Anda di halaman 1dari 7

Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.

com

e. Menyarankan untuk mengkompres pada


136. Sebuah keluarga yang terdiri atas memiliki anak leher, ketiak dan dada pasien
berusia 8 tahun yang sedang mengalami demam
sejak 3 hari yang lalu, dan anak tampak 137. Seorang pria usia 30 tahun menderita TBC sejak
menggigil. Isteri hanya mengkompres kepala satu tahun yang lalu. Dalam kesehariannya,
anaknya dengan handuk dan memberikan obat pasien tinggal bersama istri dan dua orang
penurun panas di warung. anaknya.
Apakah anjuran perawat yang dapat diberikan Apakah bentuk dukungan instrumental yang
untuk menurunkan suhu tubuh anak? sebaiknya dilakukan oleh keluarga terhadap
a. Menyarankan mengkompres seluruh pasien?
permukaan badan anak dengan air es a. Meminta pasien untuk periksa ke
b. Menganjurkan keluarga untuk tidak Puskesmas teratur
memakaikan baju bagi anak b. Meminta pasien untuk selalu menggunakan
c. Menganjurkan mengkompres dahi dan masker
ubun-ubun (fontanella) c. Selalu menutup hidung jika bertemu pasien
d. Mengajarkan pada keluarga untuk d. mengingatkan untuk minum obat 3 kali
menyalakan kipas angin di kamar anak sehari
e. Menyediakan tempat membuang dahak

138. Seorang perawat akan melakukan pengkajian


terhadap keluarga Tn.X . saat kunjungan, istri Tn.
X bertanya pada perawat “ ada keperluan apa
datang kerumah saya”
Apa yang harus dilakukan oleh perawat?
a. Mengenalkan diri kepada keluarga
b. Menjelaskan pentingnya kesehatan
c. Menanyakan keadaan kesehatan keluarga d.
Menjelaskan maksud dan tujuan kunjungan e.
Menerima dan mengakui hak – hak keluarga

139. Seorang bayi laki – laki umur 3 hari telah


diimunisasi BCG dilengan kanan atas terlihat
bengkak dan hangat pada saat kunjungan perawat
kerumah, ibu bayi terlihat bingung dan
mengatakan tidak mau lagi mengimunisasikan
bayinya karena takut.
Tindakan apa yang harus segera dilakukan oleh
perawat?
a. Melakukan kompres dingin pada lengan bayi
b. Menjelaskan pada ibu bahwa itu adalah efek
samping imunisasi
c. Menyarankan untuk meminumkan obat
penurun panas 3 hari berturut-turut
d. Merujuk ke rumah sakit terdekat karena ada
kejadian ikutan pasca imunisasi
e. Menghormati pendapat ibu dan mengatakan
anak alergi terhadap vaksin

Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com


halaman 11 dari 27 halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

140. Seorang ibu berusia 75 tahun menderita rematik 143. Seorang klien laki-laki yang berusia 75 tahun
kronik keluhan sekarang lutut bengkak dan nyeri mengeluh sering lupa makan, menaruh barang
bila bergerak, aktifitas terbatas, tidak ada alat dan kebingungan. Keluarga mengatakan sering
bantu untuk berjalan Tn dan anak – anaknya mengingatkan klien untuk kegiatan rutin seperti
jarang dirumah, kalau siang hari sendirian mandi, makan atau beribadah. Klien didiagnosis
dirumah. demensia.
Apakah tindakan yang harus dilakukan perawat? Apakah masalah keperawatan yang muncul pada
a. Merujuk klien ke Puskesmas / RS kasus tersebut ?
b. Membantu menyediakan alat bantu jalan a. Cemas
c. Mendemontrasikan cara pemberian kompres b. Risiko jatuh
hangat c. Gangguan pola tidur
d. Menyarankan agar memodifikasi lingkungan d. Harga diri rendah situasional
rumah yg aman e. Resiko harga diri rendah situasional
e. Menyelaskan pada keluarga tentang
pentingnya alat bantu jalan 144. Seorang laki-laki usia 85 tahun tinggal di Panti
Wreda, saat ini mengeluh kakinya sering
141. Keluarga Tn G dengan masalah kesehatan kesemutan, terasa dingin dan kadang terasa mati
anggota keluarga yang baru keluar dari Rumah rasa atau tebal di daerah telapak kaki, untuk
Sakit 5 hari yang lalu karena Stroke dan berjalan menggunakan alat bantu tongkat
mengalami kelumpuhan pada anggota gerak Apakah terapi aktifitas yang perlu dilakukan?
bagian kanan, dirumah klien hanya berbaring di a. ROM pasif
tempat tidur sedangkan keluarga hanya b. Peregangan otot
menunggu waktu kontrol sesuai petunjuk petugas c. Relaksasi progresif
rumah sakit. d. Senam osteoporosis
Apa yang harus segera dilakukan oleh perawat? e. Senam kaki diabetik
a. Menganjurkan diet ketat garam
b. Menganjurkan untuk kontrol secara teratur 145. Seorang Perempuan Usia 60 tahun datang di
c. Menjelaskan tentang pentingnya latihan Posyandu lansia, menceriterakan semalam
ringan perutnya merasa tegang dan nyeri di daerah
d. Menganjurkan untuk minum obat secara lambung yang tidak menentu waktunya, TD
teratur 130/80 mmHg, nafsu makan berkurang, setelah
e. Mendemontrasikan pada keluarga untuk dilakukan pengkajian Kecemasan hasil skoring 50,
latihan ROM artinya klien mengalami kecemasan sedang.
Apakah terapi aktifitas yang perlu dilakukan?
142. Seorang Lansia berusia 70 tahun datang ke a. ROM pasif
Puskesmas dengan keluhan penurunan b. Review kehidupan
penglihatan, merasa ketergantungan kepada c. Relaksasi progresif
orang lain, BB menurun, sering nyeri perut kiri d. Relaksasi autogenik
atas, tidak ada gairah untuk makan dan minum. e. Manipulasi lingkungan
Apakah masalah keperawatan pada lansia di atas?
a. Delusi 146. Seorang perempuan berumur 70 tahun, yang
b. Depresi berada di Panti Wredha kalau berjalan butuh
c. Delirium bantuan. Demikian juga untuk memenuhi
d. Demensia kebutuhan sehari-harinya.
e. Disorientasi Bagaimana upaya rehabilitasi bagi lansia dengan
imobilisasi ?
a. Menggunakan pispot.
b. Menghafalkan bacaan.
c. Ingatkan hari, tanggal dan tahun.
d. Melatih ketrampilan tangan seperti menyulam.
e. Memperkenalkan keluarga kembali dan ajak
komunikasi.
147. Seorang ibu usia 65 saat beraktivitas
tahun mengalami dirumah. Akibatnya
serangan stroke ibu tersebut
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com
halaman 2222 dari 27
halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

mengalami berat. Akibatnya c dalam saat


penurunan dia sering e terjadi serangan
kesadaran dan keluyuran tidak c. Beneficience c. Anjurkan untuk
kelemahan pada jelas. Perawat panti d meningkatkan
separuh tubuh memutuskan untuk . aktifitas dan
bagian kanannya. memakaikan latihan fisik
Setelah masa restrain. Ternyata A d. Aplikasikan
perawatan yang pemasangan u massase pada
cukup lama restrain yang t daerah yang nyeri
kesadarannya dilakukan oleh o e. Berikan
membaik. Namun perawat panti n analgesik
bagian kakinya terlalu erat o golongan NSAID
mengalami foot sehingga m
drop sehingga menyebabkan y
program perawatan pergelangan
rehabilitasinya tangannya e
terhambat. mangalami lecet. .
Apakah yang Apakah Prinsip etik
dapat dilakukan yang dilanggar oleh J
perawat gerontik perawat panti u
untuk mengatasi tersebut? s
keadaan yang a t
dialami ibu . i
tersebut? c
a. Melakukan N e
program rehabilititif o
latihan berjalan b. n 149. Laki – laki
Memberikan berusia 75
kompres hangat a tahun mengalami
pada kaki b osteoarthritis sejak
c. a setahun
Mem n belakangan. Nyeri
berik d seperti ditusuk –
an o tusuk. Nyeri akan
mass n terasa makin hebat
ase m saat pagi dan
pada e malam hari atau
kaki n saat udara terasa
d. t dingin. Nyeri terasa
Mela berkurang di siang
kuka b hari atau saat udara
n . hangat. Intensitas
ROM nyeri moderat.
pasif N Apakah tindakan
e. Melakukan o yang dapat
rawat luka n dilakukan perawat
m untuk mengatasi
148. Seorang wanita a nyeri tersebut?
berusia 90 tahun, l a. Anjurkan untuk
mengalami e menghentikan
demensia dan f aktivitas saat
tinggal di panti i serangan nyeri
sosial. Wanita c datang
tersebut mengalami i b. Anjurkan teknik
gangguan kognitif e relaksasi nafas
n
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com
halaman 2323 dari 27
halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

150. Seorang laki – laki b badannya terus t


usia 54 tahun a mengalami
didiagnosis n penurunan. Turgor d
menderita DM type c kulitnya juga .
II. Saat melakukan . menurun dan
pemeriksaan gula mengalami I
darah didapatkan B konstipasi Apakah n
hasil 300 mg/dl. e masalah utama t
Hasil pemeriksaan r yang dialami o
kadar kalsium juga s wanita tersebut? l
mengalami e a. e
penurunan dan p Ga r
beresiko mengalami e ngg a
osteoporosis. d uan n
Dokter a cair s
menyarankan an i
pasien untuk d dan
melakukan latihan . ele a
fisik untuk menjaga ktro k
kondisi tubuhnya. B lit t
Jenis olahraga e b. i
apakah yang dapat r Per v
sarankan oleh e uba i
perawat? n han t
a a pol a
. n a s
g eli e. Gangguan nutrisi
S min
e e asi 152. Pada suatu wilayah
n . c terdapat balita
a . sebanyak 100 jiwa,
m J 10 diantaranya
o G menderita kurang
d g a energi protein
i i n dengan tanda-
a n g tanda: rambut
b g g berwarna merah,
e u perut buncit, berat
t 151. Seorang wanita a badan rata-rata di
e berusia 80 tahun, n bawah garis hijau.
s menghindari Apakah bantuan
mengkonsumsi i yang
b sayur kacang- n diprioritaskan
. kacangan karena t pada masyarakat
khawatir asam urat e tersebut?
L yang dideritanya g a. Strategi
a kambuh lagi. r pendekatan pada
t Konsumsi daging i tokoh masyarakat
i unggas dan t b. Memberikan
h sapi pun a penyuluhan
a dibatasinya karena s tentang
n khawatir kadar peningkatan gizi
kolesterolnya k c. menberikan
b meningkat, u bantuan
e merasa cepat l makanan
lelah dan berat i
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com
halaman 2424 dari 27
halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

bergizi pada
seluruh anak
d. anak yang
kurang gizi
ditangani, anak
lainnya
dilakukan
pencegahan
kurang gizi
e. anak yang
kurang gizi
dirujuk ke
puskesmas,
anak lainnya
ditangani pola
makannya

Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com


halaman 2525 dari 27
halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

153. Suatu wilayah pada tahun 2010 memiliki populasi 156. Jumlah penduduk RW sebanyak 2000 jiwa yang
222.400.000 jiwa, pada tahun tersebut yang tersebar di 10 RT. Pada saat musim hujan wilayah
meninggal sejumlah 157.340 jiwa. Sedangkan tersebut terjangkit penyakit DBD dengan jumlah
yang meninggal karena menderita diare sebanyak penderita sebanyak 7 orang. Wilayah yang
106.500 jiwa. terjangkit DBD berada di RT 1 dan RT 2.
Berapakah Case Spesific Death Rate wilayah Siapakah sasaran yang tepat untuk kegiatan
tersebut? gerakan health prevention di wilayah tersebut?
a. 22,86 per 10.000 populasi per tahun a. Warga yang berada di RT 1 dan RT 2
b. 47,89 per 10.000 populasi per tahun b. Seluruh keluarga di RW tanpa terkecuali
c. 0,479 per 100.000 populasi per tahun c. Ditujukan kepada 7 keluarga yang menderita
d. 22,86 per 100.000 populasi per tahun DBD
e. 47,89 per 100.000 populasi per tahun d. Keluarga yang bersedia saja dilakukan
pencegahan
154. Masyarakat suatu wilayah memiliki data KIA e. Seluruh keluarga di RW selain 7 keluarga
sebagai berikut: jumlah balita sebanyak 123 jiwa, penderita DBD
33,4%nya tidak pernah dibawa ke Posyandu
dengan alasan sibuk sebanyak 53,5% dan 157. Hasil survey kesehatan komunitas di daerah
jaraknya jauh sebanyak 10,3%. binaan didapatkan data: 60% sanitasi lingkungan
Apakah masalah komunitas yang muncul pada kurang memenuhi syarat, bentuk bangunan semi
kasus di atas? permanen, jarak rumah berhimpitan sehingga
a. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang sinar matahari tidak bisa masuk rumah, 45%
posyandu pencahayaan rumah kurang.
b. Kunjungan posyandu balita yang kurang efektif Apakah tindakan keperawatan komunitas yang
c. Terbatasnya jumlah kader posyandu balita tepat dan mudah dikerjakan oleh masyarakat
d. Kurang aktifnya kader posyandu balita untuk meningkatkan kesehatan rumah?
e. Minimnya jumlah posyandu balita a. Menggerakkan kerja bakti lingkungan setiap
satu minggu sekali
155. Hasil Survey di suatu wilayah terdapat data : 40 b. Menganjurkan setiap kepala keluarga untuk
% bayi dan balita ( 20 anak) pernah dirujuk ke memasang genteng kaca
Puskesmas karena kurang gizi, 90 % ibu balita c. Berikan pendidikan kesehatan tentang
tidak tahu cara pemberian makanan yang benar pentingnya kebersihan lingkungan
pada anak, 85 % ibu balita tidak memberikan ASI d. Anjurkan setiap kepala keluarga untuk
Eksklusif, 90 % anak usia 0 -2 th diberikan susu memasang jendela di samping rumah
botol (Susu Kental Manis ). e. Mengkaji pengetahuan tentang pentingnya
Apakah diagnose keperawatan komunitas yang pencahayaan dan ventilasi rumah
paling tepat?
a. Perubahan peran mengasuh anak pada 158. Desa X berupakan salah satu wilayah yang
kelompok bayi dan balita kurang gizi tercatat mempunyai 5 gudang tembakau dengan
b. Kurang pengetahuan pada komunitas ibu jumlah pekerja sekitar 1000 orang. Berdasarkan
balita dengan kurang gizi data yang teridentifikasi, rata-rata pekerja yang
c. Gangguan tumbuh kembang pada kelompok menderita ISPA sebanyak 35%. Salah satu
bayi-balita program yang benjadi tanggungjawab perawat
d. Sulit makan pada kelompok bayi dan balita komunitas adalah peningkatan keselamatan dan
kurang gizi kesehatan kerja.
e. Pola pemberian nutrisi yang tidak tepat Apakah saran yang paling tepat dilakukan oleh
perawat komunitas terhadap pekerja di area
komunitas perusahaan berdasarkan kasus di
atas?
a. Kampanye mengkonsumsi makanan sehat
b. Penggunaan alat pelindung diri
c. Skrening/ deteksi dini kasus
d. Program latihan kerja
e. Immunisasi
159. Seorang anak perempuan berusia10 tahun
menderita panas sejak 1 minggu yang lalu,
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com
halaman 2424 dari 27
halaman
Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com

terdapat bintik – bintik merah disekitar lengan


kirinya setelah dilakukan ramplate tes ,setelah
dilakukan pemeriksaan tanda – tanda vital
didapatkan data bahwa, Suhu 39 OC, frekuensi
nafas 20x/mnt. Nadi 88 x/mnt.
Apakah yang akan dilakukan perawat komunitas
mengenai intervensi lingkungan pada kasus
diatas?
a. Membersihkan sampah secara teratur
b. Lakukan penyuluhan mengenai 3M
c. Sarankan pergi ke Rumah Sakit
d. Kontrol ke puskesmas
e. Fogging

160. seorang laki-laki ditemukan didepan pertokoan


dengan keadaan tidak sadar posisi tertelungkup.
Apakah langkah pertama yang harus dilakukan?
a. memindahkan korban
b. memanggil ambulan
c. memanggil korban
d. memberikan oksigen
e. meluruskan posisi korban

Dapatkan soal soal uji kompetensi perawat terlengkap di www.perawatkitasatu.blogspot.com


halaman 2525 dari 27
halaman

Anda mungkin juga menyukai