Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PENGAWAS

PENILAIAN AKHIR SEMESTER

1. Sepuluh menit sebelum ujian dimulai, pengawas memasuki ruangan ujian dan kemudian:
a. Memeriksa keadaan ruang ujian.
b. Memeriksa nomor peserta yang tertera pada meja dan apabila diperlukan mengadakan perbaikan
dan penyesuaian.
2. Setelah tanda masuk dibunyikan, pengawas:
c. Mengawasi agar peserta yang masuk tidak membawa catatan apapun kecuali alat tulis menulis.
d. Mengatur peserta agar menduduki tempat yang sesui dengan nomornya.
e. Membacakan Tata Tertib Peserta.
f. Memberitahukan kepada peserta agar berdoa sebelum mengerjakan soal, lebih dahulu
g. Memberitahukan kepada peserta bahwa soal boleh dikerjakan setelah tanda
waktu mulai dibunyikan.
h. Mengingatkan kepada peserta untuk meneliti seluruh perintah dalam lembar jawaban tersedia.
3. Setelah bel mulai dibunyikan, pengawas memberi tahu peserta bahwa soal boleh mulai dikerjakan.
4. Mengizinkan peserta yang datang terlambat untuk masuk ruangan setelah mendapat persetujuan dari
panitia penyelenggara.
5. Menjawab pertanyaan peserta tentang hal yang kurang jelas (bukan memberikan jawaban)
6. Selama ujian berlangsung:
a. Menjaga ketertiban dan ketentraman serta ulangan.
b. Melarang orang lain yang tidak berkepentingan berada disekitar tempat pelaksanaan ujian.
c. Memberi peringatan dan larangan peserta yang berusaha bekerja sama mengerjakan soal dan
meniru pekerjaan temannya.
d. Dilarang memberi bantuan dalam bentuk apapun dalam menjawab soal kepada peserta lain.
7. Setelah selesai dibunyikan bel pengawas memerintahkan peserta untuk berhenti mengerjakan soal
dan meletakan diatas meja masing-masing, kemudian peserta dipersilahkan meninggalkan ruangan.
8. Menyerahkan hasil pekerjaan kepada panitia penyelenggara.

Anjatan, Desember 2018


TTD

PANITIA PAS

Anda mungkin juga menyukai