Anda di halaman 1dari 15

PETA KONSEP

PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN DI SD


MODUL 1, 2, 3, DAN 4

DISUSUN OLEH : HANDAYANI

NIM : 824540106

TUTOR : Dr (Cand) YuhanaHeni, M.Pd

UNIVERSITAS TERBUKA
MODUL 1
KEGIATAN BELAJAR 1
Kurikulumpadahakikatnyamerupakansalahsatualat yang sangatstrategisdanmementukandalampencapaiantuj

HAKIKAT KURIKULUM

Pengertian Fungsi PerananKurikulum

Secarasederhan, Kurikulumberfungsisebagaipedomandalam Terdapattigaperanankurikulum, yaitu:


kurukulumdianggapsebagaisejumlahmatapelajaran pelaksanaanpendidikanbagipihak- Peranankonservatif yang berkaitandengan proses
yang harusditempuholehsiswadariawalsampaiakhir pihakterkaitbaiksecaralangsungmaupuntida pewarisannila-nilaibudayamasalalu yang
program pelajaranuntukmemperolehijazah. klangsung, seperti guru/tenagapendidik, dianggapmasilrelevandenganmasakini.
Secaraluas, Peranankreatif yang
tenagakependidikan, orang
kurikulumdiartikansebagaisemuapengalamanbelajar
tuadanmasyarakat.Khusubagisiswa, berkaitandenganpengembangansesuatu yang baru yang
yang
dialamiolehsiswadanmemengaruhiperkembanganpriba selainsebagaipedomanbelajar, dibutuhkanmasyarakat.
dinya. kurikulumjugamemilikienamfungsi, Peranankritis/evaluative yang berkaitandengan proses
Secaraempatdimensi, kurikulumkurikulumsebagai ide/ yaitufungsipenyesuaian, pemilihannilai, budaya, danpengetahuanbaru yang
gagasan, kurikulumsebagairencanatertulis, fungsipengintegrasian, fungsidiferensiasi, akandiajarkan.
kurikulumsebagaisuatukegiatan, fungsipersiapan, fungsipemilihan/seleksi,
dankurukulumsebagaihasilbelajar. danfungsidiagnostik.

MODUL 1
KEGIATAN BELAJAR 2
KOMPONEN-KOMPONEN
KURIKULUM

Tujuan Isi/MateriKurikulum StrategiPembelajaran Evaluasi

Tujuankurikulummenggambarkankualitas Isi/materikurikulummerupakanpe Strategipembelajaranberkaitandengasiasat, cara, Komponenevaluasiditujukanuntukm


manusia yang diharapkanterbinadarisuatu ngetahuanilmiah yang atau, sistempenyampaianisikurikulum. Ada enilaipencapaiantujuankurikulumda
proses pendidikan. teridirdarifakta, konsep, prinsip, duajenisstrategipembelajaranyaituberorientasikepa nmenilai proses
Tujuanmemberikanpetunjukmengenaiarah nilai, danketerampilan yang da guru (teacher oriented)dan yang implementasikurikulumsecarakeselu
perubahan yang dicita- perludiberikankepadasiswa.Penge berorientasipadasiswa(student oriented). ruhan.
citkandarisuarukurikulum.Tujuan yang tahuanilmiahtersebbutjumlahnyas Strategipertamamencakup model ekspositoriatau Hasilevaluasikurikulumdapatdijadik
jelasakan member petunjuk yang jelas angatbanyakdantidakmungkinsem model informasi, anumpanbalikuntukmengdakanperb
pula terhadappemilihanisi/bahan ajar, uanyadijadikansebagaiisi/materik sedangkanstrategikeduamencakup model aikandanpenyempurnaankurikulum.
strategipembelajran, media, danevaluasi. urikulum.Olehkarenaitu, inkuiriatauproblem solving. Selainitu,
Tujuanjugadianggapsebagaidasar, arah, perludiadakanpilihan- Strategidigunakanataudipilihdalampelaksanaankuri hasilevaluasidapatdijadikansebagai
danpatokandalammenentukankomponen- pilihandenganmenggunakanberba kulumdiserahkansepenuhnyakepadapelaksanakurik masukandalampenentuankebijakan-
komponenkurikulum yang lainnya. gaikriteria. ulumdenganmempertimbangkanhakikattujuan, kebikajaknpengambilankeputusante
sifatbahan/isi, ntangkurikulumdanpendidikan.
dankesesuaiandengantingkatperkembangansiswa.
MODUL 2
KEGIATAN BELAJAR 1
LANDASAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

LandasanFilosofis LandasanPsikologis LandasanSosiologis LandasanTeknologis

erkaitandenganpentingnyamempertimbangkanaspekilmupengetahuan,
urikulumpadadasarnyabergantungpadapertimbangan-pertimbanganfilosofis.Pandanganfilosofis
kebudayaandalammengembangkankurikulumsatuanpendidikan.Pendidikanselalumengandungnilai-nilaidannorma-norma
sikurikulumitudisampaikankepadasiswadanbagaimanasiswaharusmempelajarinya.Teoriperkemebangandiperlukanterutamadalammenentukanisikurikulum
teknologi, danseni (IPTEKS)
yangdalammengembangkankurikulumsatuanpendidikan.Pengembangan
berbedaakanmemengaruhidanmendorongaplikasipengembangankurikulum
yang berlakudalammasyarakat.Kebersihanpendidikandipengaruhiolehlingkung
yang akandiberikankepadasiswa
program yang
pendidikan
berbedaagar
(kurikulum
pula.
tingka
Ber
MODUL 2
KEGIATAN PEMBELAJARAN 2
PENDEKATAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

Pendekatandarisudutpandangkebijakan Pendekatandarisudutpandangpengorganisasian Pendekatandarisudutpandangorientasipenyusunankurikulum

muskansecarajelas, mulaidaritujuanpendidikan, sampaidengantujuanpemebelajaran.Pendekatan yang berorientasipadabahan ajar sangatmenitikbertakanpenyusunankurikulumpadabahan ajar ataumateripelajaran y


atpusatdenganmenggunakanprosedur administrative.Pendekatanakarrumput, yaitupendekatanpengembangankurikulum yang diawalidenganinisiatifdaribawah, selanjutnyadisebarluaskanpadatingkat yang lebihluas.

sahantarasatudenganlainnya.Pendekatanindisiplinerberangkatdarimasalah-masalahsossial yang adadalmakehidupannyata yang tidakmungkinditinjauhanyadarisatusegi/aspeksaja.Pendekatanterpaduber


MODUL 3

PROSEDUR PENGEMBANGAN KURIKULUM

Prinsip-prinsippengembangankurikulum Langkah-langkahpengembangankurikulum

Analisisdan diagnosis kebutuhan


Perumusantujuan
Umum Khusus Pemilihandanpengorganisasianmateri
Pemilihandanpengorganisasianbelajar
Pengemabanganevaluasi

Prinsip yang berkenaandengantujuan


Prinsipberorientasipadatujuan/kompetensi
Prinsip yang berkenaandenganpemilihanisipendidikan
Prinsipkontinuitas
Prinsipberkenaandenganpemilihan proses belajarmengajar
Prinsipflekxibilitas
Prinsipberkenaandenganpemilihan media danalatpengajaran
Prinsipintegritas
Prinsip yang berkenaandenganpenilaian
MODUL 4
Implikasimanajemen Manajemenberbasissekolahadalah model pengelolaan yang
memeberikanotonomiataukemandiriankepalasekolahdanmendorongpengambilankeputusanpatisipatif yang
berbasissekolah melibatkansecaralangusngsemuawargasekolahsesuaidenganstandar yang telahditetapkan

Pengertiankurikulum Kurikulumberbasiskompetensiberorientasipadaperluasanwawasanilmupengetahuan, teknologi,


Konsepdasa danbudayasebagaisalahsatuusahauntukmempertahankanintegritasbangsa, melaluipembentukanindividu yang cerdas
berbasiskompetensi
religious, toleran, mandiri, danberdisiplinsertamenjunjungtinggi moral dalampergaulanantarsesama.
rkurikulum
berbasisko Karakteristikkurikulu  Menitikberatkankepadapencapaian target implementasidaripadapenguasaanmateri
mberbasiskompetensi  Mengakomodasikankeragamankebutuhandansumberdayapendidikan yang tersedia
mpetensi
 Memberikankebebasan yang lebihluaskepadapelaksanapendidikan di
lapanganuntukmengembangkandanmelaksanakan program pembelajaran

KURIKULUM Prinsippengembanga
nkurikulumberbasisk  Imandantaqwa, nilaidanberbudiluhur  Berbasisteknologiinformasi
BERBASIS  Ketahanandanintegritasbangsa  Berorientasipadakecakapanhidup
ompetensi  Kebersinambungan  Berorientasisiswa
KOMPETENSI
 Berorientasi global

Peran guru  Menguasaibahan  Menilaiprestasibelajarsiswauntukkepentinganpen


 Mengelola proses belajarmengajar gajaran
dalampegelolaanpem  Mengelolakelas  Mengenalfungsidan program
belajaran  Menggunakan media/sumber pelayananbimbingandanpenyuluhan
Implikasipe
 Menguasailandasan-landasankependidikan  Mengenladanmenyelenggarakanadministrasisekol
nerapankur  Meneglolaainteraksibelajarmengajar ah
 Memahamiprinsip-prinsipdanmenafsirkanhasil-
ikulumbeba hasilpenelitian

basikompet
ensi Implementasi KBK  Kesempatanuntukbelajar  Kemandiriandankerjasama  Rasa ingin tau, kreativitas,
 Pengetahuanawalsiswa  Suasana yang mendukung dankeutuhan
melaluipembelajarant  Refleksi  Belajaruntukkebersamaan  Menyenangkan
erpadu  Motivasi  Siswasebagaipembangunga  Interaksidankomunikasi
 Keragamanindividu gasan  Belajarcarabelajar
MODUL 5

PROFIL KRIKULUM SEKOLAH DASAR

KEGIATAN BELAJAR 1

Perkembangan Kurikulum Sekolah Dasar sampai dengan Tahun 1975

Profil Kurikulum SD sebelum 1968 Profil Kurikulum SD Tahun 1968 Profil Kurikulum SD Tahun 1975

Perkembangan jurikulum sekolah dasar di Merupakan kurikulum transisi antara masa Tonggak pembaharuan yang nyata dan mantap
Indonesia sangat berkaitan dengan orde lama dengan masa orde baru. Banyak dalam system pendidikan nasional.
perkembangan pendidikan secara nasional dari perubahan-perubahan yang terjadi, diantaranya Kemunculannya lebih diarahkan untuk mencapai
keselarasan dengan kebijakan baru bidang
waktu ke waktu. Sebelum masa kemerdekaan, isi kurikulum dibagi menjadi tiga kelompok pendidika, peningkatan efisiensi dan efektivitas,
tujuan dan isi kurikulum sekolah dasar lebih besar, yaitu kelompok Pembinaan Jiwa peningkatan mutu lulusan, dan peningkatan
ditekankan kepada pemenuhan kepentingan- Pancasila, Pembinaan Pengetahuan Dasar, relevansi dengan tuntutan masyarakat yang
kepentingan para penjajah. Baru setelah Pembinaan Kecakapan Khusus. Struktur sedang membangun. Kurikulum ini menganut
Indonesia merdeka, terdapat upaya-upaya bagi kurikulum dibagi ke dalam dua struktur pendekatan berorientasi pada tujuan, pendekatan
integrative, pendekatan system, dan pendekatan
perbaikan dan penyempurnaan. Tujuan dan isi program, yaitu untuk sekolah-sekolah yang ekosistem. Prinsip yang digunakan, yaitu prinsip
kurikulum diarahkan untuk mencapai tujuan bahasa pengantarnya bahasa daerah dari kelas relevansi, efisiensiefektivitas, fleksibilitas,
pendidikan, yaitu membentuk manusia susila I-III, dan untuk sekolah-sekolah yang bahasa kontinuitas, dan pendidikan seumur hidup.
yang cakap dan warga Negara yang pengantarnya Bahasa Indonesia dari kelas I. Struktur kurikulum terdiri atas program
demokratis, serta bertanggung jawab bagi pendidikan umum,program pendidikan akademis,
dan program pendidikan keterampilan
kesejahteraan masyarakat tanah air.
MODUL 5

KEGIATAN BELAJAR 2

KURIKULUM SEKOLAH DASAR TAHUN 1984 SAMPAI DENGAN TAHUN 2004

Kurikulum SD Tahun 1984 Profil Kurikulum SD Tahun 1994 Profil Kurikulum SD Tahun 2004

Dilatarbelakangi oleh adanya sejumlah unsur Disusun untuk mencapai tujuan pendidikan Fokus kepada penyempurnaan kurikulum
baru dalam GBHN 1983 yang perlu ditampung nasional dengan memperhatikan tahap berbasis kompetensi peserta didik dan
dalam kurikulum, adanya kesenjangan program perkembangan siswa dan kesesuaian dengan dikembangkan atas prinsip pengembangan
pendidikan, dan terlalu sarat materi kurikulum lingkungan, kebutuhan pembangunan dan prinsip pelaksanaan. Kompetensi
yang harus diberikan. Berorientasi pada tersebut terdiri atas pengetahuan,
nasional, perkembangan ilmu pengetahuan
pendekatan proses belajar dan mengacu kepada keterampilan, sikap dan nilai-nilai yang
dan teknologi, serta kesenian. Menekankan
aspek perkembangan kognitif, afektif, dapat dikenali melalui sejumlah hasil belajar
psikomotorik. Materi kurikulum tidak banyak kemampuan dan keterampilan dasar dan indicator yang dapat diukur dan diamati.
berbeda dengan yang sebelumnya, kecuali dalam “CALISTUNG”. Isi kurikulum memuat Penyusunan kurikulum berdasarkan standar
organisasi kegiatan intrakurikuler, kokurikuler, bahan kajian yang mengacu pada nasional pendidikan, yaitu Standar
ekstrakurikuler. Pendekatan proses belajar pembentukan kepribadian dan unsur-unsur Kompetensi Lulusan yang merupakan
mengajar mengacu pada bagaiman seorang kemmapuan yang diajarkan dan seperangkat kompetensi yang dibakukan dan
belajar tanpa mengabaikan ketuntasan belajar dikmbangkan di SD. Mata pelajaran harus dicaai peserta didik sebagai hasil
dengan memperhatikan kecepatan belajar murid. merupakan sekumpulan bahan kajian yang belajarnya dalam setiap satuan pendidikan.
Penilaian dilakukan secara berkesinambugan dan memperkenalkan konsep, pokok bahasan, SKL dijabarkan dalam Standar Isi yang
terus-menerus untuk peningkatan proses maupun tema dan nilai yang dihimpun dalam satu memuat Bahan Kajian dan Mata Pelajaran,
hasil belajar. Prinsip-prinsip yang dikembangkan serta Kegiatan Belajar Pembiasan.
kesatuan disiplin ilmu pengetahuan. Program
yaitu prinsip relevansi, kontinuitas, pensisikan Kompetensi dalam bahan kajian disajikan
pengajaran terdiri atas program kurikuler
seumur hidup, fleksibilitas. secara bertahap dan berkesinambungan
dan ektrakurikuler. dalam bentuk pepemeringkatan kelas dan
MODUL 6

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

KEGIATAN BELAJAR 1

LANDASAN DAN PRINSIP PENGEMBANGAN KTSP

Pengertian KTSP Landasan atau Rasional KTSP Prinsip-prinsip Pengembangan KTSP

Menurut BSNP KTSP adalah kurikulm operasional yang disusun oleh dan 7 prinsip pengembangan KTSP:
dilaksanakan di masing-masing satuan pendidikan. KTSP merupakan
1. Berpusat pada potensi, perkembangan, kebutuhan, serta kepentingan
kurikulum bebasis kompetensi yang disusun oleh dan dilaksanakan di
peserta didik dan lingkungannya.
sekolah sesuai dengan kebutuhan dan potensi yang ada di daerah untuk
2. Beragam dan terpadu.
memenuhi kebutuhan dan perkembangan siswa.
3. Tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni.
4. Relevan dengan kebutuhan kehidupan.
5. Menyeluruh dan berkesinambungan.
6. Belajar sepanjang hayat.
7. Seimbang antara kepentingan nasional dan kepentingan daerah.

Pengembangan KTSP meruupakan salah satu upaya untuk mengatasi masalah pendidikan khususnya relevansi pendidikan. Dengan pemberlakuan otonomi pengelolaan
pendidikan dan manajemen berbasis sekolah, setiap sekolah dituntut untuk dapat mengembangkan kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan dan perkembangan siswa serta
tututan dan potensi daerah yang ada. Selain itu, profesionalisme guru juga merupakan alasan lain perlunya pengembangan KTSP. Seorang guru professional dituntut untuk
mampu mengembangkan, melaksanakan, dan mengevaluasi kurikulum. Kompetensi pengembangan kurikulum merupakan bagian integral dari profesionalisme guru.
MODUL 6

KEGIATAN BELAJAR 2

PROSES PENGEMBANGAN KTSP

Dasar Pengembangan Prosedur Pengembangan Pengembangan Pihak-pihak yang terlibat dalam


KTSP KTSP Silabus pengembangan KTSP

1. UU Republik Indonesia No. 20 Th 1. Analisis konteks. 1. Mengkaji standar kompetensi 1. Kepala sekolah
2003 tentang Sistem Pendidikan 2. Menelaah Standar dan kompetensi dasar. 2. Guru
Nasional. Kompetensi Lulusan dan 2. Mengidentifikasi materi 3. Komite sekolah
2. Peraturan Pemerintah Republik Standar Isi. pokok/pembelajaran. 4. Narasumber
Indonesia No, 1. Th 2005 tentang 3. Mengembangkan Kompetensi 3. Mengambangkan kegiatan 5. Dinas pendidikan
Standar Nasional Pendidikan. untuk Program muatan local pembelajaran. 6. Pihak yang berkepentingan
3. Kepmendiknas No. 22 Th 2006 dan pengembangan diri. 4. Merumuskan indicator dengan sekolah
tentang Standar Isi untuk Satuan 4. Memilih serta pencapaian kompetensi.
Pendidikan Dasar dan Menengah. mengorganisasikan 5. Menentukan jenis penialaian.
4. Keputusan Menteri No. 23 Th 2006 penglaman belajar dan materi. 6. Menentukan alokasi waktu.
tentang tandar Kompetensi Lulusan 5. Menetapkan pendekatan dan 7. Menentukan sumber belajar.
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan prosedur asessmen.
Menengah.
MODUL 7

PROSPEK PENGEMBANGAN KURIKULUM MASA DEPAN

KEGIATAN BELAJAR 1

KEBUTUHAN PENDIDIKAN MASA DEPAN

Karakteristik Masyarakat Indonesia pada Masa Depan Kebutuhan Pendidikan Masa Depan

Karakteristik masyarakat masa depan merupakan hal yang Kehidupan pada masa depan membutuhkan kualitas sumber daya manusia
sangat penting dikaji dalma dunia pendidikan karena yang memiliki tiga ciri utama:
pendidikan pada dasarnya merupakan upaya penyiapan siswa
a. Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi
sebagai anggota masyaakat bagi peranannya di masa yang
b. Memiliki kreativitas
akan dating. Pendidikan harus dapat mengantisipasi keadaan
c. Memiliki solidaritas social
masyarakat dalam era globalisasi; perkembangan IPTEK;
transportasi, komunikasi, dan informasi; seta layanan Oleh karena itu, pendiidkan masa depan harus menumbuhkan kemapuan-
profesionalisme. kemampuan dasar, kemmapuan belajar sepanjang hayat, pemanfaatan
teknologi, dan pendidikan moral. Kemmapuan dasar yang harus dikuasai
oleh siswa dalam pendidikan masa depan, yaitu kompetensi keagamaan,
komptensi akademik, komptensi ekonomik, dan kompetensi social-pribadi.
MODUL 7

KEGIATAN BELAJAR 2

PROFIL KURIKULUM MASA DEPAN

Konsep Prinsip Kurikulum Masa Depan Fokus Muatan Kurikulum SD Masa Depan Pendekatan Pengembangan Kurikulm Masa Depan

Kajian masa depan (future studies) adalah suatu Meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian,  Sudut pandang kebijakan lebih mengarah
disiplin yang sistematik untuk mengkaji akhla mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan pada penerapan pendekatan akar rumput
 Sudut pandang pengorganisasian isi
kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi mengikuti pendidikan lebih lanjut. Fokus tersebut
kurikulum lebih mengarah pada penerapan
pada masa depan dalm waktu-waktu tertentu. dirumuskan ke dalam standar kompetensi lulusan SD pendekatan terpadu
Kurikulum masa depan (future curriculum) dengan tujuan membentuk peserta didik menjadi:  Sudut pandang orientasi penyusunan
kurikulum nampaknya akan cukup bervariasi
adalah suatu perancangan seluruh program a. Manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan
diarahkan pada pencapaian kompetensi-
pendidikan manusia masa depan, yang dijadikan Yang Maha Esa serta berakhlak mulia kompetensi yang dibutuhkan siswa untuk
sebagai elemen utama dalam merancang dan b. Memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air dapat hidup dalam situasi global yang penuh
mengembangkan kurikulum. Prinsipnya bahwa c. Mengembangkan logika, kemampuan berpikir, analisis dengan kompetisi antar Negara, penerapan
kurikulum berbasis pada masyarakat,
perancangan kurikulum tidak dibuat untuk peserta didik penggunaan filsafat dan teori konstruktivisme
mengubah masa kini sekalipun fenomenanya d. Membentuk karakter peserta didik menjadi manusia dan pemanfaatan format-format belajar yang
selalu beuabah dibandingkan dengan masa kini. yang memiliki rasa seni dan pemahaman budaya relevan seperti elektronik, terbuka, kuantum,
kooperatif, akselerasi, dll.
e. Membentuk karakter peserta didik agar sehat jasmani
rohani dan menumbuhkan rasa sportivitas
MODUL 8

PRODUK PENGEMBANGAN KURIKULUM SEKOLAH DASAR

KEGIATAN BELAJAR 1
PRODUK PENGEMBANGAN KURIKULUM SECARA MAKRO

Sebelum diberlakukan UU No. 22 Th 2003 Setelah diberlakukan UU No. 20 Th 2003

a. Berlandaskan kepada tahap perkembangan siswa, kesesuaiannya dengan a. Standar isi memuat empat hal, yaitu kerangka dasar dan struktur
lingkungan, kebutuhan pembangunan, perkembangan ilmu pengetahuan dan kurikulum, beban belajar, kurikulum tingkat satuan pendidikan,
teknologi, menekankan kemmapuan dan keterampilan dasar “CALISTUNG” kalender pendidikan
yang diterpakan dlam kehidupan sehari-hari b. Standar proses berkaitan dengan proses pembelajaran secara
b. Tujuannya memberikan bekal kemampuan dasar kepada siswa untuk interkatif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi,
mengembangkan kehidupannya sebagai pribadi, anggota masyarakat, warga siswa untuk berpatisiapasi aktif.
Negara dan anggota umat manusia, mempersiapkan siswa untuk mengikuti c. Standar koptensi lulusan mencakup lingkup materi dan tingkat
pendidikan menengah kompetensi lulusan meliputi kompetensi untuk seluruh mata
c. GBPP adalah produk utama pengembangan kurikulum sekolah dasar yang pelajaran atau kelompok mata pelajaran yang mencakup sikap,
memuat semua komponen minimal kurikulum sebagai rencana tertulis pengetahuan, dan keterampilan
d. Pedoman pelaksanaan dan evaluasi mencakup ketentuan mengenai waktu
d. Standar penilaian pendidikan adalah standar nasional pendidikan
belajar, system guru, perencanaan kegiatan belajar mengajar, bahasa berkaitan dengan mekanisme, prosedur, instrument penilaian hasil
pengantar, system pengajaran, bimbingan belajar dan bimbingan karier, belajar siswa.
penilaian

Anda mungkin juga menyukai