Anda di halaman 1dari 2

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANTEN

JURUSAN KEPERAWATAN TANGERANG


LEMBAR OBSERVASI
UJIAN PRAKTEK LABORATORIUM

NamaMahasiswa :
NIM :
Hari/TanggalUjian :
Tindakan : MEMINDAHKAN PASIEN DARI BRANKARD KE TEMPAT TIDUR

No KEGIATAN 0 1 2
1 Identifikasi kebutuhan pasien
2 Alat dan Bahan:
a) brankard
b) tempat tidur
3 Jelaskan prosedur yang akan dilakukan
4 Atur posisi pasien
7 Atur brankar dalam posisi terkunci dengan sudut 900 terhadap tempat
tidur
8 Dua atau tiga orang perawat menghadap ke brankar/pasien
9 Silangkan tangan pasien ke depan dada
10 Tekuk lutut anda , kemudian masukkan tangan anda ke bawah tubuh
pasien
11 P Perawat pertama meletakkan tangan dibawah leher/bahu dan bawah
pinggang, perawat kedua meletakkan tangan di bawah pinggang dan
panggul pasien, sedangkan perawat ketiga meletakkan tangan
dibawah pinggul dan kaki.
12 Pada hitungan ketiga, angkat pasien bersama-sama dan pindahkan
ke tempat tidur pasien.
13 Lakukan gerakan mengangkat pasien dengan gerakan yang anatomis,
tidak membungkuk secara berlebihan
14Po sisikan pasien pada posisi yang nyaman.
15 Rapikan pasien dan bereskan alat-alat.
16 Cuci tangan
JUMLAH
TOTAL NILAI
PRESENTASE

Keterangan :

 Nilai 2 : Tindakan dilakukan sempurna


 Nilai 1 : Tindakan dilakukan tidak sempurna
 Nilai 0 : tindakan tidak dilakukan sama sekali
 Presentase : total nilai X 100%

25

 Lulus ujian praktek


Apabila mahasiswa mampu melakukan prasat dengan presentase minimal 68 (2,75)

Tangerang, 17 April 2015

Mahasiswa yang diuji Penguji

( ) ( )

Anda mungkin juga menyukai