Anda di halaman 1dari 3

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Riset operasi merupakan ilmu yang mempelajari operasi dari suatu system
dengan tujuan untuk dapat mengendalikan, mengamalkan hasil, dan menilai
hasil dari suatu operasi. Pengambilan keputusan yang melibatkan operasi dari
suatu system organisasi memerlukan pendekatan – pendekatan yang
mengguakan pendekatan operasional.
Pendekatan khusus ini bertujuan membentuk suatu model ilmiah darii
system yang menggabungkan ukuran-ukuran factor-faktor seperti kesempatan
dan risiko. Untuk meramalkan dan membandingkan hasil-hasil dari beberpa
kepuusan dan strategi atau pengawasaan. Tujuannya adalah membantu
pengambil keputusanmenetukan kebijaksaandan tindakannya secara ilmiah.
Metode ini didasarkan pada teori aplikatif yang terkaitdengan metode
matematis, memberkan gambaran pemodelan matematis,karakteristik
persoalan linear, pemecahan masalah programlinear secara grafis serta
masalah transportasi seperti metode pojok barat laut, metode steooing stone,
metode pestulasi, meted least cost, dll.
Metode transportasi adalah metode yang digunakan untuk mengatur distribusi
dari sumbersumber yang menyediakan produk yang sama ke tempat-tempat yang
membutuhkan secara optimal. Alokasi produk ini harus diatur sedemikian rupa,
karena terdapat perbedaan biaya-biaya alokasi dari satu sumber ke suatu tempat
tujuan.
Persoalan transportasi yang sering muncul dalam kehidupan sehari-hari,
merupakan golongan tersendiri dalam persoalan program liniear. Metode
transportasi juga dapat digunakan untuk menyelesaikan beberapa persoalan
optimasi. Persoalan transportasi berkenaan dengan pemilihan rute (jalur)
pengangkutan yang mengakibatkan biaya total dari pengangkutan minimum.
Salah satu metode transportasi yaitu Metode Batu Loncatan (Stepping
Stone yang digunakan untukk menghasilkan pemecahanlayak bagi masalah
transportasi dengan biaya-biaya operasi (biaya parik dan biaya transportasi)
sehingga mendapatkan biaya pengiriman relatif.
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas, maka dapat dibuat rumusan masalahnya
sebagai berikut :

1. Pengertian Metode Batu Loncatan


2. Bagaimana cara menyelesaikan masalah dengan menggunakan Metode
Batu Loncatan
C. Tujuan
Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka dapat disimpulkan tujuannya
adalah sebagai berikut :

1. Untuk mengetahui pengetian Metode Batu loncatan


2. Untuk mengetahui cara menyelesaikan masalah dengan menggunakan
Metode batu Loncatan
D. Manfaat
Bedasarkan rumusan masalah dan tujuan yang telah ditetapkan, maka
makalah ini bermanfaat untuk semua kalangan khususnya calon pendidik
matematika, agar dapat mengetahui penerapan metode transportasi dengan
menggunakan metode Batu Loncatan serta bagaimana mengetahui langkah-
langkahnya menyelesaikan masalah menggunakan metode Batu Loncatan.
BAB II
KAJIAN TEORI

1. Pengertian Metode batu Loncatan

Anda mungkin juga menyukai