Anda di halaman 1dari 4

REFLEKSI KASUS

SMF/BAGIAN RADIOLOGI
BRSUD TABANAN

Nama Dokter Pembimbing : dr. Ni Luh Putu Muliartini, Sp.Rad


Nama Dokter Muda : I Gusti Agung Gede Narayana Tantra

I. Identitas Pasien
Nama : I Nyoman Kerug
Usia : 84 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Agama : Hindu
Tanggal pemeriksaan : 3 Desember 2018

II. Foto Rontgen


III. Deskripsi Gambar

Foto Shoulder Sinistra


- Tampak complete fraktur pada 1/3 proksimal os humerus sinistra, callus (-)
- Trabekulasi tulang di luar lesi normal
- Celah dan permukaan sendi di luar lesi tampak baik
- Tak tampak kalsifikasi abnormal
- Tak tampak erosi/destruksi tulang
- Tak tampak soft tissue mass/swelling

IV. Kesimpulan
 Fraktur complete 1/3 proksimal os humerus sinistra, callus (-)

V. Jenis-jenis Fraktur
 Fraktur complete
 Fraktur incomplete

VI. Tipe Fraktur

a. Fraktur transversal
b. Fraktur oblik
c. Fraktur kominutif
d. Fraktur avulsi
e. Fraktur greenstick
f. Fraktur epifisis dengan separasi
g. Fraktur kompresi
h. Fraktur impresi

VII. Syarat Kelayakan Foto


1. Terdapat identitas
2. Terdapat marker
3. Kualitas foto baik

VIII. Aturan Foto Pada Fraktur


Role of two:
- Two views  foto harus mencakup dua view yaitu AP view dan
Lateral view atau oblik view
- Two joints  foto harus meliputi sendi yang berada di atas dan
di bawah daerah fraktur
- Two limbs  pada anak-anak, gambaran dari lempeng epifisis
menyerupai garis fraktur, oleh karena itu diperlukan foto dari
ekstremitas yang tidak mengalami trauma atau normal
- Two injuries  kadangkala trauma tidak hanya menyebabkan
fraktur pada satu daerah.
- Two occasions  ada beberapa jenis fraktur yang sulit dinilai
segera setelah trauma, sehingga dibutuhkan pemeriksaan satu
atau dua minggu setelahnya untuk melihat fraktur yang terjadi.

Anda mungkin juga menyukai