Anda di halaman 1dari 6

TUGAS PENGETAHUAN BAHAN

BAHAN TAHAN API UNTUK ISOLATOR DAN BAHAN


TAHAN AIR

OLEH :

DINO TRI ALDIAN


NIM : 180403062
TEKNIK INDUSTRI B

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2019
Material Isolator Tahan Panas dan Peredam

Peredam adalah sebuah bahan / produk / Material untuk meredam / menahan dan tidak
menyalurkannya ke bagian yang tidak seharusnya. Peredam panas artinya bahan / produk /
material yang mampu menahan panas, agar panas tidak disalurkan ke area terlarang / ke area
yang kita tidak inginkan panas. Peredam suara artinya bahan / produk / material yang mampu
menahan suara dan tidak menyebarkannya, sehingga menimbulkan tidak menimbulkan suara
bising atau pantulan suara dari luar.

1. Ceramic Fiber Material Peredam Panas

Ceramic fiber material peredam panas adalah material isolasi yang digunakan sebagai
peredam panas pada furnace, oven maupun boiler yang terbuat dari lelehan bahan-bahan murni,
melalui proses pelelehan secara panas elektronic, disertai semburan angin tekanan tinggi, dan
proses fiberized. Membuat ceramic fiber material lebih kuat dalam meredam panas dan lebih
awet dalam pemakaian, produk ceramic fiber lebih favorite dalam pemakaian isolasi

Karakteristik atau sifat-sifat dari material ini antara lain :


 Kemampuan menjaga suhu yang sangat baik.
 Tingkat pengerutan/pengempisan yang rendah.
 Kemampuan sebagai isolator yang bagus.
2. Hilon Insulation

Hilon Insulation adalah salah satu insulasi peredam panas dan suara yang dirancang
khusus oleh teknologi yang mutakhir dan modern dan digunakan untuk melindungi atap, pipa,
ducting, sehingga mampu meredam suhu panas yang berubah – ubah tudak tentu waktu dan
meredam pantulan serta suara bising dari lingkungan sekitar.

Ketetapan dan efesiensi sangat efektif karena dapat memantulkan, meredam, mencegah,
konduksi, dan kondensasi, sehingga menjadikan suhu didalam ruangan terhindar dari
kerusakan yang terjadi karena ultra Violet, dan kelembaban.

3. Aluminium Bubble Foil


Aluminium bubble foil, produk yang yang dibuat antara gabungan bahan konduktor
dan bahan isolator yang dapat memutus dan penghantar panas (kalor). Aluminium foil,
apabila diantarkan panas yang ada maka aluminium sangat cepat menghantarkan panas secara
merata, maka dari itu aluminium banyak digunakan sebagai alat untuk memasak, beda dengan
metal atau besi, sebagai produk konduktor, besi mempunyai sifat hantar panas yang lambat
secara perlahan tetapi lama juga menyimpan panasnya (temperaturenya turun) , beda dengan
dengan aluminium yang sifat hantar panas (konduktor) nya sangat cepat dan cepat juga
penurunan panas temperaturenya, kedua benda ini mempunyai sifat yang sam yaitu sebagai
konduktor, tetapi dari segi berat jenis, aluminium sangat ringan dan lunak, sehingga bahan
aluminium lah yang dijadikan sebagai bahan aluminium foil untuk pemantul panas, bukan
sebagai penolak panas, karena sifatnya yang konduktor terhadap panas, contoh; zincalum,
berfungsi sebagai atap, tetapi tanpa isolasi panas, seng zincalum tetap panas.
Contoh air apabila dipanaskan, maka dia akan cepat panas dan lama penurunan
panasnya, berbeda dengan plastik apabila dilelehkan dengan panas, maka akan cepat penurunan
panasnya, karena plastik adalah bahan isolator terbaik. Aluminium bubble foil, adalah produk
gabungan dari keduanya, aluminium yang memiliki sifat konduktor terhadap panas, dan bubble
plastik yang memilik sifat isolator terbaik, menjadikan produk bubble aluminium foil ini,
sangat efektif sebagai peredam panas, pemantulan panas dan penolak panas terdapat di produk
jenis aluminium bubble foil ini.

4. Nomex atau Kevlar


Pakaian keselamatan yang dipakai oleh pasukan pemadam kebakaran disebut dengan
turnout gear atau turnout clothing. Pakaian khusus ini terdiri dari 3 lapisan bro, yang pertama
adalah lapisan terluar yang terbuat dari bahan nomex/kevlar yang fungsinya adalah melindungi
badan dari api. Lapisan yang kedua adalah moisture barrier, dan yang paling dalam adalah
thermal barrier supaya pemadam kebakaran nggak kepanasan atau overheat ketika berada di
dalam gedung terbakar untuk mencari survivor.

5. Fiberglass
Kain yang terbuat dari bahan fiberglass cocok untuk lo bawa saat camping terutama
fungsinya untuk memadamkan api tanpa menghasilkan asap yang menyesakkan. Kain yang
terbuat dari fiberglass ini disebut dengan fire blanket bro. Biasanya banyak terdapat di rumah
tangga untuk keperluan memadamkan api yang kecil. Kain dari fiberglass juga bisa digunakan
untuk membuat pakaian anti api yang digunakan untuk para pekerja listrik, atau untuk
membungkus produk elektronik dan otomotif saat pengiriman barang. Fiberglass adalah
material alami yang tahan api karena ia terbuat dari pasir dan kaca.
Bahan Tahan Air

1. Bahan Superhidrofobik
Bahan kedap air dengan teknologi skala nanometer memang sudah banyak ditemukan.
Namun bahan kedap air yang mampu meregang, ini merupakan hal yang baru. Para peneliti
dari Northwestern University berhasil menemukan cara untuk membuat bahan skala nanometer
dengan sifat yang mampu meregang dan tetap bersifat kedap air.

Bahan ini telah terbukti mampu menahan deformasi secara mekanik, seperti pembengkokan
dan peregangan. Bahan ini nantinya dapat diaplikasikan sebagai komponen elektronik anti air,
mikrofluida fleksibel, serta bahan bersifat kuat yang mampu membersihkan diri sendiri. Bahan
ini memiliki struktur berkerut yang dibuat dengan melapisi substrat elastomer dengan bahan
berstruktur 3D. Tujuan pelapisan tersebut adalah untuk mempertahankan Cassie Baxter
interface dari tingkatan skala kekasaran bahan tersebut, sehingga tetap dapat memiliki sifat
superhidrofobik meskipun mampu diregangkan hingga 100% dari ukuran semula.

2. Serat fibersemen/ GRC board


Saat ini serat fibersemen atau GRC board lebih banyak digunakan oleh masyarakat.
Sebabnya, material ini lebih murah dibanding triplek. Di pasaran, ukuran GRC board untuk
plafon adalah 60cm x 120cm dan 122cm x 244cm dengan ketebalan standar 4mm. Rangka
plafon yang digunakan dapat berupa kaso 4/6 atau 5/7. Ada juga orang menggunakan besi kotak
(hollow) sebagai alternatif rangka plafon.

3. Plywood

Plywood yaitu triplek dan blokboard (potongan kayu yang disatukan). Triplek dan
blokboard biasa dipakai dengan digabungkan yang disebut dengan multiplek. Kerana
berbahan kayu asli, plywood adalah bahan furniture yang berkualitas, kuat dan tidak mudah
patah apalagi keropos
Plywood menjadi pilihan paling direkomendasikan untuk standar furniture desain interior
yang menawarkan kualitas, seperti Leora. Bahan plywood menjamin kualitas keawetan
furniture hingga 10 tahun, kelebihannya dari segi harga juga lebih murah. Untuk finishing
penampilan, banyak sekali pilihan bisa ditempel tekstur hpl, melamic, atau cat duco sesuai
keinginan tampilan

Anda mungkin juga menyukai