Anda di halaman 1dari 31

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)NEW NORMAL PJJ

Sekolah : SMP KP Paseh Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal


Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 x Pertemuan)
Sub Materi Pokok : Mengenal Negara – Negara ASEAN

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis letak geografis negara negara ASEAN
dan mampu menyajikan hasil analisis tentang ciri- ciri negara – Negara ASEAN dengan baik.

KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan ke-1meet.google.com/ujw-khsd-zkb


Kegiatan/
Deskripsi Kegiatan PPK Waktu
Sintaks
1. Mengucapkan salam, mengecek kehadiran siswa melalui aplikasi whatsapp Religius
berdoa, menyanyikan lagu nasional, dan absensi. Nasional
Pendahuluan 2. Memberi motivasi dengan bertanya terkait kesehatannya is 5’
3. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai
4. Guru menyajikan teknik pembelajarannya
Kegiatan Inti Creativity Thinking and innovation Kemandi
Tahap – 1 a) Guru menayangkan Peta Asia Tenggara melalui zoom rian
Orientasi peserta Kawasan ASEAN terdiri dari 11 negara
didik pada dapatkah kalian menentukan kondisi
masalah geografis Negara- Negara di kawasan
Asia Tenggara?
5’
LITERASI

4Cs
b) Peserta didik membuat pertanyaan dari hasil pengamatan ilustrasi gambar.
“Bagaimanakah cara menentukan batas – batas wilayah Asia
HOTS
Tenggara?
Tahap – 2 Collaboration Gotong
Mengorganisasi Peserta didik berbagi peran/tugas dalam kelompoknya untuk menyelesaikan royong 3’
peserta didik masalah setelah guru menetukan kelompok diskusi via aplikasi WA.
Tahap – 3 Critical Thinking and Problem Solving Kemandi
Membimbing Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan data dan informasi dari rian
10’
peyelidikan berbagai referensi atau sumber, untuk mendapatkan penjelasan negara- negara Integrita
ASEAN dari yang tertua hingga termuda. s
Tahap – 4 Collaboration Gotong
Mengembangkan 1. Masing-masing kelompok berdiskusi untuk menentukan letak geografis royong
dan ASEAN 4’
menyajikan hasil 2. Guru membantu peserta didik dalam merencanakan, menyiapkan, dan
kerja menyajikan laporan hasil solusi pemecahan masalah.
Tahap – 5 Communication Gotong
Menganalisis & 1. Guru meminta peserta didik melakukan presentasi untuk menyajikan hasil royong
mengevaluasi laporan yang telah mereka buat kepada teman-temannya. Integrita 6’
proses 2. Melakukan refleksi terhadap hasil pemecahan masalah yang telah dilakukan. s
3. Membimbing peserta didik membuat kesimpulan kegiatan pembelajaran
1. Guru melaksanakan umpan balik Religius
Penutup 2. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. 2’
3. Peserta didik mengucapkan salam penutup kepada gurunya.

PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;
Mengetahui, Paseh, Juli 2020
Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP KP Paseh

Tatang, S.Pd Dedi Hendiyana, S.Pd


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Materi Pokok : Interaksi Keruangan dalam kehidupan Negara – Negara ASEAN


Kelas/ Semester : VIII / Gasal
Anggota Kelompok :
No Absen :
Bahan dan Alat

1. Buku IPS Kelas 8 Kur 13.Depdikbud,2017


2. Media online tentang negara – negara di Asia Tenggara.
3. Wikipedia.Org

Prosedur Kerja /Tugas

1. Bentuklah kelompok 3-4 orang.


2. Bacalah Buku Paket halaman 3-4
3. Bacalah website ,https://id.wikipedia.org/wiki/Asia_Tenggara.
4. Fokuskan perhatian pada geografis ASEAN dan negara – negara Asia Tenggara daratan dan lautan
5. Kerjakan Perintah guru di bawah ini!
6. Presentasikan melaui aplikasi Whatsapp atau zoom atau google clasroom
7. Laporkan hasil kerja kelompokmu.kepada guru.

BERIKUT INI TUGAS SISWA

Tugas ke.1
No Negara Batas DUA KELOMPOK ATD &
wilayah ATL
Asia Asia KETERANGAN
Tenggara Tenggara
Daratan Lautan
1 Indonesia
2 Singapura
3 Malaysia
4 Thailand
5 Myanmar
6 Laos
7 Kamboja
8 Vietnam
9 Brunai Darussalam
10 Filipina
11 Timor Leste
Tugas ke.2
Pertanyaan :
Apa arti ciri – ciri negara – negara ASEAN berikut ini!
N PERNYATAAN JAWABAN CONTOH NEGARA YANG
O DIMAKSUD
1 Compact
2 Fragmented,
3 Elongated
4 Protruded,
5 Letak geografis -
ASEAN
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 2 x 35 menit (1 x Pertemuan)
Materi Pokok : Letak Koordinat negara- negara ASEAN
A. KOMPETENSI INTI
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3.1.Memahami perubahan keruangan dan interaksi 3.1.1.Menelaah letak astronomis Asia Tenggara
antarruang di Indonesia dan negara-negara 3.1.2.Mendeteksi pengaruh letak astronomis terhadap negara –
ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan negara di Asia Tenggara
manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan
3.1.3.Menentukan letak koordinat negara – negara Asia Tenggara.
lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang perubahan 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi
keruangan dan interaksi antar ruang di presentasi.
Indonesia dan negara-negara ASEAN yang 4.1.2. Trampil menggambar peta Asia Tenggara.
diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi,ekonomi,pemanfaatan lahan,
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Discovery Learning Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis letak astrobomis Negara negara ASEAN dan
mampu menyajikan hasil analisis tentang teknis penentuan koordinat Negara – Negara ASEAN dengan baik
NO MEDIA DAN ALAT PEMBELAJARAN

1 Media : Peta Asia Tenggara, Video Asia Tenggara.


2 Alat : Komputer/Notebook, LCD, PPT

E SUMBER BELAJAR
▪ Buku IPS Kelas VIII ; penerbit : kemendikbud RI tahun 2017
▪ Video Pembelajaran TENTANG Asia Tenggara
▪ Worksheet ( lembar bahan ajar ),
▪ Wikipedia.org.innaromatunkolida.blogspot.com.ilmufakta.com
▪ Sarwanta, 2018, Modul_IPS_Kelas_VIII_Semester gasal / penerbit Sinar Jaya.
▪ Sumber lain yang relevan.

I. Langkah-langkah pembelajaran
SINTAQ DESKRIPSI KEGIATAN PPK WAKTU

Pendahulua ▪ Guru bersama – sama dengan siswa memberi salam dan berdoa sebelum Religius 5 menit
pembelajaran Nasionalis
n
▪ Mengecek Kesiapan Peserta ,yang menyimak pakai WA dengan cara
acungkan jari
▪ Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan melalui Ice Breaking
..
Apersepsi
▪ Mengajukan pertanyaan yang terkait dengan pelajaran yang akan
dilakukan
Motivasi
⮚ Memberikan gambaran kepada siswa tentang materi yang akan diberikan
⮚ Ice Breaking MENYANYIKAN LAGU “ I Have a dream “,Westlife
⮚ Guru menyampaiakan tujuan pembelajaran dan menuliskan melalui
tayangan LCD.
Kegiatan Inti ● Siswa diajak berselancar mengamati Asia Tenggara via google 5 menit
earth
Tahap – 1
Orientasi
peserta didik
pada masalah
LITERASI ● Peserta didik mengemukakan pertanyaan teknis menentukan
4C & HOTS letak koordinat Asia Tenggara

Tahap – 2 Colaboration Kerjasama 5 menit


Mengorganisasi ● Siswa dibagi ke dalam 6 kelompok belajar
peserta didik ● Peserta didik berbagi peran/tugas dalam kelompoknya untuk menyelesaikan
masalah setelah guru mentukan kelompok diskusi via aplikasi WA

Tahap – 3 Critical Thinking Kemandiria 5 menit


Membimbing Guru membimbing peserta didik teknis menentukan garis lintang dan garis n
peyelidikan bujur,selanjutnya Siswa mengelompokkan letak astronomi negara- negara & Integritas
Asia Tenggara
Tahap – 4 Collaboration Gotong 5 menit
Mengembangka ● Masing-masing kelompok berdiskusi untuk menghasilkan solusi Royong
n ● Guru membantu peserta didik dalam merencanakan, menyiapkan,
danmenyajikan dan menyajikan laporan hasil solusi pemecahan masalah.
hasil

Tahap – 5 Communication Kerjasama 10


Menganalisis & ▪ Guru meminta peserta didik melakukan presentasi menit
mengevaluasi ▪ Guru melakukan refleksi terhadap hasil pemecahan masalah yang telah
proses dilakukan.
▪ Membimbing peserta didik membuat kesimpulan .
Penutup 1. Guru memberikan soal – soal kepada siswa review indikator yang hendak Integritas 5 menit
dicapai pada hari itu.
2. Guru mengingatkan siswa materi untuk pertemuan berikutmya dengan
topik karakteristik negara - negara ASEAN
3. Guru menginformasikan hasil kerja siswa dalam menjawab soal – soal yang
dibagikan
4. Guru bersama siswa Melakukan refleksi atau umpan balik untuk
memberikan penguatan kpd peserta didik.
5. Menyampaikan pesan Moral dan menutup dengan salam.

PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief, S.Ag.M.Pd.I Herdis Jatnika, S. Pd


NIP:1919720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002
LKPD : 02

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Aktivitas Pembelajaran

Materi Pokok : Interaksi antar negara - negara ASEAN

Kelas/ Semester : VIII / Gasal

Nama Kelompok :

Nama Siswa :

No Absen :

Bahan dan Alat

1. Buku IPS Kelas 8 Kur 13.Depdikbud,2017


2. Media online tentang negara – negara di Asia Tenggara.
3. https://materiips.com
Prosedur Kerja /Tugas

a.Isilah tabel letak astronomis negara - negara di Asia Tenggara berikut ini!

No Negara Letak Astronomi Iklim

1 Indonesia
2 Myanmar
3 Thailand
4 Malaysia
5 Singapura
6 Kamboja
7 Vietnam
8 Laos
9 Brunai D
10 Filipina

b.Bagaimana dampak iklim negara – negara ASEAN tersebut terhadap curah hujan dan kegiatan pertanian.?

4.Laporkan hasil kerjamu kepada guru bisa memakai WA atau aplikasi yang lainnya.
5.Selesai
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 10 x 35 menit (5 x Pertemuan)
Materi Pokok : Negara – Negara Asia Tenggara

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.1.Memahami perubahan keruangan dan interaksi 3.1.1,Mengidentifikasi identitas negara – negara Asia Tenggara
antarruang di Indonesia dan negara-negara 3.1.2.Menjelaskan curah hujan beserta aneka flora dan fauna Negara
ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan – negara Asia Tenggara
manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan
3.1.3Mendiskripsikan kondisi penduduk negara – negara Asia
lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
Tenggara(Jumlah,Suku/ras,bahasa.
budaya, politik 3.1.4.Menganalisis perekonomian negara – negara Asia Tenggara.
3.1.5.Mendiskripsikan Sumber daya Alam negara – negara ASEAN
3.1.6.Menjelaskan kerjasama Internasional negara – negara ASEAN
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang perubahan 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi
keruangan dan interaksi antar ruang di presentasi.
Indonesia dan negara-negara ASEAN yang 4.1.2. Trampil membuat makalah
diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi,ekonomi,pemanfaatan lahan,
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik.

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Project Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis keadaan alam negara – negara Asia Tenggara
dengan teliti dan mampu menyajikan laporan hasil penelitian sederhana tentang ekologinya ( Flora-
Fauna,Penduduk,Perekonomian,SDA dan kerjasama Internasional Negara – negara ASEAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan ke-
Kegiatan/
Deskripsi Kegiatan PPK Waktu
Sintaks
5. Menyiapkan aplikasi pembelajaran, Mengucapkan salam,via Voice Talk Religius
berdoa, dan absensi.dan guru mencatat kehadiran siswa pada buku presensi Nasional
Pendahuluan 5’
6. Guru menyampaikan kegiatan yang akan dilalui peserta didik yaitu menyusun is
dan mempresentasikan laporan hasil penelitian.
Kegiatan Inti Creativity Thinking and innovation Kemandir
Tahap – 1 ▪ Bagaimanakah relief/kondisi geologi negara – negara ASEAN i ian
Indonesia,Singapura,Malaysia,Thailand,Myanmar,Kamboja,Laos,Vietnam,Brunei,Filipina,Timor
Persiapan dan leste.
Penentuan ▪ Amatilah hubungan antara iklim (suhu udara& curah hujan )terhadap kehidupan flora dan Fauna)
Topik 5’
▪ Temukan Jumlah penduduk negara – negara ASEAN pada tahun 2018
LITERASI ▪ Temukan nama- nama suku bangsa beserta bahasanya
4CsHOTS ▪ Sumber daya alam hayati dan hayati di ASEAN macamnya apa saja?
▪ Analisislah kerjasama negara – negara ASEAN dengan lembaga – lembaga Internasional
Tahap – 2 Creativity Thinking and innovation Kemandir
Perancangan ▪ Bacalah buku Paket IPS.Bacalah Modul IPS (Sarwanta),Bacapula wikipedia.org ian 3’
langkah-langkah
penyelesaian ▪ Berbagilah tugas dengan teman kelompokmu Integritas
Tahap – 3 Collaboration Gotong
Penyusunan jadwal
▪ Buatlah makalah sesuai teknis penulisan karya Ilmiah bersama – sama royong
pelaksanaan 20’
▪ Atur jadwal sedemikian rupa
Tahap – 4 Critical Thinking and Problem Solving; Gotong
Penyelesaian dgn
Siswa melakukan finalisasi tugas akhir diantaranya penjilidan makalah royong
fasilitasi 5’
danmonitoring guru bercover
Guru melakukan pendampingan
Tahap – 5 Critical Thinking and Problem Solving; Collaboration Gotong
Penyusunan Membahas kelayakan proyek yang telah dibuat dan membuat laporan produk/karya royong
40’
laporan dan untuk dipaparkan kepada teman-temannya. Integritas
Menguji hasil
Tahap – 6 Communication Kemandir
Evaluasi proses ● Setiap kelompok memaparkan laporan, kelompok yang lain memberikan ian
dan hasil tanggapan Integritas 30’
● Bersama guru menyimpulkan hasil proyek: Menyimpulkan Relief,iklim,Flora
fauna,SDM,SDA dan perekonomian
Guru melaksanakan umpan balik; kemudian menyampaikan rencana Penilaian Religius
Penutup 5’
Harian (PH) I pada pertemuan berikutnya dan terakhir berdoa/salam penutup

PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi; (2) Produk, Laporan hasil penelitian

Aktivitas Pembelajaran LKPD : 03

Lembar Kerja Peserta Didik


Materi Pokok : Interaksi antar negara - negara ASEAN
Kelas/ Semester : VIII / Gasal
Nama Kelompok :
Nama Siswa :
No Absen :

Bahan dan Alat

1. Buku IPS Kelas 8 Kur 13.Depdikbud,2017


2. Media online tentang negara – negara di Asia Tenggara.
3. https://materiips.com
Prosedur Kerja /Tugas

Buatlah makalah tentang KONDISI UMUM NEGARA – NEGARA ASIA TENGGARA

Rambu – rambu sebagai berikut ini:

N NEGARA Relief Curah Flora&Faun Jumlah SDA PEREKONOMIA KERJASAMA


O hujan a Penduduk&Ras N INTERNASIONAL

1 Indonesia

2 Singapur
a

3 Malaysia

4 Thailand

5 Myanmar

6 Kamboja

7 Laos

8 Vietnam

9 Brunei

10 Filipina

11 Timor
Leste
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok : Interaksi Antarnegara-negara ASEAN

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.1.Memahami perubahan keruangan dan 3.1.1.Menjelaskan faktor pendorong kerjasama ASEAN


interaksi antarruang di Indonesia dan 3.1.2.Menjelaskan faKtor penghambat kerjasama ASEAN
negara-negara ASEAN yang diakibatkan oleh 3.1.3. Mendiskripsikan bentuk-bentuk Kerja Sama asean di bidang sosial
faktor alam dan manusia (teknologi, 3.1.4. Mendiskripsikan bentuk-bentuk Kerja Sama asean di bidang politik
ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan
3.1.5, Mendiskripsikan bentuk-bentuk Kerja Sama asean di bidang budaya.
pengaruhnya terhadap keberlangsungan
kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik 3.1.6. Mendiskripsikan bentuk Kerja Sama asean di bidang pendidikan.
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang perubahan 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi
keruangan dan interaksi antar ruang di presentasi.
Indonesia dan negara-negara ASEAN yang
diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi,ekonomi,pemanfaatan lahan,
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik.

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Discovery Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis factor pendorong dan penghambat kerjasama
ASEAN dengan tepat dan mampu menyajikan hasil analisis tentang bentuk – bentuk kerjasama ASEAN dengan baik.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan/
Deskripsi Kegiatan PPK Waktu
Sintaks
7. Mengucapkan salam, berdoa dan absensi. Religius
Pendahuluan 8. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai. Nasionalis 5’
9. Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok dengan anggota 3-4 orang.
Kegiatan Inti Creativity Thinking and innovation Kemandiri
Tahap – 1 c) Guru memberikan rangsangan kepada peserta didik melalui tayangan gambar an
Stimulation tentang KTT ASEAN .
(Pemberian
rangsangan)
LITERASI4Cs
HOTS 10’
NILAI GURU https://odesa.id/2016/11/cara-menilai-
keterbelakangan-petani/

d) Kemudian guru mengajukan pertanyaan: Mengapa bisa terjadi kerjasama antar


negara – negara ASEAN?.Meliputi bidang apa saja?
Tahap – 2 Creativity Thinking and innovation Kemandiri
ProblemStatement Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi an
(Pernyataan/ sebanyak mungkin masalah yang berkaitan dengan pendorong, dan hambatan Integritas 5’
Identifikasi
kerjasama ASEAN: Bagaimana potensiunggulan negara – negara ASEAN ?
masalah)
Tahap – 3 Creativity Thinking and innovation Gotong
Data Collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan royong
(Pengumpulan yang diidentifikasi melalui: menemukan potensi dan peran ekonomi agrikultur di 15’
data) ASEAN dari berbagai referensi/sumber; menyelidiki hambatan-hambatan dalam
mengembangkan kerjasama ASEAN
Tahap – 4 Critical Thinking and Problem Solving; Communication Gotong
Processing 3. Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi untuk mengolah data hasil pengamatan royong
(Pengolahan dengan cara mengolah hasil pengamatan dengan bantuan pertanyaan pada lembar kerja. 20’
data) 4. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok dengan cara perwakilan kelompok maju ke
depan kelas menyampaikan hasil diskusi dan menjawab pertanyaan pada lembar kerja.
Tahap – 5 Collaboration Gotong
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengolahan data dan memverifikasi hasil royong
(Pembuktian) pengolahan dengan data-data atau teori pada buku sumber atau browsing internet dan Integritas 10’
memverifikasi jawaban/pemaparan kelompok lain mengenai KERJASAMA asean
Poleksosbud,
Tahap – 6 Creativity Thinking and innovation Kemandiri 10’
Generalization Peserta didik menyimpulkan hasil percobaan dan diskusi dengan cara: an
(Menarik Menyimpulkan keuntungan kerjasama ASEAN; Menyimpulkan potensi dan peran Integritas
kesimpulan) ekonomi negara – negara ASEAN; Menyimpulkan hambatan-hambatan peningkatan
kerjasama ASEAN
Guru melaksanakan umpan balik; Kemudian menyampaikan rencana pembelajaran pada Religius
Penutup pertemuan berikutnya dan terakhir berdoa/salam penutup 5’
PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief.S.Ag.M.Pd.I Herdis Jatnika,S.Pd


NIP: 19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002
Aktivitas Pembelajaran
LKPD : 04

Lembar Kerja Peserta Didik


Materi Pokok : Interaksi antar Negara – Negara ASEAN
Kelas/ Semester : VIII / Gasal
Nama Kelompok :
Nama Siswa :
No Absen :

Bahan dan Alat

1. Buku IPS Kelas 8 Kur 13.Depdikbud,2017


2. https://www.kompas.com/skola/read/2020/06/02/190000369/bentuk-kerja-sama-asean-dan-contohnya?page=all
3. https://materiips.com
Prosedur Kerja /Tugas

1. Bacalahbuku paket dan kompas.com


2. isilah peta konsep bentuk – bentuk kerjasama ASEAN berikut iniI!
3. Kalian croscek hasil kerjamu dengan teman kelompokmu
4. Prentasikan hasil kerjamu di depan kelas
5. Rambu – rambu sebagai berikut ini:

1…………………………………………
PO Contoh 2…………………………………………
3……………………………………………
LI
…………………………………………….
TIK
K
E
1…………………………………………
R 2…………………………………………
A EKO Contoh
3……………………………………………
NOMI
J …………………………………………….
S
A
E 1…………………………………………
SOSI Contoh 2…………………………………………
S AL
A 3…………………………………………
4……………………………………………
A ….

Contoh 1…………………………………………
BUDA 2…………………………………………
YA
3…………………………………………
4……………………………………………
….

1…………………………………………
PENDIConto 2…………………………………………
DIKAN
3…………………………………………
4……………………………………………
….
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok Pengaruh Kerja Sama Bidang Ekonomi, Sosial, Politik, Budaya, dan Pendidikan
terhadap Kehidupan di ASEAN
KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
3 ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)
4 dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.1.Memahami perubahan keruangan dan 3.1.1.Mendiskripsikan 4 fokus masyarakat ekonomi ASEAN,MEA


interaksi antarruang di Indonesia dan 3.1.2.Menganalisis pertumbuhan PDB Negara- Negara ASEAN tahun 2017
negara-negara ASEAN yang diakibatkan 3.1.3..Menganalisis masalah sosial yang dihadapi Negara – Negara di Asia Tenggara.
oleh faktor alam dan manusia (teknologi, 3.1.4..Menjelaskan kegiatan- kegiatan negara – negara ASEAN untuk mempertahankan
ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan keberlangsungan budaya.
pengaruhnya terhadap keberlangsungan 3.1.5.Menyebutkan persoalan perbatasan yang mengusik harmonisasi N ASEAN
kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik 3.1.6.Mendiskripsikan peringkat mutu pendidikan di ASEAN berdasarkan data
tahun2017
3.1.7.Mendiskripsikan upaya meningkatkan kerjasama antar Negara – Negara ASEAN
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang perubahan 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi presentasi.
keruangan dan interaksi antar ruang di
Indonesia dan negara-negara ASEAN yang
diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
(teknologi,ekonomi,pemanfaatan lahan,
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, politik.

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Discovery Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis Pengaruh Kerja Sama Bidang Ekonomi, Sosial,
Politik, Budaya, dan Pendidikan terhadap Kehidupan di ASEAN dengan tepat dan mampu menyajikan hasil analisis tentang dampak
kerjasama ASEAN dengan baik.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Lngkah - langkah
1.Pendahuluan
Berdoa,absensi siswa motivasi,dan penyampaian tujuan pembelajaran
(Kegiatan Inti) Diskripsi
SintaqModelPembelajaran
1. stimulasi/ ● Guru menayangkan kembali hasil pembahasan pada pertemuan sebelumnya.
Pemberian ● Guru menambahkan pengetahuan dasar tentang Guru membagikan lembar kerja yang telah
rangsangan dipersiapkan sejumlah murid di kelas itu.

2. Menanya
a. Fokus implementasi MEA itu apa?
pernyataan/identifika b. Bagaimana pertumbuhan ekonomi negara – negara ASEAN?
si masalah
3.pengumpulan data ● Siswa menemukan data yang dibutuhkan pada buku paket,MODUL atau media online
● Data yang didapat dibandingkan dengan kelompok lain.
4. Pengolahan Data Mendiskusikan hasil pengamatan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan pada lembar kegiatan
berdasarkan data pengamatan dan konsep yang terkait pada buku sumber, mencatat semua jawaban
dari pertanyaan yang ada.
5. menarik Mengasosiasi
kesimpulan Menyimpulkan dampak kerjasama ASEAN di bidang ekonomi,sosial,budaya,pendidikan dan politik
Mengomunikasikan
Setelah menemukan kesimpulan, peserta didik membuat laporan pengaruh kerjasama ASEAN
selanjutnya mengomunikasikan laporan hasil pengamatan berikut kesimpulannya.
Penutup Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
b. Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang disampaikan oleh peserta didik..
c.Peserta diingatkan untuk menyempurnakan laporan hasil diskusi kelompok tentang jawaban atas
pertanyaan yang telah dirumuskan untuk dikumpulkan kepada guru

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief,S.Ag,M.Pd.I Herdis Jatnika,S.Pd


NIP:19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002
LKPD : 05

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)


INTERAKSI ANTAR NEGARA-NEGARA ASEAN

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)


Kelas/Semester : VIII /Ganjil
Subtema : Pengaruh Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN
Alokasi Waktu : 40 menit / 1 x pertemuan

Nama Kelompok/Individu : ……………………………..


Nama Anggota Kelompok :
1. ……………………………..
2. ……………………………..
3. ……………………………..
4. ……………………………..
5. ……………………………..

A. Petunjuk Belajar
1. Cermati materi dalam buku paket, rangkuman materi, atau pada sumber informasi pendukung lainnya( Modul)
2. Kerjakan soal secara berkelompok

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Memahami perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan faktor
alam dan manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap keberlangsungan kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, politik.

4.1 Menyajikan hasil telaah tentang perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN
yang diakibatkan faktor alam dan manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik.
4.1.8. Keterampilan melaksanakan diskusi dan presentasi tentang upaya meningkatkan kerja sama antarnegara ASEAN.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjelaskan Pengaruh kerja sama di antara negara-negara ASEAN.
D. Langkah-langkah Kegiatan
I. Pelajari materi di buku paket IPS kelas 8 kurikulum 2013 revisi 2017 hal 55-56.
II. Bacalah sumber berita berikut:.

Perkembangan Kerja Sama di Bidang Olah Raga


Mengingat pentingnya kontribusi sektor olahraga terhadap people to people contact menuju pembentukan
Masyarakat ASEAN 2015 serta dalam upaya mempromosikan gaya hidup sehat bagi warga ASEAN dan
meningkatkan prestasi olahraga ASEAN di tingkat global, ASCC Council membentuk badan sektoral baru, yaitu
ASEAN Ministerial Meeting on Sport (AMMS), untuk menangani masalah olah raga di ASEAN. Pembentukan
AMMS disetujui oleh para Pemimpin ASEAN dalam KTT ke-18 ASEAN di Jakarta, tanggal 1 - 2 Mei 2011.

AMMS melaksanakan pertemuannya yang pertama di Yogyakarta pada tanggal 14 Desember 2011, yang
menghasilkan antara lain, pengesahan Terms of Reference (ToR) AMMS dan ToRSOMS, penambahan satu elemen
dan lima action lines di bidang olahraga untuk dimasukkan ke dalam ASCC Blueprint dan Statement of Ministers
tentang sejumlah inistiatif baru di bidang olahraga, seperti pembentukan centre of excellence bidang olahraga,
pencanangan ASEAN Sports Industry Year 2013 dan Sports For All, pemajuan sports management, sports
science, sports medicine, dan human resource development related to sports, peningkatan infrastruktur
keolahragaan, dan penjajakan partisipasi ASEAN dalam FIFA World Cup Bid tahun 2030

Pembahasan tersebut kemudian ditindaklanjuti pada pertemuan ke-2 AMMS dan Pertemuan ke-3 ASEAN Senior
Officials Meeting on Sports (SOMS 3) di Vientiane, Laos tanggal 3-5 Desember 2013. Pada pertemuan tersebut
telah dibahas implementasi ASEAN Sports Industry Year (ASIY) 2013 oleh masing-masing negara anggota
ASEAN. Pertemuan juga mengesahkan Vientiane Declaration on Sports yang akan menjadi acuan kerjasama
olahraga di kawasan. sumber: https://kemlu.go.id, “Masyarakat Sosial Budaya ASEAN”.

III. Dengan merujuk pada sumber di atas:


1. Kerja sama pada pilar apa yang sedang ditingkatkan oleh negara-negara ASEAN?
2. Semangat apa yang mendorong negara-negara ASEAN sehingga terjadi peningkatan kerja sama di bidang olah
raga?
3. Apa saja upaya yang telah dilakukan Negara-Negara ASEAN dalam upaya meningkatkan kerja sama di bidang
olah rag
Lembar Jawaban

1. Kerja sama pada pilar apa yang ingin ditingkatkan oleh negara-negara ASEAN?
………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………..

2. Semangat apa yang mendorong negara-negara ASEAN sehingga terjadi peningkatan kerja sama di bidang olah raga?
………………………………………………………………………………………………………………..
3 Bagaimanakah tingkat kesejahteraan penduduk pada wilayah tersebut?
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 1 Delanggu Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 10 x 35 menit (5 x Pertemuan)
Materi Pokok : Upaya-upaya Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN

KOMPETENSI INTI
KI.1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI.3 Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI.4 Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.1.Memahami perubahan keruangan dan interaksi 3.1.1.Menyebutkan 3 pilar kerjasama ASEAN


antarruang di Indonesia dan negara-negara 3.1.2.Mendeskripsikan Pilar bidang sosial budaya yang dikembangkan
ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan ASEAN
manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan,
3.1.3.Menjelaskan upaya meningkatkan kerjasama ASEAN di bidang
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
politik
budaya, politik .

4.1.Menyajikan hasil telaah tentang perubahan 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi
keruangan dan interaksi antar ruang di Indonesia presentasi.
dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan oleh
faktoralamdanmanusia(teknologi,ekonomi,pemanf
aatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik.

C.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis tentang Integrasi Sosial dan
mampu menyajikan hasil analisis tentang syarat dan bentuk integrasi sosial secara tepat.
D.LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
SINTAQ KEGIATAN PEMBELAJARAN PPK WAKTU

Pendahuluan ● Guru memasuki ruang Kelas dan melakukan absensi ● Religiu 5


● Menyanyikan Indonesia Raya &Berdoa bersama dengan peserta didik s Menit
● Menyampaikan tujuan pembelajaran ● Nasiona
● Motivasi (Ice Breaking) lis
Kegiatan Inti Critical Thinking and Problem Solving Kerjasam
Tahap – 1 Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan data dan informasi dari berbagai a
Orientasi peserta referensi atau sumber, untuk mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah. Tanggun
didik pada Collaboration gjawab
masalah 1. Setiapkelompok berdiskusi untuk menghasilkan solusi pemecahan masalah. Berfikir
LITERASI 4Cs 2. Guru membantu peserta didik dalam merencanakan, menyiapkan, dan menyajikan kritis 30
HOTS laporan hasil solusi pemecahan masalah. menit
Communication
4. Guru meminta peserta didik melakukan presentasi untuk menyajikan hasil laporan
yang telah mereka buat kepada teman-temannya.
5. Melakukan refleksi terhadap hasil pemecahan masalah yang telah dilakukan.
6. Membimbing peserta didik membuat kesimpulan kegiatan pembelajaran
Penutup ▪ Membuat kesimpulan materi pembelajaran hari itu dilakukan siswa bersama gurunamun Sopan 5
guru terlebih dahulu menanyakan bentuk kerjasama ASEAN meliputi bidang apa saja?
Religiu menit
▪ Melakukan refleksi atau menggali feedback daripeserta didik untuk mengidentifikasi
kelebihan dan kekurangan kegiatan pembelajaran
s
▪ Guru melakukan post test bebas secara lesan dan acak ,siswa menjawabnya
▪ Guru memberitahukan kegiatan belajar yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya
yaitu tentang Pengaruh Kerja Sama Bidang Ekonomi, Sosial, Politik, Budaya, dan
Pendidikan terhadap Kehidupan di ASEAN.
▪ Menutup pelajaran dengan membaca Hamdallah

PENILAIAN

Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;


Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;
Mengetahui, Delanggu,13 Juli 2020
Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 1 Delanggu

Sugiyanto,SPd,MACE Sarwanta,MPd
NIP:19610605 198703 1 015 NIP: 19651207199103009
LEMBAR KERJA PESERTA LKPD : 06
DIDIK

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)


Kelas/Semester : VIII /Ganjil
Subtema : Pengaruh Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN
Alokasi Waktu : 40 menit / 1 x pertemuan

Nama Kelompok/Individu : ……………………………..


Nama Anggota Kelompok :
1. ……………………………..
2. ……………………………..
3. ……………………………..

E. Petunjuk Belajar
3. Cermati materi dalam buku paket, rangkuman materi, atau pada sumber informasi pendukung lainnya( Modul)
4. Kerjakan Perintah guru berikut ini secara berkelompok

F. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Memahami perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan
faktor alam dan manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik.
4.1 Menyajikan hasil telaah tentang perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia dan negara-negara ASEAN
yang diakibatkan faktor alam dan manusia (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik.
G. Tujuan Pembelajaran
2. Peserta didik dapat menjelaskan 3 pilar kerja sama di antara negara-negara ASEAN.
H. Langkah-langkah Kegiatan
IV. Pelajari materi di buku paket IPS kelas 8 kurikulum 2013 revisi 2017 hal 55-56.
V. Bacalah sumber berita berikut:.
WACANA
- Upaya-upaya meningkatkan kerja sama di antara negara-negara ASEAN telah terbangun melalui Tiga Pilar ASEAN. Upaya
peningkatan kerja sama negara ASEAN Mengutip Kemdikbud RI, upaya peningkatan kerja sama negara ASEAN yang telah
terbangun melalui Tiga Pilar ASEAN dalam rangka pembentukan Masyarakat ASEAN 2015 terus ditingkatkan. Tiga Pilar ASEAN
adalah kerja sama dalam bidang politik-keamanan, ekonomi, dan sosial budaya. Berikut ini penjelasannya: Baca juga: Pengaruh
Kerja Sama Bidang Sosial Terhadap Kehidupan di ASEAN Pilar sosial budaya Pada pilar sosial budaya, masyarakat ASEAN
bersama-sama mengatasi berbagai tantangan di bidang kependudukan, kemiskinan, ketenagakerjaan, dan kesejahteraan
masyarakat. Dalam memperkuat daya saing kawasan, ASEAN berkomitmen meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan
Perintah Guru
Jelaskan 3 pilar kerjasama ASEAN sesuai dengan wacana di atas

RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH


Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 10 x 35 menit (5 x Pertemuan)
Materi Poko : Pengaruh Perubahan dan Interaksi Keruangan terhadap Kehidupan diNegara-Negara
ASEAN
KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
3 ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)
4 dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.1.Memahami perubahan keruangan dan 3.1.1. Menyebutkan nama badan penanggulangan bencana regional ASEAN
interaksi antarruang di Indonesia dan 3.1.2Mengidentifikasi jenis - jenis bencana alam di ASEAN
negara-negara ASEAN yang diakibatkan 3.1.3Mendeskripsikan ciri - ciri teknologi modern
oleh faktor alam dan manusia (teknologi, 3.1.4Menjelaskan dampak positif adanya alat transportasi
ekonomi, pemanfaatan lahan, politik)
3.1.5Menganalisis perubahan yang terjadi akibat perkembangan teknologi
dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, 3.1.6Mendiskripsikan dampak perkembangan ilmu pengetahuan dan
sosial, budaya, politik teknologi
3.1.7Menjelaskan bidang - bidang kerjasama ASEAN
3.1.8Menyimpulkan faktor penyebab terjadinya konversi lahan
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang 4.1.1. Trampil menyusun laporan hasil investigasi dan revisi presentasi.
perubahan keruangan dan interaksi antar
ruang di Indonesia dan negara-negara
ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam
dan manusia
(teknologi,ekonomi,pemanfaatan lahan,
politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, politik.

Tujuan pembelajaran
Melalui kegiatan Problem Based Learning Siswa dapat menganalisis pengaruh perubahan keruangan terhadap kehidupan
negara – negara ASEAN dan mampu menyajikan hasil analisis pengaruh perubahan keruangan di ASEAN

C.KEGIATAN PEMBELAJARAN
Langkah – langkah.
SINTAQ AKTVITAS PEMBELAJARAN PPK
Pendahuluan ▪ Guru menyapa siswa melalui aplikasi Whatsap Religius
▪ Guru mengucapkan salam dan berdoa dan melakukan absensi,siswa tunjuk jari
sebagai tanda kehadiran
▪ Guru minta pendapat siswa model belajar menggunakan WA
▪ Guru Menyampaikan tujuan pembelajaran
Inti ▪ Siswa diminta menyebutkan jenis – jenis Bencana alam.
▪ Guru menginformasikan nama – nama Badan Penanggulangan Bencana di
ASEAN
▪ Bersama – sama dengan teman kelompoknya menganalisis ciri – ciri teknologi
modern selanjutnya menemukan jawaban dampak adanya alat transportasi
modern sekarang
▪ Siswa juga menelusuri alasan terjadinya konversi lahan
▪ Siswa memprresentasikan hasil diskusi dan memaparkan di group WA bisa
dengan Voice Talk teman yang lain memberikan fedback
▪ Setelah selesai diskusi guru memberikan penjelasan tambahan
Penutup ▪ Guru bersama siswa menyimpulkan hasil KBM
▪ Guru melakukan post test secara acak
▪ Siswa mendapatkan informasi guru akan pelajaran selanjutnya.
▪ Kegiatan pembelajaran selesai dan guru meninggalkan group WA dengan
mengucapkan salam

PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


GuruMata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief,S.Pd.I Herdis Jatnika,S. Pd


NIP:19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok : Mobilitas Sosial

A .KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
3 pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
4 ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3. 2.Menganalisis pengaruh interaksi sosial 3.2.1Mendeskripsikan bentuk-bentuk mobilitas sosial di
dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupa masyarakat
sosial,budaya,serta pengembangan kehidupan 3. 2.2.2. Membedakan mobilitas sosial dengan gerakan sosial
kebangsaan 3. 2.3. Mengidentifikasi cara yang dilakukan masyarakat untuk
mobilitas.
3.24Mendeskripsikan pengaruh mobilitas sosial terhadap
kehidupan masyarakat.
3.2.5Membedakan jenis-jenis mobilitas sosial.
3.2.6Mendeskripsikan proses terjadinya mobilitas sosial.
3.2.7Mengidentifikasi dampak mobilitas sosial.
3.2.8Mendeskripsikan hubungan antara struktur sosial dengan
mobilitas sosial
4.2. Menyajikan hasil analisis tentang pengaruh 4.2.1.Membuat makalah dengan thema Mudik Lebaran
interaksi sosial dalam ruang yang berbeda
terhadap kehidupan sosial dan budaya serta
pengembangan kehidupan
kebangsaan
C.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis tentangmobilitas
Sosial dan mampu menyajikan hasil analisis tentang jenis dan dampak mobilitas sosial

D.KEGIATAN PEMBELAJARAN
1.Langkah- langkah
a.Pendahuluan
- Membuka Kelas dengan aplikasi zoom meeting moderator dan admin ditunjuk dari salah satu siswa
- Guru memimpin doa dan mengabsen siswa
- Menyampaiakn tujuan pembelajaran
- Memotivasi peserta didik
b.Kegiatan Inti
- Guru menayangkan video mudik lebaran
- Siswa mengemukakan beberapa pertanyaan.
- Guru memberikan penjelasan singkat tentang mobilitas sosial
- Siswa membentuk kelompok pembelajaran dan membahas fenomena mobilitas mudik lebaran,Kepulangan tenaga kerja
Indonesia di luar negeri akibat covid,19.Perjalanan ibadah haji,keberangkatan tenaga perawat ke Jepang
- Melalui zoom meeting siswa berdiskusi dan sesudahnya mempresentasikan dan admin mengatur voive member.
c.Penutup
- Siswa bersama guru menyimpulkam
- Guru memberikan penguatan materi,selanjutnya melakukan pos test
- Guru mengakhiri kegiatan pembelaran dan keluar mengucapkan salam
- Admin menutup zoom meeting

E.PENILAIAN

Lembar sikap
Pengetahuan
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSe-UQ-
dbYSMgQUqAOz1qSNrja7opIe_i3IJp5Tocl3ni7Ftrg/viewform?usp=pp_url
Keterampilan (TMP-Tugas Mandiri Terstruktur)
Membuat cerita tentang mobilitas sosial yang terjadi pada presiden ri sekarang

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief,S.Ag,M.Pd.I Herdis Jatnika,S.Pd


NIP:19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
MOBILITAS SOSIAL

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)


Kelas/Semester : VIIII …. /Ganjil
Subtema : Bentuk-Bentuk Mobilitas Sosial
Alokasi Waktu : 40 menit / 1 x pertemuan

Nama Kelompok/Individu : ……………………………..


Nama Anggota Kelompok :
1. ……………………………..
2. ……………………………..

I. Petunjuk Belajar
5. Cermati materi dalam buku paket, rangkuman materi, atau pada sumber informasi pendukung lainnya
6. Kerjakan soal secara berkelompok

J. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


3.2 Menganalisis pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupan sosial budaya serta pengembangan
kehidupan kebangsaan.
3.2.2 Mengklasifikasi bentuk-bentuk mobilitas sosial

4.2 Menyajikan hasil analisis tentang pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupan sosial dan
budaya serta pengembangan kehidupan kebangsaan.
.

K. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik diharapkan dapat mengklasifikasi bentuk-bentuk mobilitas sosial dengan benar;
2. Peserta didik diharapkan dapat menentukan upaya antisipasi agar seseorang yang telah mengalami kesuksesan tidak mengalami
social sinking secara tepat;
3. Peserta didik dapat menentukan langah-langkah agar setiap individu dapat mengalami social climbing secara tepat.
L. Langkah-langkah Kegiatan
Melalui strategi Berpikir-Berpasangan-Berbagi peserta didik akan melaksanakan tahapan berikut:
a. Berpikir: Peserta didik berpikir secara mandiri dan individu tentang pertanyaan yang diberikan, dan mencoba membangun ide
atau gagasan sendiri.
b. Berpasangan: Peserta didik mendiskusikan gagasan masing-masing secara berpasangan.
c. Berbagi: Tiap pasangan membagikan gagasan mereka dengan kelompok yang lebih besar, misalnya di depan kelas.

I. Peserta didik membentuk kelompok secara berpasangan!


II. Bacalah kasus 1, kasus 2, dan kasus 3 yang ada di dalam buku paket IPS kelas 8 revisi 2017 hal. 84-85!
III. Kemudian pasangan dalam kelompok tadi mengisi tabel yang tersedia!
Lembar Kerja
1. Isilah tabel yang tersedia berikut ini!
Nama: ___________ Nama teman saya: __________Kelas: ___ Tanggal: ________
Judul Teks/Materi: Bentuk-Bentuk Mobilitas Sosial
APA YANG
APA YANG APA YANG
PERTANYAAN AKAN KAMI
SAYA DIPIKIRKAN
ATAU ISU BAGIKAN DI
PIKIRKAN TEMAN SAYA
KELAS
Kesimpulan jawaban peserta
didik dan temannya.

………………………..
Apa bentuk mobilitas ………………………..
……………………….. ……………………….. ………………………..
sosial yang terjadi pada
……………………….. ……………………….. ………………………..
kasus 1, kasus 2, dan
……………………….. ……………………….. ………………………..
kasus 3?

Kesimpulan jawaban peserta


didik dan temannya.

Apa perbedaan ………………………..


mobilitas vertikal dan ………………………..
……………………….. ……………………….. ………………………..
mobilitas horizontal? ……………………….. ……………………….. ………………………..
……………………….. ……………………….. ………………………..

Kesimpulan jawaban peserta


didik dan temannya.
Tuliskan masing- ………………………..
masing 3 (tiga) contoh ………………………..
social climbing dan ……………………….. ……………………….. ………………………..
social sinking? ……………………….. ……………………….. ………………………..
……………………….. ………………………..

Kesimpulan jawaban peserta


didik dan temannya.
Apa yang harus
dilakukan seseorang ………………………..
yang telah mengalami ………………………..
……………………….. ……………………….. ………………………..
kesuksesan supaya
……………………….. ……………………….. ………………………..
tidak mengalami social
……………………….. ……………………….. ………………………..
sinking?
……………………….. ………………………..

Kesimpulan jawaban peserta


didik dan temannya.
Bagaimana setiap ……………………….. ………………………..
individu dapat ……………………….. ……………………….. ………………………..
mencapai social ……………………….. ……………………….. ………………………..
climbing? .. .. ………………………..
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok : Pluralitas Masyarakat Indonesia

A .KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
3 pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
4 ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3. 2.Menganalisis pengaruh interaksi sosial 3.1.1.Menjelaskan Pengertian Pluralitas
dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupa 3.1.2.Mendiskripsikan penyebab terjadinya Pluralitas masyarakat
sosial,budaya,serta pengembangan kehidupan Indonesia.
kebangsaan 3.1.3.Menganalisis cirri- cirri masyarakat majemuk.
3.1.4.Menyebutkan contoh-contoh keanekaragaman yang terjadi pada
masyarakat Indonesia
3.1.5.Mengidentifikasi dampak terjadinya masyarakat multikultur.
4.2. Menyajikan hasil analisis tentang pengaruh 4.2.1. Menyajikan atau mempresentasikan hasil diskusi kelompok
interaksi sosial dalam ruang yang berbeda 4.2.2 .Membuat sketsa keanekaragaman suku ,budaya dan bahasa di
terhadap kehidupan sosial dan budaya serta
pengembangan kehidupan agama pada peta Indonesia
kebangsaan
C.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis Pluralitas masyarakat
Indonesia dan mampu menyajikan hasil analisis tentang masyarakat multikultur secara tepat.

- Membuka Grup WA Kelas


- Mengingatkan limit waktu jadwal pembelajaran IPS
- Guru menyampaikan salam, tujuan pembelajaran, link materi, dan teknik
penilaian
- Mengupload tautan materi online pada aplikasi google apps
Langkah-
(https://jamboard.google.com/d/1fjF_zsm1lexHAxVrppeIlL-
langkah
9hRtE9moTurRzSrF6HeI/edit?usp=sharing
- Siswa mengamati tayangan materi pada tautan aplikasi jamboard di atas
- Siswa mengeksplore, mendiskusikan, dan tanya jawab materi secara online di
WAG Kelas, guru sebagai fasilitator
- Guru melakukan penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan
Sikap
Lembar sikap
Pengetahuan
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSe-UQ-
Penilaian
dbYSMgQUqAOz1qSNrja7opIe_i3IJp5Tocl3ni7Ftrg/viewform?usp=pp_url

Keterampilan (TMP-Tugas Mandiri Terstruktur)


Membuat Resume materi pembelajaran
Tanggal
Verifikasi

PENILAIAN
Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Tes Tulis, Penugasan;
Penilaian Keterampilan: (1) Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi;
Mengetahui, Delanggu, Juli 2020
Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan
Uus Yusuf Arief,SAg,M.Pd.I Herdis Jatnika,S.Pd
NIP: 19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


LKPD : 07
Materi Pokok : Pluralitas Masyarakat Indonesia
Kelas/ Semester : VIII / Gasal

Anggota Kelompok :

No Absen :

Bahan dan Alat

3. Buku IPS Kelas 8 Kur 13.Depdikbud,2017


4. Media online tentang negara – negara di Asia Tenggara.
5. Wikipedia.Org

Aktivitas Kelompok

1.Bentuklah kelompok dengan anggota


3 – 4 orang
2.Amatilah jenis tradisi yang biasa dilakukan penduduk dari berbagai macam etnis!
3.Diskusikan keunggulan atau nilai yang dapat diambil dari kegiatan tradisi tersebut!
4.Tuliskan hasilnya pada tabel di bawah ini!
5. presentasikan di depan kelas!
RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok : Konflik dan Integrasi dalam Kehidupan Sosial

A .KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
3 pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
4 ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3. 2.Menganalisis pengaruh interaksi sosial 3.2.1. Menjelaskan pengertian konflik
dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupa 3.2.2. Menganalisis faktor penyebab konflik
sosial,budaya,serta pengembangan kehidupan
kebangsaan 3.2.3. Membedakan bentuk – bentuk konflik
3.2.4. Mendiskripsikan dampak konflik
3.2.5. Mengidentifikasi Cara pengendalian konflik

4.2. Menyajikan hasil analisis tentang pengaruh 4.2.1 .Membuat makalah tentang perkelahian antar pelajar.
interaksi sosial dalam ruang yang berbeda 4.2.2..Mempresentasikan hasil aalisis tentang konflik
terhadap kehidupan sosial dan budaya serta
pengembangan kehidupankebangsaan
C.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis tentang konflik dan mampu
menyajikan hasil analisis tentang konflik sosial yang terjadi dimasyarakat secara tepat.

D.KEGIATAN PEMBELAJARAN
Langkah – langkah Pmbelajaran
1.Pendahuluan
▪ Membuka Grup WA Kelas
▪ Mengingatkan limit waktu jadwal pembelajaran IPS
▪ Guru menyampaikan salam,video motivasi, tujuan pembelajaran, link materi, dan teknik penilaian
2.Kegiatan Inti
▪ Gur Mengupload tautan materi online https://donnysyadia.wordpress.com/ekonomi/sosiologi/semester-
2/konflik-sosial-dan-integrasi-sosial/
▪ Siswa mengamati tayangan materi pada tautan di atas
▪ Siswa mengeksplore, mendiskusikan, dan tanya jawab materi secara online di WAG Kelas, guru sebagai
fasilitator
▪ Media yang dimanfaatkan antara lain Power Point Meteri ajar.Slide JPEG dan LK
▪ Siswa mempresentasikan hasil diskusi
3.Kegiatan Penutup
▪ Guru bersama siswa menyimpulkan materi
▪ Guru melakukan post test,sesudahnya menginformasikan pelajaran yang akan datang.
▪ Guru berpamitan di group WA dengan mengucapkan salam atay selamat siang.

Sikap
Lembar sikap
Pengetahuan
Penilaian https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSe-UQ-
dbYSMgQUqAOz1qSNrja7opIe_i3IJp5Tocl3ni7Ftrg/viewform?usp=pp_url
Keterampilan (TMP-Tugas Mandiri Terstruktur)
Membuat Peta Konsep tentang konflik

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan
Uus Yusuf Arief,S.Ag,M.Pd.I Herdis Jatnika,S. Pd
NIP:19720201 199702 1 003 NIP: 196512071991031009

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

NAMA :
NO ABSEN :
KELAS :

JUDUL :Pentingnya menjaga integrasi nasional


MATAPELAJARAN :IPS
SEMESTER :1( Satu )
KELAS : X8( Delapan)
INDIKATOR : Memahami tentang pentingnya menjaga intergrasi nasional

TUGAS INDIVIDU
● Carilah foto atau gambar tentang konflik antargolongan masyarakat.,dan konflik dalam olah raga
● Ceritakan kembali foto atau gambar yang telah kalian dapatkan
● Carilah solusi atau permasalahan diatas , menurut pendaptmu!

JAWAB
● Foto konflik antargolongan masyarakat

● Cerita tentang permasalahan yang terjadi

● Solusi dari Permasalahan


RPP NEW NORMAL SEMI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Sekolah : SMP Negeri 4 Panawangan Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Gasal
Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 35 menit (2 x Pertemuan)
Materi Pokok : Integrasi Sosial
A .KOMPETENSI INTI
KI. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
1
KI. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
2 berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
3 pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
4 ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3. 2.Menganalisis pengaruh interaksi sosial 3.2.1. Menjelaskan pengertian Integrasi Sosial
dalam ruang yang berbeda terhadap kehidupa 3.2.2. Menganalisis syarat – syarat terjadinya integrasi sosial
sosial,budaya,serta pengembangan kehidupan 3.2.3. Membedakan bentuk – bentuk integrasi sosial
kebangsaan 3.2.4 Mendiskripsikan Faktor pendorong terjadinya integrasi sosial
4.2. Menyajikan hasil analisis tentang pengaruh 4.2.1.Membuat proyek berupa kumpulan gambar bergotong royong
interaksi sosial dalam ruang yang berbeda 4.2.2..Mempresentasikan hasil analisis tentangIntegrasi
terhadap kehidupan sosial dan budaya serta
pengembangan kehidupan
kebangsaan
C.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu menganalisis tentang Integrasi Sosial dan
mampu menyajikan hasil analisis tentang syarat dan bentuk integrasi sosial secara tepat.

D.MEDIA & ALAT PEMBELAJARAN


1 .Media : Gambar Gotong Royong,Video Perjanjian Damai Aceh
2.Alat : Laptop,Android,Whatsaap web,PPT,zoom
E..SUMBER BELAJAR
▪ Buku IPS Kelas VIII Semester 1; penerbit : kemendikbud RI tahun 2016
▪ Video Pembelajaran tentang Integrasi
▪ Worksheet ( lembar bahan ajar ),Modul IPS,Kls,8 Sarwanta,MPd,Sinar Jaya,2018
▪ https://id.wikipedia.org
F.KEGIATAM PEMBELAJARAN
1Langkah – langkah
Pendahuluan
● Guru memberikan salam via aplikasi what aap
● Guru mengabsenpartisipasi siswa via whatsaap & siswa tunjuk jari dgn simbol
● Mengkodisikan pembelajaran yang menyenangkan
● Ice Breaking “anak Bebek”
● Melakukan pretest selanjutnya menyampaiakn Tujuan Pembelajaran

Sintak Model 6
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pembelajaran 0 menit
Stimulation Peserta didik diminta untuk memperhatikan dan mengamati beberapa kejadian dalam kehidupan sehari-
(stimulasi/ hari yaitu kerjabakti di kampung- kampung .Disajikan lewat tayangan gambar/foto/video tentang kerja
pemberian bakti
rangsangan

Pernahkan kalian memperhatikan Gotong royong dikampungmu? Cirikas bangsa Indonesia yang tiada
duanya adalah jiwa kegotong- royongan yang kuat.
2.Problem a. Peserta didik dibagi 6 kelompok tiap kelompok terdiri 5 orang.
statement  b. Kemudianmendiskusikandalam kelompok untuk menentukan konsep integrasi
(pernyataan/ identifikasi c. Guru membagikan bacaan tambahan kepada masing – masing kelompok diskusi. Dan dishare via
masalah) WA
d. Peserta didik diminta mengemukakan sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan hasil
pengamatan dan bacaan,Contoh
- Mengapa di indonesia rakyatnya Hidup rukun?
- Apa implikasidari kondisi fisik Indonesia terhadap kehidupan masyarakatnya ?
3.Data collection  a. Peserta didik mencari dan mengumpulkan data dari hasil diskusi maupun dari tayangan dan
(Pengumpulan presentasi tentang:
Data). - Integrasi
- Membuktikan proses integrasi Indonesia tidak berjalan mudah
- Menghubungkan bentuk integrasi sosial dengan perilaku masyarakat.
- Melakukan analisis implikasi dampak integrasi.
b..Peserta didik terlihat aktif dalam diskusi dan mengkaji peristiwa-peristiwa yang disajikan kemudian
menyelesaikan masalah yang ada, peserta didik termotivasi untuk berdiskusi dalam menggali
informasi dari berbagai sumber maupun hand out yang telah dibagikan.
c.Peserta didik termotivasi untuk berdiskusi tentang konsepintegrasi yang masih terjaga secara turun
temurundi Indonesia dan bagaimana implikasi dari kondisi sosial Indonesia terhadap kehidupan
masyarakat?
d. Peserta didik menuliskan hasil pekerjaannya (untuk masing-masing peserta didik) dan hasil diskusi
kelompok pada kertas karton yang telah disediakan dengan kreativitas masing-masing
4)Data Processing a. Peserta didik menuliskan hasil diskusi pada lembar aktivitas siswa
(Pengolahan Data) b. Guru memantau jalannya diskusi dan membimbing peserta didik untuk mempresentasikan hasil
diskusinya.
c. Masing-masing kelompok untuk mempresentasikan dengan menempelkan hasil-hasil kerja
kelompok di papan refleksi.

5) Verification a. Hasil-hasil kerja kelompok yang telah dituliskan (ditempelkan di papan refleksi) untuk digunakan
(Pembuktian) sebagai bahan pada lamgkah berikutnya.
b.Perwakilan kelompok memperhatikan sajian? Paparan serta menilai hasil karya dari kelompok lain
yang telah ditempelkan pada dinding sekitar ruang belajar, mencermatinya dan membandingkan
dengan hasil dari kelompk sendiri kemudian mendiskusikan kembali pada kelompok masing-
masing.
c.Perwakilan kelompok untuk memberikan tanggapan dengan mengajukan pertanyaan , meminta
konfirmasi ataupun memberikan masukan terhadap kelompok lainnya
d.Guru mencatat hal-hal yang menyimpang / tumpang tindih, unik antara kelompok yang satu dengan
yang lain
e.Guru menilai keaktifan peserta didik (individu dan kelompok) dalam kelas saat berdiskusi,
merancang/melakukan penyelidikan sederhana maupun presentasi berlangsung.

Generalization a. Peserta didik mengkaji ulang dan menyimpulkan hasil diskusi dalam kelmpok tentang konsep geologi
(menyimpilkan) b. Guru memberikan penguatan dengan memberikan penjelasan pada materi baru dan berbeda pada tiap
kelompok
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

KEGIATAN PENUTUP
Peserta Didik 1. Memfasilitasi dalam menemukan kesimpulan tentang konsep integrasi dengan menghubungkan
keterkaitan kondisi sekarang dengan melalui review indikator yang hebdak dicapai pada hari itu.
2. Memberikan tugas kepada peserta didik dan mempersiapkan diri menghadapi tes dipetemuan
berikutnya. Untuk penugasan mengidentifikasi kegiatan DPR di indoensia berdasarkan HASIL
ANALISIS
3. Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.
4. Melakukan refleksi atau umpan balik untuk memberikan penguatan kpd peserta didik.
5. Menyampaikan pesan Moral.
6. Memberi salam.

I. PENILAIAN HASIL BELAJAR :

a. Teknik penilaian. a. Kompetensi Sikap: Observasi bentuk lembar observasi/jurnal


b. Kompetensi Pengetahuan: Tes tertulis bentuk uraian
c. Kompetensi Keterampilan: unjuk kerja /praktik, Observasi bentuk lembar observasi
b. Bentuk Penialian a. Observasi : Lembar pengamatan aktivitas peserta didik (terlampir)
b. Tes tertulis : Uraian dan lembar kerja (terlampir)
c. Unjuk kerja : lembar penilaian presentasi (terlampir)
d. Portopolio : Penilaian laporan.

Mengetahui, Panawangan, Juli 2020


Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP N 4 Panawangan

Uus Yusuf Arief,S.Ag,M.Pd.I Herdis Jatnika,S.Pd


NIP:19720201 199702 1 003 NIP: 19710408 200604 1 002

LKPD : 10
LEMBAR KERJA SISWA
Amatilah gambar berikut ini !

Isikan jawabanmu pada kolom pernyataan berikut ini!

N Pertanyaan Jawaban
o
1 Apa yang sedang mereka …………………………………………………………………
lakukan? …

2 Dimana mereka lakukan? ………………………………………………………………….

3 Untuk apa mereka lakukan ………………………………………………………………….

4 Siapa saja mereka? …………………………………………………………………


….

5 Bagaimanakah hasilakhirnya? …………………………………………………………………


Anda mungkin juga menyukai