Skoring Trase Jalan Metode Likert

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

SKORING TRASE JALAN METODE LIKERT

A. Trase 1
 Panjang Trase : 1350 m
 Jumlah Tikungan : 2 tikungan
 Galian Timbunan : 1503 m3

B. Trase 2
 Panjang Trase : 1273 m
 Jumlah Tikungan : 3 tikungan
 Galian Timbunan : 17250 m3

C. Trase 3
 Panjang Trase : 1320 m
 Jumlah Tikungan : 4 tikungan
 Galian Timbunan : 642 m3

Skala Likert Keterangan


1 Sangat Jelek
2 Jelek
3 Sedang
4 Baik
5 Sangat Baik

Maka penilaian Trase Jalan dengan Metode Likert sebagai berikut :

Keterangan Trase 1 Trase 2 Trase 3


Panjang Trase 4 5 4
Jumlah Tikungan 5 4 3
Galian Timbunan 4 2 5
Total 13 11 12

Kesimpulan :
1. Maka Trase dengan :
 Panjang Trase : 1350 m
 Jumlah Tikungan : 2 tikungan
 Galian Timbunan : 1503 m3
Merupakan Trase dengan nilai terbaik.
2. Maka digunakan Trase nomor 1 pada perhitungan selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai