Anda di halaman 1dari 22

EDUKASI TENTANG PROSES PENYAKIT DAN

PENGOBATANNYA
RUMAH SAKIT
MAWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO 0 1/2
Ditetapkan
Tanggal Terbit
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
OPERASIONAL 10 November 2HGG012
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pendidikan pada pasien dan keluarga tentang proses penyakit yang
Pengertian diderita dan rencana pengobatan oleh Dokter, sehingga pasien
memahami penyakit dan pengobatannya.
Tujuan Memberikan pedoman kepada petugas dalam memberikan edukasi
tentang proses penyakit dan pengobatannya
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga
Prosedur 1. Sebutkan nama dan profesi anda
2. Cocokkan gelang pasien dengan data di catatan medik
3. Siapkan sarana dan prasarana untuk edukasi
4. Kaji tingkat pengetahuan pasien tentang proses penyakit
5. Berikan gambaran tentang proses penyakit secara tepat
6. Berikan penjelasan tentang patofisiologi penyakit, kaitkan
dengan anatomi dan fisiologi secara tepat
7. Berikan gambaran tanda dan gejala penyakit dengan tepat
8. Indentifikasi kemungkinan etiologi secara tepat
9. Berikan informasi kepada pasien dan keluarga tentang
perkembangan kondisi penyakit pasien secara tepat
10. Berikan informasi tentang pemeriksaan penunjang diagnostik
yang perlu dilakukan
11. Diskusikan tentang pilihan pengobatan/terapi
12. Berikan penjelasan tentang komplikasi yang mungkin terjadi
dengan tepat.
13. Diskusikan tentang diperlukannya perubahan gaya hidup untuk
mencegah terjadinya komplikasi dan/atau untuk mengontrol
penyakit
14. Minta pasien untuk melaporkan tanda dan gejala yang ada ke
pemberi layanan kesehatan
15. Berikan penguatan terhadap informasi yang diberikan oleh tim
EDUKASI PROSES PENYAKIT DAN PENGOBATANNYA

RUMAH SAKIT
MWADDAH No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO 0 2/2

Prosedur kesehatan lain dengan tepat.


16. Libatkan keluarga / orang terdekat
17. Beri kesempatan pasien atau keluarga bertanya tentang
penjelasan yang telah diberikan.
18. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan,
dengan cara mengulang kembali penjelasan secara singkat,
menunjukkan dan demonstrasi
19. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator, pasien /
keluarga pada formulir pendidikan pasien dan keluarga yang
terintegrasi.
20. Pada ruang IGD dokumentasikan proses edukasi pada form
edukasi kondisi pasien di IGD
21. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
22. Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh
Unit Terkait 1. Instalasi Rawat Inap
2. IGD
EDUKASI PROSES PENGAMBILAN INFORMED CONSENT

RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO 0 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes

Pengertian Pendidikan kesehatan yang diberikan pada pasien dan keluarga


tentang persetujuan terhadap tindakan yang akan dilakukan kepada
pasien

Tujuan Pendidikan kesehatan yang diberikan pada pasien dan keluarga


tentang persetujuan terhadap tindakan yang akan dilakukan kepada
pasien

Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang


Pemberlakuan Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga
Prosedur 1. Sebutkan nama dan profesi anda
2. Tanyakan nama, alamat dan umur pasien, cocokkan identitas
pada gelang pasien dengan catatan medik
3. Siapkan sarana dan prasarana untuk edukasi
4. Pastikan kesiapan pasien dalam menerima informasi
5. Jelaskan pada pasien sebelum dilakukan tindakan medis, bahwa
akan dilakukan proses informed consent yaitu permintaan
pertujuan pada pasien sebelum tindakan dilakukan.
6. Sebelum tindakan dilakukan pasien dijelaskan mengapa perlu
dilakukan tindakan tersebut, bagaimana prosedur tindakan medis
yang dilakukan dan seberapa besar keberhasilannya, serta
kemungkinan komplikasi.
7. Jelaskan pada pasien kalau pasien menyetujui tindakan tersebut,
maka pasien harus menandatangani form persetujuan informed
concent, jika pasien menolak maka pasien harus menandatangani
form penolakan.
8. Jika pasien dewasa, sadar dan kompeten , pengambilan
keputusan informed consent (tanda tangan persetujuan dan
penolakan ) dilakukan pada dirinya sendiri.
EDUKASI PROSES PENGAMBILAN INFORMED CONSENT

RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 2/2
Prosedur 1. Untuk pasien anak-anak dan pasien tidak kompeten ( orang tidak
sadar, keterbelakangan mental , pikun dll) pengambilan
informed consent diberikan pada orang tua, anak sudah dewasa,
wali atau orang- orang yang dikuasakan.
2. Beri kesempatan pasien dan keluarga bertanya tentang
penjelasan yang telah diberikan.
3. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan
dengan cara mengulang kembali penjelasan secara singkat,
menunjukkkan dan mendemonstrasikan.
4. Dokumentasikan edukasi proses pengambilan informed consent
pada form pemberian pendidikan pasien dan keluarga yang
terintegrasi
5. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuho

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap


PEMBERIAN PENDIDIKAN PADA PASIEN DAN KELUARGA
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit
Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR 10 November
OPERASIONAL 2HGG012
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes

Pengertian Pemberian pendidikan pada pasien dan keluarga yang dilakukan oleh
berbagai profesi kesehatan yang terkait dengan pelayanan.
Tujuan 1. Pedoman bagi petugas kesehatan untuk memberikan pendidikan
terintegrasi pada pasien dan keluarga
2. Untuk meningkatkan mutu pelayanan
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang
Pemberlakuan Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur a. Perkenalkan dengan sebutkan nama dan profesi anda


b. Cocokkan gelang pasien dengan data di catatan medik
c. Siapkan sarana dan prasarana untuk pendidikan
d. Pastikan apa saja kebutuhan pendidikan pasien dan keluarga
dengan melihat daftar kebutuhan pendidikan pasien dalam form
Pengkajian kebutuhan pendidikan pasien dan keluarga yang diisi
oleh dokter, perawat atau bidan
e. Berikan pendidikan sesuai kebutuhan pasien
f. Seorang edukator harus mampu meningkatkan peran serta pasien
dan keluarga aktif selama proses pembelajaran
g. Ucapkan isi pendidikan kesehatan dengan penjelasan yang
mudah, jelas, secara lambat dan dengan kalimat sederhana.
h. Beri kesempatan pasien atau keluarga bertanya tentang penjelasan
yang telah diberikan.
i. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan,
dengan cara meminta pasien dan keluarga untuk mengulang
kembali penjelasan secara singkat, menunjukkan dan
demonstrasikan
j. Apabila pasien belum memahami isi pendidikan , maka harus
PEMBERIAN PENDIDIKAN PADA PASIEN DAN KELUARGA
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 2/2
Unit Terkait dilakukan Re- Edukasi atau Re- Demonstrasi pada jadwal yang
disepakati bersama.
k. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator, pasien /
keluarga pada formulir pendidikan kesehatan terintegrasi.
l. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh.
Instalasi Rawat Inap
PENCATATAN PENDIDIKAN PADA PASIEN DAN
KELUARGA TERINTEGRASI
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Melaksanakan pencatatan pelaksanaan pendidikan pada pasien dan
keluarga yang dilakukan oleh berbagai profesi kesehatan yang
terkait dengan pelayanan.Merupakan proses penentuan kesepakatan
Tujuan 1. Untuk memperoleh dokumentasi pelaksanaan pendidikan pada
pasien dan keluarga yang dilakukan oleh berbagai profesi
kesehatan yang terkait dengan pelayanan.
2. Untuk meningkatkan mutu pelayanan
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Siapkan Form pendidikan pasien dan keluarga terintegrasi.


2. Isilah no rekam medik pasien, nama, tanggal lahir diisi dengan
identitas pasien secara lengkap sesuai dengan tanda pengenal
yang berlaku.
3. Tuliskan tanggal dan jam dilakukan pendidikan kesehatan yang
diberikan
4. Catat jenis Pendidikan yang diberikan pada pasien sesuai dengan
pendidikan yang diberikan pada pasien dan keluarga, pendidikan
dapat diberikan lebih dari satu.
5. Catat metode yang digunakan saat memberikan pendidikan pada
pasien
6. Catat hasil evaluasi respon apakah pasien tidak memahami, ,
memahami dan bisa mengulang, bisa mendemonstrasikan.
7. Apabila pasien diberikan Re- Edukasi atau Re- Demonstrasi
maka dicatat pada Colom Evaluasi bawah dengan disertai t arobat
PENCATATAN PENDIDIKAN PADA PASIEN DAN
KELUARGA TERINTEGRASI
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 2/2
Prosedur Tanggal pelaksanaan.pp
8. Tuliskan nama dan tanda tangan edukator pada setiap baris yang
berisi pendidikan kesehatan.
9. Mintakan nama dan tanda tangan pasien/ keluarga yang sudah
diberikan pendidikan.

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap


PENGKAJIAN KEBUTUHAN PENDIDIKAN PASIEN
DAN KELUARGA
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/1
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Suatu proses pengkajian untuk mendapatkan kebutuhan pendidikan
kesehatan pasien dan keluarga yang dilakukan oleh dokter ,
perawat atau bidan

Tujuan a. Untuk mengetahui kebutuhan pendidikan kesehatan pasien dan


keluarga
b. Untuk merencanakan pendidikan kesehatan pasien dan keluarga
c. Untuk mendokumentasikan kebutuhan dan rencana pendidikan
kesehatan pada pasien dan keluarga.
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Setiap pasien baru rawat inap dilakukan pengkajian kebutuhan


pendidikan pasien dan keluarga oleh dokter , perawat atau bidan.
2. Pengkajian kebutuhan pendidikan dilakukan berdasarkan
pengkajian awal medis dan pengkajian awal keperawatan.
3. Dokter dan perawat atau bidan harus mencatat semua kebutuhan
pendidikan pasien dan keluarga dalam form pengkajian
kebutuhan pendidikan pasien dan keluarga.
4. Dokter dan perawat atau bidan menyampaikan kebutuhan
pendidikan pasien dan keluarga kepada koordinator keperawatan
5. Koordinator keperawatan menghubungi edukator untuk segera
melaksanakan pendidikan sesuai dengan bidang masing- masing.

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap


PENGKAJIAN KEMAMPUAN DAN KEMAUAN PASIEN
DALAM PEMBERIAN PENDIDIKAN
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Suatu proses pengkajian untuk mengetahui kemampuan dan
kemauan pasien dan keluarga dalam pemberian pendidikan yang
dilakukanolehperawat/bidan.
Tujuan 1. Untuk mengetahui kemampuan dan kemauan pasien dan keluarga
dalam pemberian pendidikan
2. Sebagai usaha untuk mengantisipasi hambatan yang ada sehingga
proses pendidikan pada pasien dan keluarga berjalan dengan
lancar.
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Perkenalkan diri dengan menyebutkan nama dan profesi


2. Cocokkan gelang pasien dengan data di catatan medik
3. Siapkan Form pengkajian kebutuhan pendidikan pasien dan
keluarga.
4. Tanyakan tingkat pendidikan pasien dan keluarga
5. Tanyakan bahasa yang digunakan sehari – hari oleh pasien dan
keluarga dalam berkomunikasi.
6. Tanyakan apakah pasien dan keluarga perlu penerjemah dalam
bekomunikasi
7. Kaji hambatan pasien dalam belajar/ menerima pendidikan
8. Tanyakan cara belajar yang disukai oleh pasien dan keluarga
9. Kaji respon emosi dan kognitif pasien.
10. Tanyakan nilai-nilai budaya dan kepercayaan pasien dan
keluarga
11. Tanyakan apakah pasien dan keluarga bersedia untuk diberikan
pendidikan sebelum proses pembelajaran
12. Dokumentasikan hasil asesman /pengkajian pada Form
pengkajian kebutuhan pendidikan pasien dan keluarga. argaobat
PENGKAJIAN KEMAMPUAN DAN KEMAUAN PASIEN
DALAM PEMBERIAN PENDIDIKAN

RUMAH SAKIT
MWADDAH No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO 0 2/2

STANDAR 13. Sampaikan ucapan terima kasih dan lakukan kontrak waktu
PROSEDUR untuk pertemuan berikutnya.,
OPERASIONAL
Unit Terkait Instalasi Rawat Inap
EDUKASI PADA PASIEN DENGAN HAMBATAN BAHASA

RUMAH SAKIT
MWADDAH No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO 0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Suatu proses untuk menghubungi penerjemah bahasa yang
dibutuhkan bila ada pasien atau keluarga yang memerlukan
penerjemah bahasa pada saat dilakukan edukasi

Tujuan 1. Untuk memudahkan edukator dalam memberikan edukasi


2. Pasien dan keluarga mengerti bahasa yang digunakan saat
dilakukan edukasi

Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan


Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Perkenalkan diri dengan menyebutkan nama dan profesi


2. Cocokkan gelang pasien dengan data di catatan medik
3. Siapkan Form pengkajian kebutuhan pendidikan pasien dan
keluarga.
4. Tanyakan tingkat pendidikan pasien dan keluarga
5. Tanyakan bahasa yang digunakan sehari – hari oleh pasien dan
keluarga dalam berkomunikasi.
6. Kaji hambatan pasien dalam belajar/ menerima pendidikan
7. Bila ditemukan hambatan bahasa ( bahasa Inggris, Madura) atau
hambatan belajar yang lain ( gangguan pendengaran dan
kesulitan bicara ) maka perawat/bidan meminta keluarga untuk
menterjemahkan
8. Apabila tidak ada keluarga yang dapat menterjemahkan, maka
tanyakan apakah pasien dan keluarga perlu penerjemah (bahasa
atau bahasa isyarat) dalam bekomunikasi
9. Bila keluarga memerlukan penerjemah, maka kepala jaga
menghubungi penerjemah bahasa atau bahasa isyarat yang telah
ditunjuk oleh pihak rumah sakit
10. Penerjemah mendampingi edukator untuk melakukan edukasi
EDUKASI PADA PASIEN DENGAN HAMBATAN BAHASA

RUMAH SAKIT
MWADDAH
No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO
0 2/2
11. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan,
dengan cara meminta pasien dan keluarga untuk mengulang
kembali penjelasan secara singkat, menunjukkan dan
STANDAR demonstrasikan
PROSEDUR
12. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator, pasien /
OPERASIONAL
keluarga pada formulir pendidikan kesehatan terintegrasi.
13. Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh.

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap


MERUJUK PASIEN KE KOMUNITAS
RUMAH SAKIT
MWADDAH
No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO
0 1/1

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes

Pengertian Mengirimkan pasien ke komunitas untuk dilakukan pendidikan


kesehatan sesuai kebutuhan dan kondisi pasien
Tujuan 1. Sebagai pedoman yang digunakan oleh tenaga kesehatan untuk
merujuk pasien ke komunitas
2. Agar pasien dapat mendapatkan kontinuitas pendidikan
kesehatan yang dibutuhkan.
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Informasikan pada pasien dan keluarga tentang kondisi kesehatan


pasien sekarang.
2. Kaji komunitas terdekat dengan tempat tinggal pasien
3. Jelaskan pasien tentang keberadaan komunitas terdekat dengan
tempat tinggalnya dan kegiatan yang dilakukan oleh komunitas
tersebut
4. Rujuk pasien ke komunitas yang sesuai kondisi pasien setelah
pulang dengan membawakan form Rencana Perawatan di Rumah
untuk diserahkan ke komunitas

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap


EDUKASI MANAGEMEN NYERI
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Pendidikan kesehatan yang diberikan pada pasien dan keluarga
tentang pengertian nyeri dan tindakan yang akan dilakukan kepada
pasien
Tujuan Sebagai pedoman petugas kesehatan dalam memberikan edukasi
pada pasien dan keluarga tentang proses manajemen nyeri
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Sebutkan nama dan profesi anda


2. Tanyakan nama, alamat dan umur pasien, cocokkan identitas
pada gelang pasien dengan catatan medik
3. Siapkan sarana dan prasarana untuk edukasi
4. Pastikan kesiapan pasien dalam menerima informasi
5. Jelaskan pada pasien tentang nyeri seperti penyebab nyeri,
berapa lama berakhir, bagamana rasa nyerinya, lokasinya dan
sudah berapa lama nyeri dirasakan.
6. Jelaskan kepada pasien cara pengukuran scara nyeri dengan
menggunakan numeric rating scale sehingga pasien dapat
menentukan secara tepat sebelum dan sesudah tindakan
mengurangi rasa nyeri yang telah dilakukan oleh
dokter/perawat.
7. Jelaskan kepada pasien untuk mengontrol lingkungan yang
dapat mempengaruhi respon nyeri (misal temperatur ruangan,
EDUKASI MANAGEMEN NYERI

RUMAH SAKIT No. Dokumen No. Revisi Halaman


MWADDAH
0 2/2
MEDIKA
MOJOKERTO

Prosedur cahaya, kebisingan).


9. Jelaskan pada pasien tindakan yang akan dilakukan untuk
mengatasi nyeri : Farmakologik dan non farmakologik.
10. Apabila hasil pengukuran scala nyeri antara 0- 6, maka
intervensi dilakukan oleh dokter ruangan.
11. Apabila hasil pengukuran scala nyeri lebih dari 7, maka pasien
harus dikonsultasikan ke poli Anastesi dan Nyeri untuk
mendapatkan terapi lebih lanjut.
12. Beri kesempatan pasien dan keluarga bertanya tentang
penjelasan yang telah diberikan.
13. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan
dengan cara mengulang kembali penjelasan secara singkat,
menunjukkkan dan mendemonstrasikan.
14. Dokumentasikan edukasi managemen nyeri pada form
pemberian pendidikan pasien dan keluarga yang terintegrasi
15. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh.
Unit Terkait 3. Instalasi Rawat Inap
4. Instalasi Rawat Jalan
5. ICU
6. IBS
7. IRD
EDUKASI PENGGUNAAN PERALATAN MEDIS

RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Pendidikan kesehatan yang diberikan kepada pasien dan keluarga
tentang penggunaan peralatan medis
Tujuan 1. Mencegah terjadinya kesalahan penggunaan peralatan medis
2. Menjaga keamanan dan keselamatan dalam penggunaan
peralatan medis
Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan
Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Sebutkan nama dan profesi anda


2. Tanyakan nama dan cocokkan gelang pasien dengan data di
catatan medik
3. Siapkan sarana dan prasarana untuk edukasi
4. Berikan informasi tentang peralatan medis yang digunakan
5. Berikan penjelasan tentang tujuan penggunaan peralatan medis
6. Berikan penjelasan kepada pasien tentang bagaimana
penggunaan peralatan medis yang tepat
7. Evaluasi kemampuan pasien dalam menggunakan peralatan
medis tersebut
8. Berikan pejelasan kepada pasien akibat yang akan terjadi jika
menghentikan pengunaan peralatan medis sebelum selesai
program
9. Berikan penjelasan kepada pasien tentang efek samping yang
mungkin ada dari pemakaian peralatan medis
EDUKASI PENGGUNAAN PERALATAN MEDIS

RUMAH SAKIT
MWADDAH
No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO
0 2/2
Prosedur 10. Libatkan keluarga / orang terdekat
11. Beri kesempatan pasien atau keluarga bertanya tentang
penjelasan yang telah diberikan.
12. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan,
dengan cara mengulang kembali penjelasan secara singkat,
menunjukkan dan demonstrasi
13.Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator pada.
formulir PPK terintegrasi
16. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan pasien / keluarga
pada formulir PPK terintegrasi
17. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
18. Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh

Unit Terkait 8. Instalasi Rawat Inap


EDUKASI PENGGUNAAN PERALATAN MEDIS

RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Menyiapkan pasien untuk mendapatkan kemampuan psikomotor
yang optimal

Tujuan Pasien mampu melakukan aktifitas secara optimal

Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan


Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Sebutkan nama dan profesi anda


2. Tanyakan nama dan cocokkan gelang pasien dengan data di
catatan medic
3. Siapkan sarana dan prasarana untuk edukasi
4. Jelaskan tindakan atau latihan yang akan dilakukan dan
jelaskan tujuan latihan yang akan dilakukan pada pasien dan
keluarga
5. Demonstrasikan tindakan kepada pasien
6. Berikan arahan langkah demi langkah dengan jelas
7. Minta pasien untuk melakukan langkah pertama
8. Berikan alasan dilakukannya tindakan dengan spesifik
9. Berikan bimbingan kepada pasien bahwa dia akan mengalami
sensasi fisik terkait dengan gerakan jika tepat
10. Berikan informasi tertulis
11. Sediakan waktu latihan
EDUKASI PENGGUNAAN PERALATAN MEDIS

RUMAH SAKIT
MWADDAH No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO 0 2/2

Prosedur 12. Berikan waktu yang adekuat untuk penguasaan keterampilan


13. Observasi kemampuan pasien mendemonstrasikan tindakan
14. Berikan umpan balik yang sering terhadap tindakan yang
dilakukan pasien baik benar ataupun salah sehingga kebiasaan
buruk tidak terulang
15. Berikan informasi tentang alat yang dapat digunakan untuk
membantu pasien mendapatkan keterampilan yang dibutuhkan
16. Berikan penjelasan cara merakit, menggunakan dan merawat
alat bantu dengan tepat
17. Llibatkan keluarga/orang terdekat
18. Beri kesempatan pasien atau keluarga bertanya tentang
penjelasan yang telah diberikan.
19. Pastikan pasien dan keluarga memahami apa yang dijelaskan,
dengan cara mengulang kembali penjelasan secara singkat,
menunjukkan dan demonstrasi
20. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator pada
formulir PPK terintegrasi
21. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan edukator pada
formulir PPK terintegrasi
22. Dokumentasikan dan bubuhkan tanda tangan pasien / keluarga
pada formulir PPK terintegrasi
23. Ucapkan “Apakah masih ada yang dapat saya bantu?”
24. Sampaikan ucapan terima kasih dan semoga lekas sembuh.
Unit Terkait Instalasi Rawat Inap
`
ASSESMENT KEBUTUHAN EDUKASI PASIEN DAN
KELUARGA
RUMAH SAKIT
MWADDAH
MEDIKA No. Dokumen No. Revisi Halaman
MOJOKERTO
0 1/2
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur Rumah Sakit
STANDAR
Mawaddah Medika
PROSEDUR
10 November 2HGG012
OPERASIONAL
dr. Sihwati Wilujeng,M.Kes
Pengertian Pengkajian yang dilakukan oleh staf rumah sakit untuk
mengidentifikasi kebutuhan pengetahuan masing-masing pasien dan
keluarganya.

Tujuan 1. Mengidentifikasi ketrampilan dan pengetahuan yang merupakan


kekuatan fan kelemahan pasien.

2. Sebagai dasar dalam membuat perencanaan pendidikan pasien.

3. Agar semua petugas yang ada dirumah sakit dapat berpartisipasi


dalam proses pendidikan.

Kebijakan Surat Keputusan Direktur No / / / tentang Pemberlakuan


Kebijakan Pendidikan pada Pasien dan Keluarga

Prosedur 1. Ucapkan salam


2. Perkenalkan diri dan menjelaskan tindakan yang akan
dilakukan
3. Beri lingkungan yang nyaman dan jaga privacy
4. Laksanakan pengkajian terhadap tingkat pendidikan dan
bahasa yang digunakan oleh pasien
5. Lakukan penggkajian dengan teknik mengajukan pertanyaan
atau melakukan pemeriksaan fisik atau observasi sesuai
dengan ceklist yang tersedia di form rekam medis pasien
6. Dokumentasikan hasil pengkajian kebutuhan edukasi pasien di
ASSESMENT KEBUTUHAN EDUKASI PASIEN DAN
KELUARGA

RUMAH SAKIT
MWADDAH No. Dokumen No. Revisi Halaman
MEDIKA
MOJOKERTO 0 2/2

Prosedur Rekam medis pasien


7. Tawarkan kepada pasien apakah ada bantuan yang diperlukan
8. Ucapkan salam dan berpamitan kepada pasien
Unit Terkait Instalasi Rawat Inap
Instalasi Rawat Jalan
IGD

Anda mungkin juga menyukai