Anda di halaman 1dari 2

Jenis-jenis Dimensi dan Ukuran Fleksibilitas Pelayanan

JENIS FLEKSIBILITAS DEFINISI UKURAN YANG


DISARANKAN
Fleksibilitas Ekspansi Mudah menambah Seluruh biaya dan waktu
kapasitas ketika yang dibutuhkan untuk
dibutuhkan menambah kapasitas
Batas atas pada
banyaknya perluasan
kapasitas
Distribusi Kemampuan Perbandingan banyaknya
Fleksibilitas mendistribusikan dan jalur informasi yang
lnformasi berbagi informasi melalui tersedia dalam sistem
sistem penyampaian jasa dengan banyaknya jalur
yang mungkin
Meningkatkan kinerja
penyampaian jasa melalui
penggunaan teknologi
informasi
Fleksibilitas Saluran Kemampuan Rata-rata banyaknya cara
menggunakan penyampaian
jalur pemrosesan alternatif pelayanan Entopi jalur.
dalam penyampaian Entropi: pemindahan
pelayanan energi
Penurunan persentase
dalam penyebab
keluaran oleh kerusakan
Biaya kerugian produksi
karena penjadwalan
ulang pekerjaan
Fleksibilitas Kemampuan personal dan Banyaknya kegiatan
Karyawan dan Alat mesin untuk melakukan operasional yang
kegiatan operasional yang dilakukan
berbeda oleh mesin dan personal
untuk melaksanakan
tugas yang penting
Biaya untuk berpindah dari
satu kegiatan
operasional ke kegiatan
lain
Variasi input dan mesin
Fleksibilitas Masa Kemampuan sistem Biaya keterlambatan
penyampaian pelayanan pelanggan
beradaptasi dengan Biaya pengabaian
perubahan pasar pesanan
Fleksibilitas Pelayanan Kemampuan sistem untuk Perbandingan antara total
menambah atau output dengan biaya
mengganti persiapan
pelayanan tanpa usaha Banyaknya pelayanan
keras yang disampaikan tiap
tahun
Waktu atau biaya yang
berubah dari satu
pelayanan ke pelayanan
lain
Pilihan berdasarkan
pendekatan harga
Fleksibilitas Kemampuan sistem Persentase waktu yang
Proses, beroperasi dengan waktu diharapkan
Pemrograman, dan yang tidak lama Banyaknya hasil produksi
Volume Kemampuan Perubahan biaya
menghasilkan antarpekerjaan yang
jenis usaha yang berbeda berbeda
Kemampuan beroperasi dalam satu rencana
pada tingkat output yang produksi
berbeda Nilai portofolio produk
yang diharapkan
Perbandingan rata-rata
fluktuasi volume dengan
kapasitas total
Stabilitas biaya
manufaktur pada berbagai
tingkat produksi
Volume terkecil untuk
operasi yang
menguntungkan dalam
sistem

Anda mungkin juga menyukai