Anda di halaman 1dari 1

Beberapa sumber galat (error)

pada suatu solusi hampiran yang Penyelesaian secara numerik dari suatu persamaan matematis hanya
diperoleh dengan menggunakan memberikan nilai Perkiraan yang mendekati nilai eksak (yang benar)
suatu metode numerik, yaitu: dari penyelesaian analitis. Penyelesaian numerik akan memberikan
 Model matematika untuk kesalahan terhadap nilai eksak.
suatu fenomena alam. Pemahaman tentang galat di dalam meode numerik merupakan sesuatu
 Galat bawaan dari data yang tidak dapat diabaikan, mengingat hakekat komputasi numerik
masukan (parameter menggunakan metode–metode hampiran nilai, Galat (kesalahan/error)
masukan). didefinisikan sebagai selisih antara nilai exact (sebenarnya) dan dan
 Metode penyelesaian. nilai perkiraan atau pendekatan.
 Adanya pembulatan di Galat dalam metode numerik dapat dikelompokkan menjadi tiga
dalam melakukan operasi- macam, yaitu:
operasi aritmatika atau  Galat bawaan (inherent error), yaitu galat yang dapat disebabkan
operasi–operasi jenis lain oleh kesalahan hasil pengukuran, kesalahan data awal, dan sejenisnya.
pada bilangan-bilangan  Galat pemotongan (truncation error), yaitu galat yang berkaitan
yang terkait. dengan metode numerik yang dipakai. Galat ini dapat terjadi karena
Selain sumber-sumber tersebut, adanya pemotongan deret tak berhingga yang menyangkut
perhitungan nilai suatu fungsi atau nilai desimal, dan karena
kesalahan numerik juga
penghentian proses perhitungan.
dapat disebabkan oleh kekurang-  Galat pembulatan (rounding off error), yaitu galat yang
cermatan manusia (human error), berkaitan dengan penggunaan sejumlah terbatas angka signifikan.
penggunaan alat ukur dan Dalam metode numerik, galat berarti selisih antara nilai hasil
penggunaan mesin hitung, perhitungan analitik (nilai eksak = α) dengan nilai hasil perhitungan
kalkulator atau komputer. numerik (nilai hampiran/perkiraan = ἀ) Galat ε= α - ἀ
Kekurangcermatan manusia Analisis galat ini sangat penting untuk digunakan dalam menghitung
dapat menyebabkan kesalahan di metode numerik . Karena galat berhubugan dengan seberapa dekat
dalam merumuskan model solusi hampiran terhadap solusi sejatinya. Semakin teliti galatnya, akan
matematika suatu fenomena alam semakin teliti juga solusi numerik yang di dapatkan
dan hasil pengukuran (kesalahan
membaca alat ukur). Pemakaian 3 bagian Galat
alat ukur yang tidak akurat juga 1) Galat Mutlak, Galat yang tidak mempertimbangkan
akan menghasilkan pengukuran tanda nilai positif atau negatifnya.
(data) yang mengandung galat. Ꜫ| = | α - ἀ| ἀ = nilai hampiran, α = nilai
eksak Ꜫ = galat
Keterbatasan mesin hitung,
Contoh : x = 3,141592 dan x*=3,14, maka galat
kalkulator atau komputer dalam mutlaknya adalah, E = 3,141592 – 3,14 = 0,001592
menyajikan suatu bilangan akan
menghasilkan kesalahan- 2) Galat Relatif, Galat yang harus dinormalkan terhadap
kesalahan pembulatan atau nilai aslinya. ꜪR = Ꜫ/α dan galat relatif adalah ꜪRA =
pemotongan. Ꜫ/ἀ
Galat yang disebabkan oleh contoh :
E 0,001592
kekurang-telitian model e   0,000507
a 3,141592
3) Prosentase Galat
Prosentase galat adalah 100 dikali Galat Relatif atau e * 100%

Anda mungkin juga menyukai