Anda di halaman 1dari 2

ASPEK HUKUM

1. Pelaku Bisnis
a. Bentuk Badan Usaha : CV

Perusahaan persekutuan adalah perusahaan yang memiliki 2 pemodal atau lebih.


Para pemodal ini terdiri dari sekutu aktif dan sekutu pasif. Sekutu aktif adalah sekutu
yang bertanggung jawab memberikan modal ( uang ) dan tenaganya untuk
kelangsungan perusahaan. Sedangkan sekutu pasif hanya menyetorkan modalnya saja.
Pembagian keuntungan dari sekutu pasif dan aktif berbeda sesuai kesepakatan.

Kelebihan dan kekurangan dalam mendirikan CV :

 Nama CV bisa sama satu dengan lain


 Nama CV tidak mendapat pengesahan dari Mentri Hukum dan Ham
 CV hanya di daftarkan di pengadilan Negeri.
 Resiko usaha melibatkan sampai harta pribadi.

Syarat pendirian CV:

 Foto copy KTP para pendiri, minimal 2 orang (tidak suami istri)
 Mengisi Formulir pembuatan CV
 Foto copy KK penanggung jawab / Direktur
 NPWP Pengurus
 Foto copy PBB terakhir tempat usaha / kantor, apabila milik sendiri
 Foto copy Surat Kontrak, apabila status kantor kontrak
 Surat Keterangan Domisili dari pengelola Gedung, apabila berada di Gedung
 Kantor berada di wilayah Perkantoran / Plaza, atau Ruko, tidak berada di
wilayah pemukiman
 Pas photo penanggung jawab ukuran 3 x 4 = 2 lbr berwarna
 Siap di survey

Produk yang akan dihasilkan:

 Akta Notaris Pendirian CV


 Domisili perusahaan
 NPWP badan usaha
 Pendaftaran Pengadilan Negri
 SIUP ( Surat Ijin Usaha Perdagangan )
 TDP ( Tanda Daftar Perusahaan )
b. Identitas Pelaku Usaha

2. Bisnis yang Dijalankan


Bisnis yang di jalankan disini yaitu Cafe dan Barang dari Korea Selatan. Konsep dari
usaha kami adalah menggabungkan antara tempat makan korea dan tempat menjual
barang yang berasal dari korea menjadi di satu tempat. Desain interior akan dibuat
seunik dan sangat mencerminkan suasana kota seoul dengan dua corner yang
berdampingan yaitu café dan Kpop store.
3. Lokasi dan Waktu Pelaksanaan
Daerah kota malang yang berdekatan daerah keramaian seperti sekolah, kampus.
4. Perizinan Usahan dan Lainnya
Untuk mendirikan sebuah Cafe, maka harus memenuhi syarat berikut ini :
 Menyiapkan KTP dan AD/ART
 Mengurus NPWP
 Mengurus IMB
 Mengurus SITU
 Mengurus SIUP
 Mengurus Izin Gangguan (HO)
 Izin Keramaian dari Kepolisian
 Surat Keterangan dari : Dinas Kesehatan, Kantor Pariwisata, Kantor Informasi
dan Komunikasi, dan Dinas Pembinaan dan Ketertiban Masyarakat
5. Dukungan Pemerintah & Masyarakat Setempat

Anda mungkin juga menyukai