Anda di halaman 1dari 7

SOAL APRESIASI MUSIK MANCA NEGARA

1. Permainan musik accordion di Prancis berfungsi sebagai.....


a. upacara keagamaan d. pesta kemenangan perang
b. upacara perkawinan e. pesta panen raya
c. pengiring dansa
Jawaban: c

2. Berikut ini yang bukan termasuk ciri karya musik dari sekolah musik Romawi
adalah....
a. bersifat rohani c. bergaya acapella
b. menggabungkan polifoni d. ritmik tenang mengalir
Belanda dan melodis Italia e. irama menghentak-hentak
Jawaban: e
3. Di bawah ini yang dimaksud dengan musik instrumental adalah musik yang....
a. mengiringi lagu-lagu rohani c. bergaya acapella
b. dimainkan dengan nada-nada d. ritmik tenang mengalir
tinggi e. irama menghentak-hentak
Jawaban: c

4. penemu sistem not solmisasi dan penulisan nada pada not balok adalah....
a. Johan Sebastian Bach d. Ludwig van Beethoven
b. Guido van Arezzo e. Bola Bartok
c. Franz Joseph Hayden
Jawaban: b

5. Unsur estetis dari sebuah karya musik dapat kita lihat, salah satunya dari unsur utama
atau pokok yang menghidupkan musik, yaitu....
a. tempo d. gaya
b. irama e. biaya
c. dinamik
Jawaban: b

6. Unsur pendukung sebuah karya musik salah satunya adalah....


a. tempo d. melodi
b. irama e. harmoni
c. bunyi
Jawaban: a
7. Berikut ini yang tidak termasuk alat musik ritmis adalah....
a. gendang d. simbal
b. gong e. tambur
c. gitar
Jawaban: c

8. Musik mempunyai terapi rekreasif menurut....


a. John Lennon d. Aristoteles
b. Paul Mc C e. Ringo Starr
c. G. Harrison
Jawaban: d

9. Alat musik tiup yang terbuat dari bambu bernama....


a. klarinet d. suling
b. saxophon e. bassoon
c. trombhone
Jawaban: d

10. Sebuah lagu dapat dikatakan baik apabila memenuhi sembilan elemen seperti di
bawah ini, kecuali....
a. bentuk d. isi
b. nuansa e. harmoni
c. sejarah
Jawaban: c
11. Menurut Aristoteles musik dapat menumbuhkan jiwa....
a. Sosialisme d. Koalisme
b. Kapitalisme e. Patriotisme
c. Kemanusiaan
Jawaban: patriotisme

12. Alat musik trombone cara memainkannya dengan...


a. Digesek d. Dipetik
b. Ditiup e. Ditekan
c. Dipukul
Jawaban: ditiup
13. Linkin Park adalah grup musik yang mengikuti aliran musik...
a. Jazz d. Pop
b. Classic e. Rege
c. hip-hop rock
Jawaban: hip-hop rock

14 . Tinggi rendahnya nada disebut...


a. Notasi d. nada
b. melodi e. Partitur
c. Range
Jawaban: melodi

15 . Lagu tambahan yang mengiringi lagu lain disebut...


a. Refrain d. Intro
b. Verse e. Counter point
c. Bridge
Jawaban: counter point
16 . Seorang komponis musik terkenal beraliran klasik adalah....
a. Giuseppe Verdi d. Robert Schumann
b. Johannes Brahms e. Richard Wagner
c. Wolfgang Amadeus Mozart
Jawaban: Wolfgang Amadeus Mozart
17. Keunikan lagu Mandarin terletak pada . . .
a. Iramanya d. Penyanyinya
b. Liriknya e. partiturnya
c. Alat musiknya
Jawaban: alat musiknya

18. San Xian adalah jenis alat musik dari . . .


a. India d. Indonesia
b. Cina e. Afrika
c. Vietnam
Jawaban: cina

19. Bach adalah alat pemetik Shamisen dari bahan . . .


a. Tanduk d. Plastik
b. Tulang e. besi
c. Kayu
Jawaban: Tanduk
20. Qin adalah sitar Cina dengan dawai berjumlah . . .
a. 14 d. 9
b. 10 e. 4
c. 15
Jawaban: 4

1. Musik merupakan sebuah cetusan perasaan dan gagasan yang diwujudkan dalam
bentuk.... c. instrumentalia
a. suara d. nada
b. vokal e. a, b, c benar
Jawaban: e
2. Gitar listrik, organ, akordeon merupakan alat musik.....
a. gesek d. modern
b. petik e. pukul
c. tiup
Jawaban: d
3. Panjang pendeknya nada dalam permainan musik disebut....
a. nada d. melodi
b. tempo e. irama
c. birama
Jawaban: e
4. . Gaya bahasa yang digunakan dalam lagu “Namaku Bento” yang dinyanyikan Iwan
Fals adalah termasuk gaya bahasa...
a. metafora d. alegori
b. personifikasi e. hiperbola
c. ironi
Jawaban: c
5. Dalam membuat sebuah lagu salah satu hal yang harus kita perhatikan adalah
mengatur tinggi rendahnya nada atau sering disebut...
a. melodi d. irama
b. harmoni e. birama
c. counterpoint
Jawaban: a

6. Suara dua not atau lebih yang dimainkan sekaligus disebut....


a. melodi d. irama
b. harmoni e. birama
c. counterpoint
Jawaban: b

7. Nilai not dari kedua bentuk not yang digabungkan di atas adalah....
a. ½ d. 1
b. ¼ e. 2
c. 1/8
Jawaban: a
8. Jumlah ketukan dari gambar tanda diam di atas adalah....
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
Jawaban: b

9. Tempat untuk menuliskan not balok yang terdiri dari lima garis sejajar dengan jarak
yang sama disebut.....
a. birama d. irama
b. paranada e. melodi
c. trinada
Jawaban: b

10. Tanda yang digunakan untuk merubah tinggi rendahnya nada disebut tanda....
a. birama d. melodi
b. paranada e. notasi
c. kromatis
Jawaban: c

11. Ritme adalah ………


a. irama yang mengesankan gerak d. keseimbangan antar unsur
b. keselarasan antar benda e. kesederhanaan bentuk
c. kesatuan antar unsur
Jawaban:A

12. Orang yang menulis lagu dalam bentuk notasi dan


meneruskan kepada orang lain untuk memainkannya disebut
…..
a. Penyair
b. Musisi
c. Artist
d. Penyanyi
e. Komponis
Jawaban:B
13. Hasil karya musik yang berupa rangkaian nada dan syair yang disusun untuk
mengungkapkan perasaan disebut ....
a. aransemen d. register
b. lagu e. irama
c. vibrato
Jawaban: b
14. Kemampuan dasar yang dimiliki sejak lahir dalam diri seseorang disebut ....
a. ekspresi d. apresiasi
b. komunikasi e. daya cipta
c. bakat
Jawaban: bakat
15. Pokok pikiran, gagasan, atau ide dalam proses berkarya musik disebut ....
a. ritme d. tema
b. melodi e. lagu
c. aransemen
jawaban : d
16. Alunan perasaan jiwa komponis yang dituangkan dalam rangkaian nada yang
bervariasi tinggi dan panjang pendeknya disebut ....
a. irama d. interval
b. birama e. notasi
c. melodi
jawaban : a
17. Cara seseorang untuk menciptakan karya seni disebut ....
a. gagasan d. kreativitas
b. karakter e. ekspresi
c. teknik
jawaban: d
18. Dalam sebuah komposisi gerak melodi ditentukan oleh ....
a. irama d. interval
b. ekspresi e. notasi
c. tempo
jawaban : c
19. Gubahan lagu untuk orkes atau kelompok paduan musik, baik secara vokal maupun
instrumental disebut ....
a. introduksi d. komposisi
b. aransemen e. komunikasi
c. harmoni
jawaban : d
20. Berikut ini arranger-arranger terkenal di Indonesia, kecuali ....
a. Adi MS d. Dwiki Darmawan
b. Arman Maulana e. Andi Rianto
c. Erwin Gutawa
Jawaban : b

Anda mungkin juga menyukai