Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) 9.

Waktu tinggal suatu zat kimia pada lingkungan


POLITEKNIK KESEHATAN TERNATE (tanah, air dan udara) disebut dengan :
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA a. Resistensi
JURUSAN ANALIS KESEHATAN b. Daya tahan
c. Persisten
Dosen : Cindhany D.F.U Mala, M.Sc., Apt. d. Ekosistem
Mata Kuliah : Toksikologi e. Semua jawaban salah
Waktu : 60 Menit 10. Ilmu yang mempelajari zat toksik didalam tubuh dan
efek yang ditimbulkan oleh zat tersebut adalah :
Beri tanda silang (x) pada jawaban yang benar. a. Toksikologi
1. Berikut adalah fase dari kerja toksik, kecuali : b. Ekologi
a. Fase eksposisi c. Toksisitas
b. Fase Toksokinetik d. Ekosistem
c. Fase Toksodinamik e. Semua jawaban salah
d. Fase Farmakokinetika 11.CO, SO2, NO2, Butan, Metan, H2S, Pb, Cd, dll
e. a, b dan c benar diketahui sebagai bahan pencemar dan berbahaya
2. Fase terpaparnya suatu zat toksik terhadap tubuh, bagi kesehatan. Namun sering terdapat sebagai :
disebut : a. Lapisan Ozon
a. Fase eksposisi b. Atmosphere
b. Fase Toksokinetik c. Polutan
c. Fase Toksodinamik d. A dan B benar
d. Fase Farmakokinetika e. Semua jawaban salah
e. a, b dan c benar 12.Tujuan dari analisis pendahuluan adalah :
3. Pada fase toksokinetik terjadi proses berikut, kecuali: a. Sebagai analisis kualitatif
a. Terpapar b. Untuk menentukan jenis zat
b. Absorbsi c. Sebagai analisis organoleptik
c. Distribusi d. A dan C benar
d. Metabolisme e. Semua jawaban salah
e. Ekskresi 13.Tahapan analisis lanjutan yang dilakukan pada
4. Interaksi antara suatu zat toksik (tokson) dengan toksikologi klinik adalah :
tubuh manusia disebut dengan : a. Memastikan hasil pada uji pendahuluan
a. Fase eksposisi b. Menetapkan besaran kadar zat
b. Fase Toksokinetik c. Pengujian organoleptis
c. Fase Toksodinamik d. A dan B benar
d. Fase Farmakokinetika e. Semua jawaban salah
e. a, b dan c benar 14.Adapun cara yang dapat dilakukan untuk menekan
5. Interaksi antara zat tokson dengan reseptor, terjadi efek toksik adalah sebagai berikut, kecuali :
pada tahap : a. Memperkecil absorbsi atau laju absorbsi
a. Eksposisi sehingga konsentrasi plasma tetap dibawah
b. Toksokinetika daerah toksik.
c. Toksodinamika
b. Meningkatkan eliminasi zat toksik dan / atau
d. Farmakologi
pembentukan suatu kompleks yang tidak aktif
e. Farmaseutika
c. Memperkecil kepekaan obyek biologik terhadap
6. Terdapat beberapa paparan yang memungkinkan
efek toksik
masuknya zat toksik/racun kedalam tubuh, kecuali :
d. Laju absorbsi berbanding lurus dengan laju
a. Kulit
eliminasi sehingga meningkatkan ekskresi
b. Oral
e. Semua jawaban salah
c. Injeksi
15.Berikut adalah zat toksik yang dihasilkan oleh
d. Inhalasi
tanaman, kecuali :
e. Udara
a. Asam jengkolat
7. Berdasarkan aplikasinya (LOMIES 1987), ilmu
b. Sianida
toksikologi dikelompokan kedalam tiga kelompok
c. Pb
besar. Salah satu diantaranya adalah :
d. NO2
a. Farmakogenomik
e. C dan D benar
b. Forensik
c. Hukum
d. Farmakokinetika
E S S A Y !!!
e. Semua salah
Jelaskan klasifikasi zat toksik berdasarkan sumbernya
8. Yang termasuk kedalam logam berat adalah :
dan berikan contohnya.
a. Pb
b. Cd
c. Hg
d. Al
e. a, b dan c benar

Anda mungkin juga menyukai