Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL

RAKERCAB IAI PC OI dan SEMINAR


“EKSISTENSI PROFESI APOTEKER DI ERA
REVOLUSI INDUSTRI 4.0 ”

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 1


Revolusi Industri 4.0
I. PENDAHULUAN

RAKERCAB IAI PC OI adalah singkatan dari Rapat Kerja Cabang Ikatan Apoteker
Indonesia pengurus cabang Ogan Ilir, demi meningkatkan kualitas dan pengetahuan serta
dapat mengikuti perkembang di era zaman digital sekarang perlu adanya upaya Apoteker
untuk mencapai tujuan tersebut, untuk itula agar tercapainya upaya tersebut kami dari
organisasi Ikatan Apoteker Indonesia pengurus Cabang Ogan Iir mengadakan seminar yang
mengusung Tema “Eksistensi Profesi Apoteker Di Era Revolusi Industri 4.0”.

Revolusi industri merupakan perubahan secara besar- besaran di bidang pertanian,


manufaktur, pertambangan, transportasi, dan teknologi, obat-obatan serta memiliki dampak
yang mendalam terhadap kondisi sosial, ekonomi, kesehatan dan budaya di dunia. Revolusi
industri adalah suatu perubahan secara cepat dalam pelaksanaan proses produksi (cara
pembuatan atau meningkatkan nilai guna suatu barang) yang semula menggunakan tenaga
manusia (tradisional) beralih dengan menggunakan peralatan mesin (modern).

Revolusi Industri telah terjadi empat kali. Revolusi Industri pertama dimulai dengan
ditemukannya mesin uap, kereta api dan produksi yang dimekanisasi. Revolusi Industri yang
kedua terjadi pada tahun 1890 dengan ditemukannya listrik dan pendekatan baru dalam
manufaktur tentang produksi masal. Revolusi Industri ketiga terjadi ketika ditemukannya
semikonduktor dan penyebaran computer serta internet pada tahun 1960an. Sekarang, kita
sedang mengadapi Revolusi Industri yang keempat, pengembangan dari teknologi digital
pada Revolusi Industri 3.

Dunia industri Indonesia tengah berada di Era Revolusi Industri 4.0. Hal itu
mengharuskan peningkatan kualitas dan peran profesi termasuk Apoteker. Revolusi Industri
4.0 adalah pola mengubah cara hidup, bekerja, berhubungan satu sama lain pada berbagai
bidang. Untuk menghadapi era tersebut, maka diperlukan peningkatan kualitas sumber daya
manusia khususnya tenaga kesehatan. Sektor kesehatan merupakan sektor yang mendapat
pengaruh kuat dalam perkembangan era revolusi industri 4.0 karena pemanfaatan teknologi
untuk memantau status kesehatan seseorang atau status kepatuhan pasien mengkonsumsi
obat yang diresepkan sangat membantu tenaga kesehatan dan farmasi untuk mencapai tujuan
terapi pasien.

Industri Farmasi 4.0. Ini adalah cara baru di mana mengelola industri farmasi,
menggabungkan lingkungan online sebagai offline. Konsep ini dapat diterapkan pada
masalah manufaktur farmasi untuk secara signifikan meningkatkan produktivitas dan
kualitas, mengurangi risiko dan limbah. Selain meningkatkan pemantauan real-time dan
ketertelusuran dari rantai pasokan ke konsumen akhir. Juga, ia berusaha untuk
mengotomatisasi proses manajemen dan dokumentasi yang kompleks, untuk membuat
adaptasi yang lebih efisien dengan persyaratan peraturan dari sektor ini.

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 2


Revolusi Industri 4.0
Transformasi digital mempengaruhi semua sektor, termasuk apoteker, oleh sebab itu
kami dari Ikatan Apotker Indonesian Pengurus Cabang Ogan Ilir mengusung tema
“Eksistensi Profesi Apoteker Di Era Revolusi Industri 4.0”.
II. TUJUAN & MANFAAT

Kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan Tema “Eksistensi Profesi


Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, diharapkan mampu memberikan manfaat yang
besar bagi seluruh tenaga kefarmasian baik Apoteker maupun Asisten Apoteker di era digital
zaman sekarang. Adapun tujuan kegiatan ini adalah :

1. Meningkatkan eksistensi profesi Apoteker maupun Asisten Apoteker di era Revolusi


Industri 4.0.

2. Meningkatkan kualitas dan peranan dalam pelaksanaan praktik tenaga kesehatan


khususnya Apoteker maupun Asisten Apoteker di era Revolusi Industri 4.0.

3. Meningkatkan Ilmu pengetahuan bagi Apoteker maupun Asisten Apoteker mengenai


perkembangan Revolusi Industri 4.0 di era sekarang.

III. WAKTU & TEMPAT PELAKSANAAN

Kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan Tema “Eksistensi Profesi


Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Sabtu/28 Desember 2019

Waktu : 08.00WIB s/d Selesai

Tempat : Aula STIFI BHAKTI PERTIWI Palembang

IV. NARA SUMBER

Kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan Tema “Eksistensi Profesi


Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, menghadirkan nara sumber sebagai berikut :

1. Sukir Satrija Djati, M.PH., Apt


 Motivator Farmasi Yogyakarta dan Pengurus IAI Pusat

2. Dra. Citra Willia Agus, M.Kes., Apt


 Ketua HISFARSI Sumatera Selatan dan Sekretaris PPRA RSMH Palembang

V. PESERTA

Sasaran peserta kegiatan ini adalah seluruh Apoteker dan Asisten Apoteker serta
Mahasiswa farmasi di Provinsi Sumatera Selatan dan sekitarnya.
RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 3
Revolusi Industri 4.0
VI. AGENDA ACARA RAKERCAP DAN SEMINAR

Agenda acara kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan Tema


“Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, sebagai berikut:

JAM KETERANGAN
07.00 - 08.30 Registrasi peserta
08.00 - 08.15 Menyanyikan lagu Indonesia Raya
08.15 - 08.30 Menyanyikan lagu Hymne IAI
08.30 - 08.35 Pembacaan Doa
Kata sambutan dari :
08.35 - 09.00 Ketua pelaksana : Robi Kurniawan, S.Si., Apt
Ketua PD IAI Sumsel : Afdil Kurnia, S.Si., Apt
09.00 - 09.10 Coffee break
09.10 - 10.15 Sesi I : Nara sumber : Dra. Citra Willia Agus, M.Kes., Apt
Moderator : Yulia S.Far., Apt, M.Biomed
10.15 - 10.30 Tanya jawab
10.30 - 11.30 Sesi II : Nara sumber : Sukir Satrija Djati, M.PH., Apt
Moderator : Imran Mayel, S.Farm., Apt
11.30 - 11.45 Tanya jawab
11.45 - 13.30 Ishoma
PEMBUKAAN RAKERCAB IAI OI
 Sambutan ketua PC IAI OI
13.30 - 14.00 Afif Islami S.Farm., Apt
 Sambutan ketua PD IAI Sumsel sekaligus membuka acara Rakercab
PC IAI OI
14.00 - 14.30 Laporan kerja PC IAI OI : ketua PC IAI OI
14.30 - 15.30 Optimalisasi Kerja Organisasi IAI : Ketua dewas IAI Sumsel
Bpk. Burhanuddin Gumay, MM., Apt
15.30 - 16.00 Coffee break
16.00 - 17.00 Pembahasan permasalahan PC : ketua PC IAI OI
17.00 - 17.30 Penetapan hasil kesimpulan rapat kerja cabang PC IAI OI : Ketua PC IAI OI
17.30 - 18.00 Penutupan : Ketua PC IAI OI

VII. FASILITAS

Fasilitas yang didapat saat kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan
Tema “Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, sebagai berikut :

1. Seminar Kit
2. Snack dan makan siang
3. 10 SKP IAI PC OI dan 6 SKP IAI luar PC OI
4. 3 SKP PAFI

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 4


Revolusi Industri 4.0
VIII. PANITIA PELAKSANA

Susunan kepanitian dalam kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar dengan


Tema“Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”, sebagai berikut :

TUGAS NAMA PANITIA


Pelindung Afdil Kurnia, S.Si., Apt
Penasehat Afif Islami, S.Farm., Apt
PANITIA PELAKSANA
Ketua Robi Kurniawan, S.Si., Apt
Wakil Ketua Oka Muliawan, S.Farm., Apt
Sekretaris Febri Yuria Ningsih, S.Farm., Apt
Sariah Hazrah, S.Farm., Apt
Bendahara A. Muhajir Musmar, S.Farm., Apt
Ririn Oktarina, S.Farm., Apt
Bidang Konsumsi Rosidawati, S.Farm., Apt
Seluruh panitia
Bidang Percetakan dan Rimelan, S.Farm., Apt
Dokumentasi Wiranti Anggraini, S.Farm., Apt
Bidang Dana dan Sponsor Imran Mayel, S.Farm., Apt
Oka Muliawan, S.Farm., Apt
Bidang Pendaftaran Rimeilan, S.Farm., Apt
Febri Yuria Ningsih, S.Farm., Apt
Wiranti Anggraini, S.Farm., Apt
Ririn Oktarina, S.Farm., Apt
Sariah Hazrah, S.Farm., Apt
Bidang Acara
MC Dr. Sonlinmar Mangunsong, Apt
Lily Lestari, SF., Apt
Moderator Yulia, S.Far., Apt, M.Biomed
Imran Mayel, S.Farm., Apt
Perlengkapan Muhammad Firman, S.Farm., Apt

IX. RENCANA PENDANAAN

Adapun rencana pendanaan pada kegiatan RAKERCAB IAI PC OI dan Seminar


dengan Tema“Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0” diperoleh dari
HTM Peserta seminar sebesar 400 partisipan, terdiri dari :
Apoteker : Rp. 200.000
TTK : Rp.125.000
Mahasiswa : Rp 85.000

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 5


Revolusi Industri 4.0
Serta Sponsorship dari Perusahaan Farmasi yang bersedia menjadi sponsor.

X. PENUTUP

Demikianlah Proposal kegiatan Rakercab dan Seminar Nasional yang bertema


”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”. Penyelenggaraan kegiatan ini
akan sangat membutuhkan bantuan dan dukungan dari semua pihak. Atas kerjasama dan
bantuannya diucapkan terimakasih.

INDRALAYA, 15 NOVEMBER 2019

KETUA PC IAI OI KETUA PELAKSANA

Afif Islami, S.Farm., Apt Robi Kurniawan, S.Si., Apt

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 6


Revolusi Industri 4.0
LAMPIRAN 1

SUSUNAN PANITIA RAKERCAB


DAN SEMINAR NASIONAL
PC IAI OGAN ILIR TAHUN 2019

TUGAS NAMA PANITIA


Pelindung Afdil Kurnia, S.Si., Apt
Penasehat Afif Islami, S.Farm., Apt
PANITIA PELAKSANA
Ketua Robi Kurniawan, S.Si., Apt
Wakil Ketua Oka Muliawan, S.Farm., Apt
Sekretaris Febri Yuria Ningsih, S.Farm., Apt
Sariah Hazrah, S.Farm., Apt
Bendahara A. Muhajir Musmar, S.Farm., Apt
Ririn Oktarina, S.Farm., Apt
Bidang Konsumsi Rosidawati, S.Farm., Apt
Seluruh panitia
Bidang Percetakan dan Rimelan, S.Farm., Apt
Dokumentasi Wiranti Anggraini, S.Farm., Apt
Bidang Dana dan Sponsor Imran Mayel, S.Farm., Apt
Oka Muliawan, S.Farm., Apt
Bidang Pendaftaran Rimeilan, S.Farm., Apt
Febri Yuria Ningsih, S.Farm., Apt
Wiranti Anggraini, S.Farm., Apt
Ririn Oktarina, S.Farm., Apt
Sariah Hazrah, S.Farm., Apt
Bidang Acara
MC Dr. Sonlinmar Mangunsong, Apt
Lily Lestari, SF., Apt
Moderator Yulia, S.Far., Apt, M.Biomed
Imran Mayel, S.Farm., Apt
Perlengkapan Muhammad Firman, S.Farm., Apt

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 7


Revolusi Industri 4.0
LAMPIRAN II
RENCANA ANGGARAN BIAYA
RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OGAN ILIR TAHUN 2019

N
URAIAN SATUAN JUMLAH HARGA(Rp) BIAYA(Rp)
O
A. Pendaftaran
1. Apoteker Orang 250 Rp 200.000 Rp50.000.000
2. TTK Orang 100 Rp 125.000 Rp12.500.000
3. Mahasiswa Orang 50 Rp 85.000 Rp 4.250.000
SUB TOTAL (A) Rp66.750.000

B. KESEKRETARIAT
1. Pembuatan dan pengadaan proposal Bundel 20 Rp 20.000 Rp 400.000
2. Kwitansi Pcs 4 Rp 20.000 Rp 400.000
4. Akomodasi Orang 16 Rp 200.000 Rp 3.200.000
5. ATK Rp 200.000
SUB TOTAL (B) Rp 4.200.000

C. PERLENGKAPAN/KONSUMSI
1. Mini garden indoor Meter 2 Rp 350.000 Rp 700.000
2. Vas bunga Pcs 3 Rp 100.000 Rp 300.000
3. Snack dan makan siang Orang 450 Rp 150.000 Rp67.500.000
SUB TOTAL (C) Rp68.500.000

D. ACARA
1. Honor nara sumber Orang 2 Rp 1.500.000 Rp 3.000.000
2. Tiket pesawat (jog-plg; plg-jog) Pcs 2 Rp 1.500.000 Rp 3.000.000
3. Hotel Hari 2 Rp 750.000 Rp 1.500.000
4. Plakat Pcs 3 Rp 250.000 Rp 750.000
5. Doorprice Pcs 10 Rp 100.000 Rp 1.000.000
6. Sertifikat Pcs 450 Rp 10.000 Rp 4.500.000
7. Cendramata Pcs 2 Rp 200.000 Rp 400.000
SUB TOTAL (D) Rp14.150.000

E. DOKUMENTASI/ PUBLIKASI
1. Publikasi media massa Pcs 3 Rp 1.500.000 Rp 4.500.000
2. Backdrop, fotoboot Pcs 4 Rp 500.000 Rp 2.000.000
3. Spanduk, banner Pcs 2 Rp 500.000 Rp 1.000.000
4. Foto dan video paket 1 Rp 2.000.000 Rp 2.000.000
SUB TOTAL (E) Rp 9.500.000

TOTAL PENDAPATAN (A) Rp66.750.000


TOTAL PENGELUARAN (B+C+D+E) Rp96.350.000
TAX PPN 10% Rp9.635.000
TOTAL DANA YANG DIBUTUHKAN Rp105.985.00
TOTAL DANA PENAWARAN Rp39.235.000

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 8


Revolusi Industri 4.0
LAMPIRAN III

PENAWARAN KERJASAMA/SPONSORSHIP

Kami selaku Panitia kegiatan RAKERCAB dan Seminar Nasional yang bertema
”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”. Pengurus Cabang (PC) Ikatan
Apoteker Ogan Ilir menyadari sepenuhnya bahwa terlaksananya kegiatan ini tidak terlepas
dari Lembaga/Perusahaan/Instansi untuk dapat berpartisipasi dan bekerja sama
menyukseskan acara ini. Oleh karena itu, kami bermaksud menawarkan kerjasama kepada
Lembaga/Perusahaan/Instansi yang Bapak/Ibu pimpin dalam bentuk Sponsorship.

1. SPONSOR PLATINUM
Merupakan pihak yang bersedia berpartisipasi dalam kegiatan RAKERCAB dan Seminar
Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”.
dengan menanggung pendanaan kegiatan sesuai dengan total dana kekurangan yang
dibutuhkan sebagai berikut:
Kewajiban:
 Sponsor menyediakan dana sebesar Rp. 3.500.000,-
 Sponsor mendatangkan 1 pembicara. (Fee,Akomodasi, Transportasi Pembicara
ditanggung Sponsor)
Hak :
 Mendapat 1 booth strategis ( ukuran booth 3x2 m )
 Mencantumkan logo di backdrop/multimedia panggung.
 Memasang 1 buah spanduk di (ruang acara, pintu masuk atau ruang makan)
 Tampilan logo di awal dan akhir pesentasi pembicara yang bersangkutan
 Memasang 2 buah banner di Ruang Acara dan di Ruang Makan
 Sisipan di dalam seminar kit, memasang logo di flyer/leaflet, memasang logo di
poster
 Nama Produk berhak atas brand event/presentasi product selama 15 Menit.

2. SPONSOR GOLD

Merupakan pihak yang bersedia berpartisipasi dalam kegiatan RAKERCAB dan Seminar
Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”dengan
menanggung pendanaan kegiatan sesuai dengan total dana kekurangan yang dibutuhkan
sebagai berikut:
Kewajiban:
 Sponsor menyediakan dana sebesarRp. 3.000.000,-
Hak:
 Mendapat 1 booth strategis ( ukuran booth 3x2 m )
 Mencantumkan logo di backdrop/multimedia panggung.

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 9


Revolusi Industri 4.0
 Memasang 1 buah spanduk di (ruang acara atau pintu masuk)
 Memasang 1 buah bannerdi Ruang acara Seminar.
 Sisipan di dalam kit Seminar.

3. SPONSOR SILVER

Merupakan pihak yang bersedia berpartisipasi dalam kegiatan RAKERCAB dan Seminar
Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”dengan
menanggung pendanaan kegiatan sesuai dengan total dana kekurangan yang dibutuhkan
sebagai berikut:
Kewajiban:
 Sponsor menyediakan dana sebesarRp. 2.500.000,-
Hak:
 Mendapat 1 booth strategis ( ukuran booth 3x2 m)
 Mencantumkan logo di backdrop/multimedia panggung.
 Memasang 1 buah spanduk di (ruang acara, pintu masuk)

4. SPONSOR PEMBICARA/ NARASUMBER(DURASI 1-3 JAM)

Merupakan pihak yang bersedia berpartisipasi dalam kegiatan RAKERCAB dan Seminar
Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”dengan
menanggung pendanaan kegiatan sesuai dengan total dana kekurangan yang dibutuhkan
sebagai berikut:
Kewajiban:
 Sponsor menyediakan dana sebesar Rp. 2.000.000,- (Dua juta rupiah)

Hak:
 Mendapat 1 booth ( ukuran booth 3x2 m )
 Memasang 1buah banner di ruang seminar
 Memberikan sisipan ke dalam kit seminar

5. SPONSOR PAKET PERLENGKAPAN SIMPOSIUM (TAS, BLOCK NOTE,


BOLPEN, dll)

Merupakan pihak yang bersedia berpartisipasi dalam kegiatan RAKERCAB dan Seminar
Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”dengan
menanggung pendanaan kegiatan sesuai dengan total dana kekurangan yang dibutuhkan
sebagai berikut:
Kewajiban :
 Sponsor memberikan dana sebesar Rp. 1.500.000 (Satu juta lima ratus ribu rupiah)
 Memasang logo produk pada tas/blocknote, sisipan dalam seminar kit.

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 10


Revolusi Industri 4.0
6. LAIN-LAIN

 Backdrop dalam ruang seminar (1buah) + sisipan dalam tas: Rp 1.500.000,-


 Spanduk pintu masuk Ruang Acara + sisipan dalam tas : Rp.1.000.000,-
 Sisipan dalam buku program (diterima panitia dalam bentuk jadi) : Rp. 1.000.000,/,-
jenis max 4 jenis.
 Sisipan dalam tas: Rp. 1.500.000,-/lbr
 Banner: Rp. 500.000,-/Pcs

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 11


Revolusi Industri 4.0
KETENTUAN – KETENTUAN SPONSORSHIP

1. Panitia kegiatan RAKERCAB dan Seminar Nasional yang bertema ”Eksistensi Profesi
Apoteker di Era Revolusi Industri 4.0”. Pengurus Cabang (PC) Ikatan Apoteker Ogan
Ilir menyediakan berbagai pihak sponsorship yang dapat dipilih oleh”pihak
sponsor”sesuai dengan besarnya dana yang diberikan.
2. Pembayaran dapat dilakukan secara tunai, transfer rekening, maupun dalam bentuk lain
yang akan dilaksanakan sesuai dengan kesepakatan.
 Bendahara Panitia
BCA a/n Rimeilan (5065138392)
BRI a/n Rimeilan (563701017741538)
BNI a/n Ririn Oktarina (0363025308)
3. Jika pihak sponsor membatalkan keikutsertaannya sebagai sponsor maka dikenakan
biaya ganti rugi sebesar 20% dari jumlah uang yang akan diberikan.

RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 12


Revolusi Industri 4.0
RAKERCAB DAN SEMINAR IAI PC OI |Eksistensi Profesi Apoteker di Era 13
Revolusi Industri 4.0
LAMPIRAN IV

LEMBAR PERSETUJUAN SPONSORSHIP

Setelah mempelajari proposal dan tawaran kerjasama kegiatan saudara, maka kami
dari PT (………………………...), bermaksud berpartisipasi dalam kegiatan tersebut sebagai :

Sponsor Platinum
Sponsor Gold
Sponsor Silver
Sponsor Pembicara/Narasumber
Sponsor Negosiasi
.............................
* (silahkan melingkari pada bagian mana anda akan menjadi sponsor)

Tanda Tangan Kesepakatan Kontrak


Palembang, , , 2019

Ketua Panitia Seminar Pihak Sponsorship

Robi Kurniawan, S.Si., Apt ..................................

Anda mungkin juga menyukai