Anda di halaman 1dari 1

1.

Explain polarization, describtion and mechanism


a. Explaination and describtion
Polarisasi adalah penyimpangan proses elektrokimia dari equilibriumnya yaitu perubahan
potensial elektroda yang disebabkan oleh aliran arus yang terdapat pada sel galvanic.
Polarisasi dapat terjadi di bagian katoda yang biasa disebut polarisasi katodik dan juga dapat
terjadi pada anoda atau biasa disebut polarisasi anodic.

b. Mechanism

Dalam sebuah reaksi elektrokimia yang reversible terdapat energi aktivasi antara setiap
reaksinya, seperti untuk mengubah H+ + 1e = H membutuhkan potensial charge x dan
sebaliknya membutuhkan charge dengan besaran yang sama pada kondisi equilibrium, hal
ini dipengaruhi oleh rapat arus yang diberikan pada cell, tetapi jika penyimpangan terjadi
pada equilibrium seperti overpotensial maka akan mempengaruhi rate reaksi pada bagian
tertentu menjadi tidak seimbang.

Anda mungkin juga menyukai