Anda di halaman 1dari 2

Nama : Chartin Wulan Alhana

NIM : 162410101130
TUGAS OUTLINE SKRIPSI

Skripsi dengan judul “EVALUASI PENERAPAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN


RUMAH SAKIT MENGGUNAKAN METODE UNIFIED THEORY OF ACCEPTANCE AND
USAGE OF TECHNOLOGY (UTAUT) dan TASK TECHNOLOGY FIT (TTF) (STUDI KASUS:
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BLAMBANGAN)”

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1. Gambaran umum Rumah Sakit Umum Daerah Blambangan (RSUD Blambangan)
2. Gambaran tentang Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS)
3. Penerapan SIMRS pada Rumah Sakit Umum Daerah Blambangan (RSUD Blambangan)
4. Metode Unified Ttheory of Acceptance and Usage of Technology (UTAUT) dan Task Technology
Fit (TTF) sebagai solusi dalam menentukan seberapa optimal SIMRS diterapkan oleh RSUD
Blambangan
5. Alasan penggunaan metode UTAUT dan TTF
1.2 Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara mengevaluasi keoptimalan SIMRS pada RSUD Blambangan menggunakan
metode UTAUT dan TTF?
2.
1.3 Tujuan
1. Untuk mengevaluasi SIMRS pada RSUD Blambangan menggunakan metode UTAUT dan TTF.
2. Untuk mengetahui seberapa pengaruh tingkat keoptimalan SIMRS pada RSUD Blambangan
terhadap kelancaran kinerja rumah sakit.
1.4 Manfaat
1. Mengetahui bagaimana penerapan metode UTAUT dan TTF untuk mengevaluasi SIMRS RSUD
Blambangan.
2. Diharapkan dapat menjadi kontribusi untuk memaksimalkan kinerja pegawai RSUD dalam
penggunaan SIMRS di setiap divisi di rumah sakit.
1.5 Batasan Masalah
1. Metode yang digunakan adalah Metode Unified Ttheory of Acceptance and Usage of Technology
(UTAUT) dan Task Technology Fit (TTF).

BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit
1. Pemaparan pengertian dari Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit
2. Penggunaan dan manfaat Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit dalam keoptimalan kinerja
rumah sakit
2.2 Task Tecgnology Fit (TTF)
Penegrtian umum dan cara kerja metode TTF
2.3 Unified Theory of Acceptance and Usage of Technology (UTAUT)
Pengertian umum dan cara kerja metode UTAUT
2.4 Model Gabungan TTF dan UTAUT
Gambaran umum mengenai penggabungan metode UTAUT dan TTF
2.5 Structure Equation Modelling (SEM)
Pengaruh penambahan SEM pada metode UTAUT dan TTF

BAB III
METODOLOGI PENELITIAN
3.1. Gambaran Umum Sistem
Gambaran umum mengenai sistem atau aplikasi yang akan diteliti dan dievaluasi.
3.2. Jenis Penelitian
Pemaparan mengenai jenis penelitian yang dilakukan
3.3. Tahapan Ppenelitian
1. Analisa sistem
2. Mengevaluasi sistem
3. Menemukan tujuan akhir evaluasi

Anda mungkin juga menyukai