Anda di halaman 1dari 2

1

PEDOMAN PRAKTIKUM
PEMBERIAN HUKNAH TINGGI DAN HUKNAH RENDAH

NAMA : ……………………………
TINGKAT : ……………………………

NO KEGIATAN NILAI KET


0 1 2
1 PERSIAPAN
1. Informed Consent
a. Menyapa Pasien
b. Menjelaskan Tujuan
c. Menjelaskan Keuntungan dan Kerugian Tindakan
d. Menjelaskan keuntungan yang mungkin tejadi selama tindakan
e. Menjelaskan resiko yang mungkin tejadi selama tindakan
f. Pastikan keluaraga atau Klien mengerti dengan penjelasan yang
telah diberikan
g. Persetujuan Tindakan.

2. Alat
a. Irigator lengkap : selang, dram kanule dalam bak
instrumen,standar irrigator 40-50 cm dari bokong pasien untuk
huknah rendah dan 20-30 cm dari bokong pasien untuk huknah
tinggi
b. Perlak dan alasnya
c. Cairan NaCL /air hangat dengan suhu 37-38 derajat celcius
pada huknah tinggi, air sabun 1-11/2 litr untuk huknah rendah
d. Pelumas/jelly
e. Sarung tangan
f. Pispot 2 buah ( 1 buah pispot sorong diisi sedikit cairan dan
satu buah pispot bulat)
g. Air untuk cebok
h. Tissu kloset / handuk
i. Cairan desinfektan
j. Selimut mandi
k. Sampiran
l. Celemek/scort

3. Lingkungan
a. Memasang sampiran
b. Atur pencahayaan
c. Ciptakan lingkungan yang aman dan nyaman

4. Pasien
a. Celana pasien dibuka, dan pasang alas bokong juga selimut
mandi
b. Atur posisi miring kanan untuk huknah tinggi, miring kiri
untuk huknah rendah

5. Perawat
a. Penolong cuci tangan tujuh langkah
b. Pasang celemek/skort
c. Dekatkan alat-alat, letakkan pispot ditempat yang mudah
dijangkau perawat

2 PROSEDUR TINDAKAN
1. Irigator diisi dengan air hangat /NaCL sesuai aturan selang
diklem, gantungkan irrigator pada standar kemudian buka klem
air dikeluarkan dalam bengkok lalu klem lagi
2. Pasang hand scoon lalu canul diberi jelly
3. Tangan kiri membuka anus, tangan kanan memasukkan canule
lebih kurang 3-4 cm untuk huknah rendah 5-10 untuk huknah
tinggi kedalam anus secara perlahan-lahan, anjurkan pasien rileks

Kumpulan PA.Kebutuhan Dasar Manusia II


2

dengan menghembuskan nafas secara perlahan


4. Membuka kran dan biarkan larutan masuk dengan perlahan
5. Menutupkran bila air dalam irrigator hampir habis atau bila
pasien tidak dapat menahan untuk BAB
6. pegang pangkal kanul dengan tisu lalu lepaskan dan masukkan
larutan antiseptik
7. Tanyakan pada pasien, bila ingin BAB, agar tahan beberapa saat
8. Pasien telentang kemudian pispot sorong dipasang, setelah feses
keluar semua diganti dengan pispot bulat
9. Siramkan air didaerah anus lalu bersihkan dengan kapas cebok
sampai bersih
10. Bila sudah selesai pispot diangkat, keringkan daerah anus dengan
handuk atau tissue. lepaskan hand scoon dan masukkan kedalam
bengkok berisi larutan desinfektan
11. angkat pengalas, pasang kembali pakaian bagian bawah lalu
lanjutkan dengan mengganti selimut mandi
12. Rapikan pasien dan bereskan alat-alat

3 DEKONTAMINASI
1) Rendam semua alat logam kedalam larutan klorin5%
2) Cuci tangan setelah tindakan
3) Keringkan tangan

4 EVALUASI
1. Catat kelainan yang ditemukan
2. Tindakan dicatat dalam form tindakan keperawatan
3. Hasil observasi dicatat dalam form observasi
4. Cara penulisan sesuai kaidah tata bahasa dan prinsip dokumentas
5. Member paraf atau nama jelas pada catatan tindakan

Ket:
0 : Tidak Dilakukan
1 : Dilakukan Tidak Sempurna
2 : Dilakukan sempurna

Jumlah Nilai : ……………….

Komentar Penguji : ………………………………………………………………………………


………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………

Curup,………………….
Mahasiswa Praktikan Penguji

(…………………..) (…………………….)
Nim………………. Nip…………………..

Kumpulan PA.Kebutuhan Dasar Manusia II

Anda mungkin juga menyukai