Anda di halaman 1dari 10

Abdelyn®DroPS

KOMPOSISI :

Tiap ml (= 20 tetes) ABDELYN Drops mengandung


Vitamin A 2.000 IU
Vitamin D3 400 IU
Vitamin B -1 2 mg
Vitamin B-2 3 mg
Vitamin B-6 2 mg
Vitamin B-12 2 meg
Nikotinamid 20 mg
d-pantenol 5 mg
l-Lisin HCI 25 mg

FARMAKOLOGI :

Vitamin A berperanan penting dalam kesempurnaan fungsi dan struktur sel epitel termasuk
sel epitel mata, pertumbuhan tulang, alat reproduksi dan perkembangan mudigah.
Vitamin D, mempunyai 2 fungsi fisiologis yang penting, pertama untuk mineralisasi normal
pada tulang dengan meningkatkan absorpsi kalsium dan fosfat dalam usus halus, kedua
untuk pengaturan homeostatik kadar kalsium plasma.
Vitamin B-1, berperan aktif dalam metabolisme karbohidrat sebagai coenzym dalam
dekarboksilasi asam a - keto.
Vitamin B-2, suatu komponen enzim flavoprotein yang merupakan bagian dari sistim enzim
dalam proses oksidasi karbohidrat & asam amino pada metabolisme kedua bahan tersebut
Vitamin B-6, memberikan peranan penting dalam metabolisme protein sebagai coenzym
bagi tranformasi metabolisme asam-asam amino.
Vitamin B-12, esential bagi pertumbuhan dan replikasi sel, serta untuk pemeliharaan myelin
normal dan sistim syaraf
Nikotinamid, diperlukan oleh tubuh untuk membentuk coenzim yang penting bagi respirasi
jaringan dan metabolisme semua sel hidup.
d-Panthenol, ikut berperan dalam pembentukan coenzim A untuk proses oksidasi
karbohidrat, glukoneogenesis, sintesa dan degradasi asam-asam lemak dan sintesa sterol,
hormon steroid dan porfirin.
I-Lisin, termasuk asam amino essensial yang dibutuhkan oleh tubuh untuk pertumbuhan
yang normal dari anak-anak.
INDIKASI :

— Untuk mencegah serta mencukupi kekurangan vitamin dan asam amino essenstil
pada anak-anak.
— Membantu pertumbuhan.
— Vitamin pelengkap dari makanan sehari-hari
— Mempercepat pemulihan kondisi tubuh setelah sembuh dari sakit.

ATURAN PAKAI :

Bayi dibawah 1 tahun 5 tetes sehari


Anak-anak, 1 - 3 tahun 5-10 tetes sehari
Anak-anak, 4-6 tahun 10-20 tetes sehari

CARA PENYIMPANAN :

Simpan di tempat sejuk (15-25°C) dan terlindung dari cahaya

KEMASAN :

Botol isi 10 ml berikut alat penetes (dropper) No. Reg. DBL 8804202536A1
PHARMACEUTICAL INDUSTRIES SURABAYA- INDONESIA
AD PLEX

A-D-PLEX DROPS

Suplemen Makanan

Komposisi

Komposisi Kadar per 0,3 ml (6 tetes) AKG %AKG


Vitamin A (Retinal) 1500 IU 1320 IU 114%
Vitamin B1 (Thiamine HCI) 0,6 mg 0,3 mg 200%
Vitamin B2 (Riboflavin) 0,5 mg 0,4 mg 125%
Vitamin B3 (Niacinamide) 5,0 mg 4,0 mg 125%
Vitamin B5 (Pantothenic Acid) 2,5 mg 1,8 mg 139%
Vitamin B6 (Pyridoxine HCI) 0,5 mg 0,3 mg 167%
Vitamin B12 (Cyanocobalamin) 1.5 meg 0,5 meg 300%
Vitamin D (Cholecalciferol) 400 IU 200 IU 200%
"AKG" = Angka Kecukupan Gizi untuk anak usia s.d. 1 tahun

Farmakologi

Vitamin adalah bahan penting yang harus terdapat dalam makanan guna menjaga
kesehatan, terutama pertumbuhan anak-anak. Sebagian besar vitamin-vitamin berfungsi
sebagai koenzim dan memegang peranan penting pada pernafasan jaringan serta
metabolisme hidrat arang, putih telur dan Iemak, Kekurangan satu atau lebih dari vitamin-
vitamin ini dapat disebabkan karena kekurangan makanan atau karena biasa makan
makanan yang kurang baik nilainya. Tidak ada gejala-gejala yang nyata dapat dilihat,
kecuali dengan pemeriksaan iaboratorium yang teliti baru dapat ditunjukkan adanya
perubahan-peruban bioKimia.Walaupun tidak terlihat adanya tanda-tanda kekurangan
vitamin, akan tetapi pengaruh kekurangan vitamin yang kecil sekalipun tidak boleh
diabaikan.
Kecukupan vitamin yang dianjurkan untuk anak Indonesia:

Usia Vit. A Vit. D Vit. B1 Vit. B2 Niacin Vit.C


Th IU IU mg mg mg mg
1/2-1 1200 400 0,4 0,5 6 25

(Menurut data Departemen Kesehatan Rl (1968) dan Nelson (1969))

Kegunaan

Untuk membantu memenuhi kebutuhan vitamin pada bayi dan balita.

Cara Pemakaian

A-D-Plex® diberikan dengan meneteskannya di atas lidah atau dicampur dengan


susu, sari buah, makanan bayi, atau makanan lain yang diinginkan.

Dosis

Anak-anak di bawah usia 2 tahun 6 tetes per hari (0,3 ml).


Pustaka

1. Waldo, E.Nelson: Textbook of pediatrics, 7th ed, W.B. Saunders Co, Philadelphia,
1960, p.97.
2. Jeans, P.C., The Feeding of Healthy Infants and Children, J. Am. Med. Ass, 1942,
120.913.
3. Ilmu Kesehatan Anak 1, FKUI, Jakarta. 1985, h.319.

Kemasan

Dos @ 1 botol 15 ml beserta pipet dropper. Reg. No. POM SD. 021 604 691
CO

Diproduksi oleh:

PT KALBE FARMATbk.
Bekasi - Indonesia
Simpan pada suhu kamar (di bawah 30°C).
Adelysin Drops

ADELYSIN DROPS

PAEDIATRIC DROPS, KHUSUS UNTUK BAYI DAN ANAK-ANAK UNTUK MENAMBAH NAFSU MAKAN MEMPERCEPAT
PERTUMBUHAN SERTA KEKURANGAN VITAMIN

Komposisi :

Tiap ml ( = 20 tetes ) mengandung :


Vitamin A .................... 5.000 UI
Vi,amin D ....................... 500 UI
vi,amin B1......................... 2mg
Vi,amin B2.......................... 3mg
vitaminB6 ......................... 2mg
vilami[lBi2.......................... 2mcg
Nicotinamide.......................20mq
Pantenol..............................5mg
M-ystnHCI........................ 25mg

Indikasi:

• untuk mencegah serta mencukupi kekurangan vitamin pada bayi dan anak-anak.
• merangsang napsu makan.
• memperlancar pertumbuhan.
• sebagai vitamin pelengkap pada makanan sehari-hari.
• mempercepat masa penyembuhan.

Aturan pakai:

Bayi di bawah 1 tahun 5 tetes sehari.


Anak-anak 1-3 tahun 5 — 10 tetes sehari.
Anak-anak 3-6 tahun 10 — 20 tetes sehari.

Kemasan :

Botol isi 10 ml. berikut alat penetes


AKTA-VOL SYR

KOMPOSISI :

Tiap ml (27 tetes mengandung) :


Vtamin A, Vitamin B, vitamin B2, vitzmin B6, vitamin C, vitamin D,nikotinamida, vitamin C,
vitamin D,besi.

INDIKASI :

Suplemen vitamin,membantu pertumbuhan,mempertinggi daya tahan tubuh, memacu


selera makan.

DOSIS :

Sekali sehari,sampai 6 bulan:12 tetes


6 bulan – 1 tahun: 12 tetes
1 – 3 tahun : 16 tetes
3 – 6 tahun : 20 tetes
6 bulan – 6 tahun : 2,5 ml sirup
6 tahun keatas : 5 ml sirup
Dewasa : 5 ml sirup

KEMASAN :

(HNA +) Botol 18 ml drops, 85 ml sirup.


ANABION SYRUP.

Suplemen makanan
ANABION SIRUP

Multi Vitamin + Asam Amino Esensial untuk anak-anak

Komposisi :

Tiap sendok takar (5 ml):


Vitamin B-1 (Tiamin HCI) 5,0 mg
Vitamin B-2 (Riboflavin Natrium Fosfat) 2,0 mg
Vitamin B-6 (Piridoksin HCI) 2,5 mg
Vitamin B-12 3,0 mcg
Nikotinamid 20,0mg
d-Pantenol 3,0 mg
Lisin HCI 200,0 mg
Alkohol 0,0%

Bahan Tambahan :

Pemanis,pemanis buatan (Sodium sakarin, Sodium siklamat), pengawet (Nipagin, Nipasol),


pendapar, pengental, penambah rasa dan pelarut.

Uraian :

Anabion adalah kombinasi dari vitamin B dengan Lisin yang diperlukan dalam masa
pertumbuhan kehamilan dan penyembuhan dari sakit. Vitamin B kompleks merupakan
vitamin yang penting untuk membantu proses metabolisme tubuh dan aktifitas normal
susunan saraf vitamin B-1 diperlukan dalam metabolisme. Vitamin B-2 berperan penting
dalam metabolisme lemak. Vitamin B-6 dan Nikotinamid berperan penting dalam
metabolisme asam amino,karbohidrat dan lemak. Vitamin B-12 diperlukan dalam proses
pembentukan butir-butir darah merah. Lisin HCI merupakan asam amino esensial yang
berguna bagi masa pertumbuhan.
Kegunaan :

- Membantu metabolisme pada masa pertumbuhan


- Membantu memenuhi kebutuhan vitamin B dan asam amino.

Petunjuk Penggunaan :

- Anak-anak dibawah 1 tahun:1x sehari 1/4 -1/2 sendok takar


- Anak-anak 1 - 6 tahun:1x sehari 1/2 - 1 sendok takar.
- Dewasa dan anak-anak diatas 6 tahun:1x sehari 1-2 sendok takar.

Kemasan :

Botol 60 ml
Simpan di tempat sejuk (15 - 25) ° C dan terlindung dari cahaya.
Penyimpanan di luar jangkauan anak-anak.

POM SD. 061 624 821


Tidak Mengandung Alkohol

Diproduksi oleh :

BERLICO
PT. BERLICO MULIA FARMA
YOGYAKARTA - INDONESIA
APIALSY Drop

APIALSY Drop 10 ML

komposisi

Per 0,6 mL mengandung:

Vitamin A..................... 2000 iu


Vitamin B1....................... 1 mg
Vitamin B2..................... 1,2 mg
Vitamin B6....................... 1 mg
Vitamin B12...................... 2 mcg
Vitamin C....................... 30 mg
Vitamin D...................... 400 iu
Nikotinamida.................... 10 mg
Lisin HCl....................... 25 mg
pantotenol....................... 5 mg

manfaat :

Merangsang nafsu makan, vitamin tambahan.

Dosis

- Anak-anak usia 1 sampai 3 tahun : 1 kali sehari 0,6 mL


- Usia kurang dari 12 bulan : 1 kali sehari 0,3 mL

Kemasan

Tetes 10 mL
APIALYS syrup

APIALYS syrup 10 ML

Komposisi

Per 5 ml mengandung :

Vitamin A................................. 5000 iu


Vitamin B1................................... 3 mg
Vitamin B2................................... 2 mg
Vitamin B6................................... 6 mg
Vitamin B12.................................. 5 µg
Vitamin C................................... 50 mg
Vitamin D.................................. 400 iu
Nikotinamida................................ 20 mg
Lisin HC................................... 250 mg
[d]-pantoteno................................ 5 mg
Asam l-glutamat............................. 25 mg

Manfaat :

Merangsang nafsu makan, vitamin tambahan.

Dosis

Dewasa & anak-anak : 1 sendok teh sekali sehari

Kemasan

Sirup 100 ml.

Anda mungkin juga menyukai