Anda di halaman 1dari 4

TUGAS MENGANALISIS PELUANG USAHA

Kerjakanlah dalam buku tugas Anda.


A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.

1. Target usaha yang di dalamnya terdapat keinginan dan kebutuhan yang akan dipenuhi atau dipuaskan
seseorang atau kelompok dinamakan ….
a. Risiko
b. Usaha
c. Peluang
d. Peluang usaha
e. Keberhasilan usaha
2. Pendekatan yang dapat digunakan untuk mengetahui peluan usaha, yaitu ….
a. Penerimaan
b. Pengeluaran
c. Permintaan
d. Penawaran
e. Permintaan dan penawaran
3. Berikut bukan langkah yang ditempuh untuk menyeleksi peluang, yaitu ….
a. Menetukan konsumen
b. Menciptakan produk baru
c. Maengamati pintu peluang
d. Menaksir biaya awal
e. Memperhitungkan resiko yang akan terjadi
4. Produk atau barang yang akan dihasilkan produsen harus …… bagi konsumen.
a. Memilik kualitas rendah
b. Dijual dengan harga murah
c. Memiliki nilai tambah
d. Memiliki kualitas rendah
e. Aman
5. Unsur yang harus dipehatikan dalam mengamati pasar ialah ….
a. Harga jual
b. Saluran distribusi
c. Permintaan terhadap barang atau jasa
d. Waktu pembuatan barang
e. Pendapatan yang akan diterima
6. Kemampuan dan kesedian pesaing untuk mempertahankan posisinya di pasar dinamakan risiko ….
a. Teknik
b. Pesaing
c. Finansial
d. Kerugian
e. Biaya
7. Berikut bukan factor yang di analisis dalam pasar, yaitu ….
a. Kemampuan menganalisis kemampuan pasar
b. Kemampuan dan tingkah laku pesaing
c. Kemampuan keunggulan bersaing
d. Kevakuman pesaing yang dianggap dapat menciptakan peluang
e. Jumlah konsumen yang ada di dalam pasar
8. Kemampuan pesaing memperthankan posisi pasar dapat dievaluasi dengan menggunakan ….
a. Modal yang dimilki
b. Kemampuan produksi yang dihasilkan
c. Sifat barang yang dihasilkan
d. Resiko pesaing dalam menanamkan modal baru
e. Tenaga kerja yang dimiliki
9. Beberapa resiko yang mungkin terjadi di dalam kegiatan usaha, dianataranya risiko ….
a. Teknik dan resiko modal
b. Finansial dan resiko pesaing
c. Pesaing dan resiko peluang usaha
d. Finansial dan resiko tenaga kerja
e. Tenaga kerja dan resiko teknik
10. Resiko yang berhubungan dengan pengembangan produk yang cocok dengan yang diharapkan atau berkaitan
dengan objek tertentu disebut resiko ….
a. Modal
b. Finansial
c. Teknik
d. Tenaga kerja
e. Kecelakan
11. Dalam analisis SWOT di antaranya meliputi istilah weaknes yang artinya …
a. Kekuatan
b. Kelemahan
c. Kesempatan
d. Kendala
e. Dukungan
12. Kekuatan (Strength) dalam analisis SWOT terdiri atas ….
a. Pengetahuan yang masih diperlukan
b. Kekuatan pasar
c. Kelangsungan usaha
d. Keterampilan mengelola usaha
e. Pesaing usaha
13. Alasan yang mendasari tidak berkembangnya kegiatan usaha yang dilakukan wirausaha, yaitu ….
a. Bertambahnya modal usaha
b. Penyuluhan dari pemerintahan yang intens
c. Dukungan dalam pemasaran
d. Usaha didominasi oleh modal asing
e. Dominasi peribumi terhadap jenis perubahan
14. Berikut bukan menjadi alasan utama gagalnya atau lemahnya bidang usaha yang dilakukan wirausaha, yaitu
….
a. Latar belakang usaha yang memadai
b. Kurangnya pengalaman
c. Hambatan nilai – nilai usaha di dalam masyarakat
d. Latar belakang pendidikan yang kurag memadai
e. Pendapatan wirausaha yang berlipat
15. Upaya yang dilakukan pemerintah dalam membantu sector usaha kecil dan menengah ialah ….
a. Mempersulit pemberian izin pendirian usaha
b. Menutup akses pasar
c. Memberikan bantuan kredit tanpa bunga
d. Mengurangi pelatihan bagi wirausaha
e. Mengurangi permodalan usaha
16. Kementrian yang ditunjuk pemerintah dalam membina usaha kecil dan menengah, yaitu …
a. Depdiknas
b. Depnakertrans
c. Departemen keuangan
d. Kementrian KUKM
e. Departemen pekerjaan umum
17. Lingkunga yang berkaitan dengan oprasional perusahaan dinamakan ….
a. lingkungan makro
b. lingkungan mikro
c. lingkungan usaha
d. lingkungan hidup
e. lingkungan social
18. Lingkungan mikro terdiri atas ….
a. Pemasok, konsumen dan karyawan
b. Karyawan, investor dan konsumen
c. Pemerintah, investor dan pemasok
d. Distributor, karyawan dan pemerintah
e. Teknologi, pemasok dan distributor
19. Lingkungan di luar perusahaan yang dapat mempengaruhi daya hidup perusahaan secara keseluruhan
dinamakan ….
a. Lingkungan makro
b. Lingkungan mikro
c. Lingkungan usaha
d. Lingkungan hidup
e. Lingkungan social
20. Berikut bukan factor utama dalam meraih berhasilan, yaitu …
a. Kepribadian yang kuat untuk sukses
b. Kecakapan dalam mengelola usaha
c. Menerapkan manajemen yang baik
d. Keberanian dalam menanggung segala resiko
e. Pendidikan yang tinggi

B. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat .


1. Uraikan yang dimaksud peluang usaha. Ungkapkan dengan kata – kata Anda sendiri.
2. Bagaimana sumber peluang potensi digali? Uraikan.
3. Terangkan unsur usaha yang harus diperhatikan dalam mengamati perilaku pasar.
4. Manfaat apa yang diberikan wirausaha sukses kepada konsumen dalam menciptakan produk ? Uraikan .
5. Uraikan. Apakah yang dimaksud dengan risiko finansial, risiko teknik, dan risiko peluang ?
6. Gambarlah bagian pintu peluang bagi usaha baru.
7. Apa yang dimaksud analisis SWOT? Uraikan.
8. Uraikan permasalahan yang dihadapi dalam kebutuhan usaha.
9. Uraikan alasan yang mendasari kegagalan wirausaha dalam berusaha.
10. Terangkan upaya pemerintah dalam mendorong tumbuhnya usaha kecil dan menengah.

Jawaban
1) Target usaha yang di dalamnya terdapat keinginan dan kebutuhan yang akan dipenuhi atau dipuaskan
seseorang atau kelompok .

2) Menciptakan produk baru dan berbeda


Mengamati pintu peluang
Menganalisis produk dan proses produksi secara mendalam
Menaksir biaya awal
Memperhitungkan resiko yang mungkn terjadi

3) Permintaan terhadap barang atau jasa yang dihasilkan,


Penyerahan dan waktu permintaan barang atau jasa .

4) No Answer
5) Resiko finansial, yaitu risiko yang timbul sebagai akibat ketidakcukupan finansial/dana, baik dalam tahap
mengembangkan produk baru maupun dalam menciptakan dan mempertahankan perusahaan untuk mendukung
biaya produk baru .
Risiko teknik berhubungan dengan proses pengembangan produk yang cocok dengan yang diharapkan atau
menyangkut suatu objek penentu, apakah ide secara actual dapat ditransformasi menjadi produk yang siap
dipasarkan dengan kapabilitas dan karakteristiknya.
Risiko pesaing, yaitu kemampuan dan kesediaan pesaing mempertahankan posisinya di pasar .
6) No Answer

7) Analisis tentang Strength (kekuatan), Weakness (kelemahan), Opportunity(peluang), dan Threat (kendala)
penting dalam menciptakan keberhasilan perusahaan baru.

8) No Answer

9) A. Latar belakang usaha yang kurang memadai ;


B. Kurangnya pengalaman dalam usaha ;
C. Struktur ekonomi yang belum cocok dengan kondisi ekonomi dunia ;
D. Modernisasi ;
E. Latar belakang wirausaha yang kurang memadai.

10) Bantuan dana/kredit, bantuan teknik, dan pelatihan manajerial.

Anda mungkin juga menyukai