Anda di halaman 1dari 3

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Hasil Penelitian Perbaikan Pembelajaran


a) Deskripsi Kondisi Awal
Penelitian perbaikan pembelajaran Matematika dengan materi “waktu
dengan media jam” pada peserta didik kelas II Semseter II SD Negeri 1 Kepil
Kecamatan Kepil Kabupaten Wonosobo dinyatakan berhasil. Hal ini dibuktikan
dari hasil belajar peserta didik pada pembelajaran mulai dari kegiatan pra siklus
sampai siklus II mengalami kenaikan yang signifikan. Hasil belajar tersebut dapat
dilihat dari prosentase ketuntasan belajar peserta didik dan nilai rata-rata kelas.
Kenaikan hasil belajar tersebut dapat dilihat dari tabel dan diagram dibawah ini :
Tabel Prosentase Ketuntasan Materi
Jumlah Ketuntasan
Kegiatan
No Peserta Belum
Pembelajaran Tuntas Prosentase Prosentase
Didik Tuntas
1 Pra Siklus 24 9 37,5% 15 62,5%
2 Siklus I 24 14 58,33% 10 41,67%
3 Siklus II 24 24 100% 0 0%

Berdasarkan tabel diatas dapat diperoleh keterangan sebagai berikut :


1. Pada kegiatan pra siklus hanya 9 peserta didik saja yang tuntas
dengan prosentase 37,5% dan peserta didik yang belum tuntas ada 15
peserta didik dengan prosentase 62,5% dari 24 peserta didik.
2. Sedangkan pada kegiatan Siklus I yang sudah tuntas ada 14 peserta
didik dengan prosentase 58,33% dan peserta didik yang belum tuntas
ada 10 peserta didik dengan prosentase 41,67% dari 24 peserta didik
3. Dan pada kegiatan Siklus II yang tuntas ada 24 peserta didik dengan
prosentase 100% dan peserta didik yang belum tuntas ada 4 peserta
didik dengan prosentase 0 % dari jumlah 23 peserta didik.
Berdasarkan keterangan di atas dapat dilihat pada diagram di bawah ini:

24
25

Kenaikan hasil belajar tersebut dapat dilihat dari tabel dan


diagram dibawah ini :
Hasil Belajar Peserta Didik Kelas II Mata Pelajaran Matematika
Materi : “Waktu dengan Media Jam”
Nilai
No Nama Pra Siklus Siklus KKM
Siklus I II
1 Aisyah Yasmina H 60 90 100 75
2 Akmal Farhan Hidayat 40 80 80 75
3 Akmalia Ulum 60 80 90 75
4 Annisa Maharani 90 100 100 75
5 Arina Alva Camalia 40 80 90 75

6 Athalla Zanfa Dhia 75


60 80 80
M
7 Aufa Leila 75
40 80 80
Ramadhani
8 Fathul Lutfi Hakim 40 80 80 75
9 F. Naila Ramadhani 40 80 80 75
10 Hanin Fana Fatin 80 80 90 75
11 Hendra Eka Saputra 40 80 80 75
12 Kevin Mahardika 60 90 90 75
13 M. Nashir Jaelani 90 100 100 75
14 M. Syahrun Nadzif 80 90 100 75
15 M. Nafis Sakhi 80 90 90 75
16 Muna Sarah Mawla 40 80 80 75
17 Najwa Nayla El Haq 90 100 100 75
18 Naswa Kamila 90 100 100 75
19 Rufaida Khairina H 90 100 100 75
20 Sabiq Muhammad 60 80 80 75
21 Sanfa Nurfianda 60 90 90 75
22 Shelin Anastasia 40 80 80 75
23 Yoga Shavin Majid 60 90 90 75
24 Zazin Zilikhah 80 90 90 75
Nilai Tertinggi 90 100 100
26

Nilai Terendah 40 80 80
Rata-rata 61,08 87,08 88,75

Dari data tabel diatas dapat kita peroleh keterangan sebagai berikut :
1. Hasil nilai rata-rata pada data pra siklus masih rendah yaitu dengan
rata-rata 61,08 nilai tertinggi 90 dan nilai terendah 40 dengan KKM
75
2. Sedangkan pada data siklus I nilai rata-ratanya mulai ada peningkatan
yaitu 87,08 nilai tertinggi 100, nilai terendah 80 dengan KKM 75
3. Dan data pada siklus II mengalami peningkatan yaitu
dengan nilai terendah 80 nilai tertinggi 100 sedangkan nilai rata-rata
meningkat 88,75 dengan KKM 75

Anda mungkin juga menyukai