Anda di halaman 1dari 18

SITRUST MANUAL

Aplikasi Mobile
versi 6.1

Versi Dokumen: 1.0

Yayasan KNCV Indonesia


Pengantar

SITRUST adalah suatu sistem informasi untuk memantau pengiriman paket


spesimen, dimana sistem ini akan digunakan oleh Faskes Pengirim , Faskes TCM
(Penerima) dan Kurir. SITRUST terdiri dari dua aplikasi, pertama aplikasi web-based
untuk mengelola data dan pengguna SITRUST, yang kedua adalah aplikasi mobile
berbasis Android yang akan digunakan untuk mengirim dan menerima spesimen.

SITRUST dibuat sederhana dan ramah terhadap pengguna agar SITRUST mudah
digunakan oleh semua golongan pengguna. SITRUST dibuat menggunakan teknologi
terbaru yang terbuka serta menggunakan jaringan internet agar aplikasi bisa
digunakan oleh banyak pengguna sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya.

Penyusun,

TIM SITRUST

1|Manual Aplikasi SITRUST


Daftar Isi

Pengantar ................................................................................................. 1

Daftar Isi .................................................................................................. 2

Mengunduh Aplikasi Mobile.......................................................................... 3

Membuka Aplikasi SITRUST ......................................................................... 4

Masuk ke Aplikasi SITRUST ......................................................................... 5

Halaman Depan SITRUST ............................................................................ 6

Menu Order Pengiriman .............................................................................. 7

Menu Status Pengiriman ............................................................................ 10

Menu Faskes Penerima .............................................................................. 11

Menu Kurir ............................................................................................... 13

Hasil Pemeriksaan ..................................................................................... 16

Menu Pengguna ........................................................................................ 17

2|Manual Aplikasi SITRUST


Mengunduh Aplikasi Mobile

Aplikasi SITRUST tersedia dan dapat diunduh langsung menggunakan Google


Playstore. Masuk ke dalam aplikasi Google Playstore, kemudian ketik SITRUST dan
pilih aplikasi seperti pada gambar di bawah ini:

Gambar 1 Download SITRUST

3|Manual Aplikasi SITRUST


Membuka Aplikasi SITRUST

Pilih aplikasi SITRUST pada halaman utama Smartphone seperti pada gambar di
bawah ini:

Logo SITRUST

Gambar 2 Membuka SITRUST

4|Manual Aplikasi SITRUST


Masuk ke Aplikasi SITRUST

Pengguna diwajibkan untuk mengisi nama pengguna dan kata kunci password yang
sudah diberikan ke dalam kotak yang disediakan. Pengguna tidak dapat masuk ke
dalam aplikasi jika nama pengguna dan password tidak sesuai. Fitur ini disediakan
sebagai bentuk keamanan agar tidak sembarang pengguna dapat masuk ke dalam
aplikasi.

Keterangan:

1. username, isi dengan nama pengguna


yang telah diberikan.
2. password, isi dengan password yang
sudah diberikan.

Jenis user/pengguna dalam pada aplikasi


SITRUST:

1. Pengirim
2. Penerima
3. Pengirim-dan-Penerima
4. Kurir

Gambar 3 Halaman Login SITRUST

5|Manual Aplikasi SITRUST


Halaman Depan SITRUST

SITRUST terdiri atas 8 menu utama: Order Pengiriman, Status Pengiriman, Faskes
Penerima, Kurir, Hasil Pemeriksaan, Informasi, Pengguna dan Tentang SITRUST.

Keterangan:

1. Order Pengiriman, menu ini


digunakan oleh jenis user pengirim dan
pengirim-dan-penerima untuk
melakukan order spesimen.
2. Status Pengiriman, menu ini
digunakan oleh semua jenis user untuk
melihat status pengiriman paket
spesimen.
3. Faskes Penerima, menu ini
digunakan oleh jenis user penerima
untuk melakukan konfirmasi
penerimaan paket spesimen.
4. Kurir, menu ini digunakan oleh jenis
user kurir untuk melakukan konfirmasi
penjemputan dan pengiriman paket
spesimen.
5. Hasil Pemeriksaan, menu ini
digunakan oleh jenis user pengirim dan
pengirim-dan-penerima untuk melihat
hasil pemeriksaan dari faskes
penerima.
6. Informasi, menu ini digunakan oleh
semua jenis user untuk melihat
informasi SITRUST.
7. Pengguna, halaman ini digunakan
oleh semua jenis user untuk mengubah
password.
8. Tentang SITRUST, halaman ini berisi
informasi dasar tentang SITRUST

Gambar 4 Halaman Depan SITRUST

6|Manual Aplikasi SITRUST


Menu Order Pengiriman

Menu order pengiriman digunakan oleh jenis user pengirim dan pengirim-dan-
penerima untuk melakukan order pengiriman spesimen. Setiap data spesimen yang
dikirim melalui menu order pengiriman ini akan disimpan ke dalam database
SITRUST, kemudian kurir akan mendapatkan notifikasi penjemputan order via SMS.

Keterangan:

1. No. Order, nomor order otomatis


terisi oleh aplikasi. Order tidak dapat
dikirim jika nomor order masih
kosong.
2. NIK Terduga, diisi dengan NIK
pasien/terduga.
3. Nama Terduga, diisi dengan Nama
pasien/terduga.
4. No. Identitas Sediaan, diisi dengan
format pengisian:
TH/KODEFASKES/1/NOURUTTB06.
TH: tahun.
KODEFASKES: kode faskes
1: diisi 1 atau 2.
NOURUTTB06: diisi dengan nomor
urut sesuai TB06.
5. Jenis Terduga, klik untuk memilih
jenis terduga.
6. Alasan Pemeriksaan, klik untuk
memilih alasan pemeriksaan.
7. Kategori, klik untuk memilih jenis
kriteria (1-9 kriteria).

7|Manual Aplikasi SITRUST


Keterangan (lanjutan):

8. Jenis Pemeriksaan, pilih jenis


pemeriksaan yang sesuai (Test Cepat
GX, Test Cepat LPA, Biakan, Uji
Kepekaan Lini 1, Uji Kepekaan Lini 2).
9. Lokasi Anatomi, klik untuk memilih
lokasi anatomi (paru, extraparu). Jika
pilihan extraparu, ketik lokasi pada
kolom yang disediakan.
10.Contoh Uji, klik untuk memilih
contoh uji (Dahak/lainnya). Jika
pilihan lainnya, ketik contoh uji
lainnya pada kolom yang disediakan.
11.Tambah ke BOX, digunakan untuk
menyimpan data spesimen yang
sudah dicatat sebelumnya.
12.Jumlah Spesimen, digunakan untuk
melihat jumlah spesimen yang sudah
disimpan ke dalam BOX. Jumlah
spesimen juga dapat diklik untuk
melihat daftar spesimen yang sudah
disimpan sebelumnya ke dalam BOX.

8|Manual Aplikasi SITRUST


Keterangan (lanjutan):

13.Pilih Kurir Pengirim, klik untuk


memilih kurir pengirim yang telah
ditentukan sebelumnya oleh admin
SITRUST.
14.Pilih Faskes TCM, klik untuk memilih
faskes penerima (TCM) yang telah
ditentukan sebelumnya oleh admin
SITRUST.
15.KIRIM, klik kirim untuk mengirim
order paket spesimen ke kurir. Data
pengiriman order akan tersimpan di
dalam database SITRUST dan dapat
dipantau menggunakan menu status
pengiriman.

Gambar 5 Menu Order Pengiriman

9|Manual Aplikasi SITRUST


Menu Status Pengiriman

Menu status pengiriman digunakan oleh semua jenis user untuk memantau status
pengiriman paket order spesimen.

Keterangan:

1. Order, menampilkan data nomor


order.
2. Pengirim, menampilkan data nama
faskes pengirim.
3. Faskes TCM, menampilkan data nama
faskes penerima (TCM).
4. Status, menampilkan status
pengiriman paket spesimen. Urutan
status pengiriman adalah: order 
konfirmasi (penjemputan)  dalam
pengiriman (diambil)  sampai 
diterima.
5. Tanggal, menampilkan tanggal order
paket spesimen .

Gambar 6 Menu Status Pengiriman

10 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Menu Faskes Penerima

Menu faskes penerima digunakan oleh jenis user penerima (fakses penerima) untuk
melakukan konfirmasi penerimaan paket spesimen yang dikirimkan oleh faskes
penerima via kurir. Faskes pengirim akan mendapatkan notifikasi feedback via SMS
jika faskes penerima telah melakukan konfirmasi.

Keterangan:

Klik list paket spesimen yang akan dilakukan


konfirmasi penerimaan paket spesimen.

11 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Keterangan (lanjutan):

1. No. Order, menampilkan data nomor


order (otomatis oleh aplikasi)
2. Status, pilih status paket yang
diterima, apakah baik atau rusak.
3. Keterangan, jika status paket adalah
rusak, maka keterangan wajib diisi. Isi
keterangan dengan menuliskan alasan
status rusak.
4. Kirim, klik kirim untuk melakukan
konfirmasi penerimaan paket
spesimen. Data status pengiriman
akan ter-update menjadi telah diterima
jika telah dilakukan konfirmasi
penerimaan paket.

Gambar 7 Menu Faskes Penerima

12 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Menu Kurir

Menu kurir digunakan oleh jenis user kurir untuk melakukan konfirmasi,
penjemputan, dan pengiriman paket spesimen yang di-order oleh faskes pengirim.

Kurir – Konfirmasi Penjemputan

Keterangan: Keterangan: Keterangan:


Klik list paket warna Klik konfirmasi untuk Isi form penjemputan,
merah (status order) mengisi form konfirmasi. klik tanggal dan jam
untuk melakukan penjemputan untuk
konfirmasi penjemputan. memilih jadwal
penjemputan.
Gambar 8 Kurir - Konfirmasi Penjemputan

13 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Kurir – Ambil Paket (Pengiriman)

Keterangan: Keterangan: Keterangan:


Klik list paket warna Klik diambil untuk Isi form pengambilan, klik
oranye (status mengisi form tanggal pengambilan dan
konfirmasi) untuk pengambilan. jam pengambilan untuk
melakukan pengambilan memilih jadwal
paket. pengambilan.
Gambar 9 Kurir - Ambil Paket

14 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Kurir – Paket Sampai

Keterangan: Keterangan: Keterangan:


Klik list warna kuning Klik Sampai untuk Klik tanggal sampai dan
(status dalam mengisi form paket telah jam sampai untuk
pengiriman) untuk sampai ke faskes memilih jadwal paket
melakukan konfirmasi penerima. sampai.
paket telah sampai ke
faskes penerima.
Gambar 10 Kurir - Paket Sampai

15 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Hasil Pemeriksaan

Hasil pemeriksaan digunakan oleh jenis user pengirim dan pengirim-dan-penerima


untuk melihat daftar hasil pengiriman yang telah di isi oleh faskes penerima.

Keterangan: Keterangan:
Klik list spesimen untuk membuka hasil Form hasil pemeriksaan sesuai dengan
pemeriksaan. input hasil pemeriksaan oleh faskes
penerima.

Gambar 11 Hasil Pemeriksaan

16 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T
Menu Pengguna

Menu pengguna dapat digunakan oleh semua jenis user untuk mengubah username
dan password login untuk masuk pada aplikasi mobile.

Keterangan:

1. username, diisi dengan username


yang telah diberikan sebelumnya.
2. Old password, diisi dengan
password lama sebelum diganti.
3. New password, diisi dengan
password baru yang diinginkan.

Gambar 12 Menu Pengguna

17 | M a n u a l A p l i k a s i S I T R U S T

Anda mungkin juga menyukai