Anda di halaman 1dari 2

Nama : SUTOYO, AMK

Kelas : 37
Mata Pelatihan : ANTI KORUPSI
Widyaiswara : ANDARI DWI UTAMI, MH

SOAL ANTI KORUPSI

Pilihlah jawaban yang benar dari sejumlah pilihan jawaban yang tersedia

1. Setiap orang yang secara melawan hukum melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang
lain atau suatu korporasi yang dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara,
merupakan pengertian dari…
a. Korupsi
b. Kolusi
c. Tindak Pidana Korupsi
d. Dikresi

2. Menurut Undang- undang Nomor 31 Tahun 1999 jo Undang undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang
Tindak Pidana Korupsi jenis Tindak Pidana Korupsi adalah , kecuali…
a. Perbuatan curang
b. Benturan Kepentingan dalam Pengadaan
c. Monopoli Kepentingan
d. Penggelapan dalam Jabatan

3. Suatu tindak Pidana korupsi yang kecil kecilan seperti perjalanan Dinas , ATK disebut dengan
a. Maxy Coruption
b. Penyuapan
c. Pitty Coruption
d. Gratifikasi

4. Kesatuan atau keselarasan antara pikiran, kata, perbuatan dan hati nurani merupak pengertian dari..
a. Spritual accountability
b. Integritas
c. Dreamtegrity
d. Berintegritas

5. Nilai yang Dasar anti korupsi yang disosialisasikan oleh KPK adalah
a. Toleransi
b. Religius
c. Peduli
d. Demokratis

6. Suatu perbuatan dapat dikatakan tindak pidana korupsi harus dibuktikan dengan bukti berupa:
a. Saksi, surat menyurat, sumpah, sangkaan
b. Saksi, korban, sumpah sangkaan
c. Saksi korban sumpah, sangkaan uang
d. Pemeriksaan setempat, surat menyurat , keterangan saksi,sumpahan
7. Seorang Pegawai Negeri Sipil di sebuah instansi pemerintah menawarkan diri menerima salah seorang
calon Pegawai dengan syarat memberikan imbalan uang merupakan bentuk tindak pidana korupsi …
a. Kerugian Keuangan Negara
b. Gratifikasi
c. Pemerasan
d. Perbuatan curang

8. Aktivitas bersama untuk membangun impian yang dapat dijadikan inspirasi dan penyemangat untuk
memberantas korupsi disebut…
a. Spritual accountability
b. Seeding of integrity
c. Dreamtegrity
d. Integritas

9. pegawai negeri atau penyelenggara negara yang menerima hadiah atau janji padahal diketahui atau
patut diduga, bahwa hadiah atau janji tersebut diberikan Karena kekuasaan atau kewenangan yang
berhubungan dengan jabatannya, atau yang menurut pikiran orang yang memberikan hadiah atau janji
tersebut ada hubungan dengan jabatannya merupakan pengertian…
a. Kerugian Keuangan Negara
b. Gratifikasi
c. Pemerasan
d. Perbuatan curang

10. Tulisikan nilai nilai dasar anti korupsi yang saudara ketahui ?
1) Sederhana
2) Peduli
3) Mandiri
4) Disiplin
5) Berani
6) Adil
7) Tanggung Jawab
8) Kerja keras
9) Jujur

Anda mungkin juga menyukai