Anda di halaman 1dari 2

Ideologi atau pandangan hidup yang sedang berkembang di dunia sekarang

antara lain :

Ideologi Sosialisme
Ideologi Komunisme
Ideologi Liberalisme
Ideologi Kapitalisme

Ideologi Sosialisme
Sosialisme adalah paham dimana kemakmuran dalam sebuah negara berasal dari
milik bersama secara sosial. Dalam ideologi ini, hak milik pribadi sangat dibatasi.
Ideologi ini banyak digunakan di negara-negara barat.

Ideologi Komunisme
Paham ini sangat mendahulukan kepentingan bersama/umum diatas kepentingan
pribadi. Paham ini mirip seperti Ideologi Sosialisme bedanya, paham ini benar-
benar menyatakan hal apapun yang terjadi di negara adalah milik bersama, bukan
pribadi. Salah satu negara yang menganut sistem ini adalah Korea Utara

Ideologi Liberalisme
Paham ini mengutanakan kepentingan pribadi dengan mendukung sepenubnya
usaha pribadi. Ideologi ini juga menggangap bahwa kebebasan adalah hal utama
dalam membentuk negara. Beberapa negara yang menganut ideologi ini adalah
Brazil, Meksiko, dan Kanada.
Ideologi Kapitalisme
Paham ini menyatakan bahwa negara tidak memiliki kewenangan untuk mengatur
perekonomian, negara hanya bertugas untuk mengawasi. Disini, perdagangan
dilakukan secara bebas dan diatur oleh pemilik swasta dengan bertujuan
menumoukkan saham sebanyak mungkin agar mendapatkan keuntungan yang
besar. Salah satu negara yang menggunakan ideologi ini adalah Belanda

Anda mungkin juga menyukai