Anda di halaman 1dari 4

BAB II

PEMBAHASAN

Sebagai bentuk upaya mewujudkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), maka kami
akan mengambil unsur langkah dalam promosi kesehatan yaitu kegiatan advokasi dengan cara
bekerjasama dengan Pemerinta Setempat seperti RT, Kepala Desa, dan Camat didaerah wilayah
kerja Puskesmas tersebut. Adapun langkah advokasi yang akan kami lakukan yaitu dengan
melibatkan para pemangku jabatan tersebut untuk turut serta mendukung dan menyukseskan
program promosi kesehatan PHBS diwilayah kerja puskesmas yang kami pimpin.

Adapun alur kami dalam melakukan PHBS ini didesa yang menjadi target kami adalah:

1. Meminta izin serta memohon untuk keikutsertaan dalam pelaksanaan kegiatan dari Ketua
RT/RW setempat
2. Meminta izin serta memohon untuk keikutsertaan dalam pelaksanaan kegiatan dari
Kepala Desa setempat
3. Meminta izin serta memohon untuk keikutsertaan dalam pelaksanaan kegiatan dari
Kepala Camat setempat
4. Mengajak para kader desa yang mau dengan sukarela membantuk kami Tim Puskesmas
untuk turut serta berpartisipasi dalam menyukseskan acara promkes PHBS ini.
5. Tembusan surat kepada Kepada Dinas Kesehatan daerah setempat.

Setelah mendapat persetujuan izin untuk melakukan kegiatan program promkes dari
pihak terkait dan daerah setempat yang akan kami kunjungi, maka kami akan menyusun
rangkaian kegiatan yang akan kami laksanakan nantinya. Adapun rangkaian acara yang akan
kami lakukan nantinya sebagai berikut:

1. Tujuan Pelaksanaan Kegiatan


a. Umum
Setelah memberikan penyuluhan selama 30 menit diharapkan masyarakat didesa
tersebut mampu dan pahamakan pentingnya PHBS.
b. Khusus
1) Menjelaskan pengertian tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Rumah Tangga
2) Menyebutkan 10 indikator Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Rumah Tangga
3) Menyebutkan tujuan dan manfaat Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Rumah
Tangga
4) Memahami cara Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Rumah Tangga
5) Menyebutkan pentingnya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Rumah Tangga
6) Mempraktekkan cara cuci tangan yang baik dan benar
2. Sasaran
Masyarakat di Desa Suka Maju 8
3. Waktu dan Tempat
Hari dan Tanggal : Senin.13 Agustus 2018
Pukul : 08.30 – 10.00
Tempat : Posyandu Suka Maju 8
4. Media dan Alat
a. Leafleat
b. Laptop
c. LCD
d. Proyektor
e. Pengeras Suara
5. Metode
a. Ceramah
b. Demonstrasi
c. Tanya Jawab (kuis)
6. Skema Kegiatan

7. Alur Kegiatan

No Tahap Waktu Kegiatan Penyuluhan Sasaran Media


Kegiatan
1. Pembukaan 5 menit 1. Mengucapkan salam Kata/kalimat
2. Memperkenalkan
diri
3. Menyampaikan
tujuan dan pokok
materi
4. Menyampaikan
pokok pembahasan
5. Kontrak waktu
2. Pelaksanaan 20 1. Meyampaikan Leafleat dan
menit materi powerpoint
2. Menjelaskan
pengertian tentang
Perilaku Hidup
Bersih dan Sehat
3. Menjelaskan 10
indikator Perilaku
Hidup Bersih dan
Sehat
4. Menjelaskan tujuan
dan manfaat Perilaku
Hidup Bersih dan
Sehat
5. Mempraktekkan cara
cuci tangan yang
baik dan benar
6. Menampilkan video
7. Tanya jawab (kuis)
3. Penutup 5 menit 1. Melakukan evaluasi Kata/kalimat
2. Menyampaikan
kesimpulan materi
3. Mengakhiri
pertemuan

Anda mungkin juga menyukai