Anda di halaman 1dari 2

BAGAIMANA

CARA BATUK
EFEKTIF?
Batuk Efektif adalah metode
batuk yang dilakukan dengan
benar untuk mengeluarkan
lendir yang terdapat dalam
saluran pernafasan secara
maksimal

"SALAH SATU CARA


YANG DAPAT MANAJEMEN
MEMBANTU BATUK
MENGENCERKAN
DAHAK DALAM
Langkah-Langkah Melakukan TUBUH YANG BISA
Batuk Efektif
DILAKUKAN DI
1. Tarik nafas dalam melalui
hidung, tahan selama
RUMAH ADALAH
beberapa detik, kemudian MINUM AIR HANGAT" FAKULTAS KEPERAWATAN
keluarkan melalui mulut UNIVERSITAS AIRLANGGA
secara perlahan SURABAYA
2. Lakukan teknik di atas 3 kali
3. Pada pernafasan yang ke 4,
setelah udara ditahan di
rongga dada, batukkan
secara kuat agar lendir bisa FKELOMPOK 20
keluar secara maksimal
ANGKATAN 2017
CARA MENCEGAH
PENULARAN
PENYAKIT MELALUI
BATUK

JENIS DAHAK (SPUTUM)


1. Dahak Bening : infeksi virus
atau alergi
2. Dahak Putih : Bronkitis, PPOK
BATUK 3. Dahak Hijau/Kuning : Pneumoni,
Bronkitis, Sinusitis
4. Dahak Coklat : Perdarahan yang
Batuk bukanlah sebuah sudah lama
penyakit, melainkan reaksi 5. Dahak Merah : Tuberkulosisi,
tubuh untuk mengeluarkan Kanker Paru
sesuatu yang menghalangi 6. Dahak Hitam : pneumoconiosis,
jalan napas, seperti lendir, perokok berat, atau infeksi
makanan, dll. jamur Exophiala dermatitidis.
Jika dahak Anda berwarna Merah,
Coklat, atau Hitam, segera periksa
ke dokter.

Anda mungkin juga menyukai