Anda di halaman 1dari 2

TAKSONOMI ANDERSON RINGKAS

Tujuan pendidikan dibagi ke dalam tiga domain, yaitu:


1. Cognitive Domain (Ranah Kognitif), yang berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek
intelektual, seperti pengetahuan, pengertian, dan keterampilan berpikir.
2. Affective Domain (Ranah Afektif) berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek perasaan dan
emosi, seperti minat, sikap, apresiasi, dan cara penyesuaian diri.
3. Psychomotor Domain (Ranah Psikomotor) berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek
keterampilan motorik seperti tulisan tangan, mengetik, berenang, dan mengoperasikan mesin.

Dimensi Taksonomi Anderson


Deskripsi dan kata kunci setiap kategori dapat dilihat dalam tabel di bawah ini.
KATEGORI KATA KUNCI
Remembering (ingatan): can the student recall or Menyebutkan definisi, menirukan ucapan,
remember the information? Dapatkah peserta didik menyatakan susunan, mengucapkan,
mengucapkan atau mengingat informasi? mengulang, menyatakan

Understanding (pemahaman): Dapatkah peserta didik Mengelompokkan, menggambarkan,


menjelaskan konsep, prinsip, hukum atau prosedur? menjelaskan identifikasi, menempatkan,
melaporkan, menjelaskan, menerjemahkan,
pharaprase.
Applying (penerapan): Dapatkah peserta didik Memilih, mendemonstrasikan, memerankan,
menerapkan pemahamannya dalam situasi baru? menggunakan, mengilustrasikan,
menginterpretasi, menyusun jadwal, membuat
sketsa, memecahkan masalah, menulis
Analyzing (analisis): Dapatkah peserta didik memilah Mengkaji, membandingkan, mengkontraskan,
bagian-bagian berdasarkan perbedaan dan kesamaannya? membedakan, melakukan deskriminasi,
memisahkan, menguji, melakukan eksperimen,
mempertanyakan.
Evaluating (evaluasi): Dapatkah peserta didik menyatakan Memberi argumentasi, mempertahankan,
baik atau buruk terhadap sebuah fenomena atau objek menyatakan, memilih, memberi dukungan,
tertentu? memberi penilaian, melakukan evaluasi
Creating (penciptaan): Dapatkah peserta didik Merakit, mengubah, membangun, mencipta,
menciptakan sebuah benda atau pandangan? merancang, mendirikan, merumuskan,
menulis.
(Siana, 2012)

Anda mungkin juga menyukai