Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PENYULUHAN

PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KOMPRES DINGIN

Pokok Bahasan : Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Hipertensi


Sub Pokok bahasan : Kompres Dingin
Hari / tanggal : Selasa, 15 November 2016
Pukul : 09.00 s/d 09.30 WIB
Sasaran : Keluarga dengan Penderita Hipertensi
Tempat : Posko Komunitas Kelompok 1
Waktu Kegiatan : 1 x 30 menit
Penyuluh : Kelompok 1 Program Profesi Ners

A. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah dilakukan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit Keluarga
dapat merawat anggota keluarga dengan penyakit hipertensi dengan baik
dan benar tanpa bantuan perawat.
2. Tujuan Khusus
Setelah dilakukan penyuluhan selama 1x30 menit, Keluarga mampu:
a. Menyebutkan kembali pengertian kompres dingin
b. Menyebutkan kembali tujuan kompres dingin
c. Menyebutkan kembali manfaat kompres dingin
d. Menyebutkan kembali cara menggunakan kompres dingin
e. Menyebutkan kembali hal-hal yang harus diperhatikan saat
memberikan kompres dingin
f. Mendemonstrasikan cara kompres dingin yang benar

B. Materi dan Sumber


- Terlampir

1
C. Metode
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Demonstrasi

D. Media
1. Leaflet
2. Lembar balik
3. Alat Peraga:
a. Washlap
b. Es batu
c. Baskom

E. Strategi Pelaksanaan
No Kegiatan Penyuluh Keluarga
1. Pembukaan 1. Mengucapkan Salam 1. Menjawab Salam
( 5 menit ) 2. Memperkenalkan diri dan 2. Keluarga menerima dengan
menjelaskan tujuan baik
2. Kegiatan Inti 1. Appersepsi 1. Memperhatikan dan
( 20 menit ) menyimak
2. Menjelaskan pengertian 2. Mengerti dan memahami
kompres dingin
3. Menjelaskan tujuan 3. Mengerti dan memahami
kompres dingin
4. Menjelaskan manfaat 4. Mengerti dan memahami
kompres dingin
5. Menjelaskan cara 5. Mengerti dan memahami
menggunakan kompres
dingin

2
6. Menjelaskan hal-hal yang 6. Mengerti dan memahami
harus diperhatikan saat
memberikan kompres
dingin
7. Mendemonstrasikan cara 7. Mengerti dan memahami
mengompres dingin
8. Memberi kesempatan pada 8. Keluarga memberikan
keluarga untuk bertanya pertanyaan apabila ada yang
tidak dimengerti
9. Menjawab pertanyaan yang 9. Keluarga mengerti dengan
diajukan oleh Keluarga jawaban yang di berikan
dengan benar
10. Menyimpulkan bersama 10. Keluarga dapat menyim-
dengan Keluarga tentang pulkan materi yang telah
materi yang telah diberikan
disampaikan
3. Penutup 1. Evaluasi dengan memberi- 1. Keluarga bisa menjawab
( 5 menit ) kan pertanyaan secara lisan sesuai dengan penge-
tahuannya
2. Evaluasi dengan 2. Keluarga bisa
meredemonstrasikan cara mendemostrasikan cara
mengompres dingin mengompres dinginn
3. Mengucapkan salam 3. Keluarga menjawab salam.

F. Evaluasi
1. Prosedur : Pre test dan post test.
2. Jenis : Lisan dan demostrasi.
3. Bentuk : Pertanyaan

3
G. Pertanyaan test
1. Apa yang dimaksud kompres dingin?
2. Apa tujuan kompres dingin?
3. Sebutkan manfaat kompres dingin?
4. Bagaimana cara menggunakan kompres dingin?
5. Apa hal-hal yang harus diperhatikan saat memberikan kompres dingin?
6. Silahkan mendemonstrasikan cara kompres dingin yang benar?

4
Lampiran
MATERI PENYULUHAN HIPERTENSI

A. Pengertian Kompres Dingin


Kompres dingin adalah suatu metode dalam penggunaan suhu rendah
setempat yang dapat menimbulkan beberapa efek fisiologis. Aplikasi kompres
dingin adalah mengurangi aliran darah ke suatu bagian dan mengurangi
perdarahan serta edema.
Diperkirakan bahwa terapi dingin menimbulkan efek analgetik dengan
memperlambat kecepatan hantaran saraf sehingga impuls nyeri yang mencapai
otak lebih sedikit.

B. Tujuan Kompres Dingin


Kompres dingin pada bagian tubuh akan menyerap panas dari area
tersebut, menurunkan suhu tubuh, mencegah peradangan meluas, mengurangi
pendarahan setempat, dan mengurangi rasa sakit pada daerah setempat

C. Manfaat Kompres Dingin


1. Digunakan untuk cedera tiba-tiba atau yang baru terjadi/ akut. Jika cedera
baru terjadi (dalam waktu 48 jam terakhir) yang lalu timbul
pembengkakan, maka dengan kompres dingin bisa membantu
meminimalkan pembengkakan di sekitar cedera
2. Untuk keseleo pergelangan kaki, cedera berlebihan pada atlet atau luka
memar.
3. Membantu mengobati luka bakar dan jerawat.

D. Cara Menggunakan Kompres Dingin


1. Gunakan kantong berisi es batu (cold pack) atau air es, bisa juga berupa
handuk yang dicelupkan ke dalam air dingin.

5
2. Kompres dingin dilakukan didekat lokasi nyeri, disisi tubuh yang
berlawanan tetapi berhubungan dengan lokasi nyeri, atau dilokasi yang
terletak antara otak dan lokasi nyeri.
3. Pemberian kompres dingin dapat dilakukan dalam waktu, <5 menit, 5-10
menit dan 20-30 menit atau setiap 2 jam sekali tergantung pada tingkat
nyeri dan bengkak .
4. Dampak fisiologisnya adalah vasokonstriksi (pembuluh darah penguncup),
penurunan metabolik, membantu mengontrol perdarahan dan
pembengkakan karena trauma, mengurangi nyeri dan menurunkan
aktivitas ujung saraf pada otot.

E. Hal-Hal Yang Harus Diperhatikan Memberikan Kompres Dingin


1. Jangan gunakan es batu langsung pada luka, gunakan kompres es, atau
tempatkan beberapa es batu dalam kantong plastik, atau bungkus es
dengan handuk dan tempelkan pada daerah cedera.
2. Jika tejadi rasa kebal hentikan pengkompresan.
3. Perhatikan kulit pasien, kalau kulit pasien berwarna merah jambu masih
bisa dilakukan pengkompresan, tapi kalau kulit pasien berwarna merah
gelap metode ini tidak dapat dilakukan.
4. Pemberian metode ini tidak diberikan kepada pasien yang mempunyai
alergi dingin.
5. Melakukan kompres dingin harus hati-hati karena dapat menyebabkan
jaringan kulit mengalami nekrosis (kematian sel). Untuk itu dianjurkan
melakukan kompres dingin tidak lebih dari 30 menit

6
DAFTAR PUSTAKA

Anonim. ____. Tekanan Darah Tinggi (Hipertensi). www.medicastore.com. Diakses: 13


November 2017

Astawan, Made, Prof. dr. Ir. Ms. ___ . Cegah Hipertensi dengan Pola Makan. www.depkes.co.id.
Diakses: 13 November 2016

Mansjoer A, Triyanti K, Savitri R, Wardhani W. I, Setiowulan W, “Kapita Selekta Kedokteran”


Edisi ke-3 jilid 1, Media Aesculapius Fakultas Kedokteran UI, Jakrta, 1999

Anda mungkin juga menyukai