Anda di halaman 1dari 2

MEKANISME KOORDINASI DAN

KOMUNIKASI PROGRAM
No. Dokumen : SOP/B/V/ 10 /2017

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 25 Januari 2017

Halaman : 1 dari 3

KESEHATAN
PUSKESMAS drg. Anggit Ditya Putranto
GANDUSARI KABUPATEN NIP. 198203091986011005
PASURUAN

1. Pengertian Mekanisme komunikasi dan koordinasi program adalah proses


pengintegrasian tujuan dan kegiatan dengan pihak terkait guna
mencapai kesepakatan dalam penyelenggaraan upaya kesehatan
masyarakat

2. Tujuan Sebagai pedoman untuk pelaksanaan kegiatan UKM.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Kesehatan Puskesmas Gandusari nomor


: tentang Mekanisme Komunikasi dan Koordinasi Program

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 75 tahun


2014 tentang Pusat Kesehatan Masyrakat
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 43
tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
di Kabupaten/Kota;
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;

4. Prosedur Alat tulis

6. Langkah-langkah 1. Penanggung jawab UKM menentukan media komunikasi dan


koordinasi yang akan digunakan;
2. Penanggung jawab UKM mempersiapkan bahan/materi yang
akan disampaikan;

1 dari 2
3. Penanggung jawab UKM berkoordinasi dengan Kepala Tata
Usaha untuk pembuatan surat pemberitahuan/udangan apabila
diperlukan;
4. Penanggung jawab UKM melakukan komunikasi dan koordinasi;
5. Penanggung jawab UKM mendokumentasian pelaksanaan
komunikasi dan koordinasi;
6. Penanggung jawab UKM mengevaluasi pelaksanaan komunikasi
dan koordinasi;
7. Penanggung jawab UKM melaporkan pelaksanaan komunikasi
dan koordinasi kepada Kepala Puskesmas.

7. Bagan Alir -

8. Ha-hal yang perlu -


diperhatikan

9. Unit Terkait Puskesmas, Desa/Kelurahan, Kecamatan, Institusi Pendidikan dan


Sektor Terkait

10. Dokumen terkait Notulen pertemuan

11. Rekam historis


No Yang diubah Isi perubahan Tanggal
perubahan
diberlakukan

2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai