Anda di halaman 1dari 1

RSUD Otanaha

RSUD Otanaha Gorontalo yaitu salah satu Layanan Kesehatan milik PEMKOT

Gorontalo yang bermodel RSU, dinaungi oleh Pemda Kota dan tercantum kedalam RS Tipe D.

Layanan Kesehatan ini telah teregistrasi sedari 27/01/2012 dengan Nomor Surat Izin

261/10/X/2015 dan Tanggal Surat Izin 18/02/2010 dari Walikota Gorontalo dengan Sifat

Tetap, dan berlaku sampai 27-10-2021. Setelah melangsungkan Prosedur AKREDITASI RS

Seluruh Indonesia dengan proses akhirnya diberikan status Akreditasi Rumah Sakit. RSU ini

berlokasi di Jl. Rambutan Kel.Buladu, Gorontalo, Indonesia. RSUD Otanaha di resmikan oleh

Walikota Gorontalo pada tanggal 19 maret 2010 dan mulai beroperasi pada tanggal 19 maret

2010 dengan jumlah pegawai 79 orang yang terdiri dari pejabat struktural 4 orang dan

fungsional serta staf administrasi 75 orang dan jumlah tidur pasien 40 buah.

Rumah Sakit Umum Daerah Otanaha Kota Gorontalo ditetapkan dengan Surat Keputusan

Walikota Gorontalo Nomor :35/9/II/2010 tentang izin operasional Rumah Sakit Umum Daerah

dan surat keputusan Walikota Gorontalo Nomor 36/9/II/2010 tantang penetapan nama Rumah

Sakit Umum Daerah yang memenuhi persyaratan 4 Spesialis Dasar. Nama RSUD Otanaha

tersebut diambil dari sejarah peninggalan purbakala Kelurahan Dembe I Kecamatan Kota Barat

Kota Gorontalo yaitu Benteng Otanaha. Pada saat ini RSUD Otanaha dengan luas bangunan

1040M² berdiri diatas lahan 3000 M², untuk pengembangan RSUD Otanahasudah tersedia lahan

2000M² yang terletak di bagian timur bangunan RSUD Otanaha.

Anda mungkin juga menyukai