Anda di halaman 1dari 8

UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

MATA PELAJARAN : BIOLOGI

SEMESTER :2

WAKTU : 9 x 45 menit

Kompetensi Dasar

3.10 Menganalisis komponen-komponen ekosistem dan interaksi antar


komponen tersebut
4.10 Menyajikan karya yang menunjukkan interaksi antar komponen
ekosistem (jaring-jaring makanan, siklus Biogeokimia)

1
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

PETA KONSEP

KOMPONEN BIOTIK
KOMPONEN EKOSISTEM

KOMPONEN ABIOTIK

NETRALISME

KOMPETISI

AMENSALISME

INTERAKSI ANTARA KOMPONEN PARASITISME


EKOSISTEM
PREDASI

PROTOKOOPERASI

MUTUALISME

EKOSISTEM KOMENSALISME

RANTAI MAKANAN

JARING-JARING MAKANAN
ALIRAN ENERGI
PIRAMIDA EKOLOGI

PRODUKTIVITAS

DAUR AIR
DAUR CARBON

DAUR
BIOGEOKIMIA DAUR NITROGEN

DAUR FOSFOR

DAUR BELERANG

PERUBAHAN SIKLIK DAN NON SIKLIK


DINAMIKA
KOMUNITAS
SUKSESI

Tentang UKBM
EKOSISTEM

Pada kegiatan pembelajaran ini tetang menganalisis komponen-komponen ekosistem


dan interaksi antar komponen tersebut serta menyajikan karya yang menunjukkan
interaksi antar komponen ekosistem (jaring-jaring makanan, siklus Biogeokimia)

2
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

Untuk menambah pengetahuan kalian baca dan lihat BTP


Irnaningtyas, 2016. Buku Siswa Biologi SMA/MA KELAS X.
Jakarta: Erlangga, hal 400 sd421

PENDAHULUAN

Perhatikan gambar di bawah ini !

Dalam ekosistem dipelajari interaksi antara


mkahluk hidup dan interaksi antar lingkunganya.
Nah bagaimana penjelasan gambar di samping ?

Jarring-jaring makanan merupakan gabungan dari


berbagai rantai makanan saling berhubungan dan
kompleks. Bagaimana akibatnya jika terjadi
ketidakstabilan suatu ekosistem yang mengakibatkan
terputusnya rantai makanan yang diakibatkan salah
satu organisme musnah ?

MENGAMATI EKOSISTEM DI LINGKUNGAN SEKITAR

Tujuan : Untuk mengetahui komponen biotik dan abiotik di ekosistem sekolah

Catatlah hasil pengamatanmu dalam bentuk tabel observasi

3
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

Setelah melakukan pengamatan ekosistem maka jawablah pertanyaan berikut ini !

1. Apakah peranan detritivor dan dekomposer dalam suatu ekosistem?


2. Apakah perbedaan kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesifik? Berikan
contoh!
3. Interaksi antara jamun Pecillium notatum yang menghasilkan penisilin yang
dapat menghambat pertumbuhan/membunuh bakteri termasuk parasitisme
atau komensalisme? Jelaskan jawaban anda!
4. Buatlah charta jaring-jaring makanan bersama kelompok anda!
5. Bagaimana aliran energi yang terjadi pada salah satu rantai makanan yang anda
buat?
6. Apakah perbedaan piramida jumlah, piramida biomasa, dan piramida energi?
7. Apakah perbedaan produktivitas primer dan produktivitas sekunder ekosistem?

Hebat kalian telah melampaui kegiatan belajar 1, yuk lanjut ke kegiatan


inti

Setelah kalian melakukan kegiatan di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan


berikut ini!
1. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut ini!

a) Manakah makhluk hidup yang mendapat energi paling kecil?


b) Manakah makhluk hidup yang menduduki konsumen 2 sekaligus konsumen
3?
2. Apakah pebedaan piramida biomassa dan piramida energi?
3. Apakah perbedaan produktivitas primer dan produktivitas sekunder?
4. Apakah suksesi itu ? Berikan contoh!
5. Perhatikan daur nitrogen berikut dan jawablah pertanyaannya!

a) Peristiwa apakah dalam siklus nitrogen yang merugikan tumbuhan? Jelaskan!


b) Apakah nitrifikasi itu? Jelaskan berdasarkan tabel di atas!
c) Bakteri apakah yang berperan dalam nitrifikasi?

4
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

Apabila kalian telah mampu menyelesaikan kegiatan di


atas, maka kalian dapat mengerjakan kegiatan evaluasi dan
menlanjutkan ke UKBM Perubahan Lingkungan

EVALUASI

1. Perhatikan gambar di bawah ini!

Berdasarkan jejaring makanan di atas, peranan X adalah….


A. detritivor
B. herbivor
C. konsumen puncak
D. konsumen tingkat 1 dan 2
E. konsumen tingkat 2 dan 3.

2. Perhatikan ciri-ciri ekosisitem berikut!


 Curah hujan sangat rendah
 Kelembaban udara sangat rendah
 Terdapat banyak tumbuhan xerofit
 Kecepatan evaporasi (penguapan) sangat tinggi
 Keadaan tanah sangat tandus dan tidak dapat menyimpan air
Ciri-ciri tersebut ditemukan pada ekosisitem....
A. Gurun D. padang rumput
B. Sabana E. hutan hujan tropis
C. hutan gugur

3. Suatu ekosistem memiliki ciri-ciri berikut!


 Tumbuhan dominan berdaun jarum.
 Hewan yang hidup rusa, beruang hitam
 Terdapat di daerah subtropis dan kutub
Ekosistem yang memiliki ciri-ciri tersebut adalah ....
A. Taiga D. Sabana
B. Tundra E. Hutan hujan tropis
C. Gurun

4. Perhatikan bagan daur biogeokimia nitrogen!

5
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

Fiksasi nitrogen ditunjukkan pada proses ….


A. 1 B.2 C. 3 D. 4 E. 5
5. Di bawah ini adalah diagram biogeokimia air (Hidrologi).

Ciri khas yang terjadi pada tahap X adalah ....


A. infiltrasi
B. evaporasi
C. kondensasi
D. presipitasi
E. transpirasi

6 Diagram berikut menunjukkan daur nitrogen.

Proses yang terjadi pada daur nitrogen tersebut adalah ....

(1) nitrifikasi, (2) denitrifikasi


B. (1) nitrifikasi, (4) denitrifikasi
C. (1) denitrifikasi, (6) denitrifikasi
D. (2) nitrifikasi, (6) denitrifikasi
E. (3) nitrifikasi, (5) denitrifikasi

7. Berikut adalah bagan siklus karbon.

Secara urut (1) dan (2) adalah ....

A. fotosfntesis dan respirasi

6
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

B. respirasi dan fotosintesis


C. fiksasi dan fotosintesis
D. fiksasi dan respirasi
E. fotosmtesis dan kemosintesis

8. Perhatikan urutan gambar yang menunjukkan proses suksesi!

Gambar yang berlabel X adalah ...


A. komunitas klimaks
B. daerah berpasir
C. bakteri dan jamur
D. jamur dan tumbuhan lumut
E. Lichenes dan Cyanophyta

9. Perhatikan daur fosfor berikut ini!

Proses yang terjadi pada bagian yang bertanda X adalah……


A. Mengambil unsur fosfor dari lingkungan dalam bentuk fosfat anorganik
B. Mengambil fosfat organik dari sisa organisme menjadi fosfat anorganik
C. Melepaskan fosfor ke atmosfer hasil penguraian fosfat anorganik
D. Mengikat fosfat anorganik dan menyediakannya bagi tumbuhan
E. Pembentukan fosfat organik dari unsur-unsur fosfa

10. Perhatikan skema daur karbon berikut!

Proses X dan Y pada skema tersebut adalah....


A. fotosintesis, penguraian
B. respirasi, penguraian
C. evaporasi, pembakaran
D. transpirasi, pembakaran
E. penguapan, dekomposisi

11. Perhatikan rantai makanan berikut!

7
UKBM BIOLOI SEMESTER 2 [MATERI EKOSISTEM]

Organisme yang memperoleh energy paling sedikit pada rantai makanan tersebut
adalah…

A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda mengikuti proses kegiatan belajar ini, Anda dapat mengukur
kemampan diri dengan cara mengisi Tabel berikut dengan penuh kejujuran.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah Anda telah memahami Pengrtian
ekosistem
2. Dapatkah Anda menguraikan komonponen biotik
dan abiotik
3. Dapatkah Anda menjelaskan hubungan jaring-
jaring makanan dengan keseimbangan ekosistem
?
Jumlah

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajari kembali
materi tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) atau sumber belajar lain yang
relevan dan sekiranya perlu Anda minta bimbingan Guru atau teman sejawat.
Teruslah berjuang, sukses pasti akan teraih. Dan apabila Anda menjawab “YA”
pada semua pertanyaan, maka lanjutkan berikut.

Setelah Anda menuliskan penguasaanmu terhadap materi ini, lanjutkan untuk


menguji diri melalui Ulangan Harian pada guru.

Anda mungkin juga menyukai