Anda di halaman 1dari 2

Alat dan Bahan

No Nama Alat Fungsi Bahan


1 Erlenmeyer Biasanya digunakan untuk Hasil ekstrasi daun pandan
tempat zat yang akan didestilasi. menggunakan pelarut etanol 70%
2 Gelas Ukur Berfungsi untuk mengukur
volume larutan
3 Statif dan Klem Sebagai penjepit, dan penyangga
misalnya untuk menjepit
kondensor dan penghubung
4 Kondensor Pendingin untuk proses
pengembunan
5 Labu Destilasi Digunakan sebagai wadah
larutan yang akan didestilasi
6 Termometer Sebagai pengukur suhu
11 Heater Mantle Digunakan untuk memanaskan
larutan pada labu destilasi
12 Selang Sebagai tempat keluar masuknya
air pada kondensor
Rangkai alat seperti Tambahkan batu didih Panaskan labu
didalam labu berisi ekstrak menggunakan heter
pada gambar
daun pandan mantel

Tampung etanol yang Amati dan catat suhu Panaskan sampai


menguap menggunakan penguapan terjadi penguapan
erlenmeyer

Keringkan ekstrak daun Timbang ekstrak daun Hitung persen rendemen


pandan menggunakan pandan ekstrak daun pandan
oven

Anda mungkin juga menyukai