Anda di halaman 1dari 3

ELABORATION LIKELIHOOD THEORY (ELT)

TUGAS INI DIBUAT UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH KOMUNIKASI


PERSUASIF
DOSEN PENGAMPU :
Rosalia Primarini N , S.Sos.,M.A
Disusun oleh :
1. Winda Eliya Yunita (18071324)
2. Primanodya A.N (18071314)
3. Arif Kuswandoro (18072154)
4. Gregorius G (18071230)
5. Rayfalgal Syunii (190720357)

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI


FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI DAN MULTIMEDIA
UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA
2019
1.Apa dan bagaimana ELT , siapa saja tokoh pencetusnya
2.Bagaimana proses terbentuknya
3.Bagaimana penerapannya dalam masyarakat (berikan contoh kasus dan analisis
nya )
A. Pengertian ELT ( Elaboration Likelihood Theory )
Elaboration Likelihood Theory atau dalam Bahasa Indonesia sering disebut dengan
Teori kemungkinan elaborasi , memiliki arti yaitu kemampuan sesorang
dalam berpikir kritis tergantung kepada seberapa besar ketertarikan mereka
(seseorang tersebut ) terhadap hal yang di bicarakan atau di diskusikan.
B. Pencetus teori ELT
Teori ini dikembangkan oleh ahli psikologi sosial Richard Petty dan John Cacioppo.

Anda mungkin juga menyukai