Anda di halaman 1dari 1

POTENSI TAMBANG BATU GAMPING DI PULAU MUNA

1. Batu gamping adalah batuan sedimen klastik yang mengandung <50% kalsit
(CACO3). Batu gamping sering disebut dengan istilah batu kapur sedangkan istilah
luarnya disebut limestone. Batu gamping biasanya terbentuk pada lingkungan laut
dan lingkungan evaporasi atau pelarutan. Batu gamping pulau muna sebagian
besar terbentuk pada lingkungan evaporasi. Salah satu contoh dari batu gamping
yang terbentuk dilingkungan evaporasi adalah stalaktit, stalakmit dan gua. Di
pulau muna banyak terdapat gua-gua dan juga karst. Jenis batu gamping muna
adalah travertine merupakan sebuah batugamping yang terbentuk oleh
presipitasi evaporasi, sering terbentuk di dalam gua, yang menghasilkan
deposit seperti stalaktit, stalakmit dan flowstone.
2. . Batu gamping juga sering dimanfaatkan sebagai campuran bangunan dan bahan
bakar smelter. Sebagian besar masyarakat lokal menggunakannya untuk
penimbunan jalan raya atau pengeras jalan karena teksturnya yang padat dan
keras. Karst di pulau muna membentang luas membentuk bukit-bukit cantik yang
diselimuti oleh vegetasi yang lebat. Salah satunya wisata puncak lakude yang ada
di desa masalili kecamatan kontunaga yang sekarang lagi ramai-ramainya
dikunjungi karena keindahan bukit-bukit karstnya. Bukit karstnya juga digunakan
sebagai wahana playing foks dan panjat tebing.
3.
4.

Anda mungkin juga menyukai