahun, juga akan dicatat ajal dan rizki. Dan juga
sesungguhnya Kami-lah yang memberi akan dicatat segala sesuatu hingga akhir dalam
peringatan.” (QS. Ad Dukhon: 3). setahun. Demikian diriwayatkan dari Ibnu ‘Umar,
Abu Malik, Mujahid, Adh Dhohak dan ulama
salaf lainnya.
4- Malaikat dan juga Ar Ruuh -yaitu malaikat
Jibril- turun pada Lailatul Qadar.
7- Dosa setiap orang yang menghidupkan
malam ‘Lailatul Qadar’ akan diampuni oleh
Keistimewaan Lailatul Qadar ditandai pula
Allah
dengan turunnya malaikat. Allah Ta’ala
berfirman,
Dari Abu Hurairah, dari Nabi shallallahu ‘alaihi
wa sallam, beliau bersabda,
ُّ ‫تَن ََّز ُل ْال َم َال ِئ َكةُ َو‬
‫الرو ُح فِي َها‬
“Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan
‫غ ِف َر لَهُ َما‬
ُ ‫سابًا‬ ْ ‫ام لَ ْيلَةَ ْالقَد ِْر ِإي َمانًا َو‬
َ ِ‫احت‬ َ َ‫َم ْن ق‬
malaikat Jibril” (QS. Al Qadar: 4) ‫تَقَد ََّم ِم ْن َذ ْن ِب ِه‬
Banyak malaikat yang akan turun pada Lailatul “Barangsiapa melaksanakan shalat pada malam
Qadar karena banyaknya barokah (berkah) pada lailatul qadar karena iman dan mengharap pahala
malam tersebut. Sebagaimana malaikat turun dari Allah, maka dosa-dosanya yang telah lalu
ketika ada yang membacakan Al Qur’an, mereka akan diampuni.” (HR. Bukhari no. 1901)
akan mengitari orang-orang yang berada dalam
majelis dzikir -yaitu majelis ilmu-. Dan malaikat Disebutkan juga oleh Syaikh Ibnu 'Utsaimin
akan meletakkan sayap-sayap mereka pada rahimahullah bahwa Lailatul Qadar memiliki
beberapa tanda-tanda yang mengiringinya dan -“Jagalah Allah niscaya Allah akan menjagamu.”
tanda-tanda yang datang kemudian.
“Jagalah Allah niscaya engkau akan mendapati-
Tanda-tanda yang megiringi Lailatul Qadar: Nya di hadapanmu.”

1. Kuatnya cahaya dan sinar pada malam itu, “Kenalilah Allah dalam keadaan lapang niscaya
tanda ini ketika hadir tidak dirasakan kecuali oleh Dia akan mengenalimu di saat sempit.”
orang yang berada di daratan dan jauh dari
cahaya. “Apabila engkau meminta maka mintalah kepada
Allah, dan bila engkau minta tolong maka minta
2.Thama'ninah (tenang), maksudnya ketenangan tolonglah kepada Allah.”
hati dan lapangnya dada seorang mukmin. Dia
mendapatkan ketenanangan dan ketentraman serta Cukuplah bila aku merasa mulia karena Engkau
lega dada pada malam itu lebih banyak dari yang sebagai Tuhan bagiku dan cukuplah bila aku bangga
didapatkannya pada malam-malam selainnya. bahwa aku menjadi hamba bagiMu. Engkau bagiku
sebagaimana yang aku cintai, maka berilah aku taufik
3. Angin bertiup tenang, maksudnya tidak bertiup sebagaimana yang Engkau cintai. (Sayidina Ali
kencang dan gemuruh, bahkan udara pada malam Karamallahu Wajhah).
itu terasa sejuk.

4.Terkadang manusia bisa bermimpi melihat


Allah pada malam itu sebagaimana yang dialami
sebagian sahabat radliyallah 'anhum.

1. Orang yang shalat mendapatkan kenikmatan


yang lebih dalam shalatnya dibandingkan malam-
malam selainnya.

Tanda-tanda yang mengikutinya:

Matahari akan terbit pada pagi harinya tidak


membuat silau, sinarnya bersih tidak seperti hari-
hari biasa. Hal itu ditunjukkan oleh hadits Ubai
bin Ka'b radliyallah 'anhu dia berkata: Rasulullah
Shallallahu 'Alaihi Wasallam mengabarkan
kepada kami: "Matahari terbit pada hari itu tidak
membuat silau." (HR. Muslim)

Kata Bijak:

“Rasulullah Saw menaiki mimbar (untuk


berkhotbah). Menginjak anak tangga (tingkat)
pertama beliau mengucapkan, “Aamin”, begitu
pula pada anak tangga kedua dan ketiga. Seusai
shalat para sahabat bertanya, “Mengapa
Rasulullah mengucapkan “Aamin”? Beliau lalu
menjawab, “Malaikat Jibril datang dan berkata,
“Kecewa dan merugi seorang yang bila namamu
disebut dan dia tidak mengucap shalawat atasmu”
lalu aku berucap “Aamin.” Kemudian malaikat
berkata lagi, “Kecewa dan merugi orang yang
berkesempatan hidup bersama kedua orang tuanya
tetapi dia tidak sampai bisa masuk surga.” Lalu
aku mengucapkan “aamin”. Kemudian katanya
lagi, “Kecewa dan merugi orang yang
berkesempatan (hidup) pada bulan Ramadhan
tetapi tidak terampuni dosa-dosanya.” Lalu aku
mengucapkan “Aamin.” (HR. Ahmad).”
“Allah ‘Azza wajalla mewajibkan puasa
Ramadhan dan aku mensunahkan shalat malam
harinya. Barangsiapa berpuasa dan shalat malam
dengan mengharap pahala (keridhoan) Allah,
maka dia keluar dari dosanya seperti bayi yang
baru dilahirkan oleh ibunya. (HR. Ahmad).”

Anda mungkin juga menyukai