Anda di halaman 1dari 14

SMK NEGERI 1DEMAK F-KUR. 1.

3
RPP

Satuan Pendidikan : SMK


Mata Pelajaran/ Materi : Matematika/ Matriks
Kelas/Semester :X/2
Kompetensi Dasar:
3. 10. Menentukan koordinat kartesius menjadi koordinat kutub dan sebaliknya
4. 10.Menyajikan penyelesaian masalah perubahan koordinat kartesius menjadi koordinat kutub dan
sebaliknya
Alokasi Waktu : 4 Jam Pelajaran ( 2 Pertemuan)

A. TUJUAN
Setelah berdiskusi, menggali informasi melalui model pembelajaran discovery learning peserta didik dapat
menentukan koordinat kartesius menjadi koordinat kutub dan sebaliknya dengan mengedepankan rasa
ingin tahu dan perilaku jujur selama proses pembelajaran

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
1. Siswa merespon salam pembuka, merespon sapaan (presensi), dan merespon kesiapan belajar.
2. Siswa merespon apersepsi dan motivasi dari guru.
3. Siswa membentuk kelompok kerja
4. Siswa menerima informasi kompetensi dasar, tujuan pembelajaran, manfaat materi dalam kehidupan siswa,
dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan

Kegiatan Inti
1. Pemberian rangsangan (stimulation) : Peserta didik mengamati tayangan tentang permasalahan koordinat
kartesius dan koordinat kutub dalam bidang penerbangan dan pelayaran
2. Pernyataan/Identifikasi masalah (problem statement): peserta didik diinstruksikan untuk mengidentifikasi
masalah agar dapat memahami dan menyelesaikannya
3. Pengumpulan data (data collection) : Peserta didik mengumpulkan informasi dari berbagai sumber yang akan
digunakan untuk menyelesaikan LKPD
4. Pengolahan data (data processing) : Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk menyelesaikan LKPD
5. Pembuktian (verification): Peserta didik melakukan verifikasi dan mengevaluasi penyelesaian masalah
dengan mengasosiasikan berbagai pengetahuan untuk memecahkan masalah.
6. Menarik simpulan/generalisasi (generalization) : Peserta didik mempresentasikan/mengkomunikasikan
hasil diskusi kelompoknya dan yang lain menanggapi

Kegiatan Penutup
1. Siswa mampu menyimpulkan di setiap pertemuan
2. Guru memberi penguatan dan kesimpulan
3. Salam dan do’a penutup

C. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan berlangsung
2. Penilaian Pengetahuan : Tes tertulis dan Penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

Demak, 20 Desember 2019


Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Demak Guru Mata Pelajaran

Drs.Sutoko, M.H. Sopiah, S.Pd.


Pembina Tk.I Pembina
NIP 19630310 199203 1 010 NIP 19680312 199101 2 003
CATATAN :

....................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................................. .......
....................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................. ...................................
LAMPIRAN 1 : MATERI PELAJARAN

Koordinat kartesius adalah suatu titik yang digambar pada sumbu x dan sumbu y, terdiri dari absis
(nilai x) dan ordinat (nilai y), ditulis P(x,y). Untuk lebih jelasnya, perhatikan gambar berikut.

http://mademathika.blogspot.com/

Koordinat kutub adalah koordinat yang digambar pada sumbu x dan y, terdiri dari nilai r (r =
) dan sudut θ., yaitu sudut yang dibentuk oleh garis OP dan OX , ditulis P(r, θ)
Perhatikan gambar di bawah ini:
Hubungan koordinat kartesius dengan koordinat kutub diperlihatkan oleh gambar berikut ini.

Dari gambar di atas diperoleh hubungan jika pada koordinat kartesius titik P (x,y) diketahui maka
koordinat kutub P (r,θ) dapat ditentukan dengan menggunakan rumus sebagai berikut.

Dengan demikian, apabila koordinat kartesius P (x,y) dinyatakan menjadi koodinat kutub dapat
dinyatakan dengan:

Jika koordinat kutub titik P (r, θ) diketahui maka koordinat kartesius titik P (x, y) dapat ditentukan
dengan menggunakan rumus sebagai berikut.

Dengan demikian, apabila koordinat kartesius P (r, θ) dinyatakan menjadi koodinat kutub dapat
dinyatakan dengan:

Contoh:
Nyatakan titik-titik berikut ini kedalam koordinat kutub atau koordinat kartesius (sesuai dengan
yang diketahui).
a. P(4,4)
b. P(6,120o)
Penyelesaian:
a. P(4,4)

Jadi koordinat kutubnya adalah

b. P(6,120o)

Jadi koordinat kartesiusnya adalah


LAMPIRAN 2 : PENILAIAN
A. Aspek sikap

Jurnal Penilaian Sikap Spiritual dan Sikap Sosial


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Demak
Kelas/Semester : X/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Nama walikelas/Guru BK/Agama/Mapel:
No Waktu Nama Catatan Perilaku Butir Sikap Tindak Hasil
Siswa lanjut
1

Dst
B. Aspek Pengetahuan
Penugasan :
Pertemuan ke-1:
Soal Kunci Jawaban Skor
Nyatakan titik-titik berikut dengan koordinat 1. A(2√2 , 450) 5
kutub :
1. A (2, 2)
2. B (- 3, √3) 2. B(2√3 , 1500) 5

3. P (- 2, −2√3) 3. P(4 , 2400) 5


4. Q (0, - 4) 4. Q(4, 2700) 5
JUMLAH 20

Pertemuan ke-2:
Soal Kunci Jawaban Skor
Nyatakan titik-titik berikut dengan koordinat 1. A(3√3 , 3) 5
Kartesius :
1. A (6, 300)
2. B (3,1200) 3 3 5
2. B(− 2, 2
√3)
3. P (12,2250) 1 1 5
3. P(− 2 √2, − 2 √2)
4. Q (2, 3300) 4. Q(√3, −1) 5
JUMLAH 20
F-KUR.16

SMK NEGERI 1 DEMAK KISI-KISI SOAL

Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Prog. : X


Kompetensi Dasar : 3.9. Menentukan nilai sudut berelasi diberbagai Semester / Tahun : 2/ 2019/2020
kuadran Alokasi Waktu : 35 Menit
Jumlah Soal : 4 butir soal
Ranah Kunci
Tgktkesukaran Jawaban
Kompetensi Kognitif No.
No Indikator Materi Indikator Soal
Dasar C1/C2/C3/ MD SD SKR Soal
C4/C5/C6
1 3.9. Menentukan 3.9.1 Menyatakan Ukuran sudut Menyatakan ukuran C3 √ 1
nilai sudut berelasi koordinat kartesius sudut dalam radian ke
diberbagai dengan koordinat
kuadran
derajat
kutub
3.9.2 Menyatakan Perbandingan Menentukan C3 √ 3
koordinat kutub trigonometri perbandingan
dengan koordinat pada segitiga trigonometri pada
kartesius siku-siku
segitiga siku-siku
Keterangan : MD : Mudah; SD : Sedang ; SKR : Sukar

Mengetahui Demak, 20 Desember 2019


Kepala SMK N 1 Demak Guru Mata Pelajaran

Drs. Sutoko, M.H Sopiah, S.Pd


Pembina Tk.I Pembina
NIP 19630310 199203 1 010 NIP 19680312 199101 2 003
F-KUR.17

SMK NEGERI 1DEMAK SOAL ULANGAN

Mapel : Matematika KD/Materi :3.10.


Kelas/Smtr : X/ 2 Jenis Soal :Uraian
Tahun Pelajaran : 2019/ 2020 Banyak Soal :4
Ulangan Ke :1 Tanggal :

Kerjakan soal di bawah ini dengan benar!

INSTRUMEN :
Nyatakan dengan koordinat kutub :
1. A (−5, −5√3)
2. A (2, 2)
Nyatakan dengan koordinat kartesius :
1. B( 10, 1500)
1
2. B (2, 𝜋)
3
Alternatif jawaban dan pedoman penskoran:
No.
Penyelesaian skor
Soal
1. 5
 .rad
4
5
 . x 180 0 2
4
 5 x 45 0 2
 225 0 1
SKOR TOTAL 5
2. 120
2. 120  rad 3
180
2
 rad 2
3

SKOR TOTAL 5
AC = 13 – 5 =169 – 25 = 144
2 2 2

3. AC = 12 cm
5 2
sin A 
13
3
13
cos ec A 
5 3
12
cos A 
13 3
13
sec A  3
12
5
tan A  3
12
12 3
cot A 
5

SKOR TOTAL 20
4 Sisi samping = 4 dan sisi miring = 5
Maka sisi depan = 3 1
3
sin A  2
5
3
tan A  2
4
SKOR TOTAL 5
C. Aspek keterampilan

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN


PENILAIAN UNJUK KERJA

Soal:TesTulis (SoalUraian)
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Demak
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas :X

Kompetensi dasar
4.8. Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan perbandingan trigonometri pada
segitiga siku-siku
Indikator
4.8.1. Menyusun perbandingan trigonometri dalam menyelesaikan masalah
4.8.2. Menggunakan perbandingan trigonometri dalam menyelesaikan masalah

Petunjuk :
Selesaikan permasalahan berikut dengan tepat!
Permasalahan
1. Sebuah tangga panjangnya 14 meter bersandar pada tembok sebuah rumah. Tangga itu
membentuk sudut 80o dengan lantai. (sin 80o = 0,985, dan tan 80o = 5,671). Tinggi
ujung atas tangga dan lantai adalah …

2. Pemancar TV tingginya 200 m.Pada ujung atas ditarik kawat hingga ke tanah. Sudut
yang dibentuk kawat dengan tanah mendatar 38o. Diketahui cos 38o = 0,788, sin 38o =
0,616, tan 38o = 0,781. Panjang kawat yang diperlukan (dalam bilangan bulat) …

3. Seorang anak yang tingginya 1,65 m berdiri pada jarak 50 m dari sebuah menara di
tanah datar. Jika anak tersebut memandang puncak menara sudut elevasi 30o. (sin 30o =
0,500, cos 30o = 0,866 dan tan 30o = 0,577), maka tinggi menara adalah …
Tabel : Rubrik Penilaian Unjuk Kerja
Tingkat Kriteria
4 Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungandengan
tugas ini.Ciri-ciri:
Semua jawaban benar,sesuai dengan prosedur operasi dan penerapan konsep yang
berhubungandengan tugas ini
3 Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungandengan
tugas ini.Ciri-ciri:
Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikitkesalahanperhitungandapatditerima
2 Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurang memahami masalah yang
berhubungan dengan tugas ini.
Ciri-ciri:
Ada jawaban yang benar dan sesuai dengan prosedur, dan ada jawaban tidak
sesuai dengan permasalahan yang ditanyakan.
1 Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada
pengetahuanbahasa Inggris yang berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri:
Semua jawaban salah, atau
Jawaban benar tetapi tidak diperoleh melalui prosedur yang benar.
0 Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN


PENILAIAN UNJUK KERJA
KELAS :.…………..
Tingkat
No NamaSiswa Nilai Ket.
100 75 50 25
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
PENILAIAN PROYEK

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Demak


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas :X

Kompetensi dasar
4.8. Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan perbandingan trigonometri pada
segitiga siku-siku
Indikator
4.8.3. Menyusun perbandingan trigonometri dalam menyelesaikan masalah
4.8.4. Menggunakan perbandingan trigonometri dalam menyelesaikan masalah

Tugas :
Temukan contoh penerapan trigonometri dalam kehidupan sehari-hari. Selanjutnya terapkan
konsep trigonometri untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.

OrientasiMasalah:
Bentuklah tim kelompokmu, kemudian diskusikan masalah kehidupan sehari-hari yang dapat
diselesaikan menggunakan konsep trigonometri untuk menyelesaikan permasalahan tersebut
kamu dapat menggambarkannya terlebih dahulu dan kemudian menyatakannya dalam
perbandingan trigonometri. Selesaikanlah permasalahan tersebut untuk menentukan
komponen-komponen yang harus ditentukan atau dihitung.

Langkah-langkahPengerjaan:
1. Kerjakan tugas ini secara kelompok. Anggota tiap kelompok paling banyak 4 orang.
2. Selesaikan masalah terkait kehidupan sehari-hari
3. Cari data terkait permasalahan yang hendak diselesaikan tersebut
4. Susun data tersebut dalam bentuk gambar d
5. Nyatakan dalam perbandingan trigonometri dan selesaikanlah
6. Hasil pemecahan masalah dibuat dalam laporan tertulis tentang kegiatan yang dilakukan
yang meliputi perencanaan, pelaksanaan pemecahan masalah, dan pelaporan hasil
pemecahan masalah
7. Laporan bagian perencanaan meliputi: (a) tujuan kegiatan, (b) persiapan/strategi untuk
pemecahan masalah
8. Laporan bagian pelaksanaan meliputi: (a) pengumpulan data, (b) proses pemecahan
masalah, dan (c) penyajian data hasil
9. Laporan bagian pelaporan hasil meliputi: (a) kesimpulan akhir, (b) pengembangan hasil
pada masalah lain (jika memungkinkan)
10. Laporan dikumpulkan paling lambat dua minggu setelah tugas ini diberikan
Rubrik Penilaian Proyek:
Kriteria Skor
 Jawaban benar sesuai dengan kerangka berpikir ilmiah 4
 Laporanmemuatperencanaan, pelaksanaandanpelaporan
 Bagian perencanaan memuat tujuan kegiatan yang jelas dan persiapan/strategi
pemecahan masalah yang benar dan tepat
 Bagianpelaksanaanmemuat proses pengumpulan data yang baik,
Kriteria Skor
pemecahanmasalah yang masukakal (nalar) danpenyajian data berbasisbukti
 Bagianpelaporanmemuatkesimpulanakhir yang sesuaidengan data,
terdapatpengembanganhasilpadamasalah lain
 Kerjasamakelompoksangatbaik

 Jawaban benar sesuai dengan kerangka berpikir ilmiah 3


 Laporanmemuatperencanaan, pelaksanaandanpelaporan
 Bagian perencanaan memuat tujuan kegiatan yang jelas dan persiapan/strategi
pemecahan masalah yang benar dan tepat
 Bagianpelaksanaanmemuat proses pengumpulan data yang baik,
pemecahanmasalah yang masukakal (nalar) danpenyajian data berbasisbukti
 Bagianpelaporanmemuatkesimpulanakhir yang sesuaidengan data,
tidakterdapatpengembanganhasilpadamasalah lain
 Kerjasamakelompoksangatbaik
 Jawaban benar tetapi kurang sesuai dengan kerangka berpikir ilmiah 2
 Laporanmemuatperencanaan, pelaksanaandanpelaporan
 Bagian perencanaan memuat tujuan kegiatan yang kurang jelas dan
persiapan/strategi pemecahan masalah yang kurang benar dan tepat
 Bagian pelaksanaan memuat proses pengumpulan data yang kurang baik,
pemecahan masalah yang kurang masuk akal (nalar) dan penyajian data kurang
berbasis bukti
 Bagianpelaporanmemuatkesimpulanakhir yang kurangsesuaidengan data,
tidakterdapatpengembanganhasilpadamasalah lain
 Kerjasamakelompokbaik
 Jawabantidakbenar 1
 Laporanmemuatperencanaan, pelaksanaandanpelaporan
 Bagian perencanaan memuat tujuan kegiatan yang tidak jelas dan
persiapan/strategi pemecahan masalah yang kurang benar dan tepat
 Bagian pelaksanaan memuat proses pengumpulan data yang kurang baik,
pemecahan masalah yang kurang masuk akal (nalar) dan penyajian data tidak
berbasis bukti
 Bagianpelaporanmemuatkesimpulanakhir yang tidaksesuaidengan data,
tidakterdapatpengembanganhasilpadamasalah lain
 Kerjasamakelompokkurangbaik
Tidak melakukan tugas proyek 0

Anda mungkin juga menyukai