Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

JUDUL MATA KULIAH : PENGANTAR ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


NOMOR KODE/SKS : KMU 1201 / 2 SKS
SEMESTER :1
JURUSAN :
DOSEN : dr. Ria Masniari Lubis, M.Si
CAPAIAN PEMBELAJARAN (TIU) :Setelah mengikuti perkuliahan ini selama satu semester mahasiswa FKM – USU dapat memahami,
menjelaskan dan mampu menguasai konsep Pengantar Ilmu Kesehatan Masyarakat

PROFIL : EDUCATOR, MANAGER, RESEARCHER

MINGGU KEMAMPUAN AKHIR YANG TOPIK BAHASAN BENTUK KRITERIA BOBO


DIHARAPKAN PEMBELAJARAN PENILIAN T
NILAI
1. Mampu menidentifikasi dan memahami - Defenisi Public Health - Ceramah - TugasIndividu
konsep kesehatan masyarakat dan upaya - Level of Prevention - Diskusi - Tugas 10
kesehatan masyarakat - Konsep terjinya penyakit Kelompok 10
- Upaya kesehatan -UTS 40
masyarakat -UAS 40
2. Mampu menidentifikasi dan memahami - Dampak lingkungan - Ceramah
paradigma sehat terhadap status kesehatan - Diskusi
- Dampak perilaku kesehatan
terhadap status kesehatan
- Dampak pelayanan
kesehatan terhadap status
kesehatan
3 dan 4 Mampu menjelaskan perkembangan - Upaya pemberatasan - Ceramah
kesehatan masyarakat di Indonesia penyakit menular - Diskusi
- Pendidikan kesdokteran
- Pendidikan kesehatan
masyarakat
- Konsep puskesmas
- Kegiatan pokok puskesmas
- Pembangunan kesehatan
masyarakat desa
- Posyandu
- Upaya kesehatan
puskesmas
5 Mampu mengidentifikasi ruang lingkup - Defenisi sehat - Ceramah
kesehatan masyarakat - Visi, misi dan tujuan - Diskusi
kesehatan masyarakat
- Pelayanan kesehatan
masyarakat
- Prinsip upaya kesehatan
masyarakat
6 Mampu mengidentifikasi status kesehatan - Tujuan pembangunan - Ceramah
kesehatan - Diskusi
- Indikator status kesehatan
- Status gizi
- Faktor yang mempengaruhi
status kesehatan
- Disparitas status kesehatan
6. Mampu menjelaskan perkembangan - Pre revolution - Ceramah
kesehatan masyarakat di Dunia - Enlightenment, science and - Diskusi
revolution
- Social reform and the
sanitary movement
- Hospital reform
- The bakterial revolution
- Microbiology and
immunology
- Maternal and child health
- Nutrition in public health
- Military medicine
- International of health
- The epidemiologi transition
- New public health
7. Mampu menjelaskan dan memahami - Monitoring status kesehatan - Ceramah
tanggung jawab dan kegiatan kesehatan - Mengembangkan kebijakan - Diskusi
masyarakat kesehatan
- Promosi kesehatan
- Pelayanan kesehatan
- Pengawasan lingkungan ,
makanan, obat, kerja
- Pembiayaan
- Pelayanan kesehatan mental
dan perorangan
- Kerjasama lintas sektoral
8. Mampu mengidentifikasi dan memahami - Defenisi dan latar belakang - Ceramah
pengantar epidemiologi epidemiologi - Diskusi
- Ruang lingkup
epidemiologi
- Fungsi dan peran
epidemiologi
- Manfaat epidemiologi
- Segitiga epidemiologi
- Rantai penularan penyakit
- Sasaran pencegahan
9 Mampu mengidentifikasi dan memahami - Defenisi administrasi - Ceramah
pengantar administrasi kesehatan dan kesehatan - Diskusi
kebijakan - Unsur pokok administrasi
kesehtan
- Ruang lingkup
- Manfaat penerapan
administrasi kesehatan
10. Mampu menidentifikasi dan memahami - Proses Latar belakang - Ceramah
pengantar pendidikan kesehatan ilmu perilaku - Inti promosi kesehatan - Diskusi
- Misi promosi kesehatan
- Tempat pelaksanaan
promosi kesehatan
- belajar dalam promosi
kesehatan
- Metode dan alat bantu
promosi kesehatan
- Prilaku dan promosi
kesehatan
11. Mampu mengidentifikasi dan memahami - Latar belakang dan defenisi - Ceramah
pengantar gizi kesehatan masyarakat gizi - Diskusi
- Ruang lingkup ilmu gizi
dan gizi kesehatan
masyarakat
- Perbedaan gizi masyarakat
dengan gizi kesehatan
masyarakat
- Bidang-bidang gizi
masyarakat
-
12. Mampu mengidentifikasi dan memahami - Defenisi statistik - Ceramah
pengantar biostatistika - Biostatistik - Diskusi
- Sejarah Konsep Dasar
- Statistika Deskriptif dan
Statistika inferensial
13. Mempu mengidentifikasi dan memamhami - Defenisi kesehatan kerja - Ceramah
pengantar kesehatan dan keselamatan kerja - Batasan dan ruang lingkup - Diskusi
- Pelayanan preventif
kesehatan kerja
- Pelayanan promotif
kesehatan kerja
- Pelayanan kuratif
- Pelayanan Rehabilitative
- Perbandingan kesehatan
kerja dengan kesehatan
masyarakat
- Sejarah
- Perundang-undangan
ketenagakerjaan
- Determinan kesehatan kerja
14 Mampu mengidentifikasi dan memahami - Sejarah ilmu kesehatan - Ceramah
pengantar kesehatan lingkungan lingkungan - Diskusi
- Ilmu kesehatan lingkungan
dalam persfektif ekologi
dan sanitasi
- Batasan kesehatan
lingkungan
- Tujuan kesehatan
lingkungan
- Pencemaran
- Penyediaan air bersih dan
air minum
- Pemukiman dan
pemukiman

Referensi :

Anda mungkin juga menyukai