Anda di halaman 1dari 24

RPP KELAS 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


PERTEMUAN KE-1

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1. Mengidentifikasi informasi terkait
bentuk energi yang disajikan dalam perubahan energi dengan tepat.
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1. Menuliskan pokok-pokok informasi
tentang konsep sumber dan bentuk tentang perubahan energi yang
energi dalam bentuk tulis dan visual terdapat pada teks, dengan tepat.
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
SBdP
3.3 Mengetahui dinamika gerak tari. 3.3.1. Mengidentifikasi gerakan kuat dan
lemah kaki dalam suatu tarian.
4.3 Memeragakan dinamika gerak tari. 4.3.1. Melakukan gerakan kuat dan lemah
kaki dalam tari dengan tepat
Matematika
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama 3.6.1. Mengidentifikasi lamanya suatu
waktu suatu kejadian berlangsung. kegiatan dengan tepat.
4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu yang
lama waktu suatu kejadian berlangsung. tepat lamanya suatu kegiatan.
C. Tujuan Pembelajaran:
 Dengan membaca dan berdiskusi, siswa mampu menggunakan kosakata tentang
perubahan energi.
 Dengan menari, siswa mampu melakukan gerak kuat dan lemah dalam tarian.
 Dengan berhitung, siswa mampu menentukan lama kegiatan dalam satuan jam dan
menit.
D. Materi Pembelajaran :
 Perubahan energi.
 Gerak kuat dan lemah
 Satuan jam dan menit.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 10 menit
2. Guru melakukan presensi
3. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4. Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5. Guru memulai kelas dengan mengulang kembali materi
mengenai sumber energi, kemudian menjelaskan mengenai
sumber energi berupa bahan bakar.
6. Siswa kemudian diminta mendiskusikan bagaimana bahan
bakar dapat habis?
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti 1. Guru meminta siswa membaca teks tentang Nina (buku tematik 185 menit
terpadu 3f halaman 35) (mengamati)
2. Siswa kemudian diminta mengamati gambar mengenai
perubahan energi (buku tematik terpadu 3f halaman 35)
(mengamati)
3. Guru menjelaskan beberapa kegiatan yang disertai dengan
perubahan energi (menalar)
4. Siswa kemudian diminta berdiskusi mengenai kegiatan lain
yang disertai perubahan energi (mengkomunukasikan)
5. Siswa diminta menuliskan dalam bentuk tabel lalu
membacakan hasilnya di depan kelas (mencoba dan
mengkomunikasikan)
6. Guru mengingatkan kembali mengenai gerak kuat dan lemah
dalam tarian (menalar)
7. Siswa diminta mengamati beberapa gerakan tarian (buku
tematik terpadu 3f halaman 37) (mengamati)
8. Siswa kemudian melakukan gerakan tersebut dengan hitungan
sesuai petunjuk guru, dan dilakukan dengan gerakan kuat dan
lemah (mencoba)
9. guru mengulang kembali materi mengenai lama kegiatan
(menalar)
10. siswa kemudian diminta mempelajari penjelasan yang ada di
buku (mengamati dan menalar)
11. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3b halaman 39)
ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.
3. Guru mengaitkan pembelajaran dengan cerita dalam muatan
Bahasa Indonesia
Cerita: Bersyukur kepada Allah atas nikmat energi matahari
4. Guru menutup dengan doa

G. Sumber, alat, dan media pembelajaran


 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta Kerjasama
No Rasa Ingin Tahu Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Kegiatan Menyampaikan kembali informasi terkait
perubahan energi.
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Kesesuaian Seluruh Sebagian besar Separuh saja Hampir semua
informasi Informasi yang informasi yang informasi informasi
dengan disampaikan disampaikan disampaikan tidak sesuai
sumber sangat lengkap sangat lengkap dengan dengan
informasi dan sesuai dan sesuai lengkap sumber
dengan dengan informasi
informasi informasi
yang terdapat yang terdapat
pada sumber pada sumber
informasi informasi
2. Susunan Seluruh Ada sedikit Separuh saja Belum mampu
kalimat kalimat kalimat yang kalimat yang menyusun
informasi sesuai dengan tidak sesuai strukturnya kalimat yang
EYD EYD sesuai EYD sesuai dengan
EYD
Rubrik Penilaian Keterampilan Kegiatan Memeragakan gerak lemah kaki dalam tari
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Penguasan Siswa Sebagian kecil Separuh Sebagian
gerak memeragakan gerak gerakan tari gerakan tidak besar gerakan
dengan tepat dari tidak tepat tepat tidak tepat
awal
hingga akhir
2. Penampilan Ekspresif, luwes, Memenuhi Memenuhi Belum
sesuai irama, dua satu memenuhi
kriteria kriteria kriteria

Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041
RPP KELAS 3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PERTEMUAN KE-2

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
PJOK
3.6 Memahami kombinasi gerak dasar 3.6.1. Mengidentifikasi kombinasi
lokomotor, nonlokomotor dan gerak berjalan, menekuk, dan
manipulatif sesuai dengan irama mengayun mengikuti irama
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam menggunakan alat
aktivitas gerak berirama.
4.6 Mempraktikkan penggunaan kombinasi 4.6.1. Melakukan kombinasi gerak berjalan,
gerak dasar lokomotor, nonlokomotor menekuk, dan mengayun mengikuti
dan manipulatif sesuai dengan irama irama menggunakan alat.
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam
aktivitas gerak berirama.
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1. Menemukan kosakata terkait
bentuk energi yang disajikan dalam sumber energi dengan tepat.
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1. Menyusun informasi terkait sumber
tentang konsep sumber dan bentuk energi menggunakan kalimat sendiri
energi dalam bentuk tulis dan visual dengan tepat.
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
PPKn
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1. Menentukan perilaku yang
sebagai anggota keluarga dan warga menunjukkan kewajiban di rumah
sekolah. terkait penghematan sumber energi.
4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban 4.2.1. Menceritakan Pengalaman
dan hak sebagai anggota keluarga dan Menjalankan kewajiban dan hak
warga sekolah. sebagai anggota keluarga dan
warga sekolah.

C. Tujuan Pembelajaran
 Dengan memeragakan, siswa mampu melakukan gerakan kombinasi berjalan, meliuk,
dan mengayun.
 Dengan membaca, siswa mampu menceritakan kembali teks tentang perubahan energi.
 Dengan membaca, siswa mampu menjelaskan kewajiban dalam memanfaatkan energi.
D. Materi Pembelajaran :
 Gerakan kombinasi berjalan, meliuk, dan mengayun.
 Menceritakan kembali teks tentang perubahan energi.
 Kewajiban dalam memanfaatkan energi.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1.Guru mengucapkan salam 10 menit
2.Guru melakukan presensi
3.Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4.Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5.Guru memulai kelas dengan menjelaskan mengenai gerakan
senam.
6. Sebelum siswa menuju lapangan, siswa diminta mengamati
gerakan berjalan, meliuk, dan mengayun yang ada di buku
(buku tematik terpadu 3f halaman 40)
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti 1. Sesampainya di lapangan, siswa melakukan gerakan yang 185 menit
sebelumnya telah mereka amati (mencoba)
2. Siswa secara bersama-sama melakukan gerakan tersebut
dengan hitungan sesuai aba-aba guru. (mencoba)
3. Guru menjelaskan beberapa kegiatan yang membutuhkan
perubahan energi (menalar)
4. Siswa diminta membaca penjelasan mengenai perubahan
energi (buku tematik terpadu 3f halaman 41-43) (mengamati)
5. Guru menunjukkan kepada siswa media belajar digital yang
dapat dipindai dari QR Code Video berbagai macam
perubahan energi. (mengamati)
6. Siswa kemudian diminta menceritakan kembali informasi
yang telah di dapat dari isi teks yang telah dibaca di depan
kelas (mengkomunikasikan)
7. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3f halaman
45)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.
G. Sumber, alat, dan media pembelajaran
 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
 Bola untuk melakukan gerakan berjalan, meliuk, dan mengayun
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Menceritakan Kembali Isi Dongeng Kisah Semut dan
Merpati
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Penguasaan Seluruh gerakan Seluruh gerakan Hampir Masih sangat
gerak dilakukan dilakukan dengan separuh membutuhkan
dengan benar benar dengan gerakan bantuan guru
tanpa bantuan sedikit bantuan dibantu dalam melakukan
guru sama sekali guru guru gerakan
2. Sikap dalam Siswa Siswa sudah Guru masih Masih sangat
mengikuti menunjukkan menunjukkan perlu membutuhkan
senam sikap disiplin, sikap disiplin, beberapa kali perhatian
percaya percaya diri, dan mengingatkan dan bantuan
diri, dan antusias yang agar dapat untuk dapat
antusias yang tinggi dalam menunjukkan menunjukkan
tinggi dalam melakukan sikap disiplin sikap yang
melakukan gerakan, namun dan percaya diharapkan
gerakan belum konsisten. diri serta
Sesekali masih antusiasme
menunjukkan
sikap kurang
perhatian

Rubrik Penilaian Keterampilan Menceritakan kembali informasi terkait perubahan


energi
No Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu
Bimbingan
4 3 2 1
1. Kesesuaian Seluruh Sebagian besar Hanya sekitar Hampir
informasi Informasi yang informasi yang 50% saja semua
dengan disampaikan disampaikan informasi tidak sesuai
sumber sangat lengkap sangat lengkap disampaikan dengan
informasi dan sesuai dan sesuai dengan lengkap sumber
dengan dengan informasi
informasi informasi
yang terdapat yang terdapat
pada sumber pada sumber
informasi informasi
2. Susunan Seluruh kalimat Ada sedikit Separuh saja Belum
kalimat sesuai dengan kalimat yang kalimat yang mampu
informasi EYD tidak sesuai strukturnya menyusun
EYD sesuai EYD kalimat
yang
sesuai
dengan
EYD
Rubrik Penilaian Kegiatan Menuliskan pendapat terkait penggunaan energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Tulisan Tulisan rapi, Memenuhi Memenuhi Memenuhi
tanpa coretan, tiga dua satu
mudah kriteria kriteria kriteria
terbaca, jeda
proporsional
2. Bahasa Menggunakan Memenuhi Memenuhi Belum
kosakata tiga dua memenuhi
baku, kriteria kriteria kriteria
kalimat
efektif,
kata tertulis
dengan benar,
tanda baca
tepat
3. Isi Sesuai Membuat 3 Membuat 2 Membuat 1
konteks, kewajiban, kewajiban, kewajiban
pilihan kata sesuai sesuai dengan sesuai/tidak
tepat, struktur dengan tema sesuai dengan
kalimat benar, tema tema
ejaan tepat,

Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041
RPP KELAS 3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PERTEMUAN KE-3

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1. Menemukan kosakata/istilah yang
bentuk energi yang disajikan dalam terkait dengan perubahan energi
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi dengan tepat.
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1. Menceritakan kembali pokok-pokok
tentang konsep sumber dan bentuk informasi terkait perubahan energi
energi dalam bentuk tulis dan visual menggunakan kosakata/istilah
menggunakan kosakata baku dan yang telah dipelajari dengan tepa.
kalimat efektif.
SBdP
3.3 Mengetahui dinamika gerak tari 3.2.1. Mengidentifikasi gerakan kuat dan
lemah kaki dalam suatu tarian.
4.3 Memeragakan dinamika gerak tari 4.2.1. Melakukan gerakan kuat dan lemah
kaki dalam tari dengan tepat
Matematika
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama 3.6.1. Mengidentifikasi jenisjenis
waktu suatu kejadian berlangsung. satuan waktu dalam kehidupan
sehari-hari.
4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu tertentu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat.

C. Tujuan Pembelajaran:
 Dengan membaca dan menulis, siswa mampu menuliskan dan menceritakan kembali
isi percakapan tentang perubahan energi.
 Dengan menari, siswa mampu melakukan gerakan kaki dengan kuat dalam tarian.
 Dengan berhitung, siswa mampu menentukan lama suatu kegiatan berlangsung.
D. Materi Pembelajaran
 Menuliskan dan menceritakan kembali isi percakapan
 Gerakan kaki dalam tarian
 Menentukan lama suatu kegiatan berlangsung.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKA
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN SI
WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 10 menit
2. Guru melakukan presensi
3. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4. Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5. Guru memulai kelas dengan meminta siswa membaca
percakapan Nina dengan petugas listrik (buku tematik terpadu 3f
halaman 46)
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti 1. Siswa kemudian diminta menuliskan informasi penting dari 185
percakapan yang telah dibaca (menalar) menit
2. Siswa menuliskan kembali informasi penting dan
menyampaikannya di depan kelas (mengkomunikasikan)
3. Guru meminta siswa mengamati gerakan kaki yang ada di buku
(buku tematik terpadu 3f halaman 48) (mengamati)
4. Siswa diminta melakukan gerak tarian tersebut bersama dengan
tiga orang teman dengan memberikan variasi pada gerakannya
(mencoba)
5. Siswa kemudian menampilkan gerakan tersebut di depan kelas
(mencoba)
6. Guru mengingatkan kembali materi mengenai cara menentukan
lama kegiatan (menalar)
7. Siswa diminta megamati contoh soal yang ada di buku (buku
tematik terpadu 3f halaman 49) (mengamati)
8. guru kemudian meminta siswa menuliskan jadwal kegiatan dan
melengkapinya dengan waktu mulai, selesai, dan lama kegiatan.
Jadwal tersebut dibuat dalam bentuk tabel (menalar dan
mencoba)
9. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3f halaman 50)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Sumber, alat, dan media pembelajaran


 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Menceritakan kembali informasi terkait perubahan
energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Kesesuaian Seluruh Sebagian besar Sampai Kelengkapan
informasi Informasi yang informasi yang dengan 50% dan
dengan disampaikan disampaikan informasi keseuaian
sumber sangat lengkap sangat lengkap dan disampaikan informasi
informasi dan sesuai sesuai dengan dengan dengan
dengan informasi informasi yang ada lengkap dan sumber
yang terdapat pada sumber sesuai informasi
pada sumber informasi dengan kurang dari
informasi informasi 50%
yang ada
pada sumber
informasi
2. Susunan Seluruh kalimat Ada sedikit Separuh saja Belum
kalimat sesuai dengan kalimat yang kalimat yang mampu
informasi EYD tidak sesuai strukturnya menyusun
EYD sesuai EYD kalimat yang
sesuai dengan
EYD

Rubrik Penilaian Memeragakan gerak kuat kaki dalam tari


Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Penguasaan Siswa Sebagian Separuh Sebagian
gerak memeragakan kecil gerakan tidak besar
gerak dengan gerakan tari tepat gerakan tidak
tepat dari tidak tepat tepat
awal
hingga akhir
2. Penampilan Ekspresif, Memenuhi Memenuhi Belum
luwes, dua satu memenuhi
sesuai irama, kriteria kriteria kriteria
Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041
RPP KELAS 3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PERTEMUAN KE-4

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1 Mengidentifikasi perubahan energi
bentuk energi yang disajikan dalam pada gambar
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi
tentang konsep sumber dan bentuk
energi dalam bentuk tulis dan visual
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
PPKn
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga dan warga
sekolah.
4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban
dan hak sebagai anggota keluarga dan
warga sekolah.
PJOK
3.6 Memahami kombinasi gerak dasar 3.6.1. Mengidentifikasi kombinasi
lokomotor, nonlokomotor dan gerak berjalan, menekuk, dan
manipulatif sesuai dengan irama mengayun mengikuti irama
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam menggunakan alat
aktivitas gerak berirama.
4.6 Mempraktikkan penggunaan kombinasi 4.6.1 Melakukan kombinasi gerak berjalan,
gerak dasar lokomotor, nonlokomotor menekuk, dan mengayun mengikuti
dan manipulatif sesuai dengan irama irama menggunakan alat.
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam
aktivitas gerak berirama.

C. Tujuan Pembelajaran:
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menulis cerita berdasarkan gambar.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan contoh kewajiban menghargai usaha
yang dilakukan orang lain.
 Dengan memeragakan siswa mampu melakukan variasi gerak berjalan dan mengayun.
D. Materi Pembelajaran
 Menulis cerita berdasarkan gambar.
 Kewajiban menghargai usaha yang dilakukan orang lain.
 Gerak berjalan dan mengayun.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKA
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN SI
WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 10 menit
2. Guru melakukan presensi
3. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4. Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5. Guru memulai kelas dengan meminta siswa mengamati gambar
gerakan yang ada di buku (buku tematik terpadu 3f halaman 52-
53)
6. Siswa diminta menuju ke lapangan
Kegiatan Inti 1. Guru menjelaskan mengenai variasi gerak berjalan dan 185
mengayun (menalar) menit
2. Siswa kemudian diminta untuk melakukan gerakan seperti yang
ada di gambar bersama teman sesuai dengan hitungan (mencoba)
3. Siswa diminta untuk berganti pakaian dan kembali ke kelas
4. Guru bertanya kepada siswa proses apa yang diperlukan untuk
menghasilkan nasi? (menanya)
5. Siswa kemudian diminta mengamati gambar yang ada di buku
(buku tematik terpadu 3f halaman 53) (mengamati)
6. Guru kemudian meminta siswa menjawab pertanyaan yang ada
di buku dan mendiskusikannya dengan teman (menalar dan
mengkomunikasikan)
7. Siswa diminta menuliskan hasil diskusinya dalam bentuk cerita
(mencoba)
8. Guru kemudian meminta siswa untuk berdiskusi kembali
mengenai bagaimana sikap dan kewajiban kita dalam menghargai
energi (menanya)
9. Siswa kemudian menyampaikan hasil diskusinya di depan kelas
(mengkomunikasikan)
10. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3f halaman 54)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.
G. Sumber, alat, dan media pembelajaran
 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Mempraktikkan kombinasi gerak berjalan, meliuk, dan
mengayun pada senam irama
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Penguasaan Seluruh gerakan Seluruh gerakan Hampir Masih sangat
gerak dilakukan dilakukan dengan separuh membutuhkan
dengan benar benar dengan gerakan bantuan
tanpa bantuan sedikit bantuan dibantu guru dalam
guru sama sekali guru guru melakukan
gerakan
2. Sikap dalam Siswa Siswa sudah Guru masih Masih sangat
mengikuti menunjukkan menunjukkan perlu membutuhkan
senam sikap disiplin, sikap disiplin, beberapa kali perhatian
percaya percaya diri, dan mengingatkan dan bantuan
diri, dan antusias yang agar dapat untuk dapat
antusias yang tinggi dalam menunjukkan menunjukkan
tinggi dalam melakukan sikap disiplin sikap yang
melakukan gerakan, namun dan percaya diharapkan
gerakan belum konsisten. diri serta
Sesekali masih antusiasme
menunjukkan
sikap kurang
perhatian

Rubrik Penilaian Keterampilan Menentukan perilaku yang menunjukkan kewajiban


dalam penggunaan energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Ketepatan Seluruh Ada sedikit Beberapa Belum
contoh perilaku perilaku yang kekeliruan contoh mampu
dicontohkan pemilihan perilaku memberikan
benar dan contoh tidak tepat contoh
sesuai dengan perilaku perilaku
topik diskusi dengan tepat
2. Sikap saat Sepanjang Hanya Beberapa kali Belum bisa
menyampaikan menyampaikan sesekali diingatkan menunjukkan
hasil hasil saja perlu untuk bersikap sikap tertib,
wawancara wawancara diingatkan tertib, fokus, fokus, atau
menunjukkan untuk dan percaya pun
sikap tertib, bersikap diri percaya diri
fokus, dan tertib, fokus,
percaya diri dan percaya
diri

Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041
RPP KELAS 3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PERTEMUAN KE-5

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1. Mengidentifikasii informasi terkait
bentuk energi yang disajikan dalam pemanfaatan energi secara lisan atau
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi tulis dengan tepat
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1. Menyampaikan pokok-pokok
tentang konsep sumber dan bentuk informasi terkait energi secara lisan
energi dalam bentuk tulis dan visual atau tulis dengan tepat.
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
PPKn
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1. Menentukan perilaku yang
sebagai anggota keluarga dan warga menunjukkan kewajiban di rumah
sekolah. terkait penghematan sumber energi.
4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban 4.2.1. Memberikan contoh pengalaman
dan hak sebagai anggota keluarga dan dalam menunjukkan perilaku yang
warga sekolah. menjalankan kewajiban dalam
menggunakan energi
Matematika
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama 3.6.1. Mengidentifikasi satuan waktu jam
waktu suatu kejadian berlangsung. dan menit dengan tepat.
4.6. Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu tertentu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat
C. Tujuan Pembelajaran:
 Dengan mengamati, siswa mampu menyebutkan kewajiban menghemat energi di
sekolah.
 Dengan membaca, siswa menceritakan kembali isi bacaan mengenai energi.
 Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan lama kegiatan berlangsung.
D. Materi Pembelajaran :
 Kewajiban menghemat energi.
 Menceritakan kembali isi bacaan mengenai energi.
 Membandingkan lama kegiatan berlangsung.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKA
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN SI
WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 10 menit
2. Guru melakukan presensi
3. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4. Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5. Guru memulai kelas dengan meminta siswa membaca teks
tentang kebiasaan Toni (buku tematik terpadu 3f halaman 55)
6. Siswa diminta mendiskusikan bagaimana pendapat mengenai
sikap Toni
Kegiatan Inti 1. Guru menjelaskan kepada siswa pentingnya untuk melakukan 185
penghematan energi (menalar) menit
2. Siswa diminta untuk mengamati gambar dan memberi tanda √
pada gambar yang menunjukan sikap baik dalam penggunaan
energi (buku tematik terpadu 3f halaman 55) (mencoba)
3. Siswa kemudian diminta untuk menuliskan 3 contoh sikap
menjalankan kewajiban sikap hemat energi di sekolah (menalar
dan mencoba)
4. Guru meminta siswa membaca teks “Hemat Energi di Sekolah”
(buku tematik terpadu 3f halaman 56-57) (mengamati)
5. Siswa kemudian diminta untuk menceritakan kembali isi teks
yang telah dibaca menggunakan bahasa sendiri (mencoba)
6. Guru mengingatkan kembali materi mengenai cara menentukan
lama kejadian berlangsung (menalar)
7. Siswa diminta mengamati contoh-contoh soal yang ada di buku
(buku tematik terpadu 3f halaman 57-58) (mengamati)
8. Guru menginstruksikan siswa untuk mengerjakan soal yang ada
di buku (buku tematik terpadu 3f halaman 58) (mencoba)
9. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3f halaman 58-
59)
Kegiatan 3. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 4. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Sumber, alat, dan media pembelajaran


 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Menceritakan kembali informasi tentang energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Kesesuaia Seluruh informasi Ada sedikit Ada beberapa Belum
n yang disampaikan ketidaksesuaian koreksi mampu
informasi sesuai dengan isi informasi yang harus menceritakan
dengan isi informasi yang diperbaiki kembali
teks terdapat di dalam teks dari informasi
informasi dari teks yang
yang dibaca
disampaikan
2. Struktur Seluruh Ada sedikit Ada beberapa Belum
kalimat kalimat yang perbaikan perbaikan mampu
dalam disampaikan dalam dalam kalimat menyusun
menyampa sudah sesuai penyusunan kalimat
ikan dengan kaidah kalimat dengan
informasi EYD benar
3. Lafal dan Mengucapkan Mengucapkan Mengucapkan Mengucapkan
Intonasi lafal dan lafal yang lafal ada lafal
intonasi yang tepat namun yang kurang ada yang
tepat. ada beberapa tepat dan ada kurang tepat
intonasi yang intonasi yang dan tidak
kurang tepat. kurang tepat. menggunakan
intonasi yang
tepat.

Rubrik Penilaian Menampilkan bentuk dan variasi pola irama dalam lagu
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Ketepatan Seluruh Ada sedikit Beberapa Belum mampu
contoh perilaku kekeliruan contoh memberikan
perilaku yang pemilihan perilaku contoh
dicontohkan contoh tidak tepat perilaku
benar dan perilaku dengan tepat
sesuai
dengan
topik diskusi

Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041
RPP KELAS 3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PERTEMUAN KE-6

Satuan Pendidikan : SDIT AL MADANI


Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu)
Tema/Sub tema : Energi dan Perubahannya/Perubahan Energi
Waktu : 1 x pertemuan (6 x35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Bahasa Indonesia
3.2 Menggali informasi tentang sumber dan 3.2.1. Mengidentifikasi informasi terkait
bentuk energi yang disajikan dalam pemanfaatan energi secara lisan atau
bentuk lisan, tulis,visual, dan/eksplorasi tulis dengan tepat
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1. Menyampaikan pokok-pokok
tentang konsep sumber dan bentuk informasi terkait energi secara lisan
energi dalam bentuk tulis dan visual atau tulis dengan tepat.
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
PPKn
3.2. Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1. Menentukan perilaku yang
sebagai anggota keluarga dan warga menunjukkan kewajiban di rumah
sekolah. terkait penghematan sumber energi.
4.2. Menyajikan hasil identifikasi kewajiban 4.2.1. Memberikan contoh pengalaman
dan hak sebagai anggota keluarga dan dalam menunjukkan perilaku yang
warga sekolah. menjalankan kewajiban dalam
menggunakan energi
Matematika
3.6. Menjelaskan dan menentukan lama 3.6.1. Mengidentifikasi satuan waktu jam
waktu suatu kejadian berlangsung. dan menit dengan tepat.
4.6. Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu tertentu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat.
C. Tujuan Pembelajaran:
 Dengan mengamati, siswa mampu menuliskan laporan hasil pengamatan tentang
perubahan energi.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan hak dan kewajiaban berkaitan dengan
energi.
 Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan lama kegiatan berlangsung.
D. Materi Pembelajaran :
 Laporan hasil pengamatan .
 Hak dan kewajiaban
 Membandingkan lama kegiatan berlangsung
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi
F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
ALOKA
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN SI
WAKTU
Pendahuluan 1.Guru mengucapkan salam 10 menit
2.Guru melakukan presensi
3.Siswa memulai kegiatan dengan berdoa.
4.Guru mengajak siswa melakukan murojaah
5.Guru memulai kelas dengan mengulang kembari materi
mengenai perubahan energi.
6. Siswa distimulus untuk menyebutkan beberapa macam
perubahan energi yang telah diketahui.
Kegiatan Inti 1. Siswa diminta untuk mengamati perubahan energi yang terjadi 185
di sekitar (mengamati) menit
2. Guru meminta siswa membuat laporan hasil pengamatan yang
berisi hal hal yang tertera pada buku (buku tematik terpadu 3f
halaman 60) (mencoba)
3. Siswa diminta menyebutkan hak dan kewajiban berdasarkan
perubahan energi yang telah diamati (menalar)
4. Siswa kemudian diminta mendiskusikan dengan teman dan
menuliskan contoh-contoh lain mengenai hak dan kewajiban
dalam bentuk tabel (mengkomunikasikan dan menalar)
5. Guru menanyakan kepada siswa berapa lama bisanya kamu
menggunakan alat-alat elektronik di rumah? Dan alat apa yang
paling lama dipakai (menanya)
6. Siswa diminta menuliskannya dalam bentuk tabel dan
membandingkan lama waktu alat tersebut digunakan.
(mencoba)
7. Guru menunjukkan kepada siswa media belajar digital yang
dapat dipindai dari QR Code Video soal pengayaan. Siswa
dibimbing oleh guru menjawab soal pengayaan tersebut
(mengamati)
8. Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (buku tematik terpadu 3f halaman 62)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.
G. Sumber, alat, dan media pembelajaran
 Buku Tematik Terpadu Tema Energi dan Perubahannya (3f)
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)
3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan Menyusun informasi terkait sumber energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Kesesuaian Seluruh Ada sedikit Ada Belum
informasi informasi yang ketidaksesuaian beberapa mampu
dengan topik/ disampaikan koreksi menceritakan
tema sesuai dengan yang harus kembali
topik dan diperbaiki informasi
disusun dengan dari dari teks
pilihan kata informasi yang
yang terkait yang dibaca
dengan topik disampaikan
2. Struktur Seluruh Ada sedikit Ada Belum
kalimat dalam kalimat yang perbaikan beberapa mampu
menyampaikan disampaikan dalam perbaikan menyusun
informasi sudah sesuai penyusunan dalam kalimat
dengan kaidah kalimat kalimat dengan
EYD benar
Keakuratan Tidak ada Ada sedikit Ada Banyak
Ejaan kesalahan ejaan kesalahan ejaan beberapa seklai
3. sama sekali kesalahan keslahan
ejaan ejaan dalam
penulisan

Rubrik Penilaian Keterampilan Menyampaikan hasil diskusi tentang hak dan


kewajiban dalam penggunaan energi
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No. Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1. Ketepatan Seluruh Ada sedikit Beberapa Belum
contoh perilaku yang kekeliruan contoh mampu
perilaku dicontohkan pemilihan perilaku memberikan
benar dan contoh perilaku tidak tepat contoh
sesuai dengan perilaku
topik diskusi dengan tepat
2. Sikap saat Sepanjang Terlibat aktif Bisa Belum dapat
berdiskusi diskusi namun sesekali mengikuti berpartisipasi
menunjukkan terlihat kurang diskusi aktif dan
sikap tertib, fokus meski tetap belum
fokus, dan harus selalu dapat fokus
terlibat aktif diingatkan
dalam diskusi untuk fokus
dan aktif

Sindangagung, Juli 2019

Kepala Sekolah Guru Kelas III

Nok Sindi Amelia, S.Pd Mayang Sara, S.Pd


NIK. 2015120392 23 0008 NIK. 2019211295 22 0041

Anda mungkin juga menyukai