Anda di halaman 1dari 7

Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014

Penulis: Yusuf Hafidh – 10113031

1. Jika 〈 〉 adalah barisan terbatas dan . Buktikan.

Bukti. 〈 〉 terbatas artinya ada sehingga | | .

Ambil , maka . Karena 〈 〉 konvergen, ada sehingga ,

| | | | | || | | | | |

Jadi 〈 〉 konergan ke , yang ekivalen dengan . Terbukti.

4. Gunakan definisi limit untuk membuktikan:

a.

b.

(a). Ide: kita harus membuktikan terdapat sehingga berlaku | |

| | | | | |

jadi pilih agar berlaku | |

Bukti formal(ini yang harus ditulis sebagai jawaban):

Ambil , pilih . Perhatikan bahwa, berlaku

| | | | | |

Jadi Terbukti.

Catatan: Perhatikan bahwa baris kedua pada bukti formal adalah baris kedua pada ide dengan urutas dibalik.

(b). Ide: kita harus membuktikan terdapat sehingga berlaku | |

| |

1 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
Perhatikan pada baris baris diatas ada implikasi yang hanya berlaku ke arah kiri. Tujuan kita

adalah mendapatkan ekspresi | | . Jadi yang terpenting adalah implikasi ke arah kiri berlaku.

Jangan lupa, pada saat menjawab kita membalik urutan pada baris kedua di ide.

Jadi pilih agar berlaku | |

Bukti formal: Ambil , pilih . Perhatikan bahwa, berlaku

| |

Jadi Terbukti.

5. Jika dan , maka terdapat sehingga untuk tiap Buktikan.

Ide: Karena , maka sehingga jika maka | |

Agar , kita bisa memilih .

Bukti. Karena , dan sehingga jika maka | |

. Terbukti.

7. Diketahui barisan bilangan positif 〈 〉 dengan Perlihatkan bahwa 〈 〉 tak

terbatas dan akibatnya divergen.

Ide: untuk yang cukup besar,

Karena , maka jika , jadi jika .

Bukti formal: Karena , pilih sehingga . Tulis


. karena maka ada sehingga sehingga jika

2 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
| |

Karena , maka jika , jadi jika .

Sehingga 〈 〉 tak terbatas, dan akibatnya divergen. Terbukti.

8. Diberikan barisan konvergen 〈 〉 dan barisan 〈 〉 dimana untuk tiap , terdapat


sehingga | | . Selidiki kekonvergenan barisan 〈 〉.

Jawab. Akan dibuktikan 〈 〉 konvergen.

Misalkan 〈 〉 konvergen ke . Maka sehingga jika maka | | .

Ambil , pilih , { }. Jika dan sehingga:

| | | | | | | |

Jadi 〈 〉 konvergen ke .

9. Misalkan dan . Buktikan bahwa 〈 〉 monoton dan terbatas. Tentukan

limitnya.

Jawab. Bukti terbatas dibawah. . Jadi

kita punya . Akan dibuktikan dengan induksi bahwa untuk setiap . Kebenaran
dari pernyataan ini telah dibuktikan untuk . Sekarang misalkan untuk suatu bilangan

asli ; maka . Jadi menyebabkan

. Oleh karena itu untuk setiap .

Bukti monoton. Untuk setiap bilangan asli berlaku

3 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
Jadi kita punya . Sehingga .

Kita telah membuktikan bahwa 〈 〉 monoton turun dan terbatas di bawah oleh , maka
〈 〉 konvergan. Misalkan 〈 〉 konvergen ke , maka 〈 〉 adalah sub-barisan dari 〈 〉 yang juga

konvergen ke . Maka ( )

Jadi .

10. Misalkan dan √ . Buktikan bahwa 〈 〉 monoton dan terbatas. Tentukan


limitnya.

Jawab. Bukti terbatas dibawah. √ √

Jadi kita punya . Akan dibuktikan dengan induksi bahwa untuk setiap .
Pernyataan ini benar dan telah dibuktikan untuk . Sekarang misalkan untuk suatu

bilangan asli ; maka √ √ . Jadi


menyebabkan . Oleh karena itu untuk setiap .

Bukti monoton. Untuk setiap bilangan asli berlaku

√ √ (√ )(√ )

(√ ) √ √ √

Jadi kita punya . Sehingga .

Kita telah membuktikan bahwa 〈 〉 monoton turun dan terbatas di bawah oleh , maka
〈 〉 konvergan. Misalkan 〈 〉 konvergen ke , maka

( √ )

√ √
( )

Karena . Jadi .

11. Misalkan dan Selidiki kekonvergenan 〈 〉.

4 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
Jawab. Andaikan 〈 〉 konvergen dan , maka

( )

Persamaan terakhir tidak punya solusi karena . Jadi tidak ada,yang


menyebabkan 〈 〉 divergen.

Barisan 〈 〉 dengan ( ) konvergen.

Bukti. (Diambil dari Robert G. Bartle, Donald R. Sherbert, “Introduction to Real Analysis”. Edisi 4)

Bukti monoton naik. Dengan binomial newton, kita punya

( )

( ) ( )( ) ( )( )( ) ( )( )( ) ( )

( ) ( )( ) ( )( ) ( )

Dengan cara serupa, kita punya

( ) ( )( )

( )( ) ( ) ( )( ) ( )

Perhatikan untuk setiap , . Jadi

( )( ) ( ) ( )( ) ( )

Perhatikan pula bahwa,

Jadi yang berarti 〈 〉 monoton naik.

Bukti terbatas atas. Untuk berlaku .

5 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
Sehinggga ( )( ) ( )

Jadi

Jadi .

Jadi 〈 〉 monoton naik dan terbatas diatas yang ekivalen dengan 〈 〉 konvergen. Terbukti.

Catatan: Bilangan euler didefinisikan sebagai limit dari barisan ini, jadi ( ) .

12. Tentukan kekonvergenan barisan

a. ( )

b. ( )

Jawab. Barisan 〈 〉 dengan ( ) konvergen ke .

(a). Barisan pada soal adalah 〈 〉 sub-barisan dari 〈 〉, jadi 〈( ) 〉 〈 〉 konvergen.

(b). Menurut Teorema 3.2.10 dan Teorema 3.4.2 pada buku Robert G. Bartle, Donald R. Sherbert,
“Introduction to Real Analysis”. Edisi 4,

( ) √ √ √

Jadi 〈( ) 〉 konvergen.

13. Misalkan tiap dan konvergen. Buktikan 〈 〉 konvergen.

Bukti. Misal 〈 〉 〈 〉 dan .

Andaikan , Pandang 〈 〉 sub-barisan dari juga konvergen ke .

Untuk setiap berlaku .

Jadi . Kontradiksi dengan pengandaian.

Andaikan , Pandang 〈 〉 sub-barisan dari juga konvergen ke .

Untuk setiap berlaku .

Jadi . Kontradiksi dengan pengandaian.

Jadi .

6 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031
Ambil , karena konvergen, ada sehingga jika berlaku

| | | | | |

Jadi sehingga jika berlaku | | .

Jadi 〈 〉 konvergen ke .

7 | Soal dan Jawaban Tutorial 3 MA 3231 Pengantar Analisis Real Tahun 2014 Yusuf Hafidh - 10113031

Anda mungkin juga menyukai