Anda di halaman 1dari 7

PENGARUH

GARIS PADA
BUSANA
Garis adalah salah satu unsur desain yang dapat memperbaiki bentuk
tubuh padaNINGSIH
POETRI desain pakaian.
(TATAGaris merupakan hasil gerakan satu titik ke titik yang
BUSANA
lain sesuai B) arahnya. Garis dapat terjadi apabila dua buah titik
dengan
dihubungkan. Garis atau siluet menentukan perkembangan mode pada suatu
periode. Siluet pada pakaian dapat diartikan sebagai bentuk luar atau garis batas
dari sehelai pakaian.

Garis dapat dikelompokkan menjadi beberapa kelompok, diantaranya :

1. Berdasarkan arahnya garis dapat dikelompokkan menjadi:

Vertikal Horizontal

Garis ini
mempunyai sifat Garis ini
kokoh, tinggi, mempunyai sifat
kuat dan tenang, pasif dan
stabil.
berwibawa.

Diagonal

Garis ini
berpengaruh yang
lembut, lincah dan
gembira pada
sipemakai.
2. Garis berdasarkan cara membuatnya dikelompokkan menjadi dua,
yaitu :

Garis Formal

Garis ini memberi kesan tidak mencerminkan kepribadian


sipembuat.

Garis Informal

Garis ini memberi kesan individual sesuai kepribadian


sipembuat.

3. Garis berdasarkan bentuk dikelompokkan menjadi :

garis lurus garis zig-zag garis bergerigi garis berombak

garis lengkung garis lingkar garis bersengkelit


Garis Vertikal
BEBERAPA MODE BUSANA YANG

MEMAKAI GARIS VERTIKAL Bentuk garis vertikal, akan selalu

memberikan efek langsing.

Seperti yang dapat lihat pada gambar

Model baju disamping, diatas, makin dekat jarak antar garis

memperlihatkan garis vertikal vertical pada busana akan membuat


pada bagian atas dibawah,
Anda semakin terlihat langsing.
efek tersebut akan
mengefekkan si pemakai akan
lansing, dan ditambah dengan
celah hitam pada bagian
pinggang juga akan
memperlihatkan siluet tubuh
yang ideal.

Garis vertikal dengan


warna yang berbeda
pada baju akan
memberikan kesan
lansing dan elegan.

Ditambahkan pada pita


pada ikat pinggan juga
menambahkan kesan
lansingnya.
Garis Horizontal

BEBERAPA MODE BUSANA YANG

MEMAKAI GARIS HORIZONTAL

Memang benar adanya bahwa garis


horizontal dapat membuat lebih lebar,
apalagi saat garis ini menutupi bagian
tubuh yang besar.

Tapi, jika garis horizontal ini dikenakan


Garis horizontal pada busana biasanya berfungsi pada bagian tubuh yang tepat, Anda bisa
untuk memberikan efek melebarkan bagi si terlihat sangat maksimal.

pemakainya. Biasanya sering dipakai bagi orang yang


kurus dan mereka ingin membuat efek lebar pada
beberapa bagian tubuhnya. Biasanya dadanya atau
panggulnya.
Perpaduan garis horizontal
dengan warna yang berbeda
membuat efek yang beberda
pada busana si pemakai.
Bagian garis warna orange
pada dada menciptakan efek
mencolok pada bagian dada,
sehingga orang lebih
berfokus pada dada, begitu
juga dengan warna garis
horizontal yang lain.
BEBERAPA MODE BUSANA YANG Garis Diagonal

MEMAKAI GARIS DIAGONAL

Garis diagonal juga sangat

efektif untuk membuat Anda

terlihat lebih kurus.

Garis diagonal ini akan

mengecilkan tampilan area

tubuh yang dibungkus


Garis-garis diagonal yang berbeda warna dapat
memberikan kesan yang menarik. Seperti dengan busana bergaris

memberikan garis tegas pada baju yang bergaris. diagonal ini.


Bisa juga memberikan efek lansing dan bersiluet
indah.
[OPTICAL ILUSSIONS]

Optical illusion (disebut juga visual illusion) adalah sebuah obyek visual
yang terlihat berbeda dibandingkan realitasnya. Atau, obyek itu bisa memiliki
multi makna/persepsi. Dalam busana, optical illusion sering menjadi tren, karena
dapat menciptakan efek yang unik bagi orang yang melihatnya. Karena itu banyak
desainer yang ingin menciptakan busana dengan optical illusion karya mereka
sendiri.

Busana dengan karya timbul 3D


mencipatakan sebuah efek yang menarik
bagi orang yangmelihatnya. Seperti
menghasilkan efek gambar yang nyata
dan timbul

Warna hitam pada bagian pinggang


memberikan efek lansing bagi
pemakainya. Hal ini tentu memberikan
efek percaya diri bagi yang ingin terlihat
lansing.

Corak yang unik dan ditambah dengan


warna yang mendukung memberiikan
efek menarik pada baju ini. Seperti
menghasilkan gambar yang nyata dan
timbul layaknya 3D

Baju dengan gambar seperti mengenggam


ini sunggu unik dan menarik perhatian
bagi yang memakainya. Efek ini
mengambarkan seperti si pemakai seperti
diremas oleh tangan pada pola baju
tersebut.
Daftar Pustaka

http://www.ilma95.net/edukasi/pengaruh_garis_pada_bentuk_tubuh/macam-
macam_garis.htm

https://www.liputan6.com/fashion-beauty/read/2351115/pengaruh-motif-garis-
pada-busana-dengan-penampilan-anda

Anda mungkin juga menyukai