Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKAYANG

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


UPTD-RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
KABUPATEN BENGKAYANG
Jln.Sanggau Ledo No 20 Telp.(0562) 441618 Email : bkyrsud@gmail.com
BENGKAYANG 79211

KEPUTUSAN
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN BENGKAYANG
NOMOR 9/VI TAHUN 2018

TENTANG
PIC (Person In Charge) PENGUMPUL DATA DAN VALIDATOR DATA UNIT
DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN BENGKAYANG

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN BENGKAYANG,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka monitoring indikator mutu Rumah


Sakit maka perlu ditetapkan PIC pengumpul data
Indikator Mutu Rumah Sakit;
b. bahwa untuk menghindari kejadian yang tidak
diharapkan dan untuk menjamin peningkatan mutu dan
keselamatan pasien maka perlu untuk menetapkan
validator data di setiap unit di Rumah Sakit;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada hurup a dan b dipandang perlu
menetapkan Keputusan Direktur tentang PIC pengumpul
data Indikator Mutu dan Validator data di Rumah Sakit
Umum Daerah Kabupaten Bengkayang

Mengingat : 1. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 29


Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116,
TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4431);
2. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5072);
4. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Tenaga
Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1691 / Menkes / Per / VIII / 2011 tentang Keselamatan
Pasien;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
129 / Menkes / SK / XI / 2008 tentang Standar
Pelayanan Rumah Sakit;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
012 Tahun 2012 Tentang Akreditasi Rumah Sakit;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :

KESATU : Penetapan PIC (person In Charger) dan Validator data


unit di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten
Bengkayang.

KEDUA : Tugas dari PIC (person In Charge) Pengumpul Data


Indikator Mutu Rumah Sakit adalah merekap data
monitoring indikator mutu di unit masing-masing dan
melaporkan ke pihak terkait.

KETIGA : Tugas dari validator adalah melakukan validasi data di


unit masing-masing dan melaporkan pada pihak terkait

KEEMPAT : Seluruh karyawan Rumah Sakit Umum Daerah


Kabupaten Bengkayang melakukan upaya pelaksanaan
tugas dan pelayanan sesuai standar untuk
terlaksananya dan tercapainya seluruh indikator mutu
tersebut.

KELIMA : Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal


ditetapkan dan apabila dikemudian hari ternyata
terdapat kekeliruan di dalamnya akan diadakan
perbaikan.

Ditetapkan : Bengkayang
Pada tanggal : 08 Januari 2019

DIREKTUR RSUD BENGKAYANG

dr. SEMUEL GERITS RAHANRA, MPH


PEMBINA/IV.a
NIP. 19650225 200212 1 002
LAMPIRAN I SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM
DAERAH KABUPATEN BENGKAYANG
TANGGAL : 08 JANUARI 2019
NOMOR : 9/VI TAHUN 2019

DAFTAR NAMA PIC (PERSON IN CHARGE) INSTALASI / UNIT KERJA

No Nama Unit
1 Berta Alisata. B, S.Farm, Apt. Instalasi Farmasi
2 Ersa Widya Astuti, A.Md. Kep Instalasi Gawat Darurat
3 Widia Lolita, S. A.Md. Kep Instalasi Bedah
4 Parulian Siburian, A.Md.AK Instalasi Laboratorium
5 Fatimatul Munawaroh, AMF Instalasi Rawat Jalan
6 Tama Rohani Hutaheaen, S.ST Instalasi Radiologi
7 Endang Hayati Pasaribu, S.Kep, Rekam Medis
M.Kes
8 Budi, A.Md.AK UTDRS
9 Felysia Elli, S.Kep Ruang Perawatan Bedah
10 Emilisa Eny Ardilla, A.Md.Kep Ruang Perawatan Interna
11 Cecelia Ester, A.Md, Keb Ruang Perawatan Kebidanan
12 Anggraini, A.Md, Kep Ruang Perawatab Anak
13 Eva Yunita, A.Md. Kep Ruang Perawatan Perinatologi
14 Ika Danriati, A.Md. Kep Ruang Perawatan VIP
15 Juhartatik, A.Md.Kep Ruang Perawatan ICU
16 Riana, S.ST PONEK
LAMPIRAN II SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM
DAERAH KABUPATEN BENGKAYANG
TANGGAL : 08 JANUARI 2019
NOMOR : 9/VI TAHUN 2019

KOORDINASI INSTALASI / UNIT KERJA

1 Nama Jabatan : PIC


2 Pengertian : Seseorang yang dapat bertanggung jawab terhadap
pelaksanaan peningkatan mutu di setiap Instalasi /
unit kerja masing-masing
3 Kualifikasi : 1) Pendidikan minimal D-3 dan S-1 yang bekerja
di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten
Bengkayang
2) Mengerti dan bertanggung jawab dalam
tugasnya
3) Dapat bekerjasama dengan Tim

4 Kedudukan : Bertanggung Jawab kepada Ketua PMKP


5 Uraian Tugas : 1) Menyusun Indikator Kerja Unit
2) Menyusun format pengumpulan indikator mutu
unit kerja
3) Menganalisa hasil pencapaian indikator mutu
unit kerja
4) Membuat laporan periodi hasil pemantau mutu
unit kerja
5) Menyelenggarakan dan menyiapkan kegiatan
sosialisasi internal Rumah Sakit
6 Wewenang : 1) Meminta laporan pelaksanaan pemantauan
indikator mutu unit kerja
2) Melakukan koordinasi dengan unit-unit kerja di
lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah
Kabupaten Bengkayang
3) Meminta data dan informasi yang berhubungan
dengan mutu unit kerja di lingkungan Rumah
Sakit Umum Daerah Kabupaten Bengkayang
7 Tanggung : 1) Bertanggung jawab terhadap pemantauan
Jawab indikator mutu unit kerja
2) Bertanggung jawab terhadap penyusunan
laporan pemantauan mutu unit kerja
3) Bertanggung jawab dalam pemberian informasi
yang berhubungan dengan kegiatan mutu
Rumah Sakit

Ditetapkan : Bengkayang
Pada tanggal : 08 Januari 2018

DIREKTUR RSUD BENGKAYANG

dr. SEMUEL GERITS RAHANRA, MPH


PEMBINA/IV.a
NIP. 19650225 200212 1 002
LAMPIRAN III SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD KABUPATEN
BENGKAYANG
TANGGAL : 08 JANUARI 2019
NOMOR : 9/VI TAHUN 2019

DAFTAR NAMA VALIDATOR DATA INSTALASI / UNIT KERJA

No Nama Unit
1 dr. Alice Indradjaja M.Biomed., - Instalasi Rawat Jalan
Sp.A - Ruangan Perinatologi dan Anak

2 dr. Stanley Proboseno - Instalasi Gawat Darurat


- Intensif Care Unit
- Instalasi Laboratorium
- Instalasi Kamar Bersalin
- Ponek

3 dr. Agustinus Vincent - Instalasi Radiologi


- Instalasi Farmasi
- Unit Transfusi Darah (UTD)
- Rekam Medik
- Ruang OK

4 Emmanuel Budiman, S.Tr - Ruang Bedah


- Ruang Interna
- Ruang Kelas/VIP

Anda mungkin juga menyukai