Anda di halaman 1dari 1

Latihan Soal

Top Catering, melakukan proses bersama, menghasilkan 3 jenis produk, dengan biaya
bersama Rp15 juta, data produk yang dihasilkan sebagai berikut

Produk Kuantitas Harga jual Biaya


pada titik proses
split-off tambahan

Produk A 10,000 5,000 900


Produk B 7,500 3,500 750
Produk C 1,000 500 200

Diminta:
1. Hitunglah alokasi biaya bersama ke produk bersama yaitu produk A dan B,
menggunakan metode pengukuran fisik
2. Hitunglah alokasi biaya bersama ke produk bersama yaitu produk A dan B ,
menggunakan metode harga jual pada titik split-off

PT. INA memproduksi 3 buah jenis produk. Proses produksi dari ketiga produk tersebut
merupakan produk bersama, sehingga biaya yang terjadi merupakan biaya bersama. Berikut
ini data produksi bulan Januari 2015:

Produk X Produk Y Produk Z


Jumlah unit yang 60.000 64.000 40.000
diproduksi
Per unit Rp. 6 Rp. 5 Rp. 7
Total Rp. 360.000 Rp. 320.000 Rp. 280.000
Total biaya bersama adalah sebesar Rp.528.000

Diminta: Alokasikan biaya bersama tersebut pada masing-masing produk dengan


menggunakan metode fisik!

Anda mungkin juga menyukai