Anda di halaman 1dari 161

Oleh:

Ir. Nyoman Martha Jaya, M.Const.Mgt., Ph.D., GCInstCES


KATA PEPATAH
“Pengalaman merupakan Guru terbaik”
Relevan bagi profesional dibidang manajemen rekayasa &
teknologi konstruksi.
Bagunan monumental jaman dahulu tercipta bukanlah dari
hasil mempelajari dan menerapkan teori/ ilmu fisika dan
matematika secara deduktif,
(tetapi dari pengamatan berbagai pengalaman, upaya
coba-coba dan eksperimen yang melahirkan ilmu dan
teknologi moderen secara induktif).
Contoh: Goa Nomaden; Pyramida di Mesir; Candi Borobudur di
Yogyakarta; Bangunan Tradisional di Bali; Dll.
Thursday, 19 October 2017 2
PROJECT
“Usaha [aktivitas]
sementara dilakukan
[secara bertahap]
untuk menciptakan
produk yang unik,
jasa dan hasil [sesuai
tujuan]” (PMI, 2008;
and Rad, 2012)

Thursday, 19 October 2017 3


MANAGEMENT
Mencapai suatu sasaran melalui usaha
orang-orang lain
Orang-orang tersebut harus dikelola dan diberi
pengarahan agar tercapai sasaran dengan hasil
maksimal
Pengelolaan proyek menurut Deming Cycle
(PDCA) dilakukan peningkatan secara terus-
menerus & berkesinambungan sehingga tercapai
sasaran yang terbaik
Thursday, 19 October 2017 4
PROJECT MANAGEMENT

Manajemen Proyek
Penerapan Ilmu/pengetahuan, keterampilan,
metoda & teknologi (knowledge, skill, tool &
techniques), memanfaatkan sumber daya
(resources: manusia, uang, material, peralatan),
dengan durasi terbatas (start & finish), melalui
aktvitas yang unik tidak berulang, untuk
mencapai tujuan proyek (biaya, mutu, waktu).
H. Reschkeæ & H. Schelle and published by Springer-Verlag in 1990. "The art of directing and coordinating human and material resources throughout
the life of a project by using modern management techniques to achieve predetermined objectives of scope, quality, time, cost and participant
[stakeholder] satisfaction” Website: http://maxwideman.com/papers/projenviron/intro.htm, date: 4th March 2015

Thursday, 19 October 2017 5


CONSTRUCTION

 Construction (in a general term) is the art and


science to form objects, systems, or
organisations.
 Latin: Constructionem (com = together, and
structure = to pile up).
 Old French: Construction = the act of building.
 Construction is “the process of creating and
building infrastructure and/or facility”
Thursday, 19 October 2017 6
CONSTRUCTION MANAGEMEN
• Manajemen Konstruksi:

Proses rekayasa dengan memanfaatkan seluruh


sumber daya yang ada untuk merencanakan,
mengorganisasikan dan mengendalikan
aktivitas-aktivitas tertentu dalam satu kerangka
logis dan menyeluruh.

Thursday, 19 October 2017 7


CONSTRUCTION vs MANUFACTURING

Construction: Typically done on site/location for a


known client

Manufacturing: Typically involved mass


production of similar items without a designated
purchaser.

Thursday, 19 October 2017 8


PROJECT PLANNING,
CONSTRUCTION & CONTROL

• “If you fail to plan,


………. then, plan to fail”

Tanpa ada perencanaan -


tidak dapat dilakukan kontrol

Thursday, 19 October 2017 9


PROJECT/CONSTRUCTION SECTORS
1. Residential: rumah tinggal, apartemen kecil, dll
2. Commercial/ Public: villa, hotel, resort, mall,
offices, stadium, church, school, etc.
3. Infrastructure/ Heavy Civil or Engineering:
large public works, dams, bridges, highways,
water/waste water, utility distribution, etc.
4. Industrial : refineries, process chemical, power
generation, mills, manufacturing plants, etc.
Thursday, 19 October 2017 10
PROJECT LIFE CYCLES,
PM & CM Participations
Project Management (PM)

Extended - CM

Const. Mgt. (CM)

Initiation Engineering Procurement Construction O-M-Rp & D-Rb

Thursday, 19 October 2017 11


Jaya (2013): Modified from Cartlidge (2009); Philips (2009); and RIBA (2012)
TUGAS
PROJECT MANAGER
Planning, Management, Co-ordination, and Financial Control
of a construction project
 agreeing project objectives
 representing the client's interest
 providing independent advice on the management of projects
 organising the various professional people working on a project
 risk assessment
 making sure that all the aims of the project are met
 making sure the quality standards are met
 using the latest IT to keep track of people and progress
 recruiting specialists and sub-contractors
 monitoring sub-contractors to ensure guidelines are maintained
 accounting, costing and billing.
Thursday, 19 October 2017 12
TUGAS
CONSTRUCTION MANAGER
Responsible for running all or part of a construction site

 preparing the site and liaising with other construction professionals such as
architects, engineers, buyers, estimators and surveyors before construction work
start.
 developing the programme of work and strategy for making the project happen.
 Planning ahead to provent problems on site before they occur, for example,
planning the delivery and storage of equipment and materials.
 making safety inspections of the site when work is underway and ensuring
regulations relating to health safety and the environment (HSE) are adherred to.
 overseeing the running of several projects.
 using construction management software packages to plan smooth work flows.
 communicating with a range of people including the client, subcontractors,
suppliers, the public and the workforce.

Thursday, 19 October 2017 13


TUGAS
SITE MANAGER
Supervising construction sites and running construction projects

 liaising with clients and reporting progress, professional staff (such


as architects and surveyors ) and the public
 supervising contracted staff
 meeting subcontractors
 making safety inspections and ensuring construction and site
safety
 checking and preparing site reports, designs and drawings
 maintaining quality control procedures
 motivating the workforce
 problem solving
 using specialist construction management computer applications
Thursday, 19 October 2017 14
ACTIVITY PROCESS GROUP

Thursday, 19 October 2017 15


Project Management Process Groups
 Develop and gain approval of a general statement
of the goal and business value of the project.
 Identify work to be done and estimate time, cost,
and resource requirements and gain approval.
 Recruit the team and establish team operating
rules.
 Respond to change requests and resolve problem
situations to maintain project progress.
 Assure attainment of client requirements and
install deliverables.

Thursday, 19 October 2017 16


Grafik Pekerjaan STEM 2022

Thursday, 19 October 2017 17


Prediksi Industri 2017

Thursday, 19 October 2017 18


Sumber: 2017 Salary Guide by TS Kelly Asia Pacific
PROJECT PLANNING

A SUCCESSFUL PROJECT DEPENDS ON


CLEAR THINKING IN
THE PREPARATORY STAGES

Thursday, 19 October 2017 19


PROJECT PLANNING

• Perencanaan Proyek:
 Mengurangi atau menghilangkan risiko
 Meningkatkan efisiensi dari pengoperasian
 Mendefinisikan secara detail dari sasaran/objectives
 Sebagai dasar (baseline) untuk ‘Monitoring &
Controlling’ pekerjaan

“We never seem to have time to plan our projects, but


we always have time to do them twice”

Thursday, 19 October 2017 20


PROJECT CONTROL

• Pengendalian/Kontrol Proyek
Sesuai Deming Cycle adalah:
Perencanaan (Plan)  mesti direalisasikan (Do) 
agar dapat membandingkan hasil dan rencana
(Check)  untuk memonitor deviasi yg terjadi,
sehingga bisa diambil langkah/aksi (Act) untuk
mengatasi deviasi dan antisipasi proyek kedepan.

“New Boss on Construction Sites is a Drone”,


for today & future
Thursday, 19 October 2017 21
PROJECT PARTICIPANTS
C
C
Client
Client

Ext. S
Stakeholders
Ext. S
Stakeholders

Int.S
Stakeholders

C
Consultant

Ext. S
Stakeholders
Thursday, 19 October 2017 22
PROJECT STAKEHOLDER

Thursday, 19 October 2017 23


PROJECT TEAM

Select the
right people,
with input
from the
sponsor

Thursday, 19 October 2017 24


PROJECT TEAM

Technical specialist
Buyer
In many projects, success
Buyer or procure on
Client / Sr User depends on the input of a
behalf of end user
Sponsor Coordinates or represent the small number of people with
The person who owns and interest and needs of the end expert essential skills
controls the resources needed user group
for the project success

Manager
Has day to day
responsibility
Quality Assurance
for the project at executive
Might be separate team to be
level
assigned to ensure that all the End user
prescribed methodologies are Direct user of the project
carried out properly outcome / deliverables
Thursday, 19 October 2017 25
PROJECT TEAM

Role clarity
is essential
if you are to
deliver a
successful
project

Thursday, 19 October 2017 26


PROJECT TEAM

Thursday, 19 October 2017 27


PROJECT GOAL

Thursday, 19 October 2017 28


PROJECT GOAL
TTime

E
Environment

H + S
Health Safety

Q
Quality

Thursday, 19 October 2017 29


Project Management Knowledge
1. Project Integration Management
2. Project Scope Management

3. Project Time Management


4. Project Cost Management
5. Project Quality Management
6. Project Human Resource Management
7. Project Communication Management
8. Project Risk Management
9. Project Procurement Management
10. Project Stakeholder Management

PMBOK ® 5TH Ed (PMI, 2013)


Thursday, 19 October 2017 30
Project Scope Management

Project menghasilkan produk yang UNIK,


tidak terulang dan tidak ada duanya:
1. Collect Requirement
2. Define Scope
3. Create WBS
4. Verify Scope
5. Control Scope

Thursday, 19 October 2017 31


Project Time & Cost Management
Proyek bersifat sementara, memiliki saat mulai dan
saat selesai yang pasti, didalamnya terdapat
urutan dan ketergantungan aktivitas yang logis
1. Define Activities
2. Sequence Activities
3. Estimate Activity Resources
4. Estimate Activity Durations
5. Develop Schedule
6. Control Schedule
Thursday, 19 October 2017 32
Project Quality Management

Harus memenuhi standar kualitas tertentu,


dalam keterbatasan sumber daya (terutama:
Budget):

1. Plan Quality
2. Perform Quality Assurance
3. Perform Quality Control

Thursday, 19 October 2017 33


Project Human Resource
Management
Proyek adalah sesuatu yang sangat kompleks,
dikerjakan oleh MANUSIA bukan MESIN:

1. Develop Human Resource Plan


2. Acquire Project Team
3. Develop Project Team
4. Manage Project Team
Thursday, 19 October 2017 34
Project Communication Management
Pelaksanaan proyek berhubungan
dengan banyak pihak dan
kepentingan (stakeholders):

1. Identify Stakeholders
2. Plan Communications
3. Distribute Information
4. Manage Stakeholder Expectations
5. Report Performance
Thursday, 19 October 2017 35
Project Risk Management

Proyek akan menghasilkan suatu produk yang


UNIK (hal-hal BARU) & masing- masing
mengandung elemen dari ketidak-pastian,
dan berdampak kepada BMW:

1. Planning the Risk


2. Executing and Controlling Risk

Thursday, 19 October 2017 36


Project Procurement Management
Proyek dibatasi oleh sumber daya, namun
agar mendapatkan barang (berMutu)
dengan Biaya optimum pada Waktu
yang tepat.

1. Plan Procurements
2. Conduct Procurements
3. Administer Procurements
4. Close Procurements
Thursday, 19 October 2017 37
SISTIM MANAJEMEN MUTU PROYEK
(SMMP)
Thursday, 19 October 2017 38
PENGEMBANGAN MUTU

Kizen = continuous improvement:

“Hari ini harus lebih baik dari kemarin,


dan hari esok harus lebih baik hari ini,
dan tidak ada hari yang lewat tanpa
perbaikan “

Thursday, 19 October 2017 39


Kizen = kesatuan pandangan,
komprehensif dan terintegrasi
• Customer Focus (Ber orientasi pada pelanggan)
• Total Quality Management (Pengendalian mutu secara menyeluruh
)
• Robotik & Otomatisasi
• Gugus kendali mutu (Sistem saran)
• Disiplin
• Kanban - Produktifitas secara menyeluruh dan terpadu
• Penyempurnaan dan perbaikan mutu,
• Tepat waktu
• Tanpa cacat
• Kegiatan kelompok kecil,
• Hubungan kerja sama antara manajer dan karyawan
• Pengembangan Produk baru,

Thursday, 19 October 2017 40


PROSES PEMECAHAN MASALAH
ATAU
PROSES PERBAIKAN MUTU
Plan

Act A D Do

C
Check
Thursday, 19 October 2017 41
Thursday, 19 October 2017 42
Gambar Flow chart pekerjaan kolom dan dinding

Thursday, 19 October 2017 43


Gambar Flow chart pekerjaan balok dan pelat lantai

Thursday, 19 October 2017 44


Perbedaan TQM dengan Metoda
Manajemen lain
Kriteria TQM Metoda Manajemen lainnya
1 Asal Teori Statistik: Analisa Sampling dan Ilmu Sosial: Ekonomi mikro, psikologi,
Intelektual Varians dan Sosiologi

2 Sumber Insinyur Industri dan Fisikawan Sekolah bisnis yang terkemuka dan
Inovasi yang bekerja di sektor industri dan konsultan manajemen
lembaga pemerintah

3 Asal Negara Internasional: dikembangkan di Amerika Serikat, kemudian ditransfer


kelahiranny USA, kemudian ditransfer ke secara internasional
a Jepang, lalu ke Amerika Utara dan
Eropa
4 Proses Perusahaan-perusahaan kecil dan Hirarkis: dari perusahaan-perusahaan
Penyebaran manajer madya memainkan industri terkemuka ke perusahan-
peranan yang menonjol perusahaan yang lebih kecil dan kurang
menonjol;
Dan didalam perusahaan, dari
manajemen puncak ke manajemen
Thursday, 19 October 2017 45
dibawahnya
Perbandingan Pandangan Pakar
Manajemen thd Kualitas
Deming Juran Crosby
1 Definisi Suatu tingkat yang dapat diprediksi Kemampuan untuk Sesuai dengan
Kualitas dari keseragaman dan digunakan (fitness for persyaratan
ketergantunganpada biaya yang use)
rendah dan sesuai dengan pasar

2 Tingkat Manajemen Bertanggung jawab 94% Kurang dari 20% masalh Manajement
tanggung atas masalah kualitas kualitas karena pekerja bertanggung
jawab jawab untuk
manajemen kualitas
Senior
3 Standar Kualitas memiliki banyak “skala” shg. Menghindari kampanye Kerusakan nol
prestasi/ Perlu digunakan statistik untuk untuk melakukan (zero deect)
motivasi mengukur prestasi pada semua pekerjaan yang sempurna
bidang; kerusakan nol sangat penting

4 Pendekatan Mengurangi keanekaragaman dengan Pendekatan manajemen Pencegahan,


Umum perbaikan berkesinambungan dan umum terhadap kualitas, bukanlah inspeksi
menghentikan inspeksi masa khususnya unsur manusia

Thursday, 19 October 2017 46


Deming Juran Crosby
5 Struktur 14 butir utuk manajemen 10 langkah perbaikan 14 langkah
manajemen perbaikan
kualitas
6 Pengendalia Metoda statistik untuk Merekomendasikan Menolak tingkat
n proses pengendalian kualitas SPC akan tetapi kualitas yang
statistik harus digunakan memperingatkan dapat diterima
(statistical bahwa SPC dapat secara statistik
process mengakibatkan total
control) driven approach

7 Basis Secara terus menerus Pendekatan Suatu proses


Perbaikan mengurangi kelompok proyek- bukanlah suatu
penyimpangan; proyek; program, tujuan
menghilangkan tujuan Menetapkan tujuan perbaikan
tanpa metoda
8 Kerjasama Partisipasi karyawan Pendekatan tim dan Kelompok
tim dalam mengambil gugus kendali mutu perbaikan
keputusan dan kualitas dan
memecahkan kendala dewan kualitas
Thursday, 19 October 2017
antar departemen 47
Deming Juran Crosby
9 Biaya Tidak ada optimum Quality is not free; Cost of non-
Kualitas perbaikan terus Terdapat suatu conformance;
menerus optimum quality is free
10 Pembelian Inspeksi terlalu Masalah pembelian Nyatakan
dan barang terlambat; merupakan hal yang persyaratan;
yang Menggunakan tingkat rumit shg diperlukan pemasok adalah
diterima kualitas yang dapat survey formal perluasan
diterima

11 Penilaian Tidak, kritikal dari Ya, akan tetapi -


Pemasok kebanyakan sistem membantu pemasok
memperbaiki

12 Hanya satu Ya Tidak, dapat -


Sourcing of diabaikan untuk
supply meningkatkan daya
saing

Oakland (1989)
Thursday, 19 October 2017 48
SISTIM MAMAJEMENT MUTU

• Perencanaan Mutu Proyek Konstruksi

• Pelaksanaan Mutu Proyek Konstruksi

• Pengendalian Mutu Proyek Konstruksi

Thursday, 19 October 2017 49


PERENCANAAN MUTU

Thursday, 19 October 2017 50


QUALITY PLAN
is a document setting out the
specific quality practices,
resources and activities relevant
to a particular process, services
or project.

Thursday, 19 October 2017 51


PELAKSANAAN MUTU

Thursday, 19 October 2017 52


QUALITY STANDARD ISO 9000
ISO 9000 adalah suatu standar internasional
untuk sistim manajemen kualitas
ISO 9000 = persyarat an-persyaratan dan
rekomendasi untuk desain dan penilaian dari
suatu sistim manajemen kualitas.
ISO 9000 bukan merupakan standar produk,
karena tidak menyatakan persyaratan – persya
ratan yang harus dipenuhi oleh produk (Barang
dan atau jasa)
http://www.bsi-global.com
PEDOMAN PENGEMBANGAN
ISO 9000

Thursday, 19 October 2017 54


Diagram alir Proses Implementasi
Sistim Manajemen Kualitas ISO 9000

Thursday, 19 October 2017 55


Standar Manajemen Kualitas
beberapa Negara
No Nation Standar No Nation Standar
1 Australia AS 3900 12 Netherland NEN ISO
2 Belgium NBNX 50 13 New Zealand 9000
3 Canada CSAZ 299 14 Norway NZS 5600
4 Denmark DS/EN 29000 15 Singapore NS 5801
5 European EN29000/ 16 South Africa SISIR ISO
Community ISO 9000 17 South Korea 9000
6 France NFX 50 18 Spain SABS 0157
7 Germany DIN ISO 9000 19 Sweden KS A 9000
8 India IS 10210 20 Switzerland UNE 66900
9 SNI 19-9000 SS ISO 9000
Indonesia 21 United
10 Kingdom SN 029 100A
Ireland ISO 9000
11 BS 5750
ISO ISO 9000
22 United States ASSI/ASQ Q
Thursday, 19 October 2017
9000 56
MANFAAT DARI PENERAPAN ISO 9000

1. Meningkatkan kepercayaan dan kepuasan pelanggan,


2. Diijinkan untuk mengiklankan pada media masa,
bahwa sistim manajemen kualitas diakui secara
internasional,
3. Audit sistim manajemen kualitas dilakukan oleh
registrar,
4. Tercatat pada lembaga registrasi,
5. Meningkatkan produktivitas dari mana jemen,
6. Meningkatkan kesadaran kualitas dari karyawan,
7. Memberikan pelatihan secara sistimatik kepada seluruh
karyawan, dan manajer organisasi,
8. Terjadi perubahan positif dalam kultur kualitas dari
anggota organisasi, karena manajemen dan karyawan
terdorong untuk mempertahankan sertifikat ISO 9000
yang umumnya hanya berlalu selama 3 tahun.
Thursday, 19 October 2017 57
Registering Body Codes beberapa negara

Negara Codes

USA RAB RAB : Registrar


Accreditation Board
NETHERLANDS RvC
NACCB : National
UNITEDKINGDOM NACCB Accreditation Council for
Certification Bodies
SWEDEN DAC
GERMANY DAR INMETRO :Instituto Nacional de
Metrologia Normalizacao e
BELGIUM ANI Qualidade

SWITZERLAND SQS RvC :Raad voor de


ITALY UNI CEI Certificate

DENMARK DAO DAR :Deutscher


Akkreditierungs Rat
NORWAY NIB
JAZ-ANZ :
BRAZIL INMETRO Joint Accreditation System of
AUSTRALIA / NEW ZEALAND JAZ-ANZ Australia and New Zealand

Thursday, 19 October 2017 58


ISO 9000 as a Block Preventing
Lossing Ground

Effort Enthusiasm
ISO 9000
Improvement

Thursday, 19 October 2017 59


Hasil survei di Inggris (Salford University)
terhadap 115 perusahaan besar

PERSENTASE YA
1. Kontrol pengelolaan meningkat, 83 %
2. Kepuasan pelanggan meningkat 82 %
3. Kelompok kerja termotivasi 61 %
4. Peningkatan peluang untuk 62 %
menyelesaikan pekerjaan
5. Produktivitas dan efisiensi meningkat 60 %
6. Produk gagal dikurangi 60 %
7. Peningkatan efektivitas pemasaran 52 %
8. Pengurangan biaya 50 %
9. Peningkatan pangsa pasar 49 %
Thursday, 19 October 2017 60
Hasil survei di Inggris terhadap 400 manajer senior yang
membawahi 25 – 500 karyawan

PERSENTASE YA
1. Kontrol pengelolaan meningkat, 86 %
2. Peningkatan Customer Services 73 %
3. Peningkatan efisiensi dan
produktivitas 69 %
4. Pengurangan produk gagal 53 %
5. Peningkatan motivasi 50 %

Thursday, 19 October 2017 61


Dari lama waktu sertifikasi
KEUNTUNGAN Usia sertifikasi 12 Usia sertifikasi 5 tahun
bulan atau lebih
1. Peningkatan 63 % 79 %
Produktivitas
dan efisiensi
2. Pengurangan
produk gagal 46 % 75 %
3. Peningkatan 51 % 71 %
pangsa pasar
4. Pengurangan
biaya 35 % 61 %

Thursday, 19 October 2017 62


Pertumbuhan Perusahaan yang menerapkan ISO 9000 di
Indonesia Bln Januari 1993 s/d Desember 1999

Thursday, 19 October 2017 63


Relationship of the ISO 9000 series

ISO 9000

Guides Conformance Models


- ISO 9000 - ISO 9001
- ISO 9004 - ISO 9002
- ISO 9003

Thursday, 19 October 2017 64


ISO 9000 STANDARS STRUCTURE
• ISO 9001
• ISO 9002
• ISO 9003
3 Quality
Management
System
Models

The Orga-
ISO 8402 ISO 9000 Nisation’s
Quality
Definition of Selection of Manageme
concept use of nt System
Standards ISO 9004

Quality
Management
And Quality
System
Guidelines

Thursday, 19 October 2017 65


ISO 9001/9002/9003
Relationship

Design Production Inspection Instalation


Develo and Test and
pment Services

ISO 9003
ISO 9002
ISO 9001
Thursday, 19 October 2017 66
• ISO 9001 is the most comprehensive and onerous of the
QM standards and the only one wich cover “design”

• The ISO 9002 is applicable in manu facturing or


installation organisation wich “not carry out design”

• The ISO 9003 is applicable to organisation setting up


management system to control their activities, without
any documented system to cover in “Process Control”

Thursday, 19 October 2017 67


• Selection of ISO 9000 series of conformance
standard 9001, 9002, 9003 depends on the
nature of the operation for each company,
enterprise or entity.

• A company is not registered to ISO 9000 or


9004, wich both provide guidelines only. The
company is normally certified to ISO 9001, ISO
9002, ISO 9003 quality assurance standards.

Thursday, 19 October 2017 68


• ISO 9000 is titled “ Quality Management and Quality
Assurance Standards – Guidelines for Selection and Use

• ISO 9004 is called “ Quality Management and Quality
system Element – Guidelines ”
• ISO 9003 is titled “ Quality System - Model for Quality
Assurance in Final Inspections and Test ”
• ISO 9002 is called “ Quality System - Model for Quality
Assurance in Production and Installation ”
• ISO 9001 is titled “ Quality System - Model for Quality
Assurance in Design / Development, Production,
Installation and Servicing ”
Thursday, 19 October 2017 69
ISO 9001 : 2000
ISO 9001 : 1994
No. KLAUSUL JUDUL

4 Sistem Manajemen Mutu


4.1 Persyaratan Umum 4.2.1
4.2 Persyaratan Dokumentasi
4.2.1 Umum 4.2.2
4.2.2 Pedoman Mutu 4.2.1
4.2.3 Pengendalian Dokumen 4.5.1 + 4.5.2 + 4.5.3
4.2.4 Pengendalian catatan 4.16
5 Tanggung Jawab Manajemen
5.1 Komitmen Manajemen 4.1.1
5.2 Fokus Pelanggan 4.3.2
5.3 Kebijakan Mutu 4.1.1
5.4 Perencanaan
5.4.1 Sasaran Mutu 4.1.1
5.4.2 Perencanaan Sisem Manajemen Mutu 4.2.3
5.5 Tanggung Jawab, Wewenang dan Komunikasi
5.5.1 Tanggung Jawab dan Wewenang 4.2.1.1

5.5.2 Wakil Manajemen 4.1.2.3

5.5.3 Komunikasi Internal

Thursday, 19 October 2017 70


ISO 9001 : 2000
ISO 9001 : 1994
No. KLAUSUL NAMA KLAUSUL

5.6 Tinjauan Manajemen


5.6.1 Umum 4.1.3
5.6.2 Masukan Tinjauan
5.6.3 Keluaran Tinjauan
6 Manajemen Sumber Daya
6.1 Penyediaan Sumber Daya 4.1.2.2
6.2 Sumber Daya Manusia
6.2.1 Umum 4.1.2.2
6.2.2 Kompetensi, Kesadaran dan Pelatihan 4.18
6.3 Infrastruktur 4.9
6.4 Lingkungan Kerja 4.9
7 Realisasi Produk

7.1 Rencana Realisasi Produk 4.2.3 + 4.10.1

7.2 Proses-proses Yang Terkait Dengan Pelanggan

7.2.1 Penentuan Persyaratan yang Terkait dengan Produk 4.3.2 + 4.4.4

7.2.2 Tinjauan Persyaratan Yang Berkaitan dengan Produk 4.3.2 + 4.3.3 + 4.3.4

7.2.3 Komunikasi Pelanggan 4.3.2


Thursday, 19 October 2017 71
ISO 9001 : 2000
ISO 9001 : 1994
No. KLAUSUL NAMA KLAUSUL

7.3 Disain dan Pengembangan


7.3.1 Perencanaan Disain dan Pengembangan 4.4.2 + 4.4.3
7.3.2 Masukan Disain dan Pengembangan 4.4.4
7.3.3 Keluaran Disain dan Pengembangan 4.4.5
7.3.4 Tinjauan Disain dan Pengembangan 4.4.6
7.3.5 Verifikasi Disain dan Pengembangan 4.4.7
7.3.6 Validasi Disain dan Pengembangan 4.4.8
7.3.7 Pengendalian Perubahan Disain dan Pengembangan 4.4.9
7.4 Pembelian
7.4.1 Proses Pembelian 4.6.2
7.4.2 Informasi Pembelian 4.6.3
7.4.3 Verifikasi Produk yang dibeli 4.6.4 + 4.10.2
7.5 Produksi dan Pelayanan
7.5.1 Pengendalian Produksi dan Pelayanan 4.9 + 4.15.6 + 4.19
7.5.2 Validasi Proses Produksi dan Pelayanan 4.9
7.5.3 Identifikasi dan Mampu Telusur 4.8 + 4.10.5 + 4.12
7.5.4 Hak Milik Pelanggan 4.7
7.5.5 Pemeliharaan Produk 4.15.2 + 4.15.3 + 4.15.4 + 4.15.5
Thursday, 19 October 2017 72
ISO 9001 : 2000
ISO 9001 : 1994
No. KLAUSUL NAMA KLAUSUL

7.6 Pengendalian Peralatan Pemantauan dan Pengukuran 4.11.1+4.11.2

8 Pengukuran, Analisa dan Peningkatan

8.1 Umum 4.10.1 + 4.20.1 + 4.20.2

8.2 Pemantuaun dan Pengukuran

8.2.1 Kepuasan Pelanggan

8.2.2 Audit Internal 4.17

8.2.3 Pemantauan dan Pengukuran Proses 4.17 + 4.20.1 + 4.20.2

4.10.2 + 4.10.3 + 4.10.4 + 4.10.5 +


8.2.4 Pemantauan dan Pengukuran Produk
4.20.1 + 4.20.2

8.3 Pengendalian Produk Yang Tidak Sesuai 4.13.1 + 4.13.2

8.4 Analisa Data 4.20.1 + 4.20.2

8.5 Peningkatan

8.5.1 Peningkatan Terus Menerus 4.1.3

8.5.2 Tindakan Perbaikan 4.14.1 + 4.14.2

8.5.3 Tindakan Pencegahan 4.14.1 + 4.13.3

Thursday, 19 October 2017 73


STRUKTUR ELEMEN-ELEMEN DALAM
ISO 9001 : 1994

Thursday, 19 October 2017 74


Thursday, 19 October 2017 75
Thursday, 19 October 2017 76
PERBANDINGAN ISO 9001 : 2000 dengan ISO 9001 : 1994

Thursday, 19 October 2017 77


Thursday, 19 October 2017 78
Thursday, 19 October 2017 79
PENGENDALIAN MUTU

Thursday, 19 October 2017 80


Quality Control Loops
Vigilance
Eyes,ears, nose
Touch plus
common sense
Feed back
What and Why
Awareness Communication
awareness

Action Response
Do it Acknowledge

Decesion Investigation
What to do ? Fact not opinion
Find the cause

Thursday, 19 October 2017 81


Thursday, 19 October 2017 82
Thursday, 19 October 2017 83
Thursday, 19 October 2017 84
SISTIM MANAJEMEN BIAYA
PROYEK (SMBP)

Thursday, 19 October 2017 85


Rencana Anggaran Biaya Proyek

Alokasi Sumberdaya Proyek


bermuara pada kebutuhan
Dana/Biaya

Perencanaan Anggaran &


Pengendalian Biaya Pelaksanaan
Thursday, 19 October 2017 86
Pertimbangan
Rencanaan Anggaran Biaya
• Kondisi pasar
• Database bisnis
• Kebijakan biaya
• Perkiraan biaya,
• Informasi masa lalu (dokumentasi proyek)
• Pengetahuan & Pengalaman tim estimasi
• Pembelajaran (Edukasi)
• Lingkup Pekerjaan (Scope)
• Work Breakdown Structure (WBS) dictionary
• Rencana Manajemen Proyek
• Master Schedule
• Rencana penggunaan Sumberdaya
• Daftar risiko (misalnya K3)

Thursday, 19 October 2017 87


Teknik Estimasi Biaya Proyek

• Analogous Estimating (top-down estimating)


• Resources Cost Rates (Upah/hari/jam , Harga
material/CuM, Sewa alat/jam/hari)
• Bottom-up Estimating (mulai dari level detail)
• Parametric Estimating (tergantung kompleksitas pro)
• Software (WinEst-pro, Spreadsheet, simulasi statistik)
• Vendor Bid Analysis (berdasar estimasi penyedia jasa)
• Reserve Analysis (Contingency allowancies)
• Quality of Costing (Cost of poor quality)

Thursday, 19 October 2017 88


Poor Cost Estimate

• Cost Overrun
• Hasil tidak konsisten
• Kurang detail
• Dokumentasi lemah
• Tidak dapat dihandalkan untuk alokasi dana
• Tidak bisa dipakai sebagai control baseline

Thursday, 19 October 2017 89


Penyebab Poor Cost Estimate
• Estimator tidak Profesional (tidak qualified)
• Estimator tidak terbiasa dengan obyek
bangunan
• Data & metode estimasi yang jelek

Thursday, 19 October 2017 90


Biaya & Waktu

Thursday, 19 October 2017 91


Metoda & Biaya

Thursday, 19 October 2017 92


Komponen Activity Cost Estimates

• Upah
• Material
• Alat
• Layanan
• Fasilitas
• IT
• Spesial category (seperti inflasi atau
contingency)
Thursday, 19 October 2017 93
Activity Cost Estimate

Thursday, 19 October 2017 94


Input Alokasi Biaya Proyek
• 1. Project Scope Statement/Pernyataan Lingkup Proyek
• 2. Work Breakdown Structure/ Struktur Uraian Kerja
• 3. WBS Dictionary/ Kamus WBS
• 4. Activity Cost Estimates/ Estimasi biaya kegiatan
• 5. Supporting Detail/ Penunjang
• 6. Project Schedule/ Jadwal Proyek
• 7. Resources Calendars/ Kalender Sumberdaya
• 8. Contract/ Kontrak
• 9. Cost Management Plan/ Rencana Manajemen Biaya

Thursday, 19 October 2017 95


WBS

Thursday, 19 October 2017 96


Teknik Alokasi Biaya Proyek
• Cost Aggregation sesuai WBS
• Reserve analysis/ Analisis cadangan
• Parametric Estimating/ Estimasi dengan
parametric
• Funding limit reconciliation - Cost baseline

Thursday, 19 October 2017 97


Output Alokasi Biaya Proyek
Cost Baseline berupa:

• Komponent dari Project management plan


• Acuan anggaran sebagai dasar pengukuran,
monitor, dan kontrol kinerja biaya proyek.
• Biasanya disajikan dalam bentuk S-curve

Thursday, 19 October 2017 98


S - curve

Thursday, 19 October 2017 99


Rekonsiliasi Pendanaan Proyek

Thursday, 19 October 2017 100


S-Curve Resource Graphic Report

Thursday, 19 October 2017 101


Cost Schedule & Control
JADWAL PRESTASI PELAKSANAAN PRO YEK KO NSTRUKSI

Durasi (hr)
Bobot (%)
W a k t u Pel a k sa n a a n Pres -

Volume
Satuan
No URAIAN PEKERJAAN PEBRUARI M ARET tas i
# # # # # # # # 1 2 3 4 5 6 7 8 9 # 11 # (% )

I. PEK. PERS IAPAN

0.81
1.30 0.81
1 P ek. pembersihan 15x25 m2 375 1. 6 2 2 100

0.54 0.36 1.30


0.54 0.36 1.30
0.54 0.36 1.30
1.30
1.30
2 P ek. direksikeet 3 x 4 m m2 12 7 .8 0 5 90

3 P embuat an papan nama bh 1 1. 0 8 3 80

0.54
0.54
0.54
0.54
0.55
2
4 P engukuran 10 x 20 m. m 200 4 .3 3 8 70

II. PEK. TANAH & PAS .


60

0.66
0.66
0.66
0.67
3
1 Galian t anah pondasi m 50 2 .6 5 4 50

0.19
0.19
2 Urugan kembali m3 11 0 .3 8 2 40

1.56 0.27
1.57 0.28
3 Urugan pasir bwh pond. m3 4 0 .5 5 2 30

4 P as. bat u kosong m3 11 3 . 13 2 20

4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
4.97
5 P as. pond bat u kali 1:5 m3 59 # # # 10 10

3.59
3.59
3.59
3.59
3.60
3.60
3.60
3.60
6 Urugan t anah m3 200 # # # 8 -

R E C A N A
0.81
2.11
2.20
2.86
2.86
4.33
4.36
5.51
5.51
5.52
4.97
4.97
8.56
8.56
8.56
8.75
8.76
3.60
3.60
3.60
JUMLAH 100.00
10.84
15.17
19.53
25.04
30.55
36.07
41.04
46.01
54.57
63.13
71.69
80.44
89.20
92.80
96.40
100.0
0.81
2.92
5.12
7.98

KUMULATIF

R E A L I S A S I
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
JUMLAH
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
0.00
KUMULATIF
Thursday, 19 October 2017 102
Formulir Pengendalian Biaya

Thursday, 19 October 2017 103


Formulir Pencatatan Realisasi Biaya

Thursday, 19 October 2017 104


METODA & TEKNIK
PENGENDALIAN PROYEK
1. ANALISIS VARIAN untuk Biaya
dan Jadwal
2. MANAJEMEN NILAI HASIL
(ERNED VALUE MANAGEMENT)
untuk Biaya, Jadwal, dan Kinerja
ANALISIS VARIAN 3. REKAYASA NILAI (VALUE
MANAJEMEN NILAI HASIL ENGINEERING) untuk
REKAYASA NILAI penghematan biaya berbasis
ACTIVITY BASED COST SYSTEM fungsi
4. ACTIVITY BASED COST SYSTEM
(ABC System) untuk
penghematan biaya berbasis
aktivitas

Thursday, 19 October 2017 105


ANALISIS VARIANS

Menghitung jumlah unit pekerjaan yang telah


diselesaikan menjadi Informasi tentang status
akhir kemajuan proyek

Membandingkannya dengan Perencanaan


(penggunaan sumber daya) dan Anggaran

Thursday, 19 October 2017 106


Perbedaan (Varians)
Melihat perbedaan tentang:

• Biaya Pelaksanaan dgn. Anggaran


• Waktu Pelaksanaan dgn. Jadwal
• Tanggal Mulai Pelaksanaan dgn. Rencana
• Tanggal Akhir Pekerjaan dgn. Rencana
• Angka Kenyatan pemakainan tenaga kerja dgn.
Anggaran
• Jumlah Penyelesaian Pekerjaan dgn. Rencana

Thursday, 19 October 2017 107


CONTOH
VARIANS BIAYA KONSTRUKSI
Penyiapan Lahan
Jan Feb Mar (komulatif)
Anggaran 60 140 240
Pengeluaran 90 210 350
Varians -30 -70 -110
Varians komulatif = 110/240
=……..%,dari anggaran

Thursday, 19 October 2017 108


PENYEBAB TERJADINYA
VARIANS
• Perencanaan penggunaan anggaran kurang tepat
• Jumlah Anggaran tidak akurat
• Kemajuan pelaksanaan pekerjaan lebih cepat

Pendekatan ini akan memberikan gambaran hasil kerja


masa lalu dan menunjukkan perbandingan antara
hasil
PELAKSANAAN dan PERENCANAAN

Thursday, 19 October 2017 109


VARIANS DGN. KURVA “S”

RP. BIAYA ANNGARAN 100%

PENGELUARAN

ANNGARAN 75%
VARIANS BIAYA

ANNGARAN 50%

SAAT PELAPORAN
MARET BULAN
WAKTU

Thursday, 19 October 2017 110


KONSEP NILAI HASIL
(EARNED VALUE CONCEPT)

KELEMAHAN METODA VARIANS menganalisis varians


biaya dan jadwal masing-masing secara terpisah, shg.
tidak dapat mengungkap masalah kinerja.

DEMI EFEKTIVITAS PENGENDALIAN PROYEK diterapkan


metoda Konsep Nilai Hasil (Earned Value Concept)
untuk dapat menunjukkan kinerja kegiatan

Thursday, 19 October 2017 111


PENGEMBANGAN
EARNED VALUE MANAGEMENT (EVM)
Earned Value Concept dapat dikembangkan untuk
membuat prakiraan atau proyeksi keadaan masa
depan proyek, seperti:
• Prakiraan penyelesaian proyek dengan dana sisa.
• Prakiraan besar biaya untuk menyelesaikan proyek
• Prakiraan proyeksi keterlambatan pada akhir proyek,
bila kondisi tetap seperti pada saat pelaporan

Thursday, 19 October 2017 112


ASUMSI
EARNED VALUE MANAGEMENT
…..bahwa kecendrungan yang terungkap pada saat
pelaporan akan terus berlangsung.

Keterangan tentang proyeksi masa depan


penyelenggaraan proyek merupakan masukan yang
sangat berguna bagi pengelola dan pemilik proyek,
karena mereka memiliki cukup waktu untuk
memikirkan cara penanggulangan persoalan proyek
dimasa yang akan datang.

Thursday, 19 October 2017 113


PENGERTIAN
EARNED VALUE
CONTOH:

Pekerjaan pengecoran pondasi beton sebanyak 300


m3. Anggaran untuk pekerjaaan ini sebesar
Rp.80juta.

Pada saat pelaporan (minggu I) pekerjaan


pengecoran telah diselesaikan sebanyak 75 m3.

Berapa Nilai Hasil (Earned Value) pada saat


pelaporan

Thursday, 19 October 2017 114


JAWAB:
Nilai Hasil (Earned Value) adalah biaya yang
dianggarkan dari pekerjaan yang telah diselesaikan.
Pekerjaan yang telah diselesaikan (pada saat pelaporan)
adalah 75 m3 = 75/300 x 100% = 25%.
Maka menurut anggaran pengeluaran adalah: 25% x
Rp.80juta = Rp.20jt, inilah disebut Nilai Hasil (Earned
Value)
Penjelasan: Dalam hal ini Pengeluaran Aktual bisa lebih
kecil, bisa sama dengan Nilai Hasil, atau bisa lebih
besar, tergantung Efisiensi pelaksanaan pekerjaan.

Thursday, 19 October 2017 115


RUMUS
NILAI HASIL (EARNED VALUE)

NILAI HASIL (EARNED VALUE)


=
(Anggaran) x (% Penyelesaian Pekerjaan)

Thursday, 19 October 2017 116


INDIKATOR
EARNED VALUE MANAGEMENT
• BCWS (Budgeted Cost of Work Scheduled)
• BCWP (Budgeted Cost of Work Performed)
• ACWP (Actual Cost of Work Performed)

Thursday, 19 October 2017 117


ACWP
Adalah jumlah biaya aktual dari pekerjaan yang
telah diselesaikan.
Biaya ini dapat diperoleh dari data catatan
akuntansi (data keuangan proyek) pada saat
pelaporan (misal: pd.akhir bulan).
Jadi ACWP adalah merupakan jumlah aktual dari
pengeluaran atau dana yang digunakan untuk
melaksanakan pekerjaan pada kurun waktu
tertentu.

Thursday, 19 October 2017 118


BCWP
Adalah Nilai Hasil (Earned Value) dari sudut pandang
nilai pekerjaan yang telah diselesaikan TERHADAP
anggaran yang disediakan untuk melaksanakan
pekerjaan tersebut.

Catatan:
Bila angka ACWP dibandingkan dengan BCWP, akan
terlihat perbandingan antara biaya yang telah
dikeluarkan untuk pekerjaan yang telah terlaksana
TERHADAP biaya yang seharusnya dikeluarkan untuk
maksud pekerjaan tersebut

Thursday, 19 October 2017 119


BCWS
Adalah anggaran untuk suatu paket pekerjaan,
tetapi disusun dan dikaitkan dengan JADWAL
pelaksanaan.

Jadi disini terjadi perpaduan antara: Biaya,


Jadwal, dan Lingkup Kerja. Setiap elemen
pekerjaan telah diberi alokasi Biaya dan
Jadwal yang dapat menjadi tolok ukur dalam
pelaksanaan pekerjaan.

Thursday, 19 October 2017 120


KEGUNAAN
ACWP, BCWP, dan BCWS
Untuk menghitung faktor-faktor yang memperlihatkan
KEMAJUAN dan KINERJA pelaksanaan proyek,
seperti:
1. CV = Cost Varians (Varian Biaya), dan SV = Schedule
Varians ( Varian Jadwal) terpadu
2. Memantau perubahan Varians terhadap angka
standar Indek Produktivitas dan Kinerja
3. Prakiraan Biaya penyelesaian proyek

Thursday, 19 October 2017 121


Earned Value Management

Thursday, 19 October 2017 122


Performance Measurements
(Pengukuran Kinerja)
• Cost Variance (CV)
• Schedule Variance (SV)
• Cost Performance Index (CPI)
• Schedule Performance Index (SPI)

Thursday, 19 October 2017 123


VARIANS BIAYA & JADWAL TERPADU

Varians Biaya (CV) = BCWP – ACWP


Varians Jadwal (SV) = BCWP – BCWS

Thursday, 19 October 2017 124


CATATAN
Varian Biaya terpadu, menunjukkan bahwa:
Angka negatif (-): Biaya lebih tinggi dari Anggaran
(Cost overrun)
Angka Nol (0) : Pekerjaan terlaksana sesuai Anggaran
Angka positif (+): Biaya lebih kecil dari Anggaran
(Cost Underrun)

Varian Jadwal terpadu, menunjukkan bahwa:


Angka negatif (-) : Pekerjaan Terlambat
Angka Nol (0) : Pekerjaan Tepat Waktu / sesuai Jadwal
Angka positif (+) : Pekerjaan terselesaikan lebih cepat
dari pada Rencana (Jadwal)

Thursday, 19 October 2017 125


INDEKS PRODUKTIVITAS & KINERJA
RUMUS:
Indeks Kinerja Biaya (CPI) = BCWP / ACWP
Indeks Kinerja Jadwal(SPI)= BCWP / BCWS

CONTOH:
CPI = BCWP/ACWP = 630/900 = 0,70
SPI = BCWP/BCWS = 630/700 = 0,90

Thursday, 19 October 2017 126


PENJELASAN INDEKS KINERJA
• Angka Indeks Kinerja kurang dari 1 (satu) berarti pengeluaran
lebih besar dari anggaran, atau waktu pelaksanaan lebih lama
dari jadwal yang direncanaakan.
• Bila Indek Kinerja lebih dari 1 (satu) maka kinerja pelaksanaan
proyek lebih baik dari perencanaan, dalam arti pengeluaran
lebih kecil dari anggaran, atau waktu pelaksanaan lebih cepat
dari jadwal rencana.
• Makin besar perbedaan dari angka 1 (satu) maka semakin
besar penyimpangan dari rencana dasar semula atau rencana
anggaran
• Bahkan bila didapat angka yang terlalu tinggi, yang berarti
prestasi pelaksanaan pekerjaan sangat baik, tetap perlu
dilakukan evaluasi/pengkajian; mungkin perencanaan atau
anggarannya justru yang tidak realistis

Thursday, 19 October 2017 127


SISTIM MANAJEMEN WAKTU PROYEK
(SMWP)

Thursday, 19 October 2017 128


ESTIMATING TIME

Te= To + 4Tm + Tp
6
PERT (Project Evaluation and Review Technique)
formula

Te = Time estimate
Tm = The most likely time required
To = The most optimistic time assessment
Tp = The most pessimistic time assessment
Thursday, 19 October 2017 129
Daftar Aktivitas

Thursday, 19 October 2017 130


Atribut Aktivitas

Thursday, 19 October 2017 131


Milestones

EVENT JAN FEB MAR APR MAY JUN JUL AUG

Contract Award

Specification Review

Design Review

Value Engineering

Site Preparation

Quality Planning

Thursday, 19 October 2017 132


Gantt Chart Method (GCM)
Activity on Bar (AoB)
Daftar kegiatan (di kolom vertikal)
Skala waktu (di arah horizontal)

Diagram batang – digunakan dalam proyek


konstruksi karena:
 Sederhana
 Mudah dibuat
 Mudah dimengerti
Thursday, 19 October 2017 133
Gantt Chart Method (GCM)
Activity on Bar (AoB)

Thursday, 19 October 2017 134


Precedence Diagram Methods (PDM)
Activity on Node (AoN)
Kegiatan dalam PDM digambarkan dengan
lambang segi empat.
ES EF

JENIS
KEGIATAN
LS LF

NOMOR KEGIATAN DURASI

Lambang
Thursday, 19 October 2017 Kegiatan - Activity on Node 135
Precedence Diagram Methods (PDM)
Activity on Node (AoN)
ES EF
B X2
LS LF

START FINISH
ES EF ES EF
A X1 E X5
LS LF LS LF

ES EF ES EF
C X3 D X4
LS LF LS LF
Thursday, 19 October 2017 136
Arrow Diagram Methods (ADM)
Activity on Arrow (AoA)

Anak panah, menggambarkan kegiatan


(aktivitas),
Lingkaran/kadang segi empat,
menggambarkan kejadian (event)
Thursday, 19 October 2017 137
Arrow Diagram Methods (ADM)
Activity on Arrow (AoA)

START FINISH

Thursday, 19 October 2017 138


Kelebihan PDM dibanding ADM
• Tidak diperlukan kegiatan fiktif/ dummy,
sehingga pembuatan jaringan menjadi
lebih mudah.

• Hubungan overlapping aktivitas yang


berbeda dapat dibuat tanpa menambah
jumlah, karena AoN.

Thursday, 19 October 2017 139


Dependency of Activity
• Mandatory/ Hard Logic
• Ketergantungan wajib

• Discretion / Best Practice/ Soft Logic


• Ketergantungan tidak wajib/ bedasarkan pengalaman

• External Dependencies
• Ketergantungan aktivitas diluar proyek

Thursday, 19 October 2017 140


Resources Allocation
• Tenaga Kerja
• Material
• Peralatan
• Dana

Thursday, 19 October 2017 141


Menentukan Durasi
• Expert Judgment
• Kebijakan pakar
• Analogous Estimating
• Melihat dokumentasi proyek sebelumnya
• Three Point Estimating
• Most likely (Realistik)
• Optimistic (Best Case Scenario)
• Pesimistic (Worst Case Scenario)
• Reserve Analysis
• Dengan cadangan waktu
• Dengan Quantitative Schedule Risk Analysis
• Kemajuan informasi yang lebih akurat
• Contingency (asumsi)
Thursday, 19 October 2017 142
Menetapkan Jadwal
• Input Penetapan Jadwal
• Tradisi proses perusahaan
• Scope statement
• Asumsi
• Teknik Menetapkan Jadwal
• Network analysis
• CPM
• What if
• Resource leveling
• Compression

Thursday, 19 October 2017 143


JADWAL PELAKSANAAN
• Mencakup seluruh aktivitas yang diperlukan
• Urutan aktivitas sesuai dengan keterkaitan
kerja
• Alokasi waktu yang cukup

Thursday, 19 October 2017 144


Rencana Kalender Kegiatan
Pelaksanaan
• Rencana Awal & Akhir setiap Aktivitas, dgn 2
aternatif pendekatan:

– 1. Earliest Start & Latest Start,


.......... Konsekuensinya ..............,
– 2. Earliest Finish & Latest Finish

Bila terjadi perubahan waktu kerja (akibat gangguan


lapangan misal hujan) maka tidak berdampak pada
keseluruhan jadwal proyek.
Thursday, 19 October 2017 145
Rencana Alokasi Waktu Pelaksanaan
Aktivitas
• Mengantisipasi kemungkinan adanya kerja lembur
• Memanfaatkan alokasi sumber daya secara optimal
• Pendekatan Fast Trek dengan sifting (misal 3 sift/hari)
• Mengantisipasi adanya Jedah/ Libur Nasional/ Ritual
Keagamaan daerah tertentu.

• Catatan: hari kerja efektif: 200 – 250 hari dlm 1 tahun


Thursday, 19 October 2017 146
Dampak Rencana Waktu thd.
Mobilisasi Sumber Daya
• Mobilisasi Peralatan dan Alat Bantu Kerja
• Mobilisasi SDM/Pekerja
• Mobilisasi Spesialis/ Sub Kontraktor
• Mobilisasi Pendanaan proyek

Thursday, 19 October 2017 147


Rencana Pasokan Material/Bahan
• Material Lapangan:
– (Batu, Pasir, Koral, Semen, Cat, dll)

• Material Olahan:
– ( Kayu, Besi profil, Besi beton, dll),

Thursday, 19 October 2017 148


Material Khas
• Dipersiapkan oleh Sub-kontraktor Spesialis
(pabrikasi/asembling):

– Kaca,
– Plafon,
– Akustik
– Partisi,
– Pipa,
– Aksesoris plumbing,
– Sanitair,
– Lantai (keramik, vinil, parket, karpet, dll)

Thursday, 19 October 2017 149


Material Impor
• Seperti Lift, Eskalator, Genset, AC Sentral,
Boiler, Material Finishing, dll.

• Memerlukan waktu pengurusan agak panjang

• Prosedur : impor, ekpedisi, transportasi,


penggudangan, pemasangan, dll

Thursday, 19 October 2017 150


ALOKASI WAKTU

Jumlah waktu yang telah ditentukan untuk


menyelesaikan suatu pekerjaan.

Thursday, 19 October 2017 151


ALOKASI WAKTU
MENGGUNAKAN GANT CHART

Thursday, 19 October 2017 152


ALOKASI WAKTU
MENGGUNAKAN KURVA “S”

Thursday, 19 October 2017 153


NILAI RENCANA vs HASIL

Thursday, 19 October 2017 154


UNDER COST & BEHIND SCHEDULE

Thursday, 19 October 2017 155


OVER COST & BEHIND SCHEDULE

Thursday, 19 October 2017 156


UNDER COST & AHEAD SCHEDULE

Thursday, 19 October 2017 157


OVER COST & AHEAD SCHEDULE

Thursday, 19 October 2017 158


RENTANG WAKTU & JALUR KRITIS

Thursday, 19 October 2017 159


PERHITUNGAN JALUR KRITIS

Thursday, 19 October 2017 160


“MANAJEMEN PROYEK KONSTRUKSI”

Thursday, 19 October 2017 161

Anda mungkin juga menyukai