Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEJADIAN PELAYANAN

Saya yang bertandatangan di bawah ini :


Nama : Muhammad Suhudi, S.Kep.,Ns
NIP : 19830703 201101 1 016
Pang/gol : Penata / III.c
Jabatan : Perawat Ahli Muda
Unit Kerja : Ruang Bedah

Melaporkan kejadian pelayanan :


Jenis : 2 Pasien Yang tidak Terlaporkan Ke Kamar Operasi
Tempat : Ruang bedah
Tanggal/Jam : 11 – 10 – 2019 / 14.00 s.d 18.00

Dengan kronologis kejadian sebagai berikut :


Pada Hari Jumat tanggal 11 Jam 14.00 deby Marliyanti S.Kep.,Ns, Bertugas Sebagai Penanggung
Jawab Tim 3, dan hari sabtu tanggal 12 -10-2019 Tim 3 ada rencana Operasi 2 orang.
Pada Saat Dinas Perawat Deby Marliyanti S.Kep.,Ns Melakukan Pengisian S-O-P-I-E di CPPT
dan Membaca Instruksi Advis Dokter Yacub Puasa Jam 02 Subuh dan Jam 03.00 Untuk Persiapan
Rencana Operasi besok Hari Sabtu Tanggal 12 -10 -2019.

Hari Jumat Tanggal 11 -10-2019 Jam 16.00 Perawat Deby Marliyanti Sebagai Penanggung Jawab
Tim 3 Mau Menulis Laporan Rencana Operasi Besok Sabtu 12-10-2019 Ke Buku Laporan Operasi,
dikonfirmasi Oleh Perawat Bersangkutan apakah Buku Tim 3 Masih di pakai oleh Ahli Gizi Buku Masih
Di pakai Baik Buku TIM 1 Maupun Buku Tim 2 Oleh Ahi Gizi
Setelah tim Gizi Selesai Maka Buku tim 1,2 dan 3 Di kembalikan Keperawat Jaga Bangsal
Bedah. Perawat bangsal bedah Yang Bertanggung Jawab diTim 2 Mulai Memasukkan Ke buku laporan
Rencana Operasi Besok,Perawat Deby Beranggapan Bahwa jadwal rencana Tim 3 operasi besok Sudah
dimasukkan Oleh Perawat bangsal bedah Kebuku Laporan Tersebut. Sehingga Perawat Deby lupa
Memasukkan ke buku laporan Operasi yang jadi tanggung jawabnya di tim 3
Sekitar Jam 18.00 Sore Perawat Bangsal Bedah Melaporkan Pasien yang akan di Operasi Besok
Kekamar operasi berdasarkan Order di Buku laporan Operasi.pada Saat itu di tim 3 ada Juga Pasien Cito
Tn Bahtiar yang Harus di laporkan K DPJP dan Ok dan Pasien di antar Kekamar Operasi Jam 19.00 oleh
Perawat Deby
Jam 20.00 aplusan dinas Siang Kedinas malam,Melakukan timbang Terima di Nurse Station dan
Keliling Ruangan Antara Perawat Deby Dengan Perawat Asminda.Dan pada saat Keliling validasi data di
tim 3 oleh perawat Deby dan Asminda Bahwa ada 2 orang yang akan dilakukan Operasi Besok
Berdasarkan Advis dr yacob Pasien puasa jam 02.00 dini hari dan 03.00 dini hari karena pasien yang
rencana Operasi ada 2 orang. Perawat Asminda konfirmasi Ulang Apakah Pasien ini sudah di laporkan
Kemar Operasi di jawab oleh perawat Deby pasien sudah di laporkan ke kamar operasi karena memang
yang dinas siang bertugas melaporkan untuk pasien pasien elektif/ terencana ke kamar Operasi.

Sepunggur, 12 Oktober 2019


Mengetahui :
Kepala Ruang Bedah Perawat Jaga

Muhammad Suhudi, S.kep.,Ns Deby Marliyanti, S.Kep.,Ns


NIP. 19830703 201101 1 016

Kepala Instalasi Rawat Inap


RSUD dr. H. Andi Abdurrahman Noor

Ella Rivana S.Kep.,Ns


NIP. 19801810 2006042 032

Anda mungkin juga menyukai