Anda di halaman 1dari 8

Tema 6 subtema 1!

A. Ayo memilih jawaban yang tepat!


Perhatikan teks berikut untuk menjawab soal no 1,2 dan 3.!

Lani dan Siti, sedang bermain di kebun belakang rumah


Lani. Di kebun belakang rumah Lani tumbuh berbagai
tanaman bunga. Bunga-bunga bermekaran.
Tampak kupu-kupu terbang ke sana kemari.Tidak jauh dari
taman bunga, terdapat kandang ayam. Lani dan keluarganya
memelihara ayam. Di dekat kandang ayam, terdapat satu
kandang kelinci. Lani juga memelihara kelinci.

1. Hewan apa saja yang dipelihara Lani?


a. kambing dan kelinci
b. sapi dan ayam
c. ayam dan kelinci

2. Dimanakah letak kandang ayam Lani?


a. di depan rumah Lani
b. di belakang rumah Lani
c. di muka rumah Lani

3. Ayam dan kelinci Lani agar tetap sehat kandangnya harus …


a. dibersihkan secara rutin
b. dibiarkan kotor
c. dikumpulkan jadi satu ayam dan kelinci Lani

4. Tugas dan kewajibanmu harus kamu ....


a. ingat
b. laksanakan
c. abaikan

5. PR harus dikerjakan di ....


a. sekolah
b. kelas
c. rumah.

6. Seragam sekolah hanya dipakai saat ….


a. bermain
b. bersekolah dan bermain
c. bersekolah

Perhatikan gambar dibawah ini !


7. Telur ayam dijual dalam kemasan setelah ditimbang Berat 1 kilogram
a. 1 kilogram = 8 ons
b. 1 kilogram = 9 ons
c. 1 kilogram = 10 ons

8. Telur ayam dijual dalam kemasan setelah ditimbang Berat 1 kilogram


a. 1 kilogram = 900 gram
b. 1 kilogram = 950 gram
c. 1 kilogram = 1.000 gram

Perhatikan penggalan lagu "Ayamku" berikut untuk menjawab soal no 9,10

9. Bagian lagu dengan ___ di bunyikan …


a. pendek
b. biasa
c. panjang

10.Bagian lagu dengan di bunyikan ....


a. pendek
b. biasa
c. panjang

B. Ayo mengisi dengan jawaban yang tepat!

Perhatikan puisi yang dibuat Lani untuk menjawab soal no 11,12,13

11. Apakah judul puisi yang di buat Lani adalah ....


12. Puisi yang di buat lani menceritakan tentang ....
13. Lani mempunyai ... kelinci.
14. Pekarangan sekolah sebaiknya disapu setiap ...
15. Lingkungan sekolah ... nyaman untuk belajar.
16. Perilaku suka menolong dapat membuat kita memiliki banyak ....

17. Lani memelihara ayam. Setiap hari, ayam Lani bertelur.


Telur ayam Lani terkumpul 1 kilogram setiap hari.
Setiap 1 kilogram telur dimasukkan dalam satu keranjang.
Setelah 6 hari, telur ayam terkumpul ....... keranjang.
Berat telur ayam Lani selama 12 hari adalah …... Kg

18. Telur ayam dimanfaatkan untuk lauk pauk. Keluarga Lani membutuhkan 1 kilogram
telur ayam setiap 6 hari. Telur ayam yang harus tersedia selama 24 hari adalah ...

Perhatikan penggalan lagu Ayamku diatas.!

19. ditandai ………………bagian lagu yang memiliki bunyi pendek.


20. ditandai……………….bagian lagu yang memiliki bunyi panjang.

Lengkapnya ⇒ Kumpulan Soal Tematik Kelas 2 Tema 5 6 7 8 Semester 2

C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.


Tulislah jawabanmu menggunakan huruf tegak bersambung. !

21. Apa makanan ayam dan burung merpati ?

22. Sebutkan sanksi untuk yang melanggar tata tertib di sekolah ?

23. Sebutkan tata tertib yang harus dipatuhi di sekolah ?

24. Nurmila membeli buah apel beratnya 3 kg dan buah semangka beratnya 5 kg. Berapa ons
berat seluruh buah Nurmila?

25. Nada 5 dan 3 nilainya ½ ketukan sehingga nada 5 dan nada 3 lebih pendek dari pada 4.?
Nada 5 dan 3 ... ketukan.
Tema 6 subtema 2

A. Ayo memilih jawaban yang tepat!


Bacalah teks di bawah ini! Untuk soal 1,2,3

Setiap hari Minggu, Lani membantu. Ayah membersihkan kandang ayam. Kandang ayam
Lani terjaga kebersihannya. Kandang ayam yang bersih membuat ayam tidak mudah
sakit. Dengan demikian, lingkungan sekitar kandang pun menjadi sehat.

1. Lani ... Ayah membersihkan kandang ayam.


a. melihat
b. membantu
c. membiarkan

2. Kandang ... Lani terjaga kebersihannya


a. Sapi
b. Kelinci
c. Ayam

3. Kandang ayam yang bersih membuat ayam ...


a. mudah bertelor
b. tidak mudah sakit
c. cepat gemuk

4. Sebelum mulai pelajaran, kita ... kepada Tuhan.


a. berdoa
b. meminta
c. mengucapkan

5. Ketika mengikuti pelajaran, kita harus mematuhi ...


a. Aturan
b. tata tertib
c. Ketua kelas

6. Tiba di sekolah, kita memberi ... kepada guru.


a. buku
b. hormat
c. bingkisan

Perhatikan gambar berikut.!


7. Daging ayam ditimbang menggunakan alat timbangan.!
a. A
b. B
c. C

8. Telur ayam ditimbang menggunakan alat timbangan.!


a. A
b. B
c. C

9. Lani menirukan gerakan kelinci ketika sedang melompat kedua tangan Lani adalah
sebagai…
a. kaki depan kelinci
b. kaki belakang kelinci
c. kaki kiri kelinci

10. Gerakan kaki kelinci… ketika bergerak.


a. melompat
b. berjalan
c. berlari

B. Ayo mengisi dengan jawaban yang tepat!

11. Nama bulan yang ke 5 adalah . . .


12. Ada ... bulan dalam satu tahun.
13. Susunlah kata-kata berikut menjadi kalimat yang benar.
ibu – mengerjakan – lani – PR – membantu.
14. Meminjam buku di perpustakaan harus mematuhi ...
15. Di dalam perpustakaan kita harus ... karena banyak teman sedang membaca buku.
16. Lina meminjam buku di perpustakaan Lina harus menjadi ... perpustakaan.
17. Penjual mangga meletakan 2 biji timbangan, masingmasing 1 kg. Berarti pembeli
membeli ... kg mangga.
18. Ibu dan Lani membeli 3 kg wortel, jika menggunakan biji timbangan 1 kg, maka biji
timbangan yang digunakan adalah . . . biji.

Gambar dibawah ini untuk nomor 19 dan 20. !


19. Lihat gambar yang bagian A merupakan gerakan kaki ayam yang …
20. Lihat gambar yang bagian B merupakan gerakan ayam ... sayapnya.

Lengkapnya ⇒ Kumpulan Soal Tematik Kelas 2 Tema 5 6 7 8 Semester 2

C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.!

Tulislah jawabanmu menggunakan huruf tegak bersambung.

21. Susunlah kata-kata berikut menjadi kalimat yang benar.


A) datang – ke sekolah – udin dan beni – tepat waktu
B) dayu – suka – menyontek – tidak

22. Apa yang harus kita lakukan saat ada yang melanggar peraturan?
23. Mengapa kita tidak boleh membuang sampah sembarangan?
24. Manakah yang lebih berat, 1 kg pepaya ataukah 200 gram biji jagung?
25. Ceritakan gerakan kelinci melompat ?

Tema 6 subtema 3

A. Ayo memilih jawaban yang tepat!


Bacalah teks di bawah ini! Untuk soal 1,2,3

Olahraga Pagi

Pada hari Minggu yang cerah, Lani dan keluarganya berolahraga pagi.Udara sejuk pada
pagi hari. Matahari bersinar cerah dan semua bergembira. Mereka lari pagi mengelilingi
taman perumahan. Tampak bunga-bunga sedang bermekaran di taman. Ada bunga
mawar, bunga sepatu, bunga melati,dan banyak lagi. Hari itu hari yang membahagiakan
untuk Lani dan keluarganya.

1. Pada hari apa Lani dan keluarganya berolahraga?


a. Jum’at
b. Sabtu
c. Minggu
2. Di mana mereka berolah raga pagi?
a. Taman kota
b. Taman perumahan
c. Taman rumah

3. Apa yang dilihat Lani di taman?


a. Bunga
b. Kupu-kupu
c. Burung

4. Dalam setiap permainan, selalu ada ... Permainan.


a. gerakan
b. peraturan
c. Istirahat

5.Semua siswa di sekolah harus mematuhi ... disekolah.


a. contoh
b. waktu
c. aturan

6. Contoh peraturan yang kamu temukan ketika jam istirahat adalah ….


a. tidur dikelas
b. makan diluar kelas
c. belajar

7. Cabai yang dipetik Lani seberat 5 ons dan Ibu juga memetik cabai seberatnya 5 ons berat
cabai sekarang keseluruhan adalah …
a. 8 ons
b. 9 ons
c. 10 ons

8. Cabai yang dihasilkan di halaman rumah Lani seberat 5 kg. 5 kg. = ... ons
a. 30 ons
b. 50 ons
c. 60 ons

Perhatikan gambar berikut.!

9. Karya seni Lani merupakan karya seni rupa ….


a. Satu dimensi
b. Dua dimensi
c. Tiga dimensi

10. Ciri utama karya seni tiga dimensi adalah memiliki tiga unsur, yaitu …
a. panjang, lebar, dan luas.
b. panjang, lebar, dan tinggi.
c. panjang, lebar, dan berat.

B. Ayo mengisi dengan jawaban yang tepat!

11.Merawat dan memelihara tanaman di sekitar sekolah merupakan salah satu ... siswa di
sekolah
12. Lani, Udin, dan Beni bergotong royong ... Ibu Lani mengangkat belanjaan dari pasar.
13. Dalam setiap permainan, selalu ada ... permainan.
14. Siswa menggunakan ... olah raga ketika pelajaran olahraga.
15. Beni sangat menyesal karena tidak mengikuti ... sekolah
16. Semua ... peraturan permainan
17. Ibu membeli wortel 20 ons dan kentang 30 ons. Jumlah total belanjaan Ibu ... ons.
18. Lani memetik 10 ons tomat dan 20 ons terung jumlah total hasil panen Lani ... ons.
19. Karya seni tiga dimensi dapat dilihat dari berbagai sisi, yaitu ...
20. Pada karya tiga dimensi, terdapat titik-titik, garis, dan ... atau ...

Lengkapnya ⇒ Kumpulan Soal Tematik Kelas 2 Tema 5 6 7 8 Semester 2

C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.!


Tulislah jawabanmu menggunakan huruf tegak bersambung.
21. Apakah menurutmu peraturan di sekolah itu penting?
22. Sebutkan 3 jenis bunga yang ditemukan di taman sekolah!
23. Sebutkan 3 jenis tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat.!
24. Untuk kebutuhan membuat model bunga dan buah, ibu guru menyiapkan 20 ons
plastisin. Berapa kilogramkah itu?
25. Tuliskan nama hasil karya tiga dimensi dari model plastisin.!

Tema 6 subtema 4

Anda mungkin juga menyukai