Anda di halaman 1dari 34

PETUNJUK PRAKTIS

PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”

Jl. Ciputat Raya No. 4F Kebayoran Lama, Jakarta Selatan12240 Telp. (021)
7238381 Fax. (021) 7238403 www.gpslands.co.id
DAFTAR ISI

Komponen Alat .............................................................................................................................................. 2


Menghidupkan dan Menyalakan Trimble M3............................................................................................ 2
Membuat Job Baru .................................................................................................................................... 3
Pengukuran.................................................................................................................................................... 4
Pengukuran Quick Shoot ........................................................................................................................... 4
Pengukuran Poligon................................................................................................................................... 5
Komposisi Peralatan .................................................................................................................................. 6
Set-Up Instrument ..................................................................................................................................... 6
Tahapan Pengukuran................................................................................................................................. 7
Pengukuran Detail ................................................................................................................................... 12
STAKEOUT .................................................................................................................................................... 17
COGO ........................................................................................................................................................... 21
Compute Inverse ..................................................................................................................................... 21
Compute point ........................................................................................................................................ 22
Compute Azimuth ................................................................................................................................... 23
Triangle Solutions .................................................................................................................................... 25
Area calculations ..................................................................................................................................... 26
UNDUH DAN UNGGAH DATA ....................................................................................................................... 28
Unduh Data (Download Data) ................................................................................................................. 28
Unggah Data (Upload Data)..................................................................................................................... 30

1
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Komponen Alat

Tampilan Display 1 Tampilan Display 2

Menghidupkan dan Menyalakan Trimble M3


1. Tekan Tombol hijau (Power Button) yang ada pada
Total Station (TS).
2. Software layar Trimble Access akan muncul.
3. Jika tampilan Desktop yang muncul, double klik pada
ikon Trimble Access untuk membuka aplikasi.

2
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
4. Untuk mematikan TS tekan tombol Power, akan muncul layar Power Key!
5. Klik Standby untuk mematikan alat, klik OK untuk
menutup layar dan kembali ke layar sebelumnya.
6. Periksa baterai apakah perlu di charge sebelum
menyimpan TS.

Membuat Job Baru

1. Klik General Survey pada menu utama Trimble Access, lalu


klik menu Job.

2. Klik New Job, dan isikan nama job pada Job name. Untuk
mengetikan teks atau numerik gunakan keypad yang
berada pada sisi kanan layar. Gunakan tombol alpha α
(dibawah tombol Power) untuk merubah huruf ke mode
hurufbesar/kecil atau numerik.

3. Biarkan Template sebagai default


dan Coord. sys. Scale
1:0000000000.

4. Klik Units pastikan pada menu


Angle adalah DDD.MMSS.

5. Untuk menu lainnya dibiarkan


default.

6. Setelah selesai klik Accept untuk


menyimpan Job.

3
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Pengukuran

Pada bagian ini akan dibahas mengenai tahapan pengukuran Quick shoot, pengukuran polygon dan
pengukuran situasi menggunakan electronic total station Trimble M3.

Pengukuran Quick Shoot


Pengukuran ini hanya digunakan untuk pengukuran pengecekan, data pengukuran tidak disimpan.

Berikut tahapannya:

1. Setelah membuat sebuah job, klik Instrument,lalu klik Survey Basic.


2. Layar untuk koreksi akan muncul. Klik Accept.
3. Layar akan menunjukan Horizontal Angle (HA), Vertical Angle (VA)
and Sight Distance (SD).
4. Untuk mengukur Prisma, pada sisi sebelah kanan layar pastikan
bahwa ikon prisma (Target #) adalah yang dipilih.
5. Untuk mengukur objek lain yang bukan prisma, pastikan bahwa
reflectorless mode (Target DR) dipilih yaitu dengan mengklik ikon
prisma di sisi kanan layar.
6. Untuk menentukan dimana sudut horizontal (Horizontal Angle) akan
dimulai klik Zero yang ada sudut kiri bawah. Dari titik Nol tersebut
putar dan arahkan ke objek yang akan diukur. Gunakan Optical sight
Finder (Visir) untuk menentukan tempat
dimana objek target berdiri dari pandangan
TS. Sesuaikan atau perjelas pandangan
horizontal dan vertikal menggunakan sekrup
gerakan halus.
7. Setelah objek di bidik melalui lensa mata
teleskop dan sudah tepat pada benang tengah, klik Measure di sudut kanan bawah layar.

4
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Pengukuran Poligon
Secara umum geometrik poligon dapat dibedakan menjadi dua, yaitu : poligon terbuka dan poligon tertutup
(loop/kring).

Pada buku petunjuk praktis ini akan ditunjukan mengenai tahapan pengukuran poilgon dengan metode
poligon tertutup.

G E
F

B
K L

A
Poligon Tertutup

5
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Komposisi Peralatan
Komposisi peralatan dan kelengkapan yang diperlukan untuk melakukan pengukuran poligon tertutup,
terdiri dari :
a. Main unit TS Trimble M series dan Tripod
b. Prisma untuk poligon = 2 buah
1 buah untuk Backsight (BS) + Tripod
1 buah untuk Foresight (FS) + Tripod
c. Meteran kecil untuk mengukur tinggi alat & prisma

Note : Komposisi ini juga bisa menggunakan 1 buah prisma poligon, kelemahannya jika kita akan
membidik titik FS kita harus memindahkan prisma terlebih dahulu

Trimble M Series Prisma Poligon


Tripod

Set-Up Instrument
Sebelum melakukan pengukuran maka lakukan set-up instrument terlebih dahulu, langkahnya sebagai
berikut :
1. Dirikan alat TS di titik STN (titik tempat berdiri alat, misal titik A ) dan lakukan centering dengan
mengatur nivo kotak dan nivo tabung sampai datar. Dalam hal ini bisa dilihat di layar display alat.

6
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
2. Dirikan prisma poligon masing-masing pada titik B ( untuk Backsight = BS ) dan titik L (untuk
Foresight = FS), kemudian lakukan centering. Langkah centering sama dengan waktu centering
dengan alat TS.

3. Total station siap digunakan untuk melakukan pengukuran.

Tahapan Pengukuran
1. Pembuatan Job, berikut tahapannya:

- Klik General Survey pada menu utama Trimble Access, lalu klik menu Job.

- Klik New Job, dan isikan nama job pada Job name. Untuk mengetikan teks atau numerik
gunakan keypad yang berada pada sisi kanan layar. Gunakan tombol alpha α (dibawah
tombol Power) untuk merubah huruf ke mode hurufbesar/kecil atau numerik.

- Biarkan Template sebagai default dan Coord. sys. Scale 1:0000000000.

7
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
- Klik Units pastikan pada menu Angle adalah DDD.MMSS.

- Untuk menu lainnya dibiarkan default.

- Setelah selesai klik Accept untuk menyimpan Job.

2. Pada menu General Survey klik Measure lalu klik Station Setup.

Akan muncul tampilan dibawah ini, pilih Accept

8
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
3. Pilih instrument point name untuk memberikan nama titik berdiri alat, masukkan koordinat
tempat berdiri alat, kemudian ceklis pada control point

4. Tahapan selanjutnya melakukan backsight


Ada dua pilihan untuk melakukan backsight, diantaranya:

- Backsight azimuth
Backsight ini dilakukan jika tidak memiliki titik ikat koordinat sebagai backsight,
atau backsight diukur langsung. Caranya seperti berikut:

a. Bidik titik yang akan di jadikan titik backsight terhadap arah utara.
masukkan nama titik backsight point name, kode tempat bediri alat, tinggi
backsight, dan masukkan azimuth  pilih Measurre  pilih store

9
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
b. Kemudian akan muncul tampilan di bawah ini, dan masukkan tinggi objek
backsight (tinggi prisma)  Store  Enter  Store

- Backsight terhadap titik koordinat yang telah diketahui


Backsight ini dilakukan terhadap titik yang telah diketahui titik koordinatnya.
Berikut tahapannya:
a. Pilih key in

b. Masukkan titik backsight dan koordinat titik backsight  Store

10
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
c. Kemudian ukur terhadap titik backsight tersebut, masukkan tinggi target 
Measure

d. Pilih store

e. Tahapan selanjutnya pindah alat sesuai dengan titik rangkaian polygon yang
akan diukur.

11
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Pengukuran Detail

Sama halnya pengukuran polygon, sebelumnya telah membuat job. Lakukan langkah dibawah ini:

1. Pada menu General Survey klik Measure lalu klik Station Setup.

Akan muncul tampilan dibawah ini, pilih Accept

2. Pilih instrument point name untuk memberikan nama titik berdiri alat, masukkan koordinat
tempat berdiri alat, kemudian ceklis pada control point

3. Tahapan selanjutnya melakukan backsight

12
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Ada dua pilihan untuk melakukan backsight, diantaranya:

- Backsight azimuth
Backsight ini dilakukan jika tidak memiliki titik ikat koordinat sebagai backsight, atau backsight
diukur langsung. Caranya seperti berikut:

a. Bidik titik yang akan di jadikan titik backsight terhadap arah utara.
masukkan nama titik backsight point name, kode tempat bediri alat, tinggi backsight, dan
masukkan azimuth  pilih Measurre  pilih store

b. Kemudian akan muncul tampilan di bawah ini, dan masukkan tinggi objek backsight
(tinggi prisma)  Store  Enter  Store

13
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
- Backsight terhadap titik koordinat yang telah diketahui
Backsight ini dilakukan terhadap titik yang telah diketahui titik koordinatnya. Berikut
tahapannya:
a. Pilih key in

b. Masukkan titik backsight dan koordinat titik backsight  Store

c. Kemudian ukur terhadap titik backsight tersebut, masukkan tinggi target 


Measure

14
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
d. Pilih store

4. Tahapan selanjutnya mengukur / menembak titik detail


Pilih menu Measure

5. Pilih Measure topo, berinama pada point name, code dan tinggi target.
Pilih method angles and distance  bidik titik yang akan di ambil titik detailnya  pilih Measure 
Store, untuk menyimpan

15
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
6. Ulangi langkah no 5, untuk pengambilan titik detail selanjutnya

16
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
STAKEOUT

Pada bagian ini akan dijelaskan mengenai tahapan-tahapan untuk melakukan kegiatan stakeout, atau
kegiatan mencari titik koordinat perencanaan ke lapangan. Berikut adalah tahapannya:
1. Pilih menu Stakeout

2. Pilih station setup

3. Tentukan titik tempat berdiri alat pada Instrumen point name  pilih point dari List jika telah ada
titik koordinat di alat, pilih key in jika alat baru berdiri dan memasukkan koordinat.

4. Pengaturan tempat berdiri alat  Accept

17
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
5. Lakukan backsight  pilih titik backsight  pilih measure

6. Pilih store jika telah selesai , dan tampilan akan tampil menu utama  pilih menu Stakeout
kembali

18
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
7. Pilih points yang akan di stakeout

8. Pilih Add  pilih select from list (untuk pemilihan titik dari daftar koordinat)  Add

9. Kemudian akan muncul tampilan berikut  pilih Stakeout

19
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
10. Pada layar Trimble M3 akan muncul panduan seperti dibawah ini, putar trimble M3 hingga sudut

HA mendekati 0°0’0’’  pilih Measure

Pada tampilan di layar pemegang stik prima harus maju ke arah total station sebesar 2.352 m,
dan ke arah kiri pengukur sebesar 0.556 m.

Setelah jarak mendekati 0 m, pilih Accept.

11. Untuk menyimpan data hasil stakeout dapat berinama pada As-staked name  Store

20
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
COGO

Cogo (compute geometry) merupakan fungsi yang ada pada Trimble M series, untuk melakukan
perhitungan – perhitungan berdasarkan nilai koordinat (funsi geometri).

Compute Inverse
Fungsi ini digunakan untuk menghitung jarak dan sudut antar titik. Langkah-langkahnya seperti dibawah
ini:

1. pilih compute inverse

21
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
2. From point (titik awal)  List  pilih titik yang akan diketahui (titik awal)  To point (titik yang
akan ditentukan)

Compute point
Fungsi ini digunakan untuk menghitung nilai koordinat dari dari titik – titik yang telah dilakukan
pengukuran di lapangan. Tahapanya seperti dibawah ini:

1. Pilih compute point

22
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
2. Tentukan nama titik yang akan dihitung , missal beri titik no 12  beri code  pilih metode
bearing and distance (sudut dan jarak).
Pada start point, pilih sebagai titik referensi awal  tentukan azimuth sebagai arah titik yang
akan ditentukan  tentukan H.Dist untuk jarak dari titik referensi awal.  tentukan V.Dist untuk
beda tinggi dari titik referensi awal  Calc

Compute Azimuth
Fungsi ini digunakan untuk menghitung azimuth dari dua buah titik yang diketahui. Tahapannya
seperti dibawah ini:
1. Pilih Compute azimuth

23
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
2. Pilih Method between two points  pilih from point  pilih To point

From point : titik awal

To point : titik yang dituju

3. Hasil hitungan azimuth  pilih Store untuk menyimpan

24
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Triangle Solutions
Fungsi ini digunakan untuk menghitung geometri pengukuran berdasarkan beberapa metode,
diantaranya:
1.

2. Pilih metode pengukurannya

Side –side-side = sisi-sisi-sisi


Angle-side-angle = sudut-sisi-sudut
Side-angle-angle = sisi-sudut-sudut
Side-angle-side = sisi-sudut-sisi
Side-side-angle = sisi-sis-sudut.

3. Misal pilih metode pengukuran side-angle-side  isi parameter yang akan ditentukan
Side a – Angle B – Side C  Calc  Store untuk menyimpan

25
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Area calculations
Fungsi ini digunakan untuk menghitung luas area dari titik-titik pengukuran. Berikut tahapannya:
1. Pilih Area calculations

2. Pilih titik – titik yang akan ditentukan luasnya  Calc

3. Tampilan pada layar luas area yang telah ditentukan beri nama jika ingin disimpan Enter
 Store

26
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
27
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
UNDUH DAN UNGGAH DATA

Bagian ini akan membahas mengenai unduh data (download data) dan unggah data (upload
data), dari Trimble M3.

Unduh Data (Download Data)


Berikut adalah tahapan untuk unduh data (download data) dari hasil pengukuran di lapangan:
1. Pilih menu Job  pilih Import / Export

2. Pilih Export fixed format

3. Pilih format file yang akan di export pada file format, misal : .csv , .dxf, dll

28
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
4. Misalkan pilih format comma delimited (*.csv, *.txt)

5. Masukkan flash disk pada bagian Trimble TM 3, kemudian pada file name pilih tempat
direktori penyimpanan data  ok

6. Pilih Accept  All points, untuk semua titik hasil pengukuran

7. Pilih Ok

29
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Proses download data telah selesai dilakukan.

Unggah Data (Upload Data)


Tahapan ini akan memberikan tahapan mengenai unggah data (upload data) , data dari
komputer ke Trimble M3. Pada contoh dibawah ini dijelaskan mengenai tahapan unggah data
format *.csv.
Sebelumnya telah menyusun data di Microsoft exsel, dan menyimpannya dalam format .csv

1. Pilih menu Job  pilih Import / Export

2. Pilih Import fixed format

3. Pilih format comma delimited (*.csv, *.txt)


Pada From name, cari file tempat penyimpanan data

30
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
4. Pilih Accept

5. Proses unggah data telah selesai dan buka di menu Job  open job

31
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
6. Buka file  ok

32
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”
Hubungi kami :

PT. GPSLANDS INDO-SOLUTIONS


Jl. Ciputat Raya No. 4F
Kebayoran Lama – Jakarta 12240
Telp : +62 21 7294474
Fax : +62 21 7294464
www.gpslands.co.id

Ilham. A
Support and Service Engineer
+62 821 249 52869

33
PETUNJUK PENGGUNAAN TRIMBLE M3 DR 3”

Anda mungkin juga menyukai